37
Lampiran 1: Lembar Persetujuan Lembar Persetujuan (Informed Concent) Judul Penelitian: HUBUNGAN INTENSITAS SALAT SUBUH BERJAMAAH DENGAN KECERDASAN EMOSIONAL Peneliti: Nama : Tania Nur Amalia (1401451329) Jurusan : Psikologi Islam, Fakultas Ushuluddin dan Humaniora, UIN Antasari Banjarmasin Sebelum menyatakan kesediaan untuk berpartisipasi dalam penelitian ini, penting bagi Anda untuk membaca penjelasan prosedur penelitian, kerahasiaan serta persetujuan dari penelitian ini. Prosedur Penelitian: Dalam penelitian ini, subjek atau responden diminta untuk memberikan tanda centang ( √ ) pada jawaban yang dianggap sesuai pada skala yang diberikan. Kerahasiaan: Data skala akan dirahasiakan dan hanya dapat diakses oleh peneliti. Hasil penelitian dipublikasikan dalam bentuk laporan penelitian. Persetujuan: Dengan menndatangani surat persetujuan ini, Anda menyatakan bersedia bepartisipasi dalam penelitian ini. Banjarmasin,...............................2018 ....................................... ( )

Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

  • Upload
    others

  • View
    8

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 1: Lembar Persetujuan

Lembar Persetujuan

(Informed Concent)

Judul Penelitian:

HUBUNGAN INTENSITAS SALAT SUBUH BERJAMAAH DENGAN

KECERDASAN EMOSIONAL

Peneliti:

Nama : Tania Nur Amalia (1401451329)

Jurusan : Psikologi Islam, Fakultas Ushuluddin dan Humaniora, UIN

Antasari Banjarmasin

Sebelum menyatakan kesediaan untuk berpartisipasi dalam penelitian ini, penting

bagi Anda untuk membaca penjelasan prosedur penelitian, kerahasiaan serta

persetujuan dari penelitian ini.

Prosedur Penelitian:

Dalam penelitian ini, subjek atau responden diminta untuk memberikan tanda

centang ( √ ) pada jawaban yang dianggap sesuai pada skala yang diberikan.

Kerahasiaan:

Data skala akan dirahasiakan dan hanya dapat diakses oleh peneliti. Hasil

penelitian dipublikasikan dalam bentuk laporan penelitian.

Persetujuan:

Dengan menndatangani surat persetujuan ini, Anda menyatakan bersedia

bepartisipasi dalam penelitian ini.

Banjarmasin,...............................2018

.......................................

( )

Page 2: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Identitas Pribadi

Nama/Inisial :

Usia :

No. HP :

Petunjuk Pengisian :

1. Nama boleh diisi boleh Inisial

2. Berikut ini terdapat sejumlah pernyataan yang akan diberikan kepada

Anda. Baca dan pahamilah setiap pernyataan tersebut. Anda diminta

untuk memberikan jawaban terhadap pernyataan tersebut dengan

cara memberikan tnda (X) atau (√) pada salah satu pilihan jawaban

yang Anda anggap paling sesuai dengan keadaan diri Anda. Setiap

orang memiliki jawaban yang berbeda. Apapun jawaban Anda semuanya

adalah benar dan tidak berpengaruh sama sekali terhadap nilai raport

Anda.

3. Terimakasih atas perhatian dan kesediaan Anda untuk mengisi skala ini.

4. Mulailah mengisi dengan mengucap basmallah.

Ada empat alternatif jawaban yaitu:

Contoh :

No. Pernyataan SS S TS STS

1. Salat Subuh berjamaah membuat hati saya tentram √

Keterangan:

SS : Sangat Setuju

S : Setuju

TS : Tidak Setuju

STS : Sangat Tidak Setuju

Page 3: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 2: Butir Item Skala Intensitas Salat Subuh Berjamaah

NO PERNYATAAN SS S TS STS

1 Salat subuh berjamaah membuat hati saya tentram.

2 Saya hanya melaksanakan salat subuh berjamaah

ketika di asrama dan tidak melaksanakannya ketika

liburan sekolah.

3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki

keistimewaan pahala yang luar biasa.

4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

berjamaah baik ketika di asrama maupun ketika masa

liburan.

5 Saya lebih suka salat sendiri daripada berjamaah

untuk menghemat waktu.

6 Saya selalu berusaha untuk tetap ikut salat subuh

berjamaah meskipun masih sangat mengantuk.

7 Menurut saya salat subuh secara individu maupun

berjamaah itu sama saja.

8 Ketika sedang di masjid/mushalla dan menunggu

waktu salat subuh berjamaah, saya memaksimalkan

waktu yang ada untuk melakukan amalan-amalan

sunnah sebelum salat subuh.

9 Terkadang tidur saya kurang nyenyak ketika harus

bangun pagi untuk salat subuh berjamaah.

10 Saya merasa bangga jika dapat mengamalkan salat

subuh berjamaah.

11 Meskipun saat malam begadang, saya tetap berusaha

agar dapat ikut salat subuh berjamaah.

12 Saya merasa terpaksa ketika harus salat subuh

berjamaah.

13 Saya selalu berusaha menyempatkan salat subuh

berjamaah dimanapun saya berada.

14 Ketika mendengar adzan, saya lebih memilih tidur

lagi lalu salat subuh sendirian, daripada salat subuh

berjamaah.

15 Saya mengamalkan salat subuh berjamaah sesuai

dengan ketentuannya.

16 Saya merasa terbebani untuk mengamalkan salat

subuh berjamaah.

18 Saya kurang suka melaksanakan salat subuh

berjamaah karena akan bertemu banyak orang.

17 Saya memiliki kesadaran yang tinggi untuk

melaksanakan salat subuh berjamaah.

19 Selama masih mampu berdiri dan berjalan saya akan

tetap pergi salat subuh berjamaah.

Page 4: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

20 Saya sengaja tidur lebih cepat agar bisa bangun lebih

pagi dan dapat melaksanakan salat subuh berjamaah.

21 Saya lebih memilih salat subuh sendiri di rumah atau

di kamar asrama daripada salat subuh berjamaah

22 Saya memiliki waktu yang cukup untuk melaksankan

salat subuh berjamaah.

23 Menurut saya salat subuh berjamaah pahalanya sama

saja dengan salat wajib lainnya.

24 Sebelum masuk di sekolah berasrama yang

mewajibkan salat subuh berjamaah, saya juga sering

melaksanakannya di masjid/mushalla di sekitar rumah

saya.

25 Saya melaksanakan salat subuh berjamaah hanya jika

jarak ke masjid/mushallanya dekat.

26 Saya sengaja datang lebih awal agar tidak terburu-

buru mengikuti salat subuh berjamaah.

27 Salat subuh berjamaah tidak membuat pikiran saya

menjadi jernih

28 Saya dapat berkonsentrasi penuh untuk melaksanakan

salat subuh berjamaah.

29 Mengamalkan salat subuh berjamaah tidak

memberikan efek ketenangan bagi saya.

30 Saya percaya bahwa dengan mengamalkan salat subuh

berjamaah akan bermanfaat bagi rohani dan jasmani

saya.

31 Salat subuh berjamaah menjadi kebutuhan pribadi

saya.

32 Saya tidak merasa bersalah ketika ketinggalan salat

subuh berjamaah karena masih bisa salat sendiri.

33 Saya sengaja datang lebih cepat ke tempat salat

berjamaah agar dapat mengerjakan amalan-amalan

sunnah sebelum salat subuh.

34 Saya sering tertidur saat wiridan setelah salat subuh

berjamaah.

35 Saya mengamalkan salat subuh berjamaah.

36 Saya memahami bahwa dengan rutin melaksanakan

salat subuh berjamaah akan mendapat ganjaran pahala

luar biasa dari Allah swt.

37 Saya sering melalaikan salat subuh yang dikerjakan

sendiri maupun berjamaah.

38 Saya mengkaji dan mempelajari apa saja yang

menjadi keistimewaan salat subuh berjamaah.

39 Saya terpaksa melaksanakan salat subuh berjamaah

karena itu kewajiban di sekolah.

40 Saya sering mandi terlebih dahulu sebelum berangkat

Page 5: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

salat subuh berjamaah supaya segar dan tidak

mengantuk.

41 Ketika selesai salam salat subuh berjamaah, saya ingin

segera kembali ke rumah/kamar asrama.

42 Saya tetap melaksanakan salat subuh berjamaah di

masjid/mushalla meskipun sedang dalam perjalanan.

43 Saya sering begadang sehingga ketinggalan salat

subuh berjamaah.

44 Apapun akan saya lakukan agar tetap bisa

melaksanakan salat subuh berjamaah.

45 Menurut saya salat subuh berjamaah itu tidak terlalu

penting.

46 Saya merasa nyaman ketika dapat melaksanakan salat

subuh berjamaah karena memiliki waktu yang lapang,

sehingga dapat melakukan lebih banyak aktifitas

setelahnya.

47 Saya mencoba mencari tau kenapa salat subuh

berjamaah sangat dianjurkan.

48 Saya melaksanakan salat subuh berjamaah sesuai

kehendak saya.

49 Melaksanakan salat subuh berjamaah merupakan

suatu amalan yang sangat dianjurkan oleh Rasulullah

saw.

50 Saya melaksanakan salat subuh berjamaah hanya jika

ada teman untuk berangkat bersama.

51 Jika ada kajian setelah salat subuh berjamaah, saya

akan bertahan untuk mendengarkannya.

52 Saya datang lebih awal ke tempat salat subuh

berjamaah dan tidur-sejenak (tidur yang tidak

membatalkan wudhu) di sajadah sambil menunggu

salat dimulai.

53 Saya baru akan pulang dari masjid/mushalla apabila

wirid setelah salat subuh berjamaah sudah selesai.

54 Saya sering masbuq ketika mengikuti salat subuh

berjamaah.

55 Saya sering merasa malas melaksanakan salat shubuh

berjamaah

Page 6: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Skala Intensitas Salat Subuh Berjamaah Setelah Seleksi Item

NO PERNYATAAN SS S TS STS

1 Salat subuh berjamaah membuat hati saya tentram.

2 Saya hanya melaksanakan salat subuh berjamaah ketika di

asrama dan tidak melaksanakannya ketika liburan sekolah.

3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki

keistimewaan pahala yang luar biasa.

4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh berjamaah

baik ketika di asrama maupun ketika masa liburan.

5 Saya lebih suka salat sendiri daripada berjamaah untuk

menghemat waktu.

6 Saya selalu berusaha untuk tetap ikut salat subuh

berjamaah meskipun masih sangat mengantuk.

7 Menurut saya salat subuh secara individu maupun

berjamaah itu sama saja.

8 Ketika sedang di masjid/mushalla dan menunggu waktu

salat subuh berjamaah, saya memaksimalkan waktu yang

ada untuk melakukan amalan-amalan sunnah sebelum salat

subuh.

9 Terkadang tidur saya kurang nyenyak ketika harus bangun

pagi untuk salat subuh berjamaah.

10 Saya merasa bangga jika dapat mengamalkan salat subuh

berjamaah.

11 Meskipun saat malam begadang, saya tetap berusaha agar

dapat ikut salat subuh berjamaah.

12 Saya merasa terpaksa ketika harus salat subuh berjamaah.

13 Saya selalu berusaha menyempatkan salat subuh berjamaah

dimanapun saya berada.

14 Saya mengamalkan salat subuh berjamaah sesuai dengan

ketentuannya.

15 Saya merasa terbebani untuk mengamalkan salat subuh

berjamaah.

16 Saya memiliki kesadaran yang tinggi untuk melaksanakan

salat subuh berjamaah.

17 Selama masih mampu berdiri dan berjalan saya akan tetap

pergi salat subuh berjamaah.

18 Saya sengaja tidur lebih cepat agar bisa bangun lebih pagi

dan dapat melaksanakan salat subuh berjamaah.

19 Saya lebih memilih salat subuh sendiri di rumah atau di

kamar asrama daripada salat subuh berjamaah

20 Saya memiliki waktu yang cukup untuk melaksankan salat

subuh berjamaah.

21 Menurut saya salat subuh berjamaah pahalanya sama saja

dengan salat wajib lainnya.

Page 7: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

22 Sebelum masuk di sekolah berasrama yang mewajibkan

salat subuh berjamaah, saya juga sering melaksanakannya

di masjid/mushalla di sekitar rumah saya.

23 Saya sengaja datang lebih awal agar tidak terburu-buru

mengikuti salat subuh berjamaah.

24 Saya dapat berkonsentrasi penuh untuk melaksanakan salat

subuh berjamaah.

25 Mengamalkan salat subuh berjamaah tidak memberikan

efek ketenangan bagi saya.

26 Saya percaya bahwa dengan mengamalkan salat subuh

berjamaah akan bermanfaat bagi rohani dan jasmani saya.

27 Salat subuh berjamaah menjadi kebutuhan pribadi saya.

28 Saya tidak merasa bersalah ketika ketinggalan salat subuh

berjamaah karena masih bisa salat sendiri.

29 Saya sengaja datang lebih cepat ke tempat salat berjamaah

agar dapat mengerjakan amalan-amalan sunnah sebelum

salat subuh.

30 Saya sering tertidur saat wiridan setelah salat subuh

berjamaah.

31 Saya mengamalkan salat subuh berjamaah.

32 Saya memahami bahwa dengan rutin melaksanakan salat

subuh berjamaah akan mendapat ganjaran pahala luar biasa

dari Allah swt.

33 Saya sering melalaikan salat subuh yang dikerjakan sendiri

maupun berjamaah.

34 Saya mengkaji dan mempelajari apa saja yang menjadi

keistimewaan salat subuh berjamaah.

35 Saya terpaksa melaksanakan salat subuh berjamaah karena

itu kewajiban di sekolah.

36 Saya sering mandi terlebih dahulu sebelum berangkat salat

subuh berjamaah supaya segar dan tidak mengantuk.

37 Saya tetap melaksanakan salat subuh berjamaah di

masjid/mushalla meskipun sedang dalam perjalanan.

38 Saya sering begadang sehingga ketinggalan salat subuh

berjamaah.

39 Apapun akan saya lakukan agar tetap bisa melaksanakan

salat subuh berjamaah.

40 Menurut saya salat subuh berjamaah itu tidak terlalu

penting.

41 Saya merasa nyaman ketika dapat melaksanakan salat

subuh berjamaah karena memiliki waktu yang lapang,

sehingga dapat melakukan lebih banyak aktifitas

setelahnya.

42 Saya mencoba mencari tau kenapa salat subuh berjamaah

sangat dianjurkan.

Page 8: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

43 Melaksanakan salat subuh berjamaah merupakan suatu

amalan yang sangat dianjurkan oleh Rasulullah saw.

44 Saya melaksanakan salat subuh berjamaah hanya jika ada

teman untuk berangkat bersama.

45 Jika ada kajian setelah salat subuh berjamaah, saya akan

bertahan untuk mendengarkannya.

46 Saya datang lebih awal ke tempat salat subuh berjamaah

dan tidur-sejenak (tidur yang tidak membatalkan wudhu) di

sajadah sambil menunggu salat dimulai.

47 Saya baru akan pulang dari masjid/mushalla apabila wirid

setelah salat subuh berjamaah sudah selesai.

48 Saya sering masbuq ketika mengikuti salat subuh

berjamaah.

49 Saya sering merasa malas melaksanakan salat shubuh

berjamaah

Page 9: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 3: Butir Item Skala Kecerdasan Emosional

NO PERNYATAAN SS S TS STS

1. Saya tahu kapan saya merasa marah dan kapan

cemas.

2 Ketika bahagia saya sering senyum bahkan bersorak

untuk waktu yang lama.

3 Ketika bangun lebih pagi dan melaksanakan salat

subuh berjamaah saya merasa bersemangat untuk

menjalani hari.

4 Saya cenderung mengabaikan bila mendengar

pengumuman kegiatan gotong royong membersihkan

lingkungan asrama

5 Saya tahu kapan saya merasa sedih ataupun bahagia

6 Saya merasa biasa saja ketika melihat berita bencana

alam di TV/sosmed.

7 Saya mampu mengungkapkan perasaan saya ketika

sedang sedih/senang/marah/kecewa/ kepada orang

lain.

8 Saya tidak memiliki cita-cita atau tujuan hidup.

9 Saya merasa ikut bahagia ketika teman saya berhasil

meraih prestasi

10 Saya bahagia ketika kehilangan barang kesayangan

saya

11® Saya tidak mampu bertindak tepat/cepat tanpa

diarahkan orang lain.

12 Saya sering takut gagal dalam mencoba hal baru

13 Saya berkontribusi baik secara fisik/materi jika ada

penggalangan dana untuk korban bencana alam

14 Ketika ada tugas kelompok saya membiarkan teman-

teman yang mengerjakannya.

15 Saya dapat menerima pemikiran orang lain meskipun

berbeda dengan pemikiran saya

16 Saat marah, saya bisa membanting barang-barang

yang ada di sekitar.

17 Saya bangga terhadap diri sendiri meskipun saya

bukan orang yang sempurna

18 Saya akan bersikap cuek dengan musibah yang

menimpa teman karena itu bukan urusan saya

19 Saya mampu bekerja secara berkelompok

20 Saya mudah marah tanpa sebab yang jelas

21 Saya bersemangat dalam melakukan sesuatu ketika

sedang bahagia

22 Saya merasa perlu membalas ejekan teman kepada

saya meskipun ejekan itu tidak benar.

Page 10: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

23 Saya percaya segala sesuatu yang terjadi baik atau

buruk pasti ada hikmah di dalamnya

24 Saya akan memperlakukan teman seperti biasanya

meskipun dia sedang murung.

25 Saya senang berdiskusi dengan teman-teman agar

dapat saling bertukar pikiran.

26 Saya sering merasa tidak mampu melakukan hal yang

baru

27 Saya menyadari perasaan saya sendiri

28 Saya mudah berpikir ketika sedang memiliki masalah

29 Saya dapat mengerti situasi yang saya alami

30 Ketika sedang marah kepada seorang teman, saya

melampiaskannya kepada teman yang lain.

31 Ketika merasakan kebahagiaan, saya bersyukur

kepada Allah swt

32 Saya merasa diri saya tidak berguna

33 Saya percaya akan berhasil jika memaksimalkan

potensi yang dimiliki.

34 Saya merasa bahagia ketika melihat teman yang tidak

saya sukai mendapat masalah.

35 Saya menghibur teman yang sedang galau dengan

mengalihkan perhatiannya kepada hal-hal

mengasyikkan yang biasa kami lakukan.

36 Saya tidak melakukan apa-apa ketika melihat teman

sedang menangis.

37 Saya biasa bergaul dengan teman yang tidak sekelas

dengan saya.

38 Biasanya saya tidak memahami apa yang menjadi

penyebab kesedihan saya.

39 Saya menahan marah kepada teman, meskipun

sikap/perilakunya menyakiti saya.

40 Saya tidak tahu akibat yang terjadi ketika sedang

marah.

41 Ketika sedih/kecewa saya memilih berdoa dan

memasrahkan diri kepada Allah swt.

42 Ketika gagal saya tidak akan mencoba lagi.

43 Saya dapat mengenali emosi

(senang/sedih/marah/takut/ dll) orang lain dengan

melihat ekspresi wajahnya.

44 Saya tidak menyadari kenapa teman saya nampak

lebih pendiam dari biasanya.

45 Menurut saya perbedaan itu indah

46 Ketika mengalami kegagalan saya membiarkan diri

larut dalam kesedihan untuk waktu yang lama.

47 Saya yakin setiap orang pasti memiliki sisi baik

Page 11: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

dalam dirinya walau seburuk apapun ia.

48 Ketika marah, saya meluapkannya habis-habisan

hingga mengabaikan pekerjaan yang harus saya

lakukan.

49 Saya selalu ada ketika teman dalam kesusahan.

50 Saya hanya bermain/mengerjakan tugas dengan

teman-teman satu geng.

51 Saya sering tidak menyadari bahwa teman saya

tampak lebih bersemangat dari biasanya.

52 Saya sulit memahami pemikiran orang lain yang

berbeda dengan pemikiran saya.

53 Saya mengetahui penyebab ketakutan saya dan tahu

cara mengatasinya.

54 Ketika sedang galau saya memilih untuk menyendiri

dan tidak berkomunikasi dengan orang lain.

55 Saya tahu saat situasi seperti apa saya harus marah.

56 Saya akan bersikeras dengan keputusan saya tanpa

mendengarkan pendapat orang lain

57 Saya lebih memfokuskan diri kepada hal-hal yang

membuat bahagia daripada mengurusi hal-hal yang

menyakitikan.

58 Saya sulit bergaul dengan orang baru.

59 Saya mempunyai banyak teman, baik di sekolah

maupun di rumah.

60 Ketika sedang ditimpa masalah saya merasa hidup ini

tidak adil.

Page 12: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Skala Kecerdasan Emosional Setelah Uji Seleksi Item

NO PERNYATAAN SS S TS STS

1 Saya tahu kapan saya merasa marah dan kapan

cemas.

2 Saya tahu kapan saya merasa sedih ataupun bahagia

3 Saya tidak memiliki cita-cita atau tujuan hidup.

4 Saya merasa ikut bahagia ketika teman saya berhasil

meraih prestasi

5 Saya berkontribusi baik secara fisik/materi jika ada

penggalangan dana untuk korban bencana alam

6 Saya dapat menerima pemikiran orang lain meskipun

berbeda dengan pemikiran saya

7 Saat marah, saya bisa membanting barang-barang

yang ada di sekitar.

8 Saya akan bersikap cuek dengan musibah yang

menimpa teman karena itu bukan urusan saya

9 Saya mampu bekerja secara berkelompok

10 Saya mudah marah tanpa sebab yang jelas

11 Saya merasa perlu membalas ejekan teman kepada

saya meskipun ejekan itu tidak benar.

12 Saya percaya segala sesuatu yang terjadi baik atau

buruk pasti ada hikmah di dalamnya

13 Saya senang berdiskusi dengan teman-teman agar

dapat saling bertukar pikiran.

14 Saya dapat mengerti situasi yang saya alami

15 Ketika sedang marah kepada seorang teman, saya

melampiaskannya kepada teman yang lain.

16 Ketika merasakan kebahagiaan, saya bersyukur

kepada Allah swt

17 Saya merasa diri saya tidak berguna

18 Saya percaya akan berhasil jika memaksimalkan

potensi yang dimiliki.

19 Saya merasa bahagia ketika melihat teman yang tidak

saya sukai mendapat masalah.

20 Saya menghibur teman yang sedang galau dengan

mengalihkan perhatiannya kepada hal-hal

mengasyikkan yang biasa kami lakukan.

21 Saya tidak melakukan apa-apa ketika melihat teman

sedang menangis.

22 Saya biasa bergaul dengan teman yang tidak sekelas

dengan saya.

23 Saya yakin setiap orang pasti memiliki sisi baik

dalam dirinya walau seburuk apapun ia.

24 Saya selalu ada ketika teman dalam kesusahan.

Page 13: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

25 Saya mengetahui penyebab ketakutan saya dan tahu

cara mengatasinya.

26 Saya tahu saat situasi seperti apa saya harus marah.

27 Saya akan bersikeras dengan keputusan saya tanpa

mendengarkan pendapat orang lain

28 Saya sulit bergaul dengan orang baru.

29 Saya mempunyai banyak teman, baik di sekolah

maupun di rumah.

30 Ketika sedang ditimpa masalah saya merasa hidup ini

tidak adil.

Page 14: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 4: Seleksi Item Intansitas Salat Subuh Berjamaah

Nomor Item Correted Item-Total

Correlation

R Tabel 5% Keterangan

Item 01 ,607 0,349 Valid

Item 02 ,450 0,349 Valid

Item 03 ,534 0,349 Valid

Item 04 ,707 0,349 Valid

Item 05 ,439 0,349 Valid

Item 06 ,660 0,349 Valid

Item 07 ,427 0,349 Valid

Item 08 ,478 0,349 Valid

Item 09 ,414 0,349 Valid

Item 10 ,476 0,349 Valid

Item 11 ,688 0,349 Valid

Item 12 ,620 0,349 Valid

Item 13 ,640 0,349 Valid

Item 14 ,293 0,349 Tidak Valid

Item 15 ,368 0,349 Valid

Item 16 ,485 0,349 Valid

Item 17 ,587 0,349 Valid

Item 18 ,341 0,349 Tidak Valid

Item 19 ,673 0,349 Valid

Item 20 ,513 0,349 Valid

Item 21 ,542 0,349 Valid

Item 22 ,552 0,349 Valid

Item 23 ,372 0,349 Valid

Item 24 ,561 0,349 Valid

Item 25 ,138 0,349 Tidak Valid

Item 26 ,483 0,349 Valid

Item 27 ,255 0,349 Tidak Valid

Item 28 ,581 0,349 Valid

Item 29 ,496 0,349 Valid

Item 30 ,531 0,349 Valid

Item 31 ,638 0,349 Valid

Item 32 ,487 0,349 Valid

Item 33 ,515 0,349 Valid

Item 34 ,414 0,349 Valid

Page 15: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Item 35 ,617 0,349 Valid

Item 36 ,423 0,349 Valid

Item 37 ,626 0,349 Valid

Item 38 ,632 0,349 Valid

Item 39 ,587 0,349 Valid

Item 40 ,572 0,349 Valid

Item 41 ,331 0,349 Tidak Valid

Item 42 ,487 0,349 Valid

Item 43 ,494 0,349 Valid

Item 44 ,680 0,349 Valid

Item 45 ,503 0,349 Valid

Item 46 ,614 0,349 Valid

Item 47 ,543 0,349 Valid

Item 48 -,059 0,349 Tidak Valid

Item 49 ,361 0,349 Valid

Item 50 ,631 0,349 Valid

Item 51 ,384 0,349 Valid

Item 52 ,436 0,349 Valid

Item 53 ,462 0,349 Valid

Item 54 ,391 0,349 Valid

Item 55 ,535 0,349 Valid

Page 16: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 5: Seleksi Item Kecerdasan Emosional

Nomor

Item

Correted Item-Total

Correlation

R Tabel 5% Keterangan

Item 01 ,369 0,349 Valid

Item 02 -,253 0,349 Tidak Valid

Item 03 ,468 0,349 Valid

Item 04 ,211 0,349 Tidak Valid

Item 05 ,400 0,349 Valid

Item 06 ,258 0,349 Tidak Valid

Item 07 ,090 0,349 Tidak Valid

Item 08 ,525 0,349 Valid

Item 09 ,679 0,349 Valid

Item 10 -,095 0,349 Tidak Valid

Item 11 ,164 0,349 Tidak Valid

Item 12 ,132 0,349 Tidak Valid

Item 13 ,444 0,349 Valid

Item 14 -,064 0,349 Tidak Valid

Item 15 ,526 0,349 Valid

Item 16 ,446 0,349 Valid

Item 17 583 0,349 Valid

Item 18 -,106, 0,349 Tidak Valid

Item 19 ,697 0,349 Valid

Item 20 ,512 0,349 Valid

Item 21 ,222 0,349 Tidak Valid

Item 22 ,505 0,349 Valid

Item 23 ,379 0,349 Valid

Item 24 -,117 0,349 Tidak Valid

Item 25 ,489 0,349 Valid

Item 26 ,175 0,349 Tidak Valid

Item 27 ,238 0,349 Tidak Valid

Item 28 -,348 0,349 Tidak Valid

Item 29 ,528 0,349 Valid

Item 30 ,454 0,349 Valid

Item 31 ,365 0,349 Valid

Item 32 ,451 0,349 Valid

Item 33 ,476 0,349 Valid

Item 34 ,418 0,349 Valid

Page 17: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Item 35 ,561 0,349 Valid

Item 36 ,593 0,349 Valid

Item 37 ,382 0,349 Valid

Item 38 ,222 0,349 Tidak Valid

Item 39 ,306 0,349 Tidak Valid

Item 40 ,243 0,349 Tidak Valid

Item 41 ,216 0,349 Tidak Valid

Item 42 ,246 0,349 Tidak Valid

Item 43 ,292 0,349 Tidak Valid

Item 44 ,070 0,349 Tidak Valid

Item 45 ,345 0,349 Tidak Valid

Item 46 ,285 0,349 Tidak Valid

Item 47 ,501 0,349 Valid

Item 48 ,307 0,349 Tidak Valid

Item 49 ,509 0,349 Valid

Item 50 ,195 0,349 Tidak Valid

Item 51 ,276 0,349 Tidak Valid

Item 52 ,099 0,349 Tidak Valid

Item 53 ,355 0,349 Valid

Item 54 ,068 0,349 Tidak Valid

Item 55 ,364 0,349 Valid

Item 56 ,699 0,349 Valid

Item 57 -,165 0,349 Tidak Valid

Item 58 ,461 0,349 Valid

Item 59 ,683 0,349 Valid

Item 60 ,684 0,349 Valid

Page 18: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 6: Tabulasi Skala Intensitas Salat Subuh Berjamaah

RSPDN ITEM PERNYATAAN

JML

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 43 44 45 46 47 48 49

SISWA

1 3 4 4 3 3 3 4 3 2 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 4 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 150

SISWA

2 4 4 4 3 2 3 3 3 3 4 4 4 3 4 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3 2 3 4 4 3 4 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 2 3 3 2 158

SISWA

3 3 2 4 3 2 2 2 2 1 4 3 2 2 3 2 3 3 3 2 3 3 2 2 2 2 2 3 2 2 1 3 4 4 2 2 2 2 3 3 3 3 3 4 2 3 2 4 4 3 128

SISWA

4 3 3 4 3 3 4 4 3 3 3 4 4 3 3 4 4 3 2 3 4 2 2 3 2 3 2 2 3 3 2 4 4 3 2 4 4 2 3 3 4 2 2 3 3 2 2 3 4 3 148

SISWA

5 4 3 4 4 3 4 3 3 3 4 4 3 3 4 4 4 4 2 3 4 3 4 3 3 4 4 4 3 3 3 4 4 4 3 4 3 4 4 3 4 4 3 4 3 3 3 4 3 4 172

SISWA 6 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 3 3 3 4 4 4 4 4 2 3 4 4 4 3 3 4 3 4 4 3 4 4 3 4 4 4 2 4 3 2 177

SISWA

7 4 4 4 4 3 4 3 4 3 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 3 3 4 3 4 4 4 4 4 3 3 4 3 3 4 3 3 4 4 4 4 4 4 4 3 2 3 4 4 178

SISWA

8 3 3 4 3 3 3 3 2 3 4 4 4 3 3 3 3 3 2 3 3 4 3 2 3 4 3 3 3 2 3 4 4 4 2 3 2 2 4 3 3 4 2 4 4 2 3 3 3 3 151

SISWA

9 4 4 4 2 2 4 4 3 2 4 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 1 2 3 4 4 2 2 3 1 3 4 3 3 3 4 2 3 3 3 2 3 3 3 3 2 3 4 3 144

SISWA

10 3 2 4 2 2 3 3 3 2 3 3 3 2 3 3 2 2 2 3 2 4 2 2 3 3 3 2 2 2 2 3 3 3 2 3 2 2 3 2 3 3 2 4 3 3 2 3 3 3 129

SISWA

11 4 2 4 3 4 3 4 3 2 4 4 3 2 3 4 3 4 3 4 3 2 2 3 3 4 4 3 4 3 1 4 4 2 1 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 3 1 3 2 3 156

SISWA 12 4 2 4 2 3 2 3 3 3 4 3 3 2 3 3 1 2 1 3 4 4 2 3 2 4 4 3 4 2 2 3 4 4 4 3 3 1 3 2 4 4 4 4 3 2 3 3 3 2 144

SISWA

13 3 3 4 2 3 2 4 3 3 3 3 3 3 3 3 2 2 3 3 3 3 3 2 2 2 3 2 3 2 2 3 4 2 3 3 2 3 2 2 2 4 3 4 3 3 3 3 2 3 136

SISWA

14 4 3 4 3 3 4 4 2 2 3 3 3 2 3 3 3 2 2 3 3 3 2 2 2 3 3 3 3 2 2 3 3 3 3 3 3 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 139

SISWA

15 4 4 4 4 4 3 3 3 4 4 3 2 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 2 4 4 4 4 2 2 4 4 3 3 4 2 4 2 4 4 4 2 4 4 2 2 4 2 3 166

SISWA

16 4 3 4 3 3 3 3 2 3 4 4 3 2 3 3 3 2 1 3 3 3 3 2 2 3 4 4 2 3 2 3 4 3 3 4 2 3 3 2 4 2 3 4 3 2 3 2 2 3 142

SISWA

17 4 4 4 4 4 4 4 3 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 4 188

SISWA 18 4 3 3 3 1 4 4 3 1 4 4 3 3 3 2 4 4 1 4 2 4 2 2 1 3 4 1 4 3 1 4 4 4 3 4 2 2 4 3 3 2 2 4 4 3 1 3 4 4 145

SISWA

19 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 3 4 3 3 189

SISWA

20 4 4 4 4 3 3 3 3 3 4 3 3 3 4 3 4 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 4 2 3 2 4 4 3 3 3 3 4 3 4 4 4 4 4 3 4 1 3 3 4 169

Page 19: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

SISWA

21 4 1 4 2 2 3 3 3 3 4 4 4 2 3 3 3 3 4 2 3 3 1 2 3 2 3 3 1 2 3 3 4 1 2 2 4 2 3 3 4 4 2 4 2 3 3 4 4 2 139

SISWA

22 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 4 4 4 4 1 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 4 4 4 187

SISWA

23 4 4 4 3 3 4 3 3 3 4 4 4 3 3 4 3 3 2 4 3 3 3 2 2 4 4 4 4 3 3 3 4 3 3 4 4 3 3 3 4 4 3 4 3 3 3 4 3 3 164

SISWA

24 3 3 4 3 3 3 4 2 3 4 3 3 3 4 3 3 3 2 4 4 4 4 4 3 3 4 4 3 4 2 4 4 4 3 3 2 3 4 3 4 3 4 4 4 3 2 3 2 1 159

SISWA

25 4 3 4 3 3 4 4 3 4 4 3 3 4 3 3 3 4 2 3 3 4 2 2 3 4 4 4 4 3 3 3 4 3 4 4 3 2 3 3 4 3 4 4 4 4 1 4 3 2 162

SISWA

26 4 3 3 3 3 2 3 2 3 2 3 3 2 3 2 2 3 3 3 3 3 2 2 2 3 2 3 3 2 2 3 3 2 2 3 2 2 3 2 3 3 2 4 3 3 3 3 2 2 129

SISWA

27 4 4 4 3 4 4 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 2 3 4 3 4 2 3 4 4 3 4 3 1 4 4 2 3 3 4 4 2 3 4 3 3 4 3 4 2 4 2 2 164

SISWA

28 3 3 3 3 3 3 3 1 3 3 3 3 2 3 2 2 3 2 3 3 3 2 2 2 3 3 2 2 2 2 3 3 3 3 2 2 2 3 2 4 3 3 3 3 2 3 3 3 2 129

SISWA

29 3 3 4 4 2 4 4 3 2 3 4 3 4 4 3 4 4 3 3 3 4 3 3 2 3 4 4 2 3 1 4 4 4 3 3 3 4 3 3 4 3 3 4 4 3 2 4 3 3 160

SISWA

30 3 4 4 3 3 3 3 4 2 2 4 2 4 4 4 3 3 2 3 4 3 4 3 3 4 4 4 2 3 3 4 4 1 3 4 2 3 4 3 4 2 3 4 4 4 2 3 3 2 156

SISWA

31 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 3 4 4 3 4 3 4 4 4 4 3 4 2 3 4 4 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 4 183

SISWA

32 4 3 4 2 4 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 4 4 3 4 3 1 4 4 4 3 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 3 4 3 3 4 177

SISWA

33 4 3 4 3 4 4 4 3 3 4 4 3 4 4 3 3 3 4 4 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 2 4 4 4 4 4 3 3 3 3 4 4 4 4 4 3 2 3 3 3 168

SISWA

34 4 4 4 3 2 3 4 2 4 4 3 4 3 4 4 3 4 3 4 4 4 4 3 2 4 4 3 2 4 2 4 4 4 4 4 3 3 4 3 4 3 4 4 4 3 1 4 4 3 169

SISWA

35 3 4 4 3 3 4 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 3 3 2 2 3 4 3 3 3 1 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 3 1 4 1 3 163

SISWA

36 4 4 4 3 1 4 3 3 2 4 3 4 4 4 4 3 3 4 4 4 4 4 3 3 4 4 3 4 4 2 3 4 4 3 4 1 3 4 4 4 4 4 4 3 3 3 3 3 4 169

SISWA

37 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 4 4 3 4 2 3 4 4 3 3 2 3 3 3 3 3 4 4 3 3 2 3 3 3 172

SISWA

38 4 3 4 3 3 4 4 3 3 4 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 4 3 4 3 4 4 4 4 3 3 4 4 3 3 4 3 3 4 3 4 3 3 4 4 3 3 3 4 4 175

SISWA

39 4 3 4 3 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 4 4 3 3 3 3 4 4 4 4 3 3 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 3 2 1 4 4 177

SISWA

40 4 4 4 4 3 3 3 4 4 4 4 4 3 3 4 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 2 3 3 4 159

Page 20: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

SISWA 41 3 3 4 2 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 2 3 2 3 3 3 2 2 2 3 3 3 3 2 2 3 3 2 2 3 1 3 2 3 3 3 2 3 3 2 3 3 1 1 128

SISWA 42 4 3 3 3 4 4 3 4 2 2 1 3 3 3 2 2 4 3 2 3 2 3 3 3 3 2 2 3 2 3 3 2 2 4 2 4 1 2 3 2 2 1 4 2 3 1 2 2 2 128

SISWA 43 4 2 4 3 2 3 3 3 2 2 3 3 3 4 3 3 4 3 3 3 4 3 3 3 4 4 3 2 3 2 3 4 2 4 3 4 3 2 3 4 4 3 4 4 3 3 4 2 2 152

SISWA 44 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 2 3 3 4 4 2 3 4 4 2 2 1 2 2 2 2 2 4 3 2 4 3 3 1 3 4 3 3 2 1 3 1 150

SISWA 45 3 2 4 3 3 3 3 2 3 4 3 3 3 4 3 4 4 2 3 3 4 3 2 3 4 4 3 2 2 3 3 4 3 3 2 3 2 2 3 4 4 4 4 3 2 3 4 2 2 149

SISWA 46 3 3 4 2 4 3 4 3 3 3 3 3 2 4 3 2 2 3 3 3 2 2 3 3 4 4 3 3 3 2 3 4 2 3 3 2 2 3 3 4 3 3 4 3 2 2 3 3 2 143

SISWA 47 4 4 4 3 2 3 4 3 3 4 3 2 3 4 4 3 3 4 3 4 4 4 3 3 4 4 4 4 4 2 3 4 2 3 4 2 2 2 3 4 4 4 4 3 4 2 4 2 2 161

SISWA 48 3 2 4 2 2 2 3 2 2 4 2 3 2 3 3 2 2 2 2 3 4 2 2 2 3 4 3 3 2 2 2 4 2 3 3 2 2 2 2 4 3 2 3 3 2 3 3 2 1 125

SISWA 49 4 2 4 3 2 4 4 4 4 4 4 3 4 4 2 3 3 4 1 2 4 2 2 1 4 4 4 3 4 2 1 4 3 2 2 2 4 1 4 4 3 4 4 2 4 4 3 1 1 148

SISWA 50 4 3 4 3 2 3 4 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 2 3 3 3 2 2 2 4 4 2 2 3 4 3 4 4 4 3 4 4 3 2 3 3 3 3 4 4 4 4 3 3 156

SISWA 51 3 2 4 2 3 4 3 2 3 4 4 3 4 3 3 3 4 3 3 3 3 1 3 2 3 4 3 4 3 1 3 4 2 3 3 3 3 2 4 4 4 4 4 4 3 3 3 3 2 151

SISWA 52 4 2 4 2 3 3 3 2 3 3 3 3 2 3 3 3 3 2 3 3 3 2 2 2 3 3 2 2 2 3 3 4 3 3 3 3 2 2 3 3 3 2 4 3 3 3 3 1 3 135

SISWA 53 3 4 4 2 3 4 3 4 2 4 3 4 3 4 4 3 3 2 3 3 4 2 2 3 3 3 3 3 1 2 3 4 3 3 4 3 3 3 4 4 3 4 4 4 3 2 3 2 3 153

SISWA 54 4 3 4 2 3 4 4 3 4 3 4 4 3 3 4 3 3 2 3 2 1 2 2 2 4 3 3 3 2 2 3 4 3 2 4 3 3 3 3 4 3 3 4 4 3 3 3 3 3 150

SISWA 55 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 3 3 3 4 3 3 2 3 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 3 4 3 4 4 3 4 4 4 4 4 2 4 177

SISWA 56 3 4 3 3 3 3 3 2 2 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 2 3 2 3 3 2 3 2 2 3 3 2 3 3 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 2 3 2 3 136

SISWA 57 4 4 4 4 3 4 4 3 2 4 4 3 4 3 4 4 3 3 4 3 4 4 2 3 4 4 3 4 3 3 4 4 4 4 4 2 3 4 3 4 4 4 4 4 2 3 3 2 4 171

SISWA 58 3 2 3 3 2 4 2 3 3 3 3 3 3 3 2 4 3 3 2 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 2 3 3 2 3 2 3 3 2 3 1 3 3 3 2 3 2 3 2 2 133

SISWA 59 4 2 4 3 2 3 3 3 2 3 3 2 3 3 2 3 3 3 2 3 3 2 3 3 3 4 3 2 3 2 3 4 3 3 2 2 3 3 3 3 3 4 4 3 3 2 3 2 2 139

SISWA 60 3 3 4 3 3 3 4 3 2 4 3 3 3 4 3 3 3 2 3 3 4 3 3 3 4 4 3 3 3 2 3 4 4 2 3 2 3 3 2 4 4 2 4 3 2 3 2 3 3 150

Page 21: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

SISWA 61 4 2 4 3 4 4 4 1 4 3 4 4 4 4 4 4 3 2 4 4 2 3 3 3 4 4 3 4 3 1 4 4 4 3 4 4 3 4 3 4 4 3 3 4 4 2 4 4 4 169

SISWA 62 4 4 4 3 2 3 3 3 1 4 3 4 4 4 4 3 3 3 2 4 2 4 3 2 4 4 3 4 2 1 3 4 4 3 4 1 2 4 3 4 4 4 4 3 3 1 4 2 1 152

SISWA 63 3 3 3 3 4 3 4 3 4 4 4 3 3 3 3 3 3 2 3 3 2 2 2 2 4 3 2 3 3 4 3 2 3 3 4 4 3 3 2 4 3 3 3 1 4 3 3 2 3 147

SISWA 64 4 4 4 4 4 4 4 3 2 1 4 4 4 3 3 3 3 3 4 4 4 3 3 2 4 4 4 3 3 3 4 4 3 2 4 2 2 3 3 4 4 3 4 2 3 3 2 3 4 161

SISWA 65 4 4 4 3 4 4 4 3 2 4 4 4 3 3 4 3 3 3 4 4 3 3 3 3 4 4 3 3 4 2 4 4 4 3 4 2 3 4 3 4 4 3 4 4 3 2 4 3 4 169

SISWA 66 4 3 4 3 4 4 4 3 4 4 4 4 3 3 4 3 3 2 3 3 4 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 4 4 3 3 3 3 4 4 3 4 3 3 3 3 3 3 164

SISWA 67 3 4 4 4 2 3 3 3 4 4 4 4 4 4 3 4 4 3 3 4 3 4 2 3 3 3 3 3 3 2 4 4 4 3 4 4 4 4 4 3 4 3 4 3 2 1 3 4 4 166

SISWA 68 4 4 4 4 2 3 3 3 3 4 3 3 2 3 3 2 2 2 3 3 3 3 2 3 3 4 3 3 2 3 2 4 3 4 3 3 3 3 3 4 4 4 4 3 3 3 3 3 2 150

SISWA 69 4 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 2 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 2 142

SISWA 70 3 4 4 3 4 4 4 2 1 3 4 4 4 4 4 3 4 3 4 4 1 4 3 4 3 3 3 4 3 2 3 4 4 2 3 2 3 3 3 4 3 2 4 4 4 3 4 4 3 162

SISWA 71 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 4 4 4 3 4 4 4 3 4 3 4 3 2 3 4 4 4 3 3 3 4 4 3 4 4 3 3 3 3 4 4 4 4 4 2 3 3 2 3 172

SISWA 72 3 3 4 3 3 2 4 2 3 4 4 4 2 2 3 3 2 2 3 3 3 2 3 3 4 4 3 2 2 2 3 4 2 2 3 3 2 2 2 3 3 2 3 3 3 2 3 3 2 137

SISWA 73 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 4 4 4 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 187

SISWA 74 4 4 4 4 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 3 4 4 4 3 4 3 3 4 3 3 4 4 3 4 2 4 4 3 4 3 4 4 3 4 3 4 4 4 3 4 1 4 2 2 173

SISWA 75 4 3 4 2 4 3 4 4 4 1 2 4 2 3 3 3 2 2 3 3 4 2 2 3 3 4 3 3 2 3 3 4 3 3 3 3 2 3 2 4 4 3 4 4 3 2 3 3 2 147

Page 22: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 7: Tabulasi Skala Kecerdasan Emosional

Responden ITEM PERNYATAAN JML

SISWA 1 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 2 90

SISWA 2 4 4 4 4 3 3 4 4 4 4 3 4 4 3 4 3 4 4 4 3 3 4 4 3 3 4 4 3 3 4 109

SISWA 3 3 3 1 3 3 3 2 4 2 3 2 4 2 2 3 3 1 4 2 2 2 3 4 2 2 3 1 1 2 1 73

SISWA 4 3 3 2 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 2 3 2 3 1 3 3 4 4 3 2 4 3 3 4 3 89

SISWA 5 2 3 4 4 3 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 3 4 3 4 3 3 4 3 4 4 108

SISWA 6 4 4 4 3 3 3 1 4 2 4 2 4 3 4 4 4 2 4 3 4 3 3 4 3 4 4 4 3 4 4 102

SISWA 7 3 3 4 3 3 4 3 4 3 3 4 4 3 4 4 4 4 4 4 3 3 4 4 4 3 3 4 3 3 4 106

SISWA 8 2 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 4 3 2 2 3 3 1 3 3 89

SISWA 9 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 93

SISWA 10 3 3 3 3 2 3 3 3 3 4 3 3 2 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 2 2 3 3 2 3 3 85

SISWA 11 4 4 3 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 4 111

SISWA 12 3 2 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 4 2 2 4 3 3 2 3 4 2 3 3 3 2 2 3 85

SISWA 13 3 3 4 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 3 2 3 3 4 2 3 4 105

SISWA 14 3 2 2 2 3 2 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 2 2 2 3 3 83

SISWA 15 3 3 4 3 4 3 2 4 3 3 4 4 3 4 3 4 3 3 3 3 3 3 4 4 4 3 3 2 4 3 99

SISWA 16 2 3 2 3 2 3 4 3 2 3 3 4 2 3 3 4 3 3 3 3 3 2 4 2 2 3 3 2 2 4 85

SISWA 17 3 3 4 4 4 3 2 4 4 2 3 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 1 2 3 103

SISWA 18 3 2 3 4 4 3 3 3 4 3 4 4 4 3 4 3 1 4 4 4 4 4 4 2 2 1 3 4 3 1 95

SISWA 19 4 3 4 3 4 3 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 114

SISWA 20 4 4 4 3 4 3 3 4 3 3 3 4 4 4 3 4 3 4 3 3 3 3 4 3 4 3 3 3 4 3 103

Page 23: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

SISWA 21 4 4 1 4 3 4 3 3 4 4 4 4 3 4 4 4 2 4 3 2 3 3 4 2 4 4 3 3 3 3 100

SISWA 22 3 4 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 4 1 4 4 4 111

SISWA 23 4 4 4 4 4 3 3 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 3 4 3 3 3 3 4 4 3 108

SISWA 24 4 4 3 3 2 3 2 2 3 3 2 4 3 3 3 3 4 4 4 3 3 4 4 2 4 4 3 2 3 4 95

SISWA 25 4 4 4 3 4 3 4 4 4 4 2 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 3 2 4 4 4 4 3 111

SISWA 26 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 2 3 3 3 3 3 2 85

SISWA 27 3 3 4 3 3 3 2 3 3 1 2 4 4 3 3 4 2 4 3 3 3 2 4 4 4 4 2 2 3 2 90

SISWA 28 3 3 1 3 3 3 2 3 2 2 2 3 2 3 2 3 2 2 3 2 3 3 3 2 1 1 3 2 2 3 72

SISWA 29 4 4 4 3 3 4 3 4 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 4 2 3 4 4 1 3 3 105

SISWA 30 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 4 4 3 3 3 4 4 4 4 111

SISWA 31 4 4 2 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 116

SISWA 32 3 3 4 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 4 4 3 4 3 4 4 4 4 111

SISWA 33 3 3 4 4 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 3 4 3 4 4 4 3 4 4 3 4 4 3 3 4 2 103

SISWA 34 4 4 4 3 3 3 4 3 3 3 2 3 3 3 4 3 4 4 4 3 2 4 4 3 3 3 4 4 3 4 101

SISWA 35 4 4 4 4 4 4 2 4 4 1 1 4 4 4 4 4 2 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 2 3 4 106

SISWA 36 4 4 3 4 3 3 4 2 3 3 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 3 4 3 3 3 3 2 4 4 102

SISWA 37 4 4 3 4 3 3 2 3 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 2 2 4 3 3 3 3 4 2 3 2 88

SISWA 38 3 3 4 3 3 3 4 4 3 3 3 4 3 3 3 4 4 4 3 3 3 3 4 3 4 3 3 3 3 3 99

SISWA 39 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 4 4 4 4 116

SISWA 40 3 3 3 3 3 3 2 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 89

SISWA 41 4 4 4 3 3 3 4 3 2 1 2 4 2 4 4 4 4 4 4 3 2 2 4 2 2 2 1 1 2 3 87

SISWA 42 4 4 1 4 4 4 1 1 4 1 1 4 4 3 3 1 2 3 1 3 3 2 3 2 2 4 2 2 2 4 79

SISWA 43 4 4 4 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 4 4 4 3 4 3 3 4 3 3 3 3 3 4 3 100

SISWA 44 4 3 3 3 2 3 1 4 3 3 2 2 4 2 1 3 3 1 4 3 3 4 3 1 3 2 1 3 3 4 81

SISWA 45 3 3 4 3 3 3 2 4 3 4 2 4 3 3 4 4 4 4 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3 4 3 99

Page 24: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

SISWA 46 3 3 4 3 3 3 3 4 4 3 3 4 4 3 3 4 3 3 4 3 4 3 4 3 3 3 3 2 3 4 99

SISWA 47 4 4 3 3 3 2 2 3 3 2 2 4 3 3 3 4 3 3 3 2 3 2 4 3 2 3 3 3 4 3 89

SISWA 48 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 88

SISWA 49 4 3 1 1 3 3 2 4 4 1 1 4 4 2 4 3 3 4 2 4 4 3 4 3 3 2 3 4 4 1 88

SISWA 50 3 3 3 2 4 2 2 4 3 2 3 4 4 3 3 4 3 4 2 4 4 4 3 3 4 2 2 4 4 3 95

SISWA 51 2 3 3 4 3 3 2 4 3 2 4 4 3 3 1 4 4 4 4 3 3 4 4 3 3 4 3 3 3 3 96

SISWA 52 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 90

SISWA 53 3 4 3 3 3 3 1 3 3 1 2 3 3 4 4 4 3 4 1 2 2 2 4 2 4 4 3 3 2 4 87

SISWA 54 3 3 3 3 3 3 4 3 3 1 3 3 3 3 4 3 2 4 3 2 2 3 4 3 3 2 3 2 3 4 88

SISWA 55 3 3 4 3 3 3 4 4 3 4 3 4 4 3 4 4 4 4 4 4 3 3 4 3 3 3 4 2 3 4 104

SISWA 56 3 3 4 3 3 3 3 2 3 4 3 4 3 3 3 3 3 3 4 4 4 3 3 3 3 3 3 2 3 2 93

SISWA 57 3 3 4 3 3 3 4 4 3 4 3 4 4 3 4 4 4 4 3 4 3 4 4 3 3 2 3 3 4 4 104

SISWA 58 3 3 2 4 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 91

SISWA 59 3 3 4 4 3 3 2 4 4 3 3 4 3 3 4 4 3 4 3 3 3 3 3 3 2 2 3 4 4 3 97

SISWA 60 3 4 3 3 3 3 2 3 2 3 3 3 3 2 4 4 3 4 3 3 2 3 3 2 2 2 3 2 3 2 85

SISWA 61 2 2 4 2 4 2 4 2 4 2 1 4 4 2 4 4 4 4 2 3 3 2 4 2 3 4 3 3 4 4 92

SISWA 62 4 4 4 4 3 4 1 4 4 1 4 4 4 4 1 4 1 4 2 4 4 4 4 4 2 4 2 4 2 2 97

SISWA 63 2 3 4 3 4 3 3 3 3 3 3 3 4 2 3 4 3 4 3 3 3 4 3 2 3 2 4 3 3 3 93

SISWA 64 3 2 1 3 2 2 3 3 3 3 3 4 2 4 4 3 1 4 3 4 3 3 4 2 3 4 2 3 3 4 88

SISWA 65 4 4 4 3 3 3 4 4 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 4 3 3 3 4 3 3 3 107

Page 25: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

SISWA 66 3 3 3 3 3 3 2 3 3 3 3 4 4 3 4 3 3 4 3 3 3 3 4 3 3 3 3 2 3 3 93

SISWA 67 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 4 4 3 3 3 4 3 2 3 4 4 2 3 3 106

SISWA 68 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 93

SISWA 69 3 3 3 3 2 3 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 2 3 2 3 3 2 3 3 3 2 3 2 83

SISWA 70 3 3 4 2 3 3 2 3 3 2 2 4 4 4 3 4 4 4 4 3 3 2 4 2 3 3 2 1 1 3 88

SISWA 71 3 3 4 4 3 4 4 4 3 3 4 4 4 3 4 4 4 4 4 3 4 3 4 3 3 3 4 3 3 4 107

SISWA 72 3 3 4 3 2 3 3 3 3 4 3 3 3 3 2 4 3 4 2 3 3 2 3 2 2 3 3 2 3 3 87

SISWA 73 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 115

SISWA 74 4 4 4 4 3 3 4 4 3 3 3 4 4 3 4 4 4 3 4 4 4 3 3 3 3 4 4 4 4 4 109

SISWA 75 3 4 4 4 3 3 4 4 3 4 4 4 2 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 3 2 4 3 3 4 4 107

Page 26: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 8: Uji Reliabilitas Skala Intensitas Salat Subuh Berjamaah

RELIABILITY

/VARIABLES=item01 item02 item03 item04 item05 item06 item07 item08 item09

item10 item11 item12 item13 item15 item16 item17 item19 item20 item21 item22

item23 item24 item26 item28 item29 item30 item31 item32 item33 item34 item35

item36 item37 item38 item39 item40 item42 item43 item44 item45 item46 item47

item49 item50 item51 item52 item53 item54 item55

/SCALE('ALL VARIABLES') ALL

/MODEL=ALPHA

/SUMMARY=TOTAL.

Reliability

Scale: ALL VARIABLES

Case Processing Summary

N %

Cases

Valid 30 100.0

Excludeda 0 .0

Total 30 100.0

a. Listwise deletion based on all variables in the

procedure.

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

.951 49

Page 27: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 9: Uji Reliabilitas Skala Kecerdasan Emosional

RELIABILITY

/VARIABLES=ITEM01 ITEM05 ITEM08 ITEM09 ITEM13 TEM15 ITEM16 ITEM18 ITEM19

ITEM20 ITEM22 ITEM23 ITEM25 ITEM29 ITEM30 ITEM31 ITEM32 ITEM33 ITEM34

ITEM35 ITEM36 ITEM37 ITEM47 ITEM49 ITEM53 ITEM55 ITEM56 ITEM58 ITEM59

ITEM60

/SCALE('ALL VARIABLES') ALL

/MODEL=ALPHA

/SUMMARY=TOTAL.

Reliability

Scale: ALL VARIABLES

Case Processing Summary

N %

Cases

Valid 30 100.0

Excludeda 0 .0

Total 30 100.0

a. Listwise deletion based on all variables in the

procedure.

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

.931 30

Page 28: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 10: Uji Normalitas

[DataSet0]

Model Summaryb

Model R R Square Adjusted R

Square

Std. Error of the

Estimate

1 .710a .504 .498 7.373

a. Predictors: (Constant), salat subuh berjamaah

b. Dependent Variable: kecerdasan emosional

[DataSet0]

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

Unstandardized

Residual

N 75

Normal Parametersa,b

Mean .0000000

Std. Deviation 7.32312998

Most Extreme Differences

Absolute .063

Positive .063

Negative -.052

Kolmogorov-Smirnov Z .549

Asymp. Sig. (2-tailed) .924

a. Test distribution is Normal.

b. Calculated from data.

Page 29: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 11: Uji Linearitas

MEANS TABLES=emosional BY salatsubuh

/CELLS MEAN COUNT STDDEV

/STATISTICS LINEARITY.

Means

[DataSet0]

ANOVA Table

Sum of

Squares

df Mean Square F Sig.

kecerdasan emosional

* intensitas salat

subuh berjamaah

Between Groups

(Combined) 6151.903 39 157.741 2.974 .001

Linearity 4039.831 1 4039.831 76.165 .000

Deviation from

Linearity

2112.073 38 55.581 1.048 .446

Within Groups 1856.417 35 53.040

Total 8008.320 74

Measures of Association

R R Squared Eta Eta Squared

kecerdasan emosional *

intensitas salat subuh

berjamaah

.710 .504 .876 .768

Page 30: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 12: Uji Hipotesis

Correlations

[DataSet1]

Correlations

SALAT SUBUH

BERJAMAAH

KECERDASAN

EMOSIONAL

SALAT SUBUH BERJAMAAH

Pearson Correlation 1 .710**

Sig. (2-tailed) .000

N 75 75

KECERDASAN EMOSIONAL

Pearson Correlation .710** 1

Sig. (2-tailed) .000

N 75 75

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

Page 31: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 13: Frekuensi Intensitas Salat Subuh Berjamaah

RECODE SSB (172.613 thru Highest=1) (139.468 thru 172.612=2) (Lowest thru

139.467=3) INTO SSB1.

EXECUTE.

FREQUENCIES VARIABLES=SSB1

/ORDER=ANALYSIS.

Frequencies

[DataSet4]

Statistics

SSB1

N

Valid 75

Missing 0

SSB1

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid

TINGGI 12 16,0 16,0 16,0

SEDANG 48 64,0 64,0 80,0

RENDAH 15 20,0 20,0 100,0

Total 75 100,0 100,0

Page 32: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 14: Frekuensi Kecerdasan Emosional

RECODE KEC.EMOSI (107.084 thru Highest=1) (Lowest thru 86.276=3) (86.277 thru

107.083=2) INTO KEC.EMOSI1.

EXECUTE.

FREQUENCIES VARIABLES=KEC.EMOSI1

/ORDER=ANALYSIS.

Frequencies

[DataSet4]

Statistics

KEC.EMOSI1

N

Valid 75

Missing 0

KEC.EMOSI1

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid

TINGGI 13 17,3 17,3 17,3

SEDANG 51 68,0 68,0 85,3

RENDAH 11 14,7 14,7 100,0

Total 75 100,0 100,0

Page 33: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 15: Surat Izin Riset

Page 34: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 16 : Surat Telah Melaksanakan Riset

Page 35: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 17: Kartu Konsultasi Skripsi Dosen Pembimbing 1

Page 36: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

Lampiran 17: Kartu Konsultasi Skripsi Dosen Pembimbing 2

Page 37: Lampiran 1: Lembar Persetujuan · liburan sekolah. 3 Saya tahu bahwa salat subuh berjamaah memiliki keistimewaan pahala yang luar biasa. 4 Saya hampir selalu melaksanakan salat subuh

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama Lengkap : Tania Nur Amalia

Tempat dan Tanggal Lahir : Gn. Makmur, 19 Januari 1996

Agama : Islam

Kebangsaan : WNI

Status perkawinan : Belum menikah

Alamat : Jl. Antasan Kecil Barat, RT. 13, RW, 02, No. 20, Kel.

Pasar Lama, Kec. Banjarmasin Tengah, Kota

Banjarmasin, Kalsel

Pendidikan

SD

SMP

SMA

: SDN Gunung Makmur 2

: MTs Alfalah Putri

: SMA Islam Sabilal Muhtadin Banjarmasin

Orang tua

Nama Ayah

Pekerjaan

Alamat

Nama Ibu

Pekerjaan

Alamat

: Drs. Amirhan Husaini (Alm)

: Pensiunan PNS

: Jl. Lambung Mangkurat, RT. 12, Desa. Gn. Makmur,

Kec. Takisung, Kab. Tanah Laut, Kalsel.

: Dra. Siti Rakhmah

: PNS

: Jl. Lambung Mangkurat, RT. 12, Desa. Gn. Makmur,

Kec. Takisung, Kab. Tanah Laut, Kalsel.

Saudara (jumlah saudara) : 2 bersudara

Pengalaman Organisasi

: KAMUSH (Komunitas Mahasiswa Ushuluddin dan

Humaniora) tahun 2014

: HMJ (Himpunan Mahasiswa Jurusan) Psikologi

Islam tahun 2016

: DEMA (Dewan Mahasiswa) Fak. Ushuluddin dan

Humaniora tahun 2016

: ILMPI (Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi

Indonesia) tahun 2016.

Banjarmasin, 19 Juli 2018

Penulis,

Tania Nur Amalia