18

INTERAKSI DALAM EKOSISTEM

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Mata Kuliah Agroekologi, FP, UNS

Citation preview

INTERAKSI DALAM EKOSISTEM

INTERAKSI DALAM EKOSISTEMFajar PrakosoH07130567DestriatiH07130547

EKOSISTEM

BIOTIKKomponen yang meliputi semua makhluk hidup yang ada di bumi

aBIOTIKKomponen yang tidak hidup yang ada di bumi, yang berada disekitar makhluk hidupContoh: sinar matahari, air, angin, suhu, dan pH

Interaksi dalam ekosistemInteraksi Antar IndividuInteraksi Antar PopulasiInteraksi Antar Koponen Abiotik & Biotik

Interaksi antar individuNetralAdalah hubungan antar maKhluk hidup yang tidak saling mempengaruhi, meskipun maKhluk hidup tersebut berada dalam habitat yang sama.

Contoh:Ayam dan Kucing yang tidak saling mempengaruhi kedudukan dalam ekosistem

Interaksi antar individuSIMBIOSISHUBUNAGAN ANTAR MAKHLUK HIDUP DARI SPESIES YANG BERBEDA YANG HIDUP BERSAMAI. SIMBIOSis komensaLISMEHubungan antara dua organisme yang hidup bersama, dimana satu pihak mendapat keuntungan & pihak lain tidak dirugikan8

Interaksi antar individu

Bunga Anggrek dg pohon manggaIkan badut dg aanemon laut

Daun sirih dg batang tumbuhanIkan remora dg hiu

Interaksi antar individuII. SIMBIOSIS MUTUALISMEHubungan antara dua organisme yang hidup bersama, dimana antara keduanya terjalin hubungan saling menguntungkan

Buaya dg burung ploverKupu-kupu dg bunga

Interaksi antar individuIII. SIMBIOSIS parasitISMEHubungan antara dua organisme yang hidup bersama, dimana satu pihak mendapat keuntungan dan pihak lainnya mendapat kerugian karena sang parasit mengambil makanan dari inangnya

Umbai cacing (tali putri) dg beluntasCacing usus pada perut manusia

Interaksi antar populasikompetisiKompetisi merupakan interaksi antar populasi, bila antar populasi terdapat kepentingan yang sama sehingga terjadi persaingan untuk mendapatkan apa yang diperlukan.

Kompetisi dapat terjadi antar individu dalam spesies yang sama, yaitu kompetisi intraspesifik. Sedangkan antarindividu dari dua spesies yang berbeda yaitu kompetisi interspesifik.

Interaksi antar populasialelopatiAlelopati merupakan interaksi antar populasi, bila populasi yang satu menghasilkan zat yang dapat menghalangi tumbuhnya populasi lain.

Contohnya, di sekitar pohon walnut (juglans) jarang ditumbuhi tumbuhan lain karena tumbuhan ini menghasilkan zat yang bersifat toksin. Pada mikroorganisme istilah alelopati dikenal sebagai anabiosa.Contoh, jamur Penicillium sp. dapat menghasilkan antibiotika yang dapat menghambat pertumbuhan bakteri tertentu.

Interaksi antar komponen biotik & abiotikAdanya komponen abiotik dalam ekosistem dapat mempengaruhi komponen biotik, begitu juga sebaliknya. Untuk lebih jelasnya perhatikan mekanisme fotosintesis yang dilakukan oleh tumbuhan dibawah ini: Cahaya6 CO2 + 6 H2O C6 H12 O6 + 6O2 KhlorophilPerhatikan komponen-komponen yang saling berinteraksi!CO2 (Karbondioksida) ----- berasal dari udaraO2 (Oksigen) ------------------dilepas di udara Komponen Abiotik:CahayaKomponen biotik :tumbuhan

Interaksi antar komponen biotik & abiotikKemampuan hidup organisme pada kondisi lingkungan tertentu disebut dengan rentang toleransi.Hukum toleransi menyatakan bahwa keberadaan, kelimpahan, dan penyebaran spesies tertentu dalam suatu ekosistem ditentukan satu atau lebih faktor fisik dan kimia lingkungan yang masih bisa ditoleransi oleh spesies tersebut.Batas toleransi, yaitu batas minimum dan maksimum kondisi fisik dan kimia lingkungan untuk bertahan hidup

Interaksi antar komponen biotik & abiotikAda kalanya suatu populasi dalam ekosistem sangat dipengaruhi oleh satu jenis komponen biotik atau faktor pembatas. Contohnya curah hujan di daerah gurun.Organisme pada ekosistem akuatik juga mempunyai faktor pembatas, yaitu suhu, cahaya matahari, oksigen terlarut, dan nutrisi.