74

KATA PENGANTAR - feb.unila.ac.idfeb.unila.ac.id/wp-content/uploads/2016/07/tracer-studi-ekonomi.pdf · KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan bimbingan-Nya

  • Upload
    dangnhu

  • View
    217

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

H a l a m a n | i

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan bimbingan-Nya

sehingga kegiatan Tracer Study 2015 dalam rangka menjaring informasi dan

masukan dari alumni Universitas Lampung dapat dilaksanakan dengan baik.

Kegiatan Tracer Study ini diharapkan dapat memberikan keluaran berupa informasi

mengenai relefansi pendidikan dengan pekerjaan para alumni dalam hal pencarian

kerja, situasi kerja, dan pemanfaatan pemerolehan kompetensi selama kuliah di

universitas.

Pelaksanaan Tracer Study di Universitas Lampung dilaksanakan setiap tahun

sebagai upaya untuk mengetahui dan menganalisis kinerja lulusan sebagai bahan

perbaikan lulusan yang berkualitas sesuai dengan tuntutan perkembangan zaman.

Sekalipun ada beberapa kekurangan dalam pelaksanaan kegiatan ini, kami berharap

semoga kegiatan ini bermanfaat bagi universitas sebagai bahan evaluasi atas kinerja

institusi. Masukan/saran dan kritik untuk perbaikan laporan ini sangat diharapkan

agar laporan ini menjadi lebih bermanfaat.

Bandar Lampung, 15 Juni 2016

Ketua UPT

Pengembangan Karir dan Kewirausahaan

H a l a m a n | ii

PENDAHULUAN

Tiga fungsi pokok manajemen dalam Manajemen Mutu Terpadu, adalah:

Perencanaan Mutu, Pengendalian Mutu, dan Peningkatan Mutu. perencanaan mutu

perguruan tinggi untuk mutu haruslah berdasarkan data kebutuhan stakeholder yang

obyektif, dimulai dari bawah, melibatkan semua pihak terkait, dan bersifat terbuka.

Perencanaan mutu adalah semua langkah dan prosedur yang paling efektif dan

efisien untuk menghasilkan dan menyajikan jasa perguruan tinggi yang dapat

memenuhi, bahkan melebihi kebutuhan stakeholders, terutama mahasiswa, dan

dunia kerja. Oleh karena itu, data kebutuhan mahasiswa, lulusan, dan dunia kerja

harus diidentifikasi dan dianalisis terlebih dahulu. Salah satu caranya, yaitu melalui

penilaian kinerja program studi oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi

(BAN PT) dan penyusunan laporan Evaluasi Diri sebagai dasar pijakan konsolodasi

organisasi dan pengembangan program kegiatan akademik. Dalam penilaian ini

terdapat butir evaluasi diri dan isian borang akreditasi ialah mengenai keberadaan

lulusan setelah meninggalkan perguruan tinggi.

Pelaksanaan Tracer Study untuk mendapatkan gambaran obyektif tentang informasi

kesuksesan lulusan dalam karir, status, pendapatan, serta relevansi antara

pengetahuan dan keterampilan dengan pekerjaan bagi alumni Universitas

Lampung.

H a l a m a n | iii

DAFTAR ISI

Halaman

KATA PENGANTAR ............................................................................................ i

PENDAHULUAN .................................................................................................. ii

DAFTAR ISI ......................................................................................................... iii

BAB I TRACER STUDY UNIVERSITAS LAMPUNG .................................... 1

1.1. KONSEP DASAR ..................................................................................... 1

1.2. TUJUAN TRACER STUDY UNILA ....................................................... 3

1.3. MANFAAT TRACER STUDY UNILA ................................................... 3

BAB II KENDALA DAN PROSPEK TRACER STUDY .................................... 5

2.1. PENDAHULUAN ..................................................................................... 5

2.2. ISU DAN PERMASALAHAN TRACER STUDY DI INDONESIA ......... 7

2.3. PROSPEK TRACER STUDY DI INDONESIA ....................................... 11

HASIL DATA ANALISIS TRACER STUDY UNILA 2015 ............................. 13

3.1. Fakultas Ekonomi dan Bisnis ................................................................... 14

3.2. Fakultas Hukum ....................................................................................... 71

3.3. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan ................................................. 83

3.4. Fakultas Pertanian .................................................................................. 160

3.5. Fakultas Teknik ...................................................................................... 188

3.6. Fakultas Ilmu Sosial dan Politik ............................................................ 229

3.7. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam ............................... 270

KESIMPULAN ................................................................................................... 306

LAMPIRAN ........................................................................................................ 307

H a l a m a n | 1

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

BAB I TRACER STUDY UNIVERSITAS LAMPUNG

1.1. KONSEP DASAR

Tracer study terhadap alumni merupakan salah satu studi empiris yang diharapkan

menyediakan informasi untuk mengevaluasi hasil pendidikan di Universitas

Lampung. Informasi ini digunakan untuk pengembangan lebih lanjut dalam

menjamin kualitas pendidikan. Dengan kegiatan Tracer Study ini, diharapkan

Universitas Lampung mendapatkan informasi indikasi kekurangan pelaksanaan

program studi dan menyediakan dasar-dasar pelaksanaan perencanaan di masa

depan. Untuk itu, informasi keberhasilan profesionalisme (karir, status,

pendapatan) para alumni dibutuhkan. Demikian pula informasi terhadap

pengetahuan dan keahlian yang relevan (hubungan antara pengetahuan dan keahlian

dengan kebutuhan kerja, ruang lingkup pekerjaan, posisi professional). Para alumni

diharapkan juga dapat memberikan penilaian kondisi dan ketentuan belajar yang

mereka alami masa belajar dikaitkan dengan dunia kerja yang mereka hadapi.

Grafik 1.1 Konsep Dasar Tracer Study

Sumber: Laporan Tracer Study ITB 2015

H a l a m a n | 2

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Perbaikan sistem dan pengelolaan pendidikan perguruan tinggi memerlukan adanya

umpan balik alumni yang dapat ditelusuri melalui kegiatan Tracer Study. Pada saat

tahun ajaran baru perguruan tinggi menentukan arah kebijakan pendidikan tinggi

dari masukan (input) berupa kondisi, pengalaman, dan motivasi mahasiswa baru

yang masuk ke perguruan tinggi tersebut. Adanya masukan ini menentukan pula

perguruan tinggi dalam menerapkan sistem dan pengelolaan pendidikan dalam hal

pola proses belajar mengajar, penelitian/riset, praktikum, laboratorium, workshop

ataupun pelatihan.

Hasil dari masukan berupa kondisi, pengalaman dan motivasi mahasiswa, sistem

dan kebijakan pendidikan di perguruan tinggi, serta proses pengajaran dan

pembelajaran di perguruan tinggi akan membantu dalam pembentukan

karakter/kompetensi dari lulusan perguruan tinggi itu sendiri. Lulusan/alumni dari

perguruan tinggi umumnya akan memiliki pengetahuan, kemampuan, motivasi dan

kompetensi yang dibutuhkan untuk memasuki dunia kerja.

Hasil dari pendidikan tinggi berupa pengetahuan, kemampuan, dan kompetensi

alumni perguruan tinggi yang dibutuhkan untuk memasuki dunia kerja serta kondisi

saat alumni menjalani pekerjaan di awal karir merupakan hal-hal yang dibutuhkan

bagi perguruan tinggi untuk memperbaiki sistem dan pengelolaan pendidikan.

Kebutuhan untuk mengetahui rekam jejak alumni serta hubungan pendidikan tinggi

dengan pekerjaan inilah yang menjadi konsep dasar dari penelitian Tracer Study.

H a l a m a n | 3

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

1.2. TUJUAN TRACER STUDY UNILA

Tracer Study bertujuan untuk mengetahui kegiatan alumni setelah lulus dari

perguruan tinggi, transisi dari dunia pendidikan ke dunia kerja, situasi kerja,

pemerolehan kompetensi, dan penggunaan kompetensi dalam bekerja.

Tracer Study Universitas Lampung memiliki beberapa tujuan dalam

pelaksanaannya antara lain sebagai berikut:

1. Untuk memperoleh informasi yang digunakan untuk pengembangan lebih

lanjut dalam menjamin kualitas pendidikan meliputi pengembangan sistem

dan pengelolaan pendidikan, sistem pengajaran dan pembelajaran, proses

serta pelayanan.

2. Untuk mendapatkan informasi yang diperlukan dalam rangka

melakukan evaluasi terhadap sistem pembelajaran dan kurikulum di

Universitas Lampung.

3. Untuk membantu perguruan tinggi dalam proses akreditasi, baik nasional

maupun inernasional.

4. Sebagai infomasi bagi mahasiswa, orang tua, dosen, administrasi

pendidikan dan para pelaku pendidikan serta masukan untuk HRD

perusahaan mengenai alumni/lulusan Universitas Lampung.

1.3. MANFAAT TRACER STUDY UNILA

Tracer Study bermanfaat untuk berbagai pihak, yakni perguruan tinggi dan terutama

untuk alumni guna memberikan informasi penting mengenai hubungan antara dunia

pendidikan tinggi dengan dunia kerja. Tracer Study ini dapat menyajikan informasi

H a l a m a n | 4

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

mendalam dan rinci mengenai relevansi antara dunia kerja dengan lulusan

perguruan tinggi.

Bagi Universitas Lampung, Tracer Study dilakukan untuk mendapatkan manfaat

sebagai berikut:

1. Sebagai Bahan pertimbangan guna melakukan perbaikan sistem pendidikan

dan pengajaran di Universitas Lampung.

2. Sebagai bahan pertimbangan guna menaikan peringkat lulusan Universitas

Lampung secara nasional.

3. Sebagai database alumni yang terdata berdasarkan program studi.

4. Sebagai masukan bagi perbaikan kinerja dosen dan staf administrasi.

5. Sebagai masukan bagi perbaikan kurikulum.

H a l a m a n | 5

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

BAB II KENDALA DAN PROSPEK TRACER STUDY

2.1. PENDAHULUAN

Evaluasi terhadap kompetensi yang dibutuhkan oleh dunia kerja sangat diperlukan

oleh perguruan tinggi agar tidak terdapat jarak antara dunia pendidikan tinggi

dengan dunia kerja. Meskipun beberapa pergeseran penting terjadi meliputi

terjadinya peningkatan pengangguran terdidik, baik pengangguran terbuka maupun

terselubung, sebagai akibat dari masifikasi pendidikan tinggi, kualitas kompetensi

pekerja belum memenuhi kebutuhan pasar kerja serta rendahnya produktivitas

kerja, masih kurangnya komunikasi antara pasar kerja dengan dunia pendidikan,

berubahnya struktur sosio-ekonomi dan politik global yang mempengaruhi pasar

dunia kerja serta perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang sangat pesat

menyebabkan terjadinya berbagai perubahan mendasar dalam hal kualifikais,

kompetensi dan persyaratan untuk memasuki dunia kerja.

Seberapa besar lulusan perguruan tinggi mampu berkiprah dalam pembangunan

sesuai dengan kesesuaian pendidikannya dapat dilakukan dengan penelusuran

terhadap lulusannya (Tracer Study). Hasil Tracer Study dapat digunakan oleh

perguruan tinggi untuk mengetahui keberhasilan proses pendidikan yang telah

dilakukan terhadap anak didiknya.

Tracer Study adalah studi pelacakan jejak lulusan/alumni yang dilakukan antara 1-

3 tahun setelah lulus dan bertujuan untuk mengetahui outcome pendidikan dalam

bentuk transisi dari dunia pendidikan tinggi ke dunia kerja, output pendidikan yaitu

penilaian diri terhadap penguasaan dan pemerolehan kompetensi, proses

H a l a m a n | 6

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

pendidikan berupa evaluasi proses pembelajaran dan kontribusi tinggi terhadap

pemerolehan kompetensi serta input pendidikan berupa penggalian lebih lanjut

terhadap informasi sosiobiografis lulusan.

Di Indonesia, pelaksanaan Tracer Study umumnya masih terkendala dari sisi

kebutuhan, sumber daya, dan metodologi dalam pelaksanaannya. Seringkali Tracer

Study dilakukan oleh perguruan tinggi hanya karena kebutuhan akreditasi,

sehingga dilaksanakan secara tidak rutin. Selain itu, sumber daya

pelaksanaan Tracer Study umumnya masih dianggap kurang memadai dan hal ini

disertai dengan kesulitan dalam menerapkan metodologi yang tepat dalam

pelaksanaannya.

Di Indonesia, pelaksanaan Tracer Study pada dasarnya memberikan kesempatan

bagi survey ini untuk berkembang. Hal utama yang menjadikan Tracer Study dapat

berkembang adalah bentuk budaya masyarakat Indonesia yang sudah

terbiasa/umum untuk berbagi informasi mengenai kondisi diri pribadi. Di Negara

lain hal ini sangat sulit dilakukan terlebih apabila Negara tersebut memberlakukan

undang-undang privacy acts. Pada bab ini akan dibahas lebih lanjut mengenai

masalah dan prospek mengenai tracer study di Indonesia yang diharapkan mampu

memberikan solusi terhadap perkembangan Tracer Study.

H a l a m a n | 7

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

2.2. ISU DAN PERMASALAHAN TRACER STUDY DI INDONESIA

2.2.1 Kurangnya Pengetahuan Dan Dukungan Pendidikan Tinggi Terhadap

Pelaksanaan Tracer Study

Perbaikan sistem dan pengelolaan pendidikan perguruan tinggi memerlukan adanya

umpan balik alumni yang dapat ditelusuri melalui kegiatan Tracer Study. Namun,

pada kenyataannnya kepedulian dan dukungan pendidikan tinggi terhadap

pelaksanaan Tracer Study masih tergolong rendah.

Hal tersebut dapat terjadi karena kurangnya pengetahuan tentang Tracer Study yang

menyebabkan terjadinya ketidakefektifan pelaksanaan survey ini. Seminar dan

sosialisasi hasil Tracer Study merupakan salah satu upaya untuk menanggulangi

kendala minimnyapengetahuan dan dukungan pendidikan tinggi. Dengan

diadakannnya seminar dan sosialisasi, diharapkan alasan dan tujuan dari

penyelenggaraan survey dipahami oleh seluruh pihak pendidikan tinggi.

2. Lack of Awareness,

Knowledge and

Support in University

1. Weak on system,

methodologies, planning

and implementation

4. Focus (only) to fulfill

the requirements of

accreditastion

3. Not make important

educational evaluation for

the development of

educational institutions

Problem in

Indonesia

Sumber: Laporan Tracer Study ITB 2015

Grafik 2.1 Isu dan Permasalahan Tracer Study di Inonesia

H a l a m a n | 8

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Pemahaman mengenai pentingnya Tracer Study tentunya akan berdampak pada

meningkatnya pengetahuan dan dukungan dari pendidikan tinggi.

2.2.2 Lemahnya Perencanaan Sistem, Metodologi Dan Implementasi Tracer

Study

Terdapat beberapa tahapan dasar dalam pelaksanaan Tracer Study seperti

pengembangan konsep instrument, pengumpulan data responden, analisis data dan

penulisan laporan. Akan tetapi, untuk pelaksanaan tahapan tersebut perlu

disesuaikandengan kondisi dan karakter pendidikan tinggi yang berkaitan.

Perencanaan sistem dan metodologi pelaksanaan Tracer Study merupakan proses

yang dapat menentukan keberhasilan survey. Inovasi perencanaan system dan

metodologi digunakan untuk meningkatkan baik segi kuantitas input data maupun

kualitas anlisis. Bila hanya meniru tanpa mengadaptasikan sistem dan metoda yang

digunakan pendidikan tinggi lain, tidak jarang hasil yang diperoleh pun tidak jauh

berbeda.

2.2.3 Fokus Pelaksanaan Tracer Study Hanya Ditujukan Untuk Kepentingan

Memperoleh Akreditasi

Pentingnya akreditasi bagi pendidikan tinggi biasanya dijadikan sebagai dasar

dilaksanakannya Tracer Study. Mengapa akreditasi penting bagi pendidikan tinggi?

Karena terakreditasnya satuan pendidikan merupakan salah satu persayaratan

satuan pendidikan untu dapat mengeluarkan sertifikat/ijazah. Bila Tracer Study

dilaksnakan atas kepentingan akreditas saja, sering kali pensurveian ini tidak

optimal hasilnya, baik dari segi kuantitas responden maupun hasil analisis.

H a l a m a n | 9

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Tracer Study merupakan studi yang semestinya dilakukan secara melembaga,

terstruktur dan dengan metodologi dan analisis yang tepat. Tracer Study yang

dilakukan secara terpusat, mendorong penyamarataan inovasi metodelogi

pelaksanaan. Selain itu, sistem yang baik adalah yang selalu mengkaji ulang output

sistem itu sendiri secara berkala.

2.2.4 Tracer Study Tidak Digunakan Sebagai Evaluasi Pendidikan

Sistem yang baik akan selalu mengkaji ulang output sistem yang berkaitan. Salah

satu tujuan dari pelaksanaan Tracer Study adalah untuk mendapatkan informasi

yang diperlukan dalam rangka melakukan evaluasi terhadap sistem pembelajaran

dan kurikulum dikembangkan lebih lanjut dalam menjamin kualitas pendidikan

tinnggi.

Informasi-informasi terkait kesuksesan lulusan dalam karir, status, pendapatan,

serta relevansi antara pengetahuan dan keterampilan inilah yang merupakan output

dari survey Tracer Study. informasi ini bila diolah lebih lanjut dapat memberikan

feedback yang tinggi bagi pendidikan tinggi. Namun, kenyataannya pelaksanaan

Tracer Study sreingkali dikesampingkan karena minimnya pengetahuan pihak

pendidikan tinggi mengenai survey ini.

H a l a m a n | 10

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

2.2.5 Kurangnya Kesadaran Akan Pentingnya Data Responden

Salah satu sumber analisis survey adalah data. Data memegang peranan yang

penting karena menentukan diterima atau ditolaknya suatu hipotesa. Data yang

dihimpun dalam Tracer Study adalah data perjalanan awal karir alumni. Data

tersebut diperoleh dari pengisian kuisioner oleh alumni yang bersangkutan.

Dalam proses pelaksanaan survey, alumni pada dasarnya memiliki hak untuk tidak

mengisi kuisioner. Alumni myang tidak mengisi kuesioner dapat diakibatkan oleh

beberapa hal, anatara lain motivasi kurang, kesibukkan, atau kurangnya informasi

mengenai Tracer Study. mengingat pentingnya responden dalam survey ini maka

peluang untuk alumni tidak mengisi kuesioner haruslah diperkecil.

Responden Tracer Study merupakan setiap individu di angkatan yang sedang

ditinjau dan telah berhasil lulus dari pendidikan tinggi yang bersangkutan. Oleh

karena itu, kelulusan setiap alumni harus dipastikan dalam penelitian ini.

Pendistribusian keusioner Tracer Study pada umumnya dilakukan melalui email.

Akan tetapi, sulitnya mendapatkan email ter-update dari alumni menjadi kendala

tersendiri untuk pelaksanaan survey ini. Oleh karena itu, peng-update-an data

kontak alumni harus terus dilakukan secara berkala dalam penelitian ini. Surveyor

sebagai perpanjangan tangan Tracer Study ke alumni berperan penting dalam peng-

update-an data. Selain itu, surveyor juga bertugas untuk menginformasikan tujuan

dan manfaat Tracer Study termotivasi mengisi kuesioner.

H a l a m a n | 11

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

2.3. PROSPEK TRACER STUDY DI INDONESIA

2.3.1 Budaya Berbagi Di Indonesia

Di Indonesia, informasi-informasi mengenai diri pribadi bukanlah menjadi sesuatu

hal yang ditutup-tutupi, terlebih kaitannya dengan hal-hal yang positif. Berbagi

sesuatu hal yang positif mengenai kondisi pribadi bagi masyarakat Indonesia adalah

sesuatu yang dapat dibanggakan.

Hubungannya dengan Tracer Study, dengan mudahnya masyarakat Indonesia

berbagi sesuatu hal maka dilihat dari sisi alumni perguruan tinggi akan membantu

mempermudah dalam proses pengisian kuesioner Tracer Study oleh alumni.

Apabila alumni tidak mempermasalahkan pengisian kuesioner Tracer Study ini

maka prospek untuk memperoleh data yang baik akan semakin mudah untuk

diperoleh.

2.3.2 Tidak Adanya Undang-Undang Privacy Acts

Kuesioner dalam pelaksanaan Tracer Study bermaterikan pertanyaan mengenai

informasi personal alumni. Di beberapa Negara di dunia, informasi personal adalah

dilindungi dan diberlakukannya undang-undang privacy acts. Adanya undang-

undang ini sedikitnya akan menghambat proses pelaksanaan Tracer Study

terutaman terkait jumlah peroleh data mengingat tidak semua pribadi menyukai

untuk berbagi informasi personal.

Di indoensia sendiri, undang-undang mengani privacy acts ini belum ada. Hal ini

menjadikan celah bagi Tracer Study untuk dapat berkembang dan leading di

H a l a m a n | 12

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Indonesia, terlebih dengan budaya masyarakat yang terbiasa berbagi informasi

pribadi.

2.3.3 Ikatan Alumni Yang Kuat

Kuatanya ikatan alumni yang terbentuk karena faktor kultur budaya masyarakat

Indonesia ini menjadikan prospek yang baik bagi perkembangan Tracer Study.

Dikatakan baik karena dengan terbinanya alumni yang kuat akan memudahklan

dalam pencarian data kontak dari target koresponden Tracer Study (alumni sering

bertemu sehingga kontak baru dapat selalu ditanyakan dalam pertemuan tersebut).

2.3.4 Peranan Media Sosial Dan Perkembangan Dunia Internet Di Indonesia

Peranan media social dalam Tracer Study adalah membantu untuk komunikasi

dengan alumni yang menjadi target responden. Alumni yang aktif dalam media

social akan mudah dihubungi dan berkomunikasi untuk membantu pengisian

kuesioner Tracer Study atau update data kontak. Apabila alumni mudah dihubuni

dan berkomunikasi maka data diharapkan dapat cukup tinggi.

H a l a m a n | 13

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

HASIL DATA ANALISIS TRACER STUDY UNILA 2015

Responden pada penyelenggaraan Tracer Study Unila 2015 adalah alumni

Universitas Lampung tahun 2013. Total alumni Unila tahun 2013 yang tercatat

adalah sebanyak 3.581 orang. Dari jumlah tersebut, penyelenggaraan Tracer Study

Unila 2015 yang menjadi responden hanya sebanyak 528 orang yang terdiri dari

alumni semua fakultas yang ada di Unila. Ada sebanyak 43 orang yang berasal dari

Fakultas Kedokteran yang tidak dapat dilihat datanya karena system Tracer Study

mengalami pembajakan dan mengakibatkan data hilang.

Ada beberapa hal yang dianalisis oleh tim Tracer Study terkait responden setelah

menjadi alumni Unila, diantaranya adalah sebagai berikut:

1. Status alumni

2. Lamanya waktu untuk memperoleh pekerjaan

3. Cara mencari pekerjaan

4. Respon perusahaan yang dilamar

5. Situasi saat setelah lulus

6. Jenis perusahaan yang dilamar

7. Pendapatan per bulan

8. Bidang perusahaan yang dilamar

9. Alasan responden mengambil pekerjaan yang tidak sesuai.

H a l a m a n | 14

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

LAPORAN HASIL PENULUSURAN ALUMNI

Tracer Study Data Alumni

3.1. Fakultas Ekonomi dan Bisnis

UNIVERSITAS LAMPUNG

www.cced.unila.ac.id/tracer-study

H a l a m a n | 15

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

1. Jurusan Akuntansi

a. Program S1 Akuntansi (Reguler)

Berdasarkan Penelusuran Alumni yang dilakukan di tahun 2015 yaitu pada program

study S1 Akutansi, dapat diketahui bahwa alumni yang berhasil terdaftar sebanyak

60 orang dengan rincian alumni yang bekerja sebanyak 19 orang dan yang aktif

mencari pekerjaan sebanyak 5 orang.

Pada program studi S1 Akutansi dapat dilihat bahwa dalam periode memulai

mencari pekerjaan mayoritas alumni mencari pekerjaan antara 3-6 bulan sebelum

wisuda yaitu sebanyak 0 orang.

Sedangkan waktu untuk memperoleh pekerjaan mayoritas alumni memerlukan

waktu kurang dari 3 bulan sebelum wisuda.

6019

5

0 10 20 30 40 50 60 70

orang

STATUS ALUMNI

Alumni aktif mencari pekerjaan Alumni yang bekerja Alumni Terdaftar

0

3

0 00 00

22

0

6

0

5

P E R I O D E M U L A I M E N C A R I P E K E R J A A N

W A K T U M E M P E R O L E H P E K E R J A A N

DUNIA KERJAkurang dari 3 bulansebelum wisuda3 sampai 6 bulan sebelumwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisudakurang dari 3 bulansetelah wisuda3 sampai 6 bulan setelahwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisuda

H a l a m a n | 16

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat bagaimana cara alumni mencari pekerjaan, pada prodi S1 Akutansi

mayoritas alumni melalui relasi (seperti; dosen, orang tua ataupun teman) yaitu

sebanyak 5 orang, sedangkan yang paling rendah yaitu dihubungi peusahaan dan

menghubungi Kemenakertrans.

5

4

9

15

4

0

0

1

1

3

5

0

0

1

0

0 2 4 6 8 10 12 14 16

Melalui iklan di koran/majalah, brosur

Melamar ke perusahaan tanpa mengetahui…

Pergi ke bursa/pameran kerja

Mencari lewat internet/iklan online/milis

Dihubungi oleh perusahaan

Menghubungi Kemenakertrans

Menghubungi agen tenaga kerja…

Memeroleh informasi dari pusat/kantor…

Menghubungi kantor…

Membangun jejaring (network) sejak masih…

Melalui relasi (misalnya dosen, orang tua,…

Membangun bisnis sendiri

Melalui penempatan kerja atau magang

Bekerja di tempat yang sama dengan tempat…

Lainnya:

CARA MENCARI PEKERJAAN

274, 61%

177, 39%

Jumlah Perusahaan yang Dilamar, 451

MELAMAR PEKERJAAN

Perusahaan yang MeresponLamaran

Perusahan yang TidakMerespon

H a l a m a n | 17

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas dapat dilihat bahwa dari sekitar 451 Perusahaan yang

dilamar oleh alumni. Ada sekitar 274 perusahaan yang merespon dan 177

perusahaan lainnya tidak merespon.

Jika dilihat Situasi saat setelah lulus, mayoritas alumni melanjutkan untuk menikah

yaitu sebanyak 0 orang, diikuti dengan alumni yang kembali melanjutkan studi nya

sebanyak 0 orang dan situasi yang paling sedikit dipilih oleh alumni yaitu mencari

pekerjaan sebanyak 0 orang.

Kita lihat dari jenis perusahaan ditempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

di perusahaan yaitu sebanyak 18 orang sedangkan yang paling rendah tempat

alumni bekerja yaitu di Lembaga Pemerintahan sebanyak 28 orang.

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Saya masih belajar / melanjutkan kuliah profesi…

Saya menikah

Saya sibuk dengan keluarga dan anak-anak

Saya sekarang sedang mencari pekerjaan

Lainnya:

Situasi Saat Setelah Lulus

28

1

18

1

0

P E M E R I N T A H

N O N P R O F I T

S W A S T A

W I R A S W A S T A

L A I N N Y A

JENIS PERUSAHAAN

H a l a m a n | 18

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas, Pendapatan perbulan dapat dibagi menjadi 3 Kategori:

1. Pendapatn yang dipeoleh dari pekerjaan utama mayoritas almuni

berpendapatan dibawah 2,5 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan yang

diatas 10 juta rupiah hanya terdapat 1 orang.

2. pendapatan yang diperoleh dari kerja lembur dan tips, maka pendapatan antara

5.000.000-7.500.000 rupiah, 7.500.000-10.000.000 rupiah dan lebih dari

10.000.000 yang paling banyak yaitu masing-masing 0 orang.

3. Pendapatan yang diperoleh dari pekerjaan lain mayoritas almuni

berpendapatan diatas 10 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan antara

2.500.000 rupiah sampai 5.000.000 rupiah hanya terdapat 0 orang.

12

21

11

2 16 5

2 1 05 3

0 0 00

5

10

15

20

25

<2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10

Dari Pekerjaan Utama Dari Lembur & Tips Dari Pekerjaan Lainnya

Pendapatan Perbulan

H a l a m a n | 19

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan bidang perusahaan tempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

pada peusahaan jasa keuangan dan asuransi yaitu sebanyak 21 orang diikuti

perusahaan yang bergerak dibidang industri pengolahan sebanyak 1 orang

sedangkan pada bidang kegiatan Badan Internasional & ekstra International, real

estate, kebudayaan, hiburan, pertanian, kehutanan, perikanan dan yang lainnya

tidak ada alumni yang bekerja disana.

2

3

1

0

0

0

1

0

0

3

0

21

0

5

1

5

1

0

1

0

1

0

0 5 10 15 20 25

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pertambangan dan Penggalian

Industri Pengolahan

Pengadaan Listrik, Gas, Uap/Air Panas dan Udara…

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah dan Daur…

Konstruksi

Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi dan…

Transportasi dan Pergudangan

Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makan…

Informasi dan Komunikasi

Jasa Keuangan dan Asuransi

Real Estat

Jasa Profesional, Ilmiah dan Teknis

Jasa Persewaan, Ketenagakerjaan, Agen…

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan…

Jasa Pendidikan

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

Kebudayaan, Hiburan dan Rekreasi

Kegiatan Jasa Lainnya

Jasa Perorangan yang Melayani Rumah Tangga

Kegiatan Badan Internasional dan Badan Ektra…

BIDANG PERUSAHAAN

H a l a m a n | 20

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat hubungan anatara bidang studi dan pekerjaan alumni dapatkan

mayoritas terdapat hubungan yang sangat erat yaitu sebanyak 16 orang dan ada 1

orang alumni yang hubungan antara bidang studi dan pekerjaannya tidak memiliki

hubungan sama sekali.

Sedangkan jika dilihat dari Kesesuaian tingkat pendidikan dengan pekerjaan,

mayoritas alumni mendapatkan pekerjaan yang tidak diperlukan lulusan pendidikan

tinggi.

Jika kita lihat alasan alumni mengambil pekerjaan yang tidak sesuai dengan bidang

pendidikan yang diambil maka mayoritas alumni memilih opsi dekatnya lokasi

16

16

5

4 1

Hubungan Bidang Studi dan Pekerjaan

Sangat Erat Erat

Cukup Erat Kurang Erat

Tidak Sama Sekali

6

37

4 1

Kesesuaian Tingkat Pendidikan dengan

Pekerjaan

Lebih Tinggi Sama

Lebih Rendah Tidak Perlu

39

6

4

0

0

2

0

3

1

1

1

2

1

0 5 10 15 20 25 30 35 40 45

Sudah sesuai dengan pendidikan saya

Belum mendapatkan pekerjaan yang lebih sesuai

Bisa Memeroleh Prospek Karir yang Baik

Lebih suka bekerja pada perusahaan yang tidak…

Dipromosikan ke posisi yang kurang…

Memeroleh pendapatan yang lebih tinggi

Lebih Terjamin dan Aman

Lebih Menarik

Dapat melakukan pekerjaan tambahan / jadwal…

Dekatnya lokasi dengan tempat tinggal

Menjamin kebutuhan keluarga

Terpaksa harus menerima pekerjaan karena…

Lainnya:

Alasan Mengambil Pekerjaan Tidak Sesuai

H a l a m a n | 21

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

dengan temapt tinggal yaitu sebanyak 1 orang, sedangkan alasan dipromosikan ke

posisi yang kurang berhubungan dengan pendidikan hanya 0 orang alumni yang

memilih.

b. Program Studi S1Akutansi (Non Reg)

Berdasarkan Penelusuran Alumni yang dilakukan di tahun 2015 yaitu pada program

study S1 Akutansi Non Reg dapat diketahui bahwa alumni yang berhasil terdaftar

sebanyak 19 orang dengan rincian alumni yang bekerja sebanyak 6 orang dan yang

aktif mencari pekerjaan sebanyak 1 orang.

Pada program studi S1 Akutansi Non Reg dapat dilihat bahwa dalam periode

memulai mencari pekerjaan mayoritas alumni mencari pekerjaan antara 3-6 bulan

sebelum wisuda yaitu sebanyak 0 orang.

Sedangkan waktu untuk memperoleh pekerjaan mayoritas alumni memerlukan

waktu kurang dari 3 bulan sebelum wisuda.

191

6

0 2 4 6 8 10 12 14 16 18 20

orang

STATUS ALUMNI

Alumni aktif mencari pekerjaan Alumni yang bekerja Alumni Terdaftar

0

2

0 00 00

8

0

4

0

2

P E R I O D E M U L A I M E N C A R I P E K E R J A A N

W A K T U M E M P E R O L E H P E K E R J A A N

DUNIA KERJAkurang dari 3 bulansebelum wisuda3 sampai 6 bulan sebelumwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisudakurang dari 3 bulansetelah wisuda3 sampai 6 bulan setelahwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisuda

H a l a m a n | 22

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat bagaimana cara alumni mencari pekerjaan, pada prodi S1 Akutansi

Non Reg mayoritas alumni melalui relasi (seperti; dosen, orang tua ataupun teman)

yaitu sebanyak 0 orang, sedangkan yang paling rendah yaitu dihubungi peusahaan

dan menghubungi Kemenakertrans.

1

0

1

1

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2

Melalui iklan di koran/majalah, brosur

Melamar ke perusahaan tanpa mengetahui…

Pergi ke bursa/pameran kerja

Mencari lewat internet/iklan online/milis

Dihubungi oleh perusahaan

Menghubungi Kemenakertrans

Menghubungi agen tenaga kerja komersial/swasta

Memeroleh informasi dari pusat/kantor…

Menghubungi kantor kemahasiswaan/hubungan…

Membangun jejaring (network) sejak masih kuliah

Melalui relasi (misalnya dosen, orang tua,…

Membangun bisnis sendiri

Melalui penempatan kerja atau magang

Bekerja di tempat yang sama dengan tempat…

Lainnya:

CARA MENCARI PEKERJAAN

80, 57%

60, 43%

Jumlah Perusahaan yang Dilamar, 140

MELAMAR PEKERJAAN

Perusahaan yang MeresponLamaran

Perusahan yang Tidak Merespon

H a l a m a n | 23

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas dapat dilihat bahwa dari sekitar 140 Perusahaan yang

dilamar oleh alumni. Ada sekitar 80 perusahaan yang merespon dan 60 perusahaan

lainnya tidak merespon.

Jika dilihat Situasi saat setelah lulus, mayoritas alumni melanjutkan untuk menikah

yaitu sebanyak 0 orang, diikuti dengan alumni yang kembali melanjutkan studi nya

sebanyak 0 orang dan situasi yang paling sedikit dipilih oleh alumni yaitu mencari

pekerjaan sebanyak 0 orang.

Kita lihat dari jenis perusahaan ditempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

di perusahaan yaitu sebanyak 7 orang sedangkan yang paling rendah tempat alumni

bekerja yaitu di Lembaga Pemerintahan sebanyak 5 orang.

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Saya masih belajar / melanjutkan kuliah profesi…

Saya menikah

Saya sibuk dengan keluarga dan anak-anak

Saya sekarang sedang mencari pekerjaan

Lainnya:

Situasi Saat Setelah Lulus

5

0

7

0

0

P E M E R I N T A H

N O N P R O F I T

S W A S T A

W I R A S W A S T A

L A I N N Y A

JENIS PERUSAHAAN

H a l a m a n | 24

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas, Pendapatan perbulan dapat dibagi menjadi 3 Kategori:

4. Pendapatn yang dipeoleh dari pekerjaan utama mayoritas almuni

berpendapatan dibawah 2,5 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan yang

diatas 10 juta rupiah hanya terdapat 0 orang.

5. pendapatan yang diperoleh dari kerja lembur dan tips, maka pendapatan antara

5.000.000-7.500.000 rupiah, 7.500.000-10.000.000 rupiah dan lebih dari

10.000.000 yang paling banyak yaitu masing-masing 0 orang.

6. Pendapatan yang diperoleh dari pekerjaan lain mayoritas almuni

berpendapatan diatas 10 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan antara

2.500.000 rupiah sampai 5.000.000 rupiah hanya terdapat 0 orang.

7

31

0 0 02

0 0 0 0 0 0 0 0012345678

<2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10

Dari Pekerjaan Utama Dari Lembur & Tips Dari Pekerjaan Lainnya

Pendapatan Perbulan

H a l a m a n | 25

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan bidang perusahaan tempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

pada peusahaan jasa keuangan dan asuransi yaitu sebanyak 5 orang diikuti

perusahaan yang bergerak dibidang industri pengolahan sebanyak 2 orang

sedangkan pada bidang kegiatan Badan Internasional & ekstra International, real

estate, kebudayaan, hiburan, pertanian, kehutanan, perikanan dan yang lainnya

tidak ada alumni yang bekerja disana.

0

1

2

0

0

0

0

0

0

1

2

5

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0 1 2 3 4 5 6

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pertambangan dan Penggalian

Industri Pengolahan

Pengadaan Listrik, Gas, Uap/Air Panas dan Udara…

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah dan Daur…

Konstruksi

Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi dan…

Transportasi dan Pergudangan

Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makan…

Informasi dan Komunikasi

Jasa Keuangan dan Asuransi

Real Estat

Jasa Profesional, Ilmiah dan Teknis

Jasa Persewaan, Ketenagakerjaan, Agen…

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan…

Jasa Pendidikan

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

Kebudayaan, Hiburan dan Rekreasi

Kegiatan Jasa Lainnya

Jasa Perorangan yang Melayani Rumah Tangga

Kegiatan Badan Internasional dan Badan Ektra…

BIDANG PERUSAHAAN

H a l a m a n | 26

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat hubungan anatara bidang studi dan pekerjaan alumni dapatkan

mayoritas terdapat hubungan yang sangat erat yaitu sebanyak 3 orang dan ada 1

orang alumni yang hubungan antara bidang studi dan pekerjaannya tidak memiliki

hubungan sama sekali.

Sedangkan jika dilihat dari Kesesuaian tingkat pendidikan dengan pekerjaan,

mayoritas alumni mendapatkan pekerjaan yang tidak diperlukan lulusan pendidikan

tinggi.

Jika kita lihat alasan alumni mengambil pekerjaan yang tidak sesuai dengan bidang

pendidikan yang diambil maka mayoritas alumni memilih opsi dekatnya lokasi

3

00

1

1

Hubungan Bidang Studi dan Pekerjaan

Sangat Erat Erat

Cukup Erat Kurang Erat

Tidak Sama Sekali

3

8

00

Kesesuaian Tingkat Pendidikan dengan

Pekerjaan

Lebih Tinggi Sama

Lebih Rendah Tidak Perlu

8

1

1

0

0

0

0

0

0

0

1

2

0

0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Sudah sesuai dengan pendidikan saya

Belum mendapatkan pekerjaan yang lebih sesuai

Bisa Memeroleh Prospek Karir yang Baik

Lebih suka bekerja pada perusahaan yang tidak…

Dipromosikan ke posisi yang kurang…

Memeroleh pendapatan yang lebih tinggi

Lebih Terjamin dan Aman

Lebih Menarik

Dapat melakukan pekerjaan tambahan / jadwal…

Dekatnya lokasi dengan tempat tinggal

Menjamin kebutuhan keluarga

Terpaksa harus menerima pekerjaan karena…

Lainnya:

Alasan Mengambil Pekerjaan Tidak Sesuai

H a l a m a n | 27

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

dengan temapt tinggal yaitu sebanyak 0 orang, sedangkan alasan dipromosikan ke

posisi yang kurang berhubungan dengan pendidikan hanya 0 orang alumni yang

memilih.

c. Program Studi D3Akutansi

Berdasarkan Penelusuran Alumni yang dilakukan di tahun 2015 yaitu pada program

study D3 Akutansi, dapat diketahui bahwa alumni yang berhasil terdaftar sebanyak

24 orang dengan rincian alumni yang bekerja sebanyak4 orang dan yang aktif

mencari pekerjaan sebanyak 13 orang.

Pada program studi D3 Akutansi dapat dilihat bahwa dalam periode memulai

mencari pekerjaan mayoritas alumni mencari pekerjaan antara 3-6 bulan sebelum

wisuda yaitu sebanyak 0 orang.

Sedangkan waktu untuk memperoleh pekerjaan mayoritas alumni memerlukan

waktu kurang dari 3 bulan sebelum wisuda.

244

13

0 5 10 15 20 25 30

orang

STATUS ALUMNI

Alumni aktif mencari pekerjaan Alumni yang bekerja Alumni Terdaftar

0

2

0 00 00

4

0

4

0 0

P E R I O D E M U L A I M E N C A R I P E K E R J A A N

W A K T U M E M P E R O L E H P E K E R J A A N

DUNIA KERJAkurang dari 3 bulansebelum wisuda3 sampai 6 bulan sebelumwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisudakurang dari 3 bulan setelahwisuda3 sampai 6 bulan setelahwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisuda

H a l a m a n | 28

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat bagaimana cara alumni mencari pekerjaan, pada prodi D3 Akutansi

mayoritas alumni melalui relasi (seperti; dosen, orang tua ataupun teman) yaitu

sebanyak 1 orang, sedangkan yang paling rendah yaitu dihubungi peusahaan dan

menghubungi Kemenakertrans.

2

2

1

3

0

0

0

0

0

0

1

0

1

0

0

0 0.5 1 1.5 2 2.5 3 3.5

Melalui iklan di koran/majalah, brosur

Melamar ke perusahaan tanpa mengetahui…

Pergi ke bursa/pameran kerja

Mencari lewat internet/iklan online/milis

Dihubungi oleh perusahaan

Menghubungi Kemenakertrans

Menghubungi agen tenaga kerja…

Memeroleh informasi dari pusat/kantor…

Menghubungi kantor…

Membangun jejaring (network) sejak masih kuliah

Melalui relasi (misalnya dosen, orang tua,…

Membangun bisnis sendiri

Melalui penempatan kerja atau magang

Bekerja di tempat yang sama dengan tempat…

Lainnya:

CARA MENCARI PEKERJAAN

68, 52%64, 48%

Jumlah Perusahaan yang Dilamar, 132

MELAMAR PEKERJAAN

Perusahaan yang MeresponLamaran

Perusahan yang Tidak Merespon

H a l a m a n | 29

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas dapat dilihat bahwa dari sekitar 132 Perusahaan yang

dilamar oleh alumni. Ada sekitar 68 perusahaan yang merespon dan 64 perusahaan

lainnya tidak merespon

Jika dilihat Situasi saat setelah lulus, mayoritas alumni melanjutkan untuk menikah

yaitu sebanyak 0 orang, diikuti dengan alumni yang kembali melanjutkan studi nya

sebanyak 0 orang dan situasi yang paling sedikit dipilih oleh alumni yaitu mencari

pekerjaan sebanyak 0 orang.

Kita lihat dari jenis perusahaan ditempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

di perusahaan yaitu sebanyak 9 orang sedangkan yang paling rendah tempat alumni

bekerja yaitu di Lembaga Pemerintahan sebanyak 4 oarng.

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Saya masih belajar / melanjutkan kuliah profesi…

Saya menikah

Saya sibuk dengan keluarga dan anak-anak

Saya sekarang sedang mencari pekerjaan

Lainnya:

Situasi Saat Setelah Lulus

4

1

9

2

0

P E M E R I N T A H

N O N P R O F I T

S W A S T A

W I R A S W A S T A

L A I N N Y A

JENIS PERUSAHAAN

H a l a m a n | 30

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas, Pendapatan perbulan dapat dibagi menjadi 3 Kategori:

7. Pendapatn yang dipeoleh dari pekerjaan utama mayoritas almuni

berpendapatan dibawah 2,5 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan yang

diatas 10 juta rupiah hanya terdapat 1 orang.

8. pendapatan yang diperoleh dari kerja lembur dan tips, maka pendapatan antara

5.000.000-7.500.000 rupiah, 7.500.000-10.000.000 rupiah dan lebih dari

10.000.000 yang paling banyak yaitu masing-masing 0 orang.

9. Pendapatan yang diperoleh dari pekerjaan lain mayoritas almuni

berpendapatan diatas 10 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan antara

2.500.000 rupiah sampai 5.000.000 rupiah hanya terdapat 0 orang.

13

4

0 0 1 20 0 0 0 0 0 0 0 00

2

4

6

8

10

12

14

<2.5

2.5

-5

5-7

.5

7.5

-10

>10

<2.5

2.5

-5

5-7

.5

7.5

-10

>10

<2.5

2.5

-5

5-7

.5

7.5

-10

>10

Dari Pekerjaan Utama Dari Lembur & Tips Dari Pekerjaan Lainnya

Pendapatan Perbulan

H a l a m a n | 31

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan bidang perusahaan tempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

pada peusahaan jasa keuangan dan asuransi yaitu sebanyak 6 orang diikuti

perusahaan yang bergerak dibidang industri pengolahan sebanyak 0 orang

sedangkan pada bidang kegiatan Badan Internasional & ekstra International, real

estate, kebudayaan, hiburan, real estate, pertanian, kehutanan, perikanan dan yang

lainnya tidak ada alumni yang bekerja disana.

1

0

0

0

0

0

1

0

0

1

1

6

0

2

0

1

2

0

0

0

0

0

0 1 2 3 4 5 6 7

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pertambangan dan Penggalian

Industri Pengolahan

Pengadaan Listrik, Gas, Uap/Air Panas dan…

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah dan Daur…

Konstruksi

Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi dan…

Transportasi dan Pergudangan

Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makan…

Informasi dan Komunikasi

Jasa Keuangan dan Asuransi

Real Estat

Jasa Profesional, Ilmiah dan Teknis

Jasa Persewaan, Ketenagakerjaan, Agen…

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan…

Jasa Pendidikan

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

Kebudayaan, Hiburan dan Rekreasi

Kegiatan Jasa Lainnya

Jasa Perorangan yang Melayani Rumah Tangga

Kegiatan Badan Internasional dan Badan Ektra…

BIDANG PERUSAHAAN

H a l a m a n | 32

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat hubungan anatara bidang studi dan pekerjaan alumni dapatkan

mayoritas terdapat hubungan yang sangat erat yaitu sebanyak 2 orang dan ada 1

orang alumni yang hubungan antara bidang studi dan pekerjaannya tidak memiliki

hubungan sama sekali.

Sedangkan jika dilihat dari Kesesuaian tingkat pendidikan dengan pekerjaan,

mayoritas alumni mendapatkan pekerjaan yang tidak diperlukan lulusan pendidikan

tinggi.

2

0

6

11

Hubungan Bidang Studi dan Pekerjaan

Sangat Erat Erat

Cukup Erat Kurang Erat

Tidak Sama Sekali

3

10

12

Kesesuaian Tingkat Pendidikan dengan

Pekerjaan

Lebih Tinggi Sama

Lebih Rendah Tidak Perlu

17

3

4

0

1

2

0

0

2

4

0

3

0

0 2 4 6 8 10 12 14 16 18

Sudah sesuai dengan pendidikan saya

Belum mendapatkan pekerjaan yang lebih sesuai

Bisa Memeroleh Prospek Karir yang Baik

Lebih suka bekerja pada perusahaan yang tidak…

Dipromosikan ke posisi yang kurang…

Memeroleh pendapatan yang lebih tinggi

Lebih Terjamin dan Aman

Lebih Menarik

Dapat melakukan pekerjaan tambahan / jadwal…

Dekatnya lokasi dengan tempat tinggal

Menjamin kebutuhan keluarga

Terpaksa harus menerima pekerjaan karena…

Lainnya:

Alasan Mengambil Pekerjaan Tidak Sesuai

H a l a m a n | 33

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat alasan alumni mengambil pekerjaan yang tidak sesuai dengan bidang

pendidikan yang diambil maka mayoritas alumni memilih opsi dekatnya lokasi

dengan temapt tinggal yaitu sebanyak 4 orang, sedangkan alasan dipromosikan ke

posisi yang kurang berhubungan dengan pendidikan hanya 1 orang alumni yang

memilih.

d. Program StudiD3 Perpajakan

Berdasarkan Penelusuran Alumni yang dilakukan di tahun 2015 yaitu pada program

study D3 Perpajakan, dapat diketahui bahwa alumni yang berhasil terdaftar

sebanyak 1 orang dengan rincian alumni yang bekerja sebanyak 0 orang dan yang

aktif mencari pekerjaan sebanyak 0 orang

Pada program studi D3 Pemasaran dapat dilihat bahwa dalam periode memulai

mencari pekerjaan mayoritas alumni mencari pekerjaan antara 3-6 bulan sebelum

wisuda yaitu sebanyak 0 orang.

Sedangkan waktu untuk memperoleh pekerjaan mayoritas alumni memerlukan

waktu kurang dari 3 bulan sebelum wisuda.

100

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2

orang

STATUS ALUMNI

Alumni aktif mencari pekerjaan Alumni yang bekerja Alumni Terdaftar

0 00 00 00 00

1

0 0

P E R I O D E M U L A I M E N C A R I P E K E R J A A N

W A K T U M E M P E R O L E H P E K E R J A A N

DUNIA KERJA

kurang dari 3 bulan sebelumwisuda

3 sampai 6 bulan sebelumwisuda

lebih dari 6 bulan sebelumwisuda

H a l a m a n | 34

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat bagaimana cara alumni mencari pekerjaan, pada prodi D3 Pemasaran

mayoritas alumni melalui relasi (seperti; dosen, orang tua ataupun teman) yaitu

sebanyak 0 orang, sedangkan yang paling rendah yaitu dihubungi peusahaan dan

menghubungi Kemenakertrans.

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Melalui iklan di koran/majalah, brosur

Melamar ke perusahaan tanpa mengetahui…

Pergi ke bursa/pameran kerja

Mencari lewat internet/iklan online/milis

Dihubungi oleh perusahaan

Menghubungi Kemenakertrans

Menghubungi agen tenaga kerja…

Memeroleh informasi dari pusat/kantor…

Menghubungi kantor…

Membangun jejaring (network) sejak masih…

Melalui relasi (misalnya dosen, orang tua,…

Membangun bisnis sendiri

Melalui penempatan kerja atau magang

Bekerja di tempat yang sama dengan tempat…

Lainnya:

CARA MENCARI PEKERJAAN

2, 40%

3, 60%

Jumlah Perusahaan yang Dilamar, 5

MELAMAR PEKERJAAN

Perusahaan yang MeresponLamaran

Perusahan yang Tidak Merespon

H a l a m a n | 35

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas dapat dilihat bahwa dari sekitar 5 Perusahaan yang

dilamar oleh alumni. Ada sekitar 2 perusahaan yang merespon dan 3 perusahaan

lainnya tidak merespon.

Jika dilihat Situasi saat setelah lulus, mayoritas alumni melanjutkan untuk menikah

yaitu sebanyak 0 orang, diikuti dengan alumni yang kembali melanjutkan studi nya

sebanyak 0 orang dan situasi yang paling sedikit dipilih oleh alumni yaitu mencari

pekerjaan sebanyak 0 orang.

Kita lihat dari jenis perusahaan ditempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

di perusahaan yaitu sebanyak 1 orang sedangkan yang paling rendah tempat

alumni bekerja yaitu di Lembaga Pemerintahan sebanyak 0 orang.

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Saya masih belajar / melanjutkan kuliah profesi…

Saya menikah

Saya sibuk dengan keluarga dan anak-anak

Saya sekarang sedang mencari pekerjaan

Lainnya:

Situasi Saat Setelah Lulus

0

0

1

0

0

P E M E R I N T A H

N O N P R O F I T

S W A S T A

W I R A S W A S T A

L A I N N Y A

JENIS PERUSAHAAN

0

0.2

0.4

0.6

0.8

1

<2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10

Dari Pekerjaan Utama Dari Lembur & Tips Dari Pekerjaan Lainnya

Pendapatan Perbulan

H a l a m a n | 36

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas, Pendapatan perbulan dapat dibagi menjadi 3 Kategori:

10. Pendapatn yang dipeoleh dari pekerjaan utama mayoritas almuni

berpendapatan dibawah 2,5 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan yang

diatas 10 juta rupiah hanya terdapat 0 orang.

11. pendapatan yang diperoleh dari kerja lembur dan tips, maka pendapatan antara

5.000.000-7.500.000 rupiah, 7.500.000-10.000.000 rupiah dan lebih dari

10.000.000 yang paling banyak yaitu masing-masing 0 orang.

12. Pendapatan yang diperoleh dari pekerjaan lain mayoritas almuni

berpendapatan diatas 10 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan antara

2.500.000 rupiah sampai 5.000.000 rupiah hanya terdapat 0 orang.

Berdasarkan bidang perusahaan tempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

pada peusahaan jasa keuangan dan asuransi yaitu sebanyak 0 orang diikuti

perusahaan yang bergerak dibidang industri pengolahan sebanyak 0 orang

sedangkan pada bidang kegiatan Badan Internasional & ekstra International, real

estate, kebudayaan, hiburan, pertanian, kehutanan, perikanan dan yang lainnya

tidak ada alumni yang bekerja disana.

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pertambangan dan Penggalian

Industri Pengolahan

Pengadaan Listrik, Gas, Uap/Air Panas dan Udara…

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah dan Daur…

Konstruksi

Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi dan…

Transportasi dan Pergudangan

Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makan…

Informasi dan Komunikasi

Jasa Keuangan dan Asuransi

Real Estat

Jasa Profesional, Ilmiah dan Teknis

Jasa Persewaan, Ketenagakerjaan, Agen…

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan…

Jasa Pendidikan

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

Kebudayaan, Hiburan dan Rekreasi

Kegiatan Jasa Lainnya

Jasa Perorangan yang Melayani Rumah Tangga

Kegiatan Badan Internasional dan Badan Ektra…

BIDANG PERUSAHAAN

H a l a m a n | 37

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat hubungan anatara bidang studi dan pekerjaan alumni dapatkan

mayoritas terdapat hubungan yang sangat erat yaitu sebanyak 0 orang dan ada 0

orang alumni yang hubungan antara bidang studi dan pekerjaannya tidak memiliki

hubungan sama sekali.

Sedangkan jika dilihat dari Kesesuaian tingkat pendidikan dengan pekerjaan,

mayoritas alumni mendapatkan pekerjaan yang tidak diperlukan lulusan pendidikan

tinggi.

00000

Hubungan Bidang Studi dan Pekerjaan

Sangat Erat Erat

Cukup Erat Kurang Erat

Tidak Sama Sekali

Kesesuaian Tingkat Pendidikan dengan

Pekerjaan

Lebih Tinggi Sama

Lebih Rendah Tidak Perlu

1

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2

Sudah sesuai dengan pendidikan saya

Belum mendapatkan pekerjaan yang lebih sesuai

Bisa Memeroleh Prospek Karir yang Baik

Lebih suka bekerja pada perusahaan yang tidak…

Dipromosikan ke posisi yang kurang…

Memeroleh pendapatan yang lebih tinggi

Lebih Terjamin dan Aman

Lebih Menarik

Dapat melakukan pekerjaan tambahan / jadwal…

Dekatnya lokasi dengan tempat tinggal

Menjamin kebutuhan keluarga

Terpaksa harus menerima pekerjaan karena…

Lainnya:

Alasan Mengambil Pekerjaan Tidak Sesuai

H a l a m a n | 38

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat alasan alumni mengambil pekerjaan yang tidak sesuai dengan bidang

pendidikan yang diambil maka mayoritas alumni memilih opsi dekatnya lokasi

dengan temapt tinggal yaitu sebanyak 0 orang, sedangkan alasan dipromosikan ke

posisi yang kurang berhubungan dengan pendidikan hanya 0 orang alumni yang

memilih.

2. Jurusan Manajemen

a. Program Studi S1 Manajemen (Reguler)

Berdasarkan Penelusuran Alumni yang dilakukan di tahun 2015 yaitu pada program

study S1 Manajeman, dapat diketahui bahwa alumni yang berhasil terdaftar

sebanyak 111 orang dengan rincian alumni yang bekerja sebanyak 17 orang dan

yang aktif mencari pekerjaan sebanyak 12 orang

Pada program studi S1 Manajeman dapat dilihat bahwa dalam periode memulai

mencari pekerjaan mayoritas alumni mencari pekerjaan antara 3-6 bulan sebelum

wisuda yaitu sebanyak 0 orang.

Sedangkan waktu untuk memperoleh pekerjaan mayoritas alumni memerlukan

waktu kurang dari 3 bulan sebelum wisuda.

11117

12

0 20 40 60 80 100 120

orang

STATUS ALUMNI

Alumni aktif mencari pekerjaan Alumni yang bekerja Alumni Terdaftar

0

5

0 10 00

37

0

10

0

9

P E R I O D E M U L A I M E N C A R I P E K E R J A A N

W A K T U M E M P E R O L E H P E K E R J A A N

DUNIA KERJAkurang dari 3 bulansebelum wisuda3 sampai 6 bulan sebelumwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisudakurang dari 3 bulan setelahwisuda3 sampai 6 bulan setelahwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisuda

H a l a m a n | 39

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat bagaimana cara alumni mencari pekerjaan, pada prodi S1 Manajeman

mayoritas alumni melalui relasi (seperti; dosen, orang tua ataupun teman) yaitu

sebanyak 3 orang, sedangkan yang paling rendah yaitu dihubungi peusahaan dan

menghubungi Kemenakertrans.

6

8

10

13

1

0

0

5

0

0

3

2

1

0

0

0 2 4 6 8 10 12 14

Melalui iklan di koran/majalah, brosur

Melamar ke perusahaan tanpa mengetahui…

Pergi ke bursa/pameran kerja

Mencari lewat internet/iklan online/milis

Dihubungi oleh perusahaan

Menghubungi Kemenakertrans

Menghubungi agen tenaga kerja komersial/swasta

Memeroleh informasi dari pusat/kantor…

Menghubungi kantor kemahasiswaan/hubungan…

Membangun jejaring (network) sejak masih kuliah

Melalui relasi (misalnya dosen, orang tua,…

Membangun bisnis sendiri

Melalui penempatan kerja atau magang

Bekerja di tempat yang sama dengan tempat…

Lainnya:

CARA MENCARI PEKERJAAN

421, 61%

265, 39%

Jumlah Perusahaan yang Dilamar, 686

MELAMAR PEKERJAAN

Perusahaan yang MeresponLamaran

Perusahan yang Tidak Merespon

H a l a m a n | 40

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas dapat dilihat bahwa dari sekitar 686 Perusahaan yang

dilamar oleh alumni. Ada sekitar 421 perusahaan yang merespon dan 265

perusahaan lainnya tidak merespon.

Jika dilihat Situasi saat setelah lulus, mayoritas alumni melanjutkan untuk menikah

yaitu sebanyak 0 orang, diikuti dengan alumni yang kembali melanjutkan studi nya

sebanyak 0 orang dan situasi yang paling sedikit dipilih oleh alumni yaitu mencari

pekerjaan sebanyak 0 orang.

Kita lihat dari jenis perusahaan ditempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

di perusahaan yaitu sebanyak 66 orang sedangkan yang paling rendah tempat

alumni bekerja yaitu di Lembaga Pemerintahan sebanyak 22 orang.

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Saya masih belajar / melanjutkan kuliah profesi…

Saya menikah

Saya sibuk dengan keluarga dan anak-anak

Saya sekarang sedang mencari pekerjaan

Lainnya:

Situasi Saat Setelah Lulus

22

1

66

8

1

P E M E R I N T A H

N O N P R O F I T

S W A S T A

W I R A S W A S T A

L A I N N Y A

JENIS PERUSAHAAN

1115

52

0

9

42

0 02

0 0 0 002468

10121416

<2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10

Dari Pekerjaan Utama Dari Lembur & Tips Dari Pekerjaan Lainnya

Pendapatan Perbulan

H a l a m a n | 41

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas, Pendapatan perbulan dapat dibagi menjadi 3 Kategori:

13. Pendapatn yang dipeoleh dari pekerjaan utama mayoritas almuni

berpendapatan dibawah 2,5 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan yang

diatas 10 juta rupiah hanya terdapat 0 orang.

14. pendapatan yang diperoleh dari kerja lembur dan tips, maka pendapatan antara

5.000.000-7.500.000 rupiah, 7.500.000-10.000.000 rupiah dan lebih dari

10.000.000 yang paling banyak yaitu masing-masing 0 orang.

15. Pendapatan yang diperoleh dari pekerjaan lain mayoritas almuni

berpendapatan diatas 10 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan antara

2.500.000 rupiah sampai 5.000.000 rupiah hanya terdapat 0 orang.

Berdasarkan bidang perusahaan tempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

pada peusahaan jasa keuangan dan asuransi yaitu sebanyak 29 orang diikuti

perusahaan yang bergerak dibidang industri pengolahan sebanyak 0 orang

sedangkan pada bidang kegiatan Badan Internasional & ekstra International, real

estate, kebudayaan, hiburan, pertanian, kehutanan, perikanan dan yang lainnya

tidak ada alumni yang bekerja disana.

0

0

0

0

0

1

0

0

0

1

2

29

0

1

3

2

3

1

1

0

1

0

0 5 10 15 20 25 30 35

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pertambangan dan Penggalian

Industri Pengolahan

Pengadaan Listrik, Gas, Uap/Air Panas dan Udara…

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah dan Daur…

Konstruksi

Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi dan…

Transportasi dan Pergudangan

Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makan…

Informasi dan Komunikasi

Jasa Keuangan dan Asuransi

Real Estat

Jasa Profesional, Ilmiah dan Teknis

Jasa Persewaan, Ketenagakerjaan, Agen…

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan…

Jasa Pendidikan

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

Kebudayaan, Hiburan dan Rekreasi

Kegiatan Jasa Lainnya

Jasa Perorangan yang Melayani Rumah Tangga

Kegiatan Badan Internasional dan Badan Ektra…

BIDANG PERUSAHAAN

H a l a m a n | 42

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat hubungan anatara bidang studi dan pekerjaan alumni dapatkan

mayoritas terdapat hubungan yang sangat erat yaitu sebanyak 6 orang dan ada 0

orang alumni yang hubungan antara bidang studi dan pekerjaannya tidak memiliki

hubungan sama sekali.

Sedangkan jika dilihat dari Kesesuaian tingkat pendidikan dengan pekerjaan,

mayoritas alumni mendapatkan pekerjaan yang tidak diperlukan lulusan pendidikan

tinggi.

Jika kita lihat alasan alumni mengambil pekerjaan yang tidak sesuai dengan bidang

pendidikan yang diambil maka mayoritas alumni memilih opsi dekatnya lokasi

6

12

9

3 0

Hubungan Bidang Studi dan Pekerjaan

Sangat Erat Erat

Cukup Erat Kurang Erat

Tidak Sama Sekali

6

82

32

Kesesuaian Tingkat Pendidikan dengan

Pekerjaan

Lebih Tinggi Sama

Lebih Rendah Tidak Perlu

112

29

10

0

0

4

0

3

0

1

4

2

0

0 20 40 60 80 100 120

Sudah sesuai dengan pendidikan saya

Belum mendapatkan pekerjaan yang lebih sesuai

Bisa Memeroleh Prospek Karir yang Baik

Lebih suka bekerja pada perusahaan yang tidak…

Dipromosikan ke posisi yang kurang…

Memeroleh pendapatan yang lebih tinggi

Lebih Terjamin dan Aman

Lebih Menarik

Dapat melakukan pekerjaan tambahan / jadwal…

Dekatnya lokasi dengan tempat tinggal

Menjamin kebutuhan keluarga

Terpaksa harus menerima pekerjaan karena…

Lainnya:

Alasan Mengambil Pekerjaan Tidak Sesuai

H a l a m a n | 43

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

dengan temapt tinggal yaitu sebanyak 1 orang, sedangkan alasan dipromosikan ke

posisi yang kurang berhubungan dengan pendidikan hanya 0 orang alumni yang

memilih.

b. Program StudiS1 Manajemen (Non Reg)

Berdasarkan Penelusuran Alumni yang dilakukan di tahun 2015 yaitu pada program

study S1 Manajemen Non Reg, dapat diketahui bahwa alumni yang berhasil

terdaftar sebanyak 15 orang dengan rincian alumni yang bekerja sebanyak 0 orang

dan yang aktif mencari pekerjaan sebanyak 1 orang.

Pada program studi S1 Manajememan Non Reg dapat dilihat bahwa dalam periode

memulai mencari pekerjaan mayoritas alumni mencari pekerjaan antara 3-6 bulan

sebelum wisuda yaitu sebanyak 0 orang.

Sedangkan waktu untuk memperoleh pekerjaan mayoritas alumni memerlukan

waktu kurang dari 3 bulan sebelum wisuda.

150

1

0 2 4 6 8 10 12 14 16

orang

STATUS ALUMNI

Alumni aktif mencari pekerjaan Alumni yang bekerja Alumni Terdaftar

0

1

0 00 00

6

0

1

0 0

P E R I O D E M U L A I M E N C A R I P E K E R J A A N

W A K T U M E M P E R O L E H P E K E R J A A N

DUNIA KERJAkurang dari 3 bulansebelum wisuda3 sampai 6 bulan sebelumwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisudakurang dari 3 bulan setelahwisuda3 sampai 6 bulan setelahwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisuda

H a l a m a n | 44

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat bagaimana cara alumni mencari pekerjaan, pada prodi S1 Manajeman

Non Reg mayoritas alumni melalui relasi (seperti; dosen, orang tua ataupun teman)

yaitu sebanyak 1 orang, sedangkan yang paling rendah yaitu dihubungi peusahaan

dan menghubungi Kemenakertrans.

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

1

1

0

0

0

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2

Melalui iklan di koran/majalah, brosur

Melamar ke perusahaan tanpa mengetahui…

Pergi ke bursa/pameran kerja

Mencari lewat internet/iklan online/milis

Dihubungi oleh perusahaan

Menghubungi Kemenakertrans

Menghubungi agen tenaga kerja…

Memeroleh informasi dari pusat/kantor…

Menghubungi kantor…

Membangun jejaring (network) sejak masih…

Melalui relasi (misalnya dosen, orang tua,…

Membangun bisnis sendiri

Melalui penempatan kerja atau magang

Bekerja di tempat yang sama dengan tempat…

Lainnya:

CARA MENCARI PEKERJAAN

16, 64%

9, 36%

Jumlah Perusahaan yang Dilamar, 25

MELAMAR PEKERJAAN

Perusahaan yang MeresponLamaran

Perusahan yang TidakMerespon

H a l a m a n | 45

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas dapat dilihat bahwa dari sekitar 25 Perusahaan yang

dilamar oleh alumni. Ada sekitar 16 perusahaan yang merespon dan 9 perusahaan

lainnya tidak merespon.

Jika dilihat Situasi saat setelah lulus, mayoritas alumni melanjutkan untuk menikah

yaitu sebanyak 0 orang, diikuti dengan alumni yang kembali melanjutkan studi nya

sebanyak 0 orang dan situasi yang paling sedikit dipilih oleh alumni yaitu mencari

pekerjaan sebanyak 0 orang.

Kita lihat dari jenis perusahaan ditempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

di perusahaan yaitu sebanyak 7 orang sedangkan yang paling rendah tempat alumni

bekerja yaitu di Lembaga Pemerintahan sebanyak 4 orang.

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Saya masih belajar / melanjutkan kuliah profesi…

Saya menikah

Saya sibuk dengan keluarga dan anak-anak

Saya sekarang sedang mencari pekerjaan

Lainnya:

Situasi Saat Setelah Lulus

4

0

7

1

0

P E M E R I N T A H

N O N P R O F I T

S W A S T A

W I R A S W A S T A

L A I N N Y A

JENIS PERUSAHAAN

1

3

0 0

1

0 0 0 0 0 0 0 0 0 00

0.5

1

1.5

2

2.5

3

3.5

<2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10

Dari Pekerjaan Utama Dari Lembur & Tips Dari Pekerjaan Lainnya

Pendapatan Perbulan

H a l a m a n | 46

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas, Pendapatan perbulan dapat dibagi menjadi 3 Kategori:

16. Pendapatn yang dipeoleh dari pekerjaan utama mayoritas almuni

berpendapatan dibawah 2,5 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan yang

diatas 10 juta rupiah hanya terdapat 1 orang.

17. pendapatan yang diperoleh dari kerja lembur dan tips, maka pendapatan antara

5.000.000-7.500.000 rupiah, 7.500.000-10.000.000 rupiah dan lebih dari

10.000.000 yang paling banyak yaitu masing-masing 0 orang.

18. Pendapatan yang diperoleh dari pekerjaan lain mayoritas almuni

berpendapatan diatas 10 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan antara

2.500.000 rupiah sampai 5.000.000 rupiah hanya terdapat 0 orang.

Berdasarkan bidang perusahaan tempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

pada peusahaan jasa keuangan dan asuransi yaitu sebanyak 2 orang diikuti

perusahaan yang bergerak dibidang industri pengolahan sebanyak 0 orang

sedangkan pada bidang kegiatan Badan Internasional & ekstra International, real

estate, kebudayaan, hiburan, pertanian, kehutanan, perikanan dan yang lainnya

tidak ada alumni yang bekerja disana.

0

0

0

0

0

0

2

0

0

0

2

2

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0 0.5 1 1.5 2 2.5

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pertambangan dan Penggalian

Industri Pengolahan

Pengadaan Listrik, Gas, Uap/Air Panas dan Udara…

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah dan Daur…

Konstruksi

Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi dan…

Transportasi dan Pergudangan

Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makan…

Informasi dan Komunikasi

Jasa Keuangan dan Asuransi

Real Estat

Jasa Profesional, Ilmiah dan Teknis

Jasa Persewaan, Ketenagakerjaan, Agen…

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan…

Jasa Pendidikan

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

Kebudayaan, Hiburan dan Rekreasi

Kegiatan Jasa Lainnya

Jasa Perorangan yang Melayani Rumah Tangga

Kegiatan Badan Internasional dan Badan Ektra…

BIDANG PERUSAHAAN

H a l a m a n | 47

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat hubungan anatara bidang studi dan pekerjaan alumni dapatkan

mayoritas terdapat hubungan yang sangat erat yaitu sebanyak 0 orang dan ada 0

orang alumni yang hubungan antara bidang studi dan pekerjaannya tidak memiliki

hubungan sama sekali.

Sedangkan jika dilihat dari Kesesuaian tingkat pendidikan dengan pekerjaan,

mayoritas alumni mendapatkan pekerjaan yang tidak diperlukan lulusan pendidikan

tinggi.

0

1

1

1

0

Hubungan Bidang Studi dan Pekerjaan

Sangat Erat Erat

Cukup Erat Kurang Erat

Tidak Sama Sekali

1

12

1 0

Kesesuaian Tingkat Pendidikan dengan

Pekerjaan

Lebih Tinggi Sama

Lebih Rendah Tidak Perlu

16

1

0

0

0

1

0

0

0

0

0

0

0

0 2 4 6 8 10 12 14 16 18

Sudah sesuai dengan pendidikan saya

Belum mendapatkan pekerjaan yang lebih sesuai

Bisa Memeroleh Prospek Karir yang Baik

Lebih suka bekerja pada perusahaan yang tidak…

Dipromosikan ke posisi yang kurang…

Memeroleh pendapatan yang lebih tinggi

Lebih Terjamin dan Aman

Lebih Menarik

Dapat melakukan pekerjaan tambahan / jadwal…

Dekatnya lokasi dengan tempat tinggal

Menjamin kebutuhan keluarga

Terpaksa harus menerima pekerjaan karena…

Lainnya:

Alasan Mengambil Pekerjaan Tidak Sesuai

H a l a m a n | 48

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat alasan alumni mengambil pekerjaan yang tidak sesuai dengan bidang

pendidikan yang diambil maka mayoritas alumni memilih opsi dekatnya lokasi

dengan temapt tinggal yaitu sebanyak 0 orang, sedangkan alasan dipromosikan ke

posisi yang kurang berhubungan dengan pendidikan hanya 0 orang alumni yang

memilih.

c. Program StudiD3 Keuangan, Perbankan, dan Asuransi

Berdasarkan Penelusuran Alumni yang dilakukan di tahun 2015 yaitu pada program

study D3 Keuangan, Perbankan, dan Asuransi dapat diketahui bahwa alumni yang

berhasil terdaftar sebanyak 4 orang dengan rincian alumni yang bekerja sebanyak

3 orang dan yang aktif mencari pekerjaan sebanyak 0 orang.

Pada program studi D3 teknik sipil dapat dilihat bahwa dalam periode memulai

mencari pekerjaan mayoritas alumni mencari pekerjaan antara 3-6 bulan sebelum

wisuda yaitu sebanyak 0 orang.

Sedangkan waktu untuk memperoleh pekerjaan mayoritas alumni memerlukan

waktu kurang dari 3 bulan sebelum wisuda.

43

0

0 0.5 1 1.5 2 2.5 3 3.5 4 4.5

orang

STATUS ALUMNI

Alumni aktif mencari pekerjaan Alumni yang bekerja Alumni Terdaftar

0

3

0 00 00

1

0

2

0 0

P E R I O D E M U L A I M E N C A R I P E K E R J A A N

W A K T U M E M P E R O L E H P E K E R J A A N

DUNIA KERJAkurang dari 3 bulansebelum wisuda3 sampai 6 bulan sebelumwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisudakurang dari 3 bulan setelahwisuda3 sampai 6 bulan setelahwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisuda

H a l a m a n | 49

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat bagaimana cara alumni mencari pekerjaan, pada prodi D3 Keuangan,

Perbankan, dan Asuransi mayoritas alumni melalui relasi (seperti; dosen, orang tua

ataupun teman) yaitu sebanyak 0 orang, sedangkan yang paling rendah yaitu

dihubungi peusahaan dan menghubungi Kemenakertrans.

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Melalui iklan di koran/majalah, brosur

Melamar ke perusahaan tanpa mengetahui…

Pergi ke bursa/pameran kerja

Mencari lewat internet/iklan online/milis

Dihubungi oleh perusahaan

Menghubungi Kemenakertrans

Menghubungi agen tenaga kerja…

Memeroleh informasi dari pusat/kantor…

Menghubungi kantor…

Membangun jejaring (network) sejak masih…

Melalui relasi (misalnya dosen, orang tua,…

Membangun bisnis sendiri

Melalui penempatan kerja atau magang

Bekerja di tempat yang sama dengan tempat…

Lainnya:

CARA MENCARI PEKERJAAN

23, 38%

37, 62%

Jumlah Perusahaan yang Dilamar, 60

MELAMAR PEKERJAAN

Perusahaan yang MeresponLamaran

Perusahan yang TidakMerespon

H a l a m a n | 50

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas dapat dilihat bahwa dari sekitar 60 Perusahaan yang

dilamar oleh alumni. Ada sekitar 23 perusahaan yang merespon dan 37 perusahaan

lainnya tidak merespon.

Jika dilihat Situasi saat setelah lulus, mayoritas alumni melanjutkan untuk menikah

yaitu sebanyak 0 orang, diikuti dengan alumni yang kembali melanjutkan studi nya

sebanyak 0 orang dan situasi yang paling sedikit dipilih oleh alumni yaitu mencari

pekerjaan sebanyak 0 orang.

Kita lihat dari jenis perusahaan ditempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

di perusahaan yaitu sebanyak 2 orang sedangkan yang paling rendah tempat alumni

bekerja yaitu di Lembaga Pemerintahan sebanyak 1 orang.

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Saya masih belajar / melanjutkan kuliah profesi…

Saya menikah

Saya sibuk dengan keluarga dan anak-anak

Saya sekarang sedang mencari pekerjaan

Lainnya:

Situasi Saat Setelah Lulus

1

0

2

1

0

P E M E R I N T A H

N O N P R O F I T

S W A S T A

W I R A S W A S T A

L A I N N Y A

JENIS PERUSAHAAN

3

1

0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 00

0.5

1

1.5

2

2.5

3

3.5

<2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10

Dari Pekerjaan Utama Dari Lembur & Tips Dari Pekerjaan Lainnya

Pendapatan Perbulan

H a l a m a n | 51

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas, Pendapatan perbulan dapat dibagi menjadi 3 Kategori:

19. Pendapatn yang dipeoleh dari pekerjaan utama mayoritas almuni

berpendapatan dibawah 2,5 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan yang

diatas 10 juta rupiah hanya terdapat 0 orang.

20. pendapatan yang diperoleh dari kerja lembur dan tips, maka pendapatan antara

5.000.000-7.500.000 rupiah, 7.500.000-10.000.000 rupiah dan lebih dari

10.000.000 yang paling banyak yaitu masing-masing 0 orang.

21. Pendapatan yang diperoleh dari pekerjaan lain mayoritas almuni

berpendapatan diatas 10 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan antara

2.500.000 rupiah sampai 5.000.000 rupiah hanya terdapat 0 orang.

Berdasarkan bidang perusahaan tempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

pada peusahaan jasa keuangan dan asuransi yaitu sebanyak 1 orang diikuti

perusahaan yang bergerak dibidang industri pengolahan sebanyak 0 orang

sedangkan pada bidang kegiatan Badan Internasional & ekstra International, real

estate, kebudayaan, hiburan, pertanian, kehutanan, perikanan dan yang lainnya

tidak ada alumni yang bekerja disana.

0

0

0

0

0

0

1

0

0

1

0

1

0

0

3

0

0

0

1

1

0

0

0 0.5 1 1.5 2 2.5 3 3.5

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pertambangan dan Penggalian

Industri Pengolahan

Pengadaan Listrik, Gas, Uap/Air Panas dan…

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah dan Daur…

Konstruksi

Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi dan…

Transportasi dan Pergudangan

Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makan…

Informasi dan Komunikasi

Jasa Keuangan dan Asuransi

Real Estat

Jasa Profesional, Ilmiah dan Teknis

Jasa Persewaan, Ketenagakerjaan, Agen…

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan…

Jasa Pendidikan

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

Kebudayaan, Hiburan dan Rekreasi

Kegiatan Jasa Lainnya

Jasa Perorangan yang Melayani Rumah Tangga

Kegiatan Badan Internasional dan Badan Ektra…

BIDANG PERUSAHAAN

H a l a m a n | 52

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat hubungan anatara bidang studi dan pekerjaan alumni dapatkan

mayoritas terdapat hubungan yang sangat erat yaitu sebanyak 0 orang dan ada 0

orang alumni yang hubungan antara bidang studi dan pekerjaannya tidak memiliki

hubungan sama sekali.

Sedangkan jika dilihat dari Kesesuaian tingkat pendidikan dengan pekerjaan,

mayoritas alumni mendapatkan pekerjaan yang tidak diperlukan lulusan pendidikan

tinggi.

0

11

00

Hubungan Bidang Studi dan Pekerjaan

Sangat Erat Erat

Cukup Erat Kurang Erat

Tidak Sama Sekali

22

00

Kesesuaian Tingkat Pendidikan dengan

Pekerjaan

Lebih Tinggi Sama

Lebih Rendah Tidak Perlu

7

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0 1 2 3 4 5 6 7 8

Sudah sesuai dengan pendidikan saya

Belum mendapatkan pekerjaan yang lebih sesuai

Bisa Memeroleh Prospek Karir yang Baik

Lebih suka bekerja pada perusahaan yang tidak…

Dipromosikan ke posisi yang kurang…

Memeroleh pendapatan yang lebih tinggi

Lebih Terjamin dan Aman

Lebih Menarik

Dapat melakukan pekerjaan tambahan / jadwal…

Dekatnya lokasi dengan tempat tinggal

Menjamin kebutuhan keluarga

Terpaksa harus menerima pekerjaan karena…

Lainnya:

Alasan Mengambil Pekerjaan Tidak Sesuai

H a l a m a n | 53

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat alasan alumni mengambil pekerjaan yang tidak sesuai dengan bidang

pendidikan yang diambil maka mayoritas alumni memilih opsi dekatnya lokasi

dengan temapt tinggal yaitu sebanyak 0 orang, sedangkan alasan dipromosikan ke

posisi yang kurang berhubungan dengan pendidikan hanya 0 orang alumni yang

memilih.

d. Program StudiD3 Pemasaran

Berdasarkan Penelusuran Alumni yang dilakukan di tahun 2015 yaitu pada program

study D3 Pemasaran, dapat diketahui bahwa alumni yang berhasil terdaftar

sebanyak 11 orang dengan rincian alumni yang bekerja sebanyak 8 orang dan yang

aktif mencari pekerjaan sebanyak 2 orang.

Pada program studi D3 Pemasaran dapat dilihat bahwa dalam periode memulai

mencari pekerjaan mayoritas alumni mencari pekerjaan antara 3-6 bulan sebelum

wisuda yaitu sebanyak 0 orang.

Sedangkan waktu untuk memperoleh pekerjaan mayoritas alumni memerlukan

waktu kurang dari 3 bulan sebelum wisuda.

118

2

0 2 4 6 8 10 12

orang

STATUS ALUMNI

Alumni aktif mencari pekerjaan Alumni yang bekerja Alumni Terdaftar

0 00 00 00

3

0

3

0 0

P E R I O D E M U L A I M E N C A R I P E K E R J A A N

W A K T U M E M P E R O L E H P E K E R J A A N

DUNIA KERJAkurang dari 3 bulansebelum wisuda3 sampai 6 bulan sebelumwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisudakurang dari 3 bulan setelahwisuda3 sampai 6 bulan setelahwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisuda

H a l a m a n | 54

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat bagaimana cara alumni mencari pekerjaan, pada prodi D3 Pemasaran

mayoritas alumni melalui relasi (seperti; dosen, orang tua ataupun teman) yaitu

sebanyak 1 orang, sedangkan yang paling rendah yaitu dihubungi peusahaan dan

menghubungi Kemenakertrans.

1

1

0

0

0

0

0

0

0

1

1

1

0

0

0

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2

Melalui iklan di koran/majalah, brosur

Melamar ke perusahaan tanpa mengetahui…

Pergi ke bursa/pameran kerja

Mencari lewat internet/iklan online/milis

Dihubungi oleh perusahaan

Menghubungi Kemenakertrans

Menghubungi agen tenaga kerja komersial/swasta

Memeroleh informasi dari pusat/kantor…

Menghubungi kantor kemahasiswaan/hubungan…

Membangun jejaring (network) sejak masih kuliah

Melalui relasi (misalnya dosen, orang tua,…

Membangun bisnis sendiri

Melalui penempatan kerja atau magang

Bekerja di tempat yang sama dengan tempat…

Lainnya:

CARA MENCARI PEKERJAAN

35, 52%32, 48%

Jumlah Perusahaan yang Dilamar, 67

MELAMAR PEKERJAAN

Perusahaan yang MeresponLamaran

Perusahan yang Tidak Merespon

H a l a m a n | 55

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas dapat dilihat bahwa dari sekitar 67 Perusahaan yang

dilamar oleh alumni. Ada sekitar 35 perusahaan yang merespon dan 32 perusahaan

lainnya tidak merespon.

Jika dilihat Situasi saat setelah lulus, mayoritas alumni melanjutkan untuk menikah

yaitu sebanyak 0 orang, diikuti dengan alumni yang kembali melanjutkan studi nya

sebanyak 0 orang dan situasi yang paling sedikit dipilih oleh alumni yaitu mencari

pekerjaan sebanyak 0 orang.

Kita lihat dari jenis perusahaan ditempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

di perusahaan yaitu sebanyak 4 orang sedangkan yang paling rendah tempat alumni

bekerja yaitu di Lembaga Pemerintahan sebanyak 1 orang.

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Saya masih belajar / melanjutkan kuliah profesi…

Saya menikah

Saya sibuk dengan keluarga dan anak-anak

Saya sekarang sedang mencari pekerjaan

Lainnya:

Situasi Saat Setelah Lulus

1

0

4

3

0

P E M E R I N T A H

N O N P R O F I T

S W A S T A

W I R A S W A S T A

L A I N N Y A

JENIS PERUSAHAAN

11

15

52

0

9

42

0 02

0 0 0 00

2

4

6

8

10

12

14

16

<2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10

Dari Pekerjaan Utama Dari Lembur & Tips Dari Pekerjaan Lainnya

Pendapatan Perbulan

H a l a m a n | 56

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas, Pendapatan perbulan dapat dibagi menjadi 3 Kategori:

22. Pendapatn yang dipeoleh dari pekerjaan utama mayoritas almuni

berpendapatan dibawah 2,5 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan yang

diatas 10 juta rupiah hanya terdapat 0 orang.

23. pendapatan yang diperoleh dari kerja lembur dan tips, maka pendapatan antara

5.000.000-7.500.000 rupiah, 7.500.000-10.000.000 rupiah dan lebih dari

10.000.000 yang paling banyak yaitu masing-masing 0 orang.

24. Pendapatan yang diperoleh dari pekerjaan lain mayoritas almuni

berpendapatan diatas 10 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan antara

2.500.000 rupiah sampai 5.000.000 rupiah hanya terdapat 0 orang.

Berdasarkan bidang perusahaan tempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

pada peusahaan jasa keuangan dan asuransi yaitu sebanyak 1 orang diikuti

perusahaan yang bergerak dibidang industri pengolahan sebanyak 0 orang

sedangkan pada bidang kegiatan Badan Internasional & ekstra International, real

estate, kebudayaan, hiburan, pertanian, kehutanan, perikanan dan yang lainnya

tidak ada alumni yang bekerja disana.

0

0

0

0

0

0

0

0

0

1

0

1

0

0

3

0

0

0

1

1

0

0

0 0.5 1 1.5 2 2.5 3 3.5

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pertambangan dan Penggalian

Industri Pengolahan

Pengadaan Listrik, Gas, Uap/Air Panas dan…

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah dan Daur…

Konstruksi

Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi dan…

Transportasi dan Pergudangan

Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makan…

Informasi dan Komunikasi

Jasa Keuangan dan Asuransi

Real Estat

Jasa Profesional, Ilmiah dan Teknis

Jasa Persewaan, Ketenagakerjaan, Agen…

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan…

Jasa Pendidikan

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

Kebudayaan, Hiburan dan Rekreasi

Kegiatan Jasa Lainnya

Jasa Perorangan yang Melayani Rumah Tangga

Kegiatan Badan Internasional dan Badan Ektra…

BIDANG PERUSAHAAN

H a l a m a n | 57

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat hubungan anatara bidang studi dan pekerjaan alumni dapatkan

mayoritas terdapat hubungan yang sangat erat yaitu sebanyak 1 orang dan ada 0

orang alumni yang hubungan antara bidang studi dan pekerjaannya tidak memiliki

hubungan sama sekali.

Sedangkan jika dilihat dari Kesesuaian tingkat pendidikan dengan pekerjaan,

mayoritas alumni mendapatkan pekerjaan yang tidak diperlukan lulusan pendidikan

tinggi.

Jika kita lihat alasan alumni mengambil pekerjaan yang tidak sesuai dengan bidang

pendidikan yang diambil maka mayoritas alumni memilih opsi dekatnya lokasi

11

000

Hubungan Bidang Studi dan Pekerjaan

Sangat Erat Erat

Cukup Erat Kurang Erat

Tidak Sama Sekali

1

3

0

1

Kesesuaian Tingkat Pendidikan dengan

Pekerjaan

Lebih Tinggi Sama

Lebih Rendah Tidak Perlu

7

4

2

0

0

2

0

2

0

0

0

2

0

0 1 2 3 4 5 6 7 8

Sudah sesuai dengan pendidikan saya

Belum mendapatkan pekerjaan yang lebih sesuai

Bisa Memeroleh Prospek Karir yang Baik

Lebih suka bekerja pada perusahaan yang tidak…

Dipromosikan ke posisi yang kurang…

Memeroleh pendapatan yang lebih tinggi

Lebih Terjamin dan Aman

Lebih Menarik

Dapat melakukan pekerjaan tambahan / jadwal…

Dekatnya lokasi dengan tempat tinggal

Menjamin kebutuhan keluarga

Terpaksa harus menerima pekerjaan karena…

Lainnya:

Alasan Mengambil Pekerjaan Tidak Sesuai

H a l a m a n | 58

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

dengan temapt tinggal yaitu sebanyak 0 orang, sedangkan alasan dipromosikan ke

posisi yang kurang berhubungan dengan pendidikan hanya 0 orang alumni yang

memilih.

3. Jurusan Ekonomi Pembangunan

a. Program StudiEkonomi Pembangunan (Reguler)

Berdasarkan Penelusuran Alumni yang dilakukan di tahun 2015 yaitu pada program

study S1 Ekonomi Pembangunan, dapat diketahui bahwa alumni yang berhasil

terdaftar sebanyak 18 orang dengan rincian alumni yang bekerja sebanyak 6 orang

dan yang aktif mencari pekerjaan sebanyak 3 orang.

Pada program studi S1 Ekonomi Pembangunan dapat dilihat bahwa dalam periode

memulai mencari pekerjaan mayoritas alumni mencari pekerjaan antara 3-6 bulan

sebelum wisuda yaitu sebanyak 0 orang.

Sedangkan waktu untuk memperoleh pekerjaan mayoritas alumni memerlukan

waktu kurang dari 3 bulan sebelum wisuda.

186

3

0 2 4 6 8 10 12 14 16 18 20

orang

STATUS ALUMNI

Alumni aktif mencari pekerjaan Alumni yang bekerja Alumni Terdaftar

0

3

0 00 00

4

0

2

0

1

P E R I O D E M U L A I M E N C A R I P E K E R J A A N

W A K T U M E M P E R O L E H P E K E R J A A N

DUNIA KERJAkurang dari 3 bulansebelum wisuda3 sampai 6 bulan sebelumwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisudakurang dari 3 bulan setelahwisuda3 sampai 6 bulan setelahwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisuda

H a l a m a n | 59

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat bagaimana cara alumni mencari pekerjaan, pada prodi S1 Ekonomi

Pembangunan mayoritas alumni melalui relasi (seperti; dosen, orang tua ataupun

teman) yaitu sebanyak 3 orang, sedangkan yang paling rendah yaitu dihubungi

peusahaan dan menghubungi Kemenakertrans.

1

0

3

2

0

0

0

0

0

0

3

0

0

0

0

0 0.5 1 1.5 2 2.5 3 3.5

Melalui iklan di koran/majalah, brosur

Melamar ke perusahaan tanpa mengetahui…

Pergi ke bursa/pameran kerja

Mencari lewat internet/iklan online/milis

Dihubungi oleh perusahaan

Menghubungi Kemenakertrans

Menghubungi agen tenaga kerja…

Memeroleh informasi dari pusat/kantor…

Menghubungi kantor…

Membangun jejaring (network) sejak masih…

Melalui relasi (misalnya dosen, orang tua,…

Membangun bisnis sendiri

Melalui penempatan kerja atau magang

Bekerja di tempat yang sama dengan tempat…

Lainnya:

CARA MENCARI PEKERJAAN

74, 51%70, 49%

Jumlah Perusahaan yang Dilamar, 144

MELAMAR PEKERJAAN

Perusahaan yang MeresponLamaran

Perusahan yang TidakMerespon

H a l a m a n | 60

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas dapat dilihat bahwa dari sekitar 144 Perusahaan yang

dilamar oleh alumni. Ada sekitar 74 perusahaan yang merespon dan 70 perusahaan

lainnya tidak merespon.

Jika dilihat Situasi saat setelah lulus, mayoritas alumni melanjutkan untuk menikah

yaitu sebanyak 0 orang, diikuti dengan alumni yang kembali melanjutkan studi nya

sebanyak 0 orang dan situasi yang paling sedikit dipilih oleh alumni yaitu mencari

pekerjaan sebanyak 0 orang.

Kita lihat dari jenis perusahaan ditempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

di perusahaan yaitu sebanyak 5 orang sedangkan yang paling rendah tempat alumni

bekerja yaitu di Lembaga Pemerintahan sebanyak 4 orang.

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Saya masih belajar / melanjutkan kuliah profesi…

Saya menikah

Saya sibuk dengan keluarga dan anak-anak

Saya sekarang sedang mencari pekerjaan

Lainnya:

Situasi Saat Setelah Lulus

4

0

5

4

0

P E M E R I N T A H

N O N P R O F I T

S W A S T A

W I R A S W A S T A

L A I N N Y A

JENIS PERUSAHAAN

H a l a m a n | 61

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas, Pendapatan perbulan dapat dibagi menjadi 3 Kategori:

25. Pendapatn yang dipeoleh dari pekerjaan utama mayoritas almuni

berpendapatan dibawah 2,5 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan yang

diatas 10 juta rupiah hanya terdapat 0 orang.

26. pendapatan yang diperoleh dari kerja lembur dan tips, maka pendapatan antara

5.000.000-7.500.000 rupiah, 7.500.000-10.000.000 rupiah dan lebih dari

10.000.000 yang paling banyak yaitu masing-masing 0 orang.

27. Pendapatan yang diperoleh dari pekerjaan lain mayoritas almuni

berpendapatan diatas 10 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan antara

2.500.000 rupiah sampai 5.000.000 rupiah hanya terdapat 0 orang.

3

10

3

0 0 0 1 20 0 0 0 0 0 00

2

4

6

8

10

12

<2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10 <2.5 2.5-5 5-7.5 7.5-10 >10

Dari Pekerjaan Utama Dari Lembur & Tips Dari Pekerjaan Lainnya

Pendapatan Perbulan

H a l a m a n | 62

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan bidang perusahaan tempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

pada peusahaan jasa keuangan dan asuransi yaitu sebanyak 5 orang diikuti

perusahaan yang bergerak dibidang industri pengolahan sebanyak 0 orang

sedangkan pada bidang kegiatan Badan Internasional & ekstra International, real

estate, kebudayaan, hiburan, pertanian, kehutanan, perikanan dan yang lainnya

tidak ada alumni yang bekerja disana.

2

0

0

0

0

0

0

0

0

0

1

5

0

0

1

1

0

1

0

0

1

0

0 1 2 3 4 5 6

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pertambangan dan Penggalian

Industri Pengolahan

Pengadaan Listrik, Gas, Uap/Air Panas dan…

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah dan Daur…

Konstruksi

Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi dan…

Transportasi dan Pergudangan

Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makan…

Informasi dan Komunikasi

Jasa Keuangan dan Asuransi

Real Estat

Jasa Profesional, Ilmiah dan Teknis

Jasa Persewaan, Ketenagakerjaan, Agen…

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan…

Jasa Pendidikan

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

Kebudayaan, Hiburan dan Rekreasi

Kegiatan Jasa Lainnya

Jasa Perorangan yang Melayani Rumah Tangga

Kegiatan Badan Internasional dan Badan Ektra…

BIDANG PERUSAHAAN

H a l a m a n | 63

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat hubungan anatara bidang studi dan pekerjaan alumni dapatkan

mayoritas terdapat hubungan yang sangat erat yaitu sebanyak 1 orang dan ada 0

orang alumni yang hubungan antara bidang studi dan pekerjaannya tidak memiliki

hubungan sama sekali.

Sedangkan jika dilihat dari Kesesuaian tingkat pendidikan dengan pekerjaan,

mayoritas alumni mendapatkan pekerjaan yang tidak diperlukan lulusan pendidikan

tinggi.

Jika kita lihat alasan alumni mengambil pekerjaan yang tidak sesuai dengan bidang

pendidikan yang diambil maka mayoritas alumni memilih opsi dekatnya lokasi

1

32

20

Hubungan Bidang Studi dan Pekerjaan

Sangat Erat Erat

Cukup Erat Kurang Erat

Tidak Sama Sekali

0

12

1 0

Kesesuaian Tingkat Pendidikan dengan

Pekerjaan

Lebih Tinggi Sama

Lebih Rendah Tidak Perlu

5

4

2

0

0

1

0

0

1

0

0

2

1

0 1 2 3 4 5 6

Sudah sesuai dengan pendidikan saya

Belum mendapatkan pekerjaan yang lebih sesuai

Bisa Memeroleh Prospek Karir yang Baik

Lebih suka bekerja pada perusahaan yang tidak…

Dipromosikan ke posisi yang kurang berhubungan…

Memeroleh pendapatan yang lebih tinggi

Lebih Terjamin dan Aman

Lebih Menarik

Dapat melakukan pekerjaan tambahan / jadwal…

Dekatnya lokasi dengan tempat tinggal

Menjamin kebutuhan keluarga

Terpaksa harus menerima pekerjaan karena…

Lainnya:

Alasan Mengambil Pekerjaan Tidak Sesuai

H a l a m a n | 64

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

dengan temapt tinggal yaitu sebanyak 0 orang, sedangkan alasan dipromosikan ke

posisi yang kurang berhubungan dengan pendidikan hanya 0 orang alumni yang

memilih.

b. Program StudiS1 Ekonomi Pembangunan (Non Reg)

Berdasarkan Penelusuran Alumni yang dilakukan di tahun 2015 yaitu pada program

study S1 Ekonomi Pembangunan Non Reg, dapat diketahui bahwa alumni yang

berhasil terdaftar sebanyak 5 orang dengan rincian alumni yang bekerja sebanyak

0 orang dan yang aktif mencari pekerjaan sebanyak 0 orang.

Pada program studi S1 Ekonomi Pembangunan Non Reg dapat dilihat bahwa dalam

periode memulai mencari pekerjaan mayoritas alumni mencari pekerjaan antara 3-

6 bulan sebelum wisuda yaitu sebanyak 0 orang.

Sedangkan waktu untuk memperoleh pekerjaan mayoritas alumni memerlukan

waktu kurang dari 3 bulan sebelum wisuda.

500

0 1 2 3 4 5 6

orang

STATUS ALUMNI

Alumni aktif mencari pekerjaan Alumni yang bekerja Alumni Terdaftar

0 00 00 00

3

0

2

0 0

P E R I O D E M U L A I M E N C A R I P E K E R J A A N

W A K T U M E M P E R O L E H P E K E R J A A N

DUNIA KERJAkurang dari 3 bulansebelum wisuda3 sampai 6 bulan sebelumwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisudakurang dari 3 bulan setelahwisuda3 sampai 6 bulan setelahwisudalebih dari 6 bulan sebelumwisuda

H a l a m a n | 65

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat bagaimana cara alumni mencari pekerjaan, pada prodi S1 Ekonomi

Pembangunan Non Reg mayoritas alumni melalui relasi (seperti; dosen, orang tua

ataupun teman) yaitu sebanyak 0 orang, sedangkan yang paling rendah yaitu

dihubungi peusahaan dan menghubungi Kemenakertrans.

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Melalui iklan di koran/majalah, brosur

Melamar ke perusahaan tanpa mengetahui…

Pergi ke bursa/pameran kerja

Mencari lewat internet/iklan online/milis

Dihubungi oleh perusahaan

Menghubungi Kemenakertrans

Menghubungi agen tenaga kerja komersial/swasta

Memeroleh informasi dari pusat/kantor…

Menghubungi kantor kemahasiswaan/hubungan…

Membangun jejaring (network) sejak masih kuliah

Melalui relasi (misalnya dosen, orang tua,…

Membangun bisnis sendiri

Melalui penempatan kerja atau magang

Bekerja di tempat yang sama dengan tempat…

Lainnya:

CARA MENCARI PEKERJAAN

47, 78%

13, 22%

Jumlah Perusahaan yang Dilamar, 60

MELAMAR PEKERJAAN

Perusahaan yang MeresponLamaran

Perusahan yang TidakMerespon

H a l a m a n | 66

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas dapat dilihat bahwa dari sekitar 60 Perusahaan yang

dilamar oleh alumni. Ada sekitar 47 perusahaan yang merespon dan 13 perusahaan

lainnya tidak merespon.

Jika dilihat Situasi saat setelah lulus, mayoritas alumni melanjutkan untuk menikah

yaitu sebanyak 0 orang, diikuti dengan alumni yang kembali melanjutkan studi nya

sebanyak 0 orang dan situasi yang paling sedikit dipilih oleh alumni yaitu mencari

pekerjaan sebanyak 0 orang.

Kita lihat dari jenis perusahaan ditempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

di perusahaan yaitu sebanyak 3 orang sedangkan yang paling rendah tempat alumni

bekerja yaitu di Lembaga Pemerintahan sebanyak 1 orang.

0

0

0

0

0

0 0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9 1

Saya masih belajar / melanjutkan kuliah profesi…

Saya menikah

Saya sibuk dengan keluarga dan anak-anak

Saya sekarang sedang mencari pekerjaan

Lainnya:

Situasi Saat Setelah Lulus

1

0

3

1

0

P E M E R I N T A H

N O N P R O F I T

S W A S T A

W I R A S W A S T A

L A I N N Y A

JENIS PERUSAHAAN

H a l a m a n | 67

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan grafik diatas, Pendapatan perbulan dapat dibagi menjadi 3 Kategori:

28. Pendapatn yang dipeoleh dari pekerjaan utama mayoritas almuni

berpendapatan dibawah 2,5 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan yang

diatas 10 juta rupiah hanya terdapat 0 orang.

29. pendapatan yang diperoleh dari kerja lembur dan tips, maka pendapatan antara

5.000.000-7.500.000 rupiah, 7.500.000-10.000.000 rupiah dan lebih dari

10.000.000 yang paling banyak yaitu masing-masing 0 orang.

30. Pendapatan yang diperoleh dari pekerjaan lain mayoritas almuni

berpendapatan diatas 10 Juta rupiah sedangkan untuk pendapatan antara

2.500.000 rupiah sampai 5.000.000 rupiah hanya terdapat 0 orang.

0

1 1

0 0

3

0 0 0 0

2

0 0 0 00

0.5

1

1.5

2

2.5

3

3.5

<2.5

2.5

-5

5-7

.5

7.5

-10

>10

<2.5

2.5

-5

5-7

.5

7.5

-10

>10

<2.5

2.5

-5

5-7

.5

7.5

-10

>10

Dari Pekerjaan Utama Dari Lembur & Tips Dari Pekerjaan Lainnya

Pendapatan Perbulan

H a l a m a n | 68

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Berdasarkan bidang perusahaan tempat alumni bekerja, mayoritas alumni bekerja

pada peusahaan jasa keuangan dan asuransi yaitu sebanyak 3 orang diikuti

perusahaan yang bergerak dibidang industri pengolahan sebanyak 0 orang

sedangkan pada bidang kegiatan Badan Internasional & ekstra International, real

estate, kebudayaan, hiburan, pertanian, kehutanan, perikanan dan yang lainnya

tidak ada alumni yang bekerja disana.

1

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

3

0

1

0

0

0

0

0

0

0

0

0 0.5 1 1.5 2 2.5 3 3.5

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pertambangan dan Penggalian

Industri Pengolahan

Pengadaan Listrik, Gas, Uap/Air Panas dan…

Pertanian, Kehutanan dan Perikanan

Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah dan Daur…

Konstruksi

Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi dan…

Transportasi dan Pergudangan

Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makan…

Informasi dan Komunikasi

Jasa Keuangan dan Asuransi

Real Estat

Jasa Profesional, Ilmiah dan Teknis

Jasa Persewaan, Ketenagakerjaan, Agen…

Administrasi Pemerintahan, Pertahanan dan…

Jasa Pendidikan

Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial

Kebudayaan, Hiburan dan Rekreasi

Kegiatan Jasa Lainnya

Jasa Perorangan yang Melayani Rumah Tangga

Kegiatan Badan Internasional dan Badan Ektra…

BIDANG PERUSAHAAN

H a l a m a n | 69

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

Jika kita lihat hubungan anatara bidang studi dan pekerjaan alumni dapatkan

mayoritas terdapat hubungan yang sangat erat yaitu sebanyak 0 orang dan ada 30

orang alumni yang hubungan antara bidang studi dan pekerjaannya tidak memiliki

hubungan sama sekali.

Sedangkan jika dilihat dari Kesesuaian tingkat pendidikan dengan pekerjaan,

mayoritas alumni mendapatkan pekerjaan yang tidak diperlukan lulusan pendidikan

tinggi.

Jika kita lihat alasan alumni mengambil pekerjaan yang tidak sesuai dengan bidang

pendidikan yang diambil maka mayoritas alumni memilih opsi dekatnya lokasi

000

2

0

Hubungan Bidang Studi dan Pekerjaan

Sangat Erat Erat

Cukup Erat Kurang Erat

Tidak Sama Sekali

1

3

10

Kesesuaian Tingkat Pendidikan dengan

Pekerjaan

Lebih Tinggi Sama

Lebih Rendah Tidak Perlu

1

1

1

0

0

0

0

1

0

1

0

0

0

0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 1.2

Sudah sesuai dengan pendidikan saya

Belum mendapatkan pekerjaan yang lebih sesuai

Bisa Memeroleh Prospek Karir yang Baik

Lebih suka bekerja pada perusahaan yang tidak…

Dipromosikan ke posisi yang kurang…

Memeroleh pendapatan yang lebih tinggi

Lebih Terjamin dan Aman

Lebih Menarik

Dapat melakukan pekerjaan tambahan / jadwal…

Dekatnya lokasi dengan tempat tinggal

Menjamin kebutuhan keluarga

Terpaksa harus menerima pekerjaan karena…

Lainnya:

Alasan Mengambil Pekerjaan Tidak Sesuai

H a l a m a n | 70

Report Tracer Study UNILA 2015 | Lulusan 2013

dengan temapt tinggal yaitu sebanyak 1 orang, sedangkan alasan dipromosikan ke

posisi yang kurang berhubungan dengan pendidikan hanya 0 orang alumni yang

memilih.