12
KONEKSI DATABASE VISUAL BASIC VB 6.0 DENGAN SQL SERVER 2005 Langkah-langkah koneksi database dengan SQL server 2005: 1. Pastikan anda sudah menginstal Microsoft SQL server 2005 2. Bukalah program Microsoft SQL server 2005 kemudian koneksikan dengan cara klik ‘connect’. 3. Jika koneksi berhasil, maka anda akan dibawa ke Microsoft SQL server management studio. [[email protected]]

Koneksi Database Visual Basic Vb 6

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Koneksi Database Visual Basic Vb 6

KONEKSI DATABASE VISUAL BASIC VB 6.0 DENGAN SQL SERVER 2005

Langkah-langkah koneksi database dengan SQL server 2005:

1. Pastikan anda sudah menginstal Microsoft SQL server 2005

2. Bukalah program Microsoft SQL server 2005 kemudian koneksikan dengan cara klik

‘connect’.

3. Jika koneksi berhasil, maka anda akan dibawa ke Microsoft SQL server management

studio.

4. Setelah sampai pada tampilan di atas, maka langkah selanjutnya adalah membuat

database dan table. Ada dua cara membuat database, yaitu dengan cara menuliskan

[[email protected]]

Page 2: Koneksi Database Visual Basic Vb 6

script SQL dan dengan cara membuat manual di SSMS (SQL server management

studio). Cara yang akan kita bahas pada modul ini adalah membuat database dengan

SSMS.

5. Perhatikan kembali window Microsoft SQL server management studio. Pada object

explorer, pilih database. Klik kanan dan pilih new database.

6. Isikan database name dengan nama yang sesuai. Maka logical name pada grid akan

mengikuti nama yang didefinisikan. Secara default, kolom pada grid-grid tersebut

sudah terisi. Tetapi, kita juga bisa mengubah data yang ada pada kolom tersebut sesuai

kebutuhan kita. Database yang dibuat berikut adaah database dengan nama ‘coba’.

[[email protected]]

Page 3: Koneksi Database Visual Basic Vb 6

7. Klik tombol OK. Berikut tampilan database yang telah dibuat.

8. Setelah membuat database, kemudian kita buat table. Pastikan Anda aktif pada

database yang dibuat (yaitu pada database ‘coba’). Kemudian klik database tersebut

sehingga muncul explore database ‘coba’. Klik kanan pada table, kemudian pilih new

table.

9. Maka muncul tampilan seperti berikut. Buatlah nama kolom (field) sesuai dengan

kebutuhan. Misalnya nama, alamat, pekerjaan. Kemudian sesuaikan tipe datanya.

Nama table, diubah pada menu identity (samping kanan).

[[email protected]]

Page 4: Koneksi Database Visual Basic Vb 6

10. Kemudian save dengan klik kanan pada tab yang sedang aktif. Tekan save

Tb_individu.

11. Berikut adalah table tb_individu yang telah dibuat pada database coba.

[[email protected]]

Page 5: Koneksi Database Visual Basic Vb 6

12. Setelah rancangan database selesai dibuat, sekarang saatnya kembali ke VB 6.0 untuk

merancang form. Bukalah kembali program VB kemudian rancang form seperti

berikut.

13. Secara default, VB tidak menampilkan ADODB dan ADODC. Sehingga ADODB dan

ADODC harus diaktifkan terlebih dahulu, dengan klik kanan pada toolbox kemudian

[[email protected]]

Page 6: Koneksi Database Visual Basic Vb 6

pilih komponen. Centang Microsoft Ado data control 6.0 (OLEDB) dan Microsoft

datagrid control 6.0 (OLEDB). Kemudian klik OK.

14. Koneksikan adodc1 dari VB 6.0 ke SQL server 2005. Klik kanan Adodc1, kemudian

pilih ADODC properties. Pastikan anda aktif dalam tab general. Pada use connection

string, pilih build.

[[email protected]]

Page 7: Koneksi Database Visual Basic Vb 6

15. Pilih SQL server. Seperti gambar berikut. Kemudian klik next.

16. Setelah klik next maka anda akan dibawa ke tab connection. Silakan isi data sesuai

dengan computer anda. Server name adalah nama server anda (ketika pertama kali

menginstal SQL server 2005). Kemudian pilih database yang akan digunakan, sebagai

contoh dalam modul ini adalah :

Server name : SUGIX-24F9A339F\SERVER2005

Database : coba

[[email protected]]

Page 8: Koneksi Database Visual Basic Vb 6

17. Untuk mengecek koneksi, berhasil atau tidaknya, klik ‘test connection’.

Klik OK, kemudian kembali ke window property page.

18. Saat ini anda akan berada pada tab record source. Pilih command type-nya sesuai

dengan gambar berikut.

[[email protected]]

Page 9: Koneksi Database Visual Basic Vb 6

Kemudian klik OK.

19. Setelah melakukan koneksi, sekarang anda harus mengatur property masing-masing

komponen, sebagai berikut.

No Object Property Setting

1 TextBoxName Text1DataSource Adodc1DataField Nama

2 TextBoxName Text2 DataSource Adodc1DataField Alamat

3 TextBoxName Text3DataSource Adodc1DataField pekerjaan

4 CommandButtonName cmdTambahCaption Tambah

5 CommandButtonName cmdUbahCaption Ubah

6 CommandButtonName cmdHapusCaption Hapus

7 CommandButtonName cmdKeluarCaption Keluar

8 DataGridName DataGrid1DataSource Adodc1

[[email protected]]

Page 10: Koneksi Database Visual Basic Vb 6

20. Langkah selanjutnya adalah menuliskan koding program.

Perintah pada button Tambah.

Perintah pada button ubah data.

Perintah pada button hapus data.

Perintah pada button keluar.

[[email protected]]

Private Sub cmdTambah_Click()Adodc1.Recordset.AddNewText1.SetFocusEnd Sub

Private Sub cmdKeluar_Click()Unload MeEnd Sub

Private Sub cmdHapus_Click()Dim jawabpesan As Integerjawabpesan = MsgBox("Yakin akan menghapus?", vbYesNo + vbQuestion, "Konfirmasi")If jawabpesan = vbYes Then Adodc1.Recordset.DeleteEnd IfEnd Sub

Private Sub cmdUbah_Click()Adodc1.Recordset.UpdateEnd Sub

Page 11: Koneksi Database Visual Basic Vb 6

21. Tes Program!!!

[[email protected]]