2
KATA PENGANTAR Ahamdulillah alladzi fadzdzola bani Adama bil ‘ilmi wal’amal, segala puji bagi Allah SWT Dzat yang memberi keutamaan Bani Adam dengan ilmu dan amal. Yang telah melimpahkan rahmat, taufiq, dan hidayah-Nya, sehingga pada kesempatan ini, peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan judul : Analisis Aspek-Aspek Pembentukan Kemandirian Peserta Didik Melalui Kegiatan Program Kepesantrenan (Studi Kasus Di SMP Islam Plus Al-Banjari Tunjungan Blora Tahun Pelajaran 2015/2016.).ini disusun guna memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Strata 1 (S.1) pada Jurusan Tarbiyah STAIN Kudus. Shalawat serta salam semoga senantiasa tercurah kepada Baginda Nabi Muhammad SAW, yang menjadi panutan selruh umatnya dalam menjalani kehidupan yang diridloi Allah SWT untuk mencapai kebahagiaan sejati. Dalam penyusunan skripsi ini, peneliti tidaklah dapat menyelesaikannya tanpa banyak mendapatkan bimbingan dan masukan dari berbagai pihak, untuk itu peneliti menyampaikan terima kasih yang sebanyak-banyaknya kepada : 1. Dr. H. Fathul Mufid, M.SI. selaku Ketua STAIN Kudus yang telah memberikan izin penelitian sehingga skripsi ini dapat peneliti selesaikan. 2. H.Kisbiyanto, S.Ag, M.Pd. selaku Ketua Jurusan Tarbiyah STAIN Kudus yang telah memberikan bimbingan dan persetujuan tentang penulisan skripsi. 3. Ahmad Falah, M.Ag selaku Dosen Pembimbing yang telah bersedia meluangkan waktu, tenaga dan fikirannya untuk memberikan bimbingan dan pengarahan dalam penyusunan skripsi ini. 4. Nor Azizah . selaku Kepala Perpustakaan STAIN Kudus yang telah memberikan izin meminjam buku-buku sebagai bahan referensi dalam penulisan skripsi. 5. Para Dosen dan Staf Pengajar di Lingkungan STAIN Kudus yang telah mendidik dan memberikan sumbangsih yang begitu besar dalam dunia

KATA PENGANTAR - eprints.stainkudus.ac.ideprints.stainkudus.ac.id/791/2/2. kata pengantar.pdf · KATA PENGANTAR Ahamdulillah alladzi fadzdzola bani Adama bil ‘ilmi wal’amal, segala

Embed Size (px)

Citation preview

� � �

KATA PENGANTAR

Ahamdulillah alladzi fadzdzola bani Adama bil ‘ilmi wal’amal, segala puji

bagi Allah SWT Dzat yang memberi keutamaan Bani Adam dengan ilmu dan

amal. Yang telah melimpahkan rahmat, taufiq, dan hidayah-Nya, sehingga pada

kesempatan ini, peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan judul : “Analisis

Aspek-Aspek Pembentukan Kemandirian Peserta Didik Melalui Kegiatan

Program Kepesantrenan (Studi Kasus Di SMP Islam Plus Al-Banjari

Tunjungan Blora Tahun Pelajaran 2015/2016.).”ini disusun guna memenuhi

salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Strata 1 (S.1) pada Jurusan Tarbiyah

STAIN Kudus.

Shalawat serta salam semoga senantiasa tercurah kepada Baginda Nabi

Muhammad SAW, yang menjadi panutan selruh umatnya dalam menjalani

kehidupan yang diridloi Allah SWT untuk mencapai kebahagiaan sejati.

Dalam penyusunan skripsi ini, peneliti tidaklah dapat menyelesaikannya

tanpa banyak mendapatkan bimbingan dan masukan dari berbagai pihak, untuk itu

peneliti menyampaikan terima kasih yang sebanyak-banyaknya kepada :

1. Dr. H. Fathul Mufid, M.SI. selaku Ketua STAIN Kudus yang telah

memberikan izin penelitian sehingga skripsi ini dapat peneliti selesaikan.

2. H.Kisbiyanto, S.Ag, M.Pd. selaku Ketua Jurusan Tarbiyah STAIN Kudus

yang telah memberikan bimbingan dan persetujuan tentang penulisan skripsi.

3. Ahmad Falah, M.Ag selaku Dosen Pembimbing yang telah bersedia

meluangkan waktu, tenaga dan fikirannya untuk memberikan bimbingan dan

pengarahan dalam penyusunan skripsi ini.

4. Nor Azizah . selaku Kepala Perpustakaan STAIN Kudus yang telah

memberikan izin meminjam buku-buku sebagai bahan referensi dalam

penulisan skripsi.

5. Para Dosen dan Staf Pengajar di Lingkungan STAIN Kudus yang telah

mendidik dan memberikan sumbangsih yang begitu besar dalam dunia

� � � �

pendidikan, terlebih bagi peneliti pribadi sehingga dapat menyelesaikan

pendidikan Strata 1.

6. KH. Drs. Sa’ad Basyar selaku Pengasuh Pondok Pesantren Darul Ulum yang

telah membimbing dan mengawasi saya selama di Pondok Pesantren Darul

Ulum.

7. Bapak K H.Nur Salim Kasmany, Lc., M.H.I. selaku pengasuh / ketua yayasan Al-

Banjari Tunjungan Blora yang telah memberi izin penelitian dan waktunya

8. Bapak Eko Basuki, S.Pd.I.selaku Kepala Sekolah SMP IP Al-Banjari

Tunjungan Blora yang telah memberi izin penelitian dan waktunya.

9. Ahmad Ulul Azmi, S.Pd.I.selaku Waka Kesiswaan di SMP IP Al-Banjari

Tunjungan Blora yang telah bersedia meluangkan waktu dalam membantu

dan membimbing peneliti menyelesaikan skripsi ini.

10. Segenap Dewan Guru dan Karyawan SMP IP Al-Banjari Tunjungan.

11. Kepada Bapak dan Ibu tercinta yang telah memberikan semangat dan do’anya

sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini.

12. Untuk sahabat-sahabatku, yang telah memberikan kenangan terindah dan

semangatnya dalam hari-hariku.

Semoga Allah SWT senantiasa memeberikan petunjuk dan kasih sayang-

Nya dalam menjalani kehidupan didunia ini. Dan semoga semuanya termasuk

orang-orang yang bahagia didunia sampai akhirat. Amin ya Robbal’alamin.

Akhirnya peneliti menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh

mencapai kesempurnaan dalam arti sebenarnya, namun peneliti berharap semoga

skripsi ini dapat bermanfaat bagi peneliti sendiri dan pihak-pihak yang

mebutuhkan.

Kudus, 2 Desember 2015

Peneliti

Achmad Saefudin

NIM : 111120