50
PEMELIHARAAN 1. Setiap habis pakai alat dibersihkan dan dirapikan. 2. Setiap pagi alat dibersihkan dan di cek kesiapan dan kelengkapanya .

JUKNIS PENGGUNAAN 2

Embed Size (px)

DESCRIPTION

022

Citation preview

Page 1: JUKNIS PENGGUNAAN 2

PEMELIHARAAN

1. Setiap habis pakai alat dibersihkan dan dirapikan.

2. Setiap pagi alat dibersihkan dan di cek kesiapan dan kelengkapanya

.

Page 2: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN TELEPON

1. Angkat telepon2. Tekan nomer yang dituju3. Ucapkan salam4. Bicara dengan sopan dan ringkas5. Tutup pembicaraan dan akhiri dengan

salam lalu ucapkan terima kasih

.

Page 3: JUKNIS PENGGUNAAN 2

PEMELIHARAAN

1. Setiap habis dipakai tempat tidur dibersihkan

2. Alas tempat tidur, bantal dan guling dijemur

3. Alat-alat tenun yang kotor di cuci4. Setelah dijemur tempat tidur di verbed5. Tutup tempat tidur dengan plastik penutup

.

Page 4: JUKNIS PENGGUNAAN 2

PEMELIHARAAN

1. Setiap habis dipakai alat dibersihkan dan dirapikan kembali

2. Setiap pagi di cek kesiapan dan kelengkapan alat

.

Page 5: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN DYSPENSER

1. Persiapkan alat2. Tekan tombol biru jika meninginkan air

dingin3. Tekan tombol merah jika menginginkan

air panas4. Cuci tangan

.

Page 6: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAANKIPAS ANGIN

1. Siapkan alat 2. Sambungkan kabel pada aliran listrik3. Tekan tombol ON jika menghidupkan4. Putar kekanan sesuai dengan angka yang

telah ditentukan5. Tekan tombol OFF jika ingin mematikan

.

Page 7: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAANKIPAS ANGIN

1. Sambungkan kabel pada aliran listrik2. Tarik pengait sesuai dengan angka yang di

inginkan3. Tarik pengait pada angka nol jika ingin

menghentikan kipas angin4. Cabut kabel jika kipas angin tidak

digunakan

.

Page 8: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAANOKSIGEN CENTRAL

1. Siapkan alat dan pasien2. Sambungkan selang ke manometer O2

3. Putar pengunci ke arah kiri sampai batas yang telah ditentukan

4. Letakan ujung selang diatas punggung tangan untuk mengetahui apakah O2 sudah keluar/tidak

5. Pasang selang pada hidung pasien6. Cuci tangan

.

Page 9: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN INCUBATOR

1. Sambungkan kabel pada aliran listrik2. Tarik tombol merah ke bawah sampai

lampu menyala3. Untuk mematikan incubator tarik

tombol merah ke bawah4. Cabut kabel jika tidak dipakai

.

Page 10: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN INCUBATOR

1. Sambungkan kabel pada aliran listrik2. Tekan tombol kebawah untuk

menghidupkan incubator3. Tekan tombol keatas untuk mematikan

incubator4. Cabut aliran listrik bila tidak dipakai

.

Page 11: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN INCUBATOR

1. Sambungkan kabel pada aliran listrik2. Putar sampai no. 3 jika menginginkan

lampu menyala semua, no.1 menyala satu, no.2 menyala dua

3. Cabut kabel jika incubator tidak dipakai

.

Page 12: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS MENCUCI TANGAN1. Putar kran sampai air mengalir, basahi kedua

tangan sampai kesiku2. Matikan kran3. Basuh kedua tangan sampai kesiku dengan

sabun/larutan desinfektan yang telah tersedia4. Jika perlu sikat ujung kuku5. Setelah beberapa menit hidupkan kran dan

bilas kedua tangan sampai bersih6. Keringkan kedua tangan dengan handuk kering

Panitia PIN RSML

.

Page 13: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN LAMPU TINDAKAN

1. Sambungkan kabel pada aliran listrik2. Tarik tombol pada posisi ON untuk

menghidupkan lampu3. Tarik tombol pada posisi OFF untuk

mematikan lampu4. Cabut stop kontak jika lampu tidak

digumakan

.

Page 14: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN LAMPU TINDAKAN

1. Sambungkan kabel pada aliran listrik2. Putar tombol ke kanan untuk

menghidupkan lampu3. Putar tombol ke kanan lagi untuk

mematikan lampu4. Cabut aliran listrik jika lampu tidak

digunakan

.

Page 15: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN TELEPHON

1. Angkat gagang telephon2. Tekan nomor yang akan dituju yaitu :

- Ruang Sakinah/Kandungan : 103- Ruang Shofa/Bedah : 119- Ruang Marwah/Peny. Dalam : 109

3. Ucapkan salam dan sebutkan nomor kamar serta maksud/keperluan anda (Bicara dengan sopan dan ringkas)

4. Untuk mengakhiri pembicaraan ucapkan salam dan tutup telephon dengan baik

.

Page 16: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS MENERIMA TELEPHON

1. Angkat telephon jika berdering2. Berikan salam3. Menjawab dengan baik, jelas dan sopan4. Tutup telephon akhiri dengan salam5. Catat hal-hal (pesan) penting dalam buku

telephon.

.

Page 17: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN LAMPU TINDAKAN

1. Sambungkan kabel pada aliran listrik2. Tekan tombol angka satu untuk

mnghidupkan lampu3. Tekan tombol angka 0 untuk mematikan

lampu4. Cabut kabel bila lampu tidak digunakan

.

Page 18: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN SUCTION

1. Sambungkan kabel pada aliran listrik2. Masukan selang kedalam air bersih lalu ke

mulut pasien dengan menggunakan kassa3. Tekan angka 1 pada tombol hitam jika

ingin menyedot terus menerus4. Panjat dengan kaki kotak yang berada

dibawah bila ingin menyedot sedikit demi sedikit.

.

Page 19: JUKNIS PENGGUNAAN 2

PETUNJUK TEKNISTELEPHON AKSES LANGSUNG

1. Angkat gagang telephon2. Tekan tanda bintang dan lanjutkan dengan

nomor akses langsung.3. Tunggu sesaat untuk terhubung dan

lakukan pembicaraan dengan sopan.4. Manfaatkan / gunakan waktu sebaik-

baiknya hindari pembicaraan yang tak penting.

.

Page 20: JUKNIS PENGGUNAAN 2

PETUNJUK TEKNISPENGOPERASIAN AIR PANAS

1. Tekan tombol POWER untuk menghidup kan lampu otomatis

2. Tunggu + 1 menit3. Pilih kran merah untuk air panas dan kran

biru untuk air dingin.4. bila nenilih shower, tarik tombol ke atas

yang berwarna hijau.5. Matikan tombol POWER bila tidak

digunakan.

.

Page 21: JUKNIS PENGGUNAAN 2

PETUNJUK TEKNISPENGGUNAAN KIPAS ANGIN

1. Nyalakan Panel listrik untuk menghidup kan POWER

2. Tekan angka yang digunkan a. Kencangb. Sedangc. Lambat

3. Matikan Kipas jika ruangan tidak digunakan4. Cabut panel listrik untuk menghindari Konslet

.

Page 22: JUKNIS PENGGUNAAN 2

PETUNJUK TEKNISPENGOPERASIAN TELEVISI

1. Periksa Jack Antena2. Masukan Jack Power ke Stop Kontak.3. Tekan tombol Power pada Pesawat4. Setelah lampu indikator menyala tekan PR5. Untuk memindahkan chanel tekan nomor /

tombol yang bertuliskan PR sesuai keinginan.

6. Untuk mengeraskan / mengecilkan volume tekan salah satu tombol volume

.

Page 23: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN LAMPU TINDAKAN

1. Sambungkan kabel pada aliran listrik2. Putar tombol kekiri untuk menyalakan

lampu3. Putar tombol kekiri lagi untuk mematikan

lampu4. Cabut kabel jika lampu tidak digunakan

.

Page 24: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN LAMPU TINDAKAN

1. Sambungkan kabel pada aliran listrik untuk menyalakan lampu

2. Cabut kabel pada aliran listrik untuk mematikan lampu

.

Page 25: JUKNIS PENGGUNAAN 2

PEMELIHARAAN

1. Lepas selang lalu cuci dan keringkan2. Lepas humidifier dari dindingnya lalu cuci

bersih dan keringkan dan pasang kembali kedinding

3. Cek kelengkapan alat setiap hari

.

Page 26: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAAN LAMPU BACA FOTO

1.Sambungkan stop kontak2.Tekan tombol keatas untuk

menghidupkan 3.Letakan foto dan kaitkan diatas4.Tekan kebawah untuk mematikan5.Cabut stop kontak

.

Page 27: JUKNIS PENGGUNAAN 2

PEMELIHARAAN AMBU BAG

1.Lepas masker2.Bersihkan alat dengan desinfektan lalu

keringkan3.Kembalikan alat ke tempatnya4.Cek kelengkapan dan kesiapan alat

setiap hari

.

Page 28: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGUNAANMEJA TINDAKAN BAYI

1.Sambungkan kabel pada aliran listrik2.Tekan satu tombol jika menginginkan

lampu menyala dua 3.Tekan dua tombol jika menginginkan

lampu menyala semua4.Cabut kabel jika alat tidak digunakan

.

Page 29: JUKNIS PENGGUNAAN 2

JUKNIS PENGGUNAANTIMBANGAN BAYI

1.Persiapan alat dan pasien2.Letakkan alas diatas timbangan3.Letakkan bayi diatas timbangan

.