1
Kelebihan dan Kekurangan Magnetic Disk a) Kelebihan Magnetic Disk Magnetic disk contoh hard disk dan floppy disk bersifat nonvolatile artinya data yang di simpan akan tetap ada meskipun tidak ada tegangan listrik, selain itu media penyimpanan ini re-writeable yang artinya data yang telah di write dapat di erase dan dapat di tulis ulang. Keunggulan lainnya media penyimpanan ini memiliki kapasitas yang besar dari media penyimpanan lain seperti optical disk. b) Kelemahan Magnetic Disk Magnetic disk selain memiliki banyak keunggulan juga memiliki sejumlah kelemahan, bahan pembuat magnetic disk merupakaan konduktor yang cepat panas jadi dari segi kecepatan masih kalah dengan Flash drive yang berbahan semi-konduktor. Selain dalam segi kecepatan, umur atau daya tahan Magnetic Disk lebih pendek di bandingkan Flash drive pada umumnya. Dalam perawatan Magnetic disk juga rentan contoh hard disk yang di pasang pada laptop konvensional, Karena Hard Disk tersusun dari piringan-piringan logam rentan terjadi gesekan di dalam dan dapat merusak hard disk itu sendiri. Selain itu dalam suhu rendah atau lembab dapat merusak Magnetic Disk yaitu dengan tumbuhnya jamur dan terjadi pengkaratan pada komponen Magnetic Disk yang sebagian merupakan logam.

Kelebihan Dan Kekurangan Magnetic Disk

Embed Size (px)

DESCRIPTION

kelebihan dan kekurangan magnetic disk

Citation preview

Page 1: Kelebihan Dan Kekurangan Magnetic Disk

Kelebihan dan Kekurangan Magnetic Disk

a) Kelebihan Magnetic Disk

Magnetic disk contoh hard disk dan floppy disk bersifat nonvolatile artinya data yang di simpan akan tetap ada meskipun tidak ada tegangan listrik, selain itu media penyimpanan ini re-writeable yang artinya data yang telah di write dapat di erase dan dapat di tulis ulang. Keunggulan lainnya media penyimpanan ini memiliki kapasitas yang besar dari media penyimpanan lain seperti optical disk.

b) Kelemahan Magnetic Disk

Magnetic disk selain memiliki banyak keunggulan juga memiliki sejumlah kelemahan, bahan pembuat magnetic disk merupakaan konduktor yang cepat panas jadi dari segi kecepatan masih kalah dengan Flash drive yang berbahan semi-konduktor. Selain dalam segi kecepatan, umur atau daya tahan Magnetic Disk lebih pendek di bandingkan Flash drive pada umumnya. Dalam perawatan Magnetic disk juga rentan contoh hard disk yang di pasang pada laptop konvensional, Karena Hard Disk tersusun dari piringan-piringan logam rentan terjadi gesekan di dalam dan dapat merusak hard disk itu sendiri. Selain itu dalam suhu rendah atau lembab dapat merusak Magnetic Disk yaitu dengan tumbuhnya jamur dan terjadi pengkaratan pada komponen Magnetic Disk yang sebagian merupakan logam.