9
Bagian yang berhubungan dengan Persediaan 1. Bagian Pembelian 2. Bagian Penerimaan 3. Bagian Penyimpanan (gudang) 4. Bagian Pengeluaran 5. Bagian Processing 6. Bagian Pengiriman

Inventory Dan COGS

Embed Size (px)

DESCRIPTION

i

Citation preview

Bagian yang berhubungan dengan Persediaan

Bagian yang berhubungan dengan Persediaan Bagian Pembelian Bagian Penerimaan Bagian Penyimpanan (gudang)Bagian PengeluaranBagian ProcessingBagian PengirimanBagian PembelianPengendalian Internal Pemisahan dari pembelian, penerimaan dan pencatatan

SiklusFormulir daftar pembelian diajukan oleh tiap bagianPembuatan purchase orderKemungkinan berisi tawaran namum membutuhkan persetujuanBerisi diskripsi barang dan jumlahSalinan untuk bagian accountingSalianan untuk bagian penerimaan, (tidak berisi jumlahnya)

Bagian Penerimaan Menentukan jumlah barang yang diterimaMendeteksi apabila ada kerusakan atau kecacatan dari barang yang diterimaMenyiapkan laporan penerimaan Memindahkan barang yang diterima ke bagian penyimpanan (gudang)

Bagian Penyimpanan (gudang)Menghitung, memeriksa dan menerima barang Memberitahukan ke bagian accounting laporan barang yang diterimaMenjaga persediaan barang Bagian Pengeluaran Bagian Penyimpanan meneruskan barang ke bagian yang memintaPrenumbered requisitionBagian ProduksiPengendalian dengan master production scheduleProduction ordersDaftar permintaan bahan mentah dan pemindahan kartuJob time tickets

Bagian PengirimanPengiriman yang dilakukan pada permintaan penjualan yang sudah diotorisasi harus mendapat persetujuan dari bagian creditMenghasilkan dokumen pengiriman yang sudah dinomoriSalinan pertama buat bagian pengirimanSalinan kedua buat bagian penagihan Salinan ketiga digunakan sebagai slip kemasanUntuk pengiriman barang yang menggunakan jasa pengiriman, lembar ke empat digunakan sebagai bill of lading

Akuntasi BiayaMenghitung penggunaan bahan mentahMenentukan isi dan kemajuan barangMenghitung persediaan yang selesaiFungsi lainnyaPerpetual inventory systemMemberikan informasi memadai tentang kebijakan pembelian, penjualan dan perencanaan produksi Membantu perusahaan untuk mengendalikan biaya tinggi dari penahanan persediaan yang berlebihan

IT systemsMempermudah mengendalikan persediaan Sistem EDI untuk mengkoordinasi bagian produksi dan pembelian