2
KATA PENGANTAR Segala puji bagi Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan proposal yang berjudul “Hubungan Tingkat Ketajaman Penglihatan Penyandang Tunanetra dengan Tingkat Kesipsiagaan terhadap Bencana Gempabumi dan Tsunami di Kota Banda Aceh”. Shalawat beserta salam penulis sampaikan kepada Nabi Muhammad SAW beserta keluarga dan sahabat-sahabatnya yang telah berjasa dalam kemajuan ilmu pengetahuan seperti sekarang ini. Selama penyusunan proposal penelitian ini penulis telah banyak mendapat bantuan, dukungan dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis ingin memberikan penghargaan, rasa hormat dan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan proposal ini, khususnya kepada: 1. dr. Maimun Syukri, Sp.PD-KGH, FINASIM selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala. 2. Rina Suryani Oktari,S.Kep.,M.Si dan Dr. Sofia, S.Si.,M.Sc selaku Dosen Pembimbing I dan II yang dengan tulus ikhlas dan penuh kesabaran telah meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan pengarahan yang berharga selama penyusunan proposal penelitian ini. 3. Dosen Penguji I dan II yang telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan ii

Kata Pengantar

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Kata Pengantar

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-

Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan proposal yang berjudul

“Hubungan Tingkat Ketajaman Penglihatan Penyandang Tunanetra dengan

Tingkat Kesipsiagaan terhadap Bencana Gempabumi dan Tsunami di Kota Banda

Aceh”. Shalawat beserta salam penulis sampaikan kepada Nabi Muhammad SAW

beserta keluarga dan sahabat-sahabatnya yang telah berjasa dalam kemajuan ilmu

pengetahuan seperti sekarang ini.

Selama penyusunan proposal penelitian ini penulis telah banyak mendapat

bantuan, dukungan dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis

ingin memberikan penghargaan, rasa hormat dan terimakasih kepada semua pihak

yang telah membantu dalam penyusunan proposal ini, khususnya kepada:

1. dr. Maimun Syukri, Sp.PD-KGH, FINASIM selaku Dekan Fakultas

Kedokteran Universitas Syiah Kuala.

2. Rina Suryani Oktari,S.Kep.,M.Si dan Dr. Sofia, S.Si.,M.Sc selaku Dosen

Pembimbing I dan II yang dengan tulus ikhlas dan penuh kesabaran telah

meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan pengarahan yang

berharga selama penyusunan proposal penelitian ini.

3. Dosen Penguji I dan II yang telah bersedia meluangkan waktu untuk

memberikan bimbingan dan saran sehingga proposal penelitian ini dapat

menjadi lebih baik.

4. dr. Novita, Sp.JP selaku dosen wali yang telah bersedia membimbing penulis

selama menjalani pendidikan di Fakultas Kedokteran Universitas Syiah

Kuala.

5. Kedua orangtua penulis (Ayahanda Alm. Sofyan Rahmat dan Ibunda

Rosmaliana) serta kakak dan adik yang selalu memberikan dukungan moral,

material dan spiritual bagi keberhasilan penulis.

6. Teman-teman Program Studi Pendidikan Dokter Angkatan 2013, senior-

senior dan berbagai pihak yang senantiasa memberikan dukungan serta saran

kepada penulis.

ii

Page 2: Kata Pengantar

Penulis menyadari bahwa tulisan ini masih banyak kekurangan, oleh

karenanya kritik dan saran pembaca sangat diharapkan demi terciptanya karya

yang lebih baik. Semoga kedepannya penulis dapat mewujudkan penelitian yang

telah direncanakan ini.

Banda Aceh, 26 April 2016

Penulis,

Mutia Fatin

ii