73

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

  • Upload
    buikien

  • View
    224

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,
Page 2: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

i

KATA PENGANTAR

Laporan Kinerja (LKj) merupakan ikhtisar yang

menjelaskan secara ringkas dan lengkap tentang

capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana

kerja yang ditetapkan. LKj atau sebelumnya disebut

Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

(LAKIP) merupakan akuntabilitas dari pelaksanaan

tugas dan fungsi yang dipercayakan kepada setiap

instansi pemerintah atas penggunaan anggaran. LKj ini

berisi ringkasan tentang keluaran dari kegiatan dan hasil yang dicapai dari

program, yang berisi antara lain mencakup: Pencapaian tujuan dan sasaran

organisasi; Realisasi pencapaian target kinerja organisasi; Penjelasan yang

memadai atas pencapaian kinerja; Perbandingan capaian kinerja dan program.

Tujuan penyusunan LKj ini adalah untuk memberikan informasi kinerja yang

terukur kepada pemberi mandat atas kinerja yang telah dan seharusnya dicapai

serta sebagai upaya perbaikan berkesinambungan bagi instansi pemerintah

untuk meningkatkan kinerjanya.

Hal terpenting yang diperlukan di dalam penyusunan LKj yaitu

pengukuran kinerja dan evaluasi serta pengungkapan secara memadai hasil

analisis terhadap pengukuran kinerja. Melalui LKj dapat diketahui tingkat

capaian kinerja suatu unit organisasi dan hal-hal lain yang terkait dengan

pelaksanaan tugas dan fungsi organisasi.

Penyusunan LKj ini sesuai dengan ketentuan PP Nomor 8/2006 tentang

Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah, Perpres No. 29/2014

tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah dan Permen PAN dan

RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan

Kinerja dan Tata Cara Reviu Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah.

Selama tahun 2018, Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat dan

satker ampuan melaksanakan berbagai kegiatan yang bersifat administratif,

koordinatif, dan kegiatan penelitian serta kajian dengan tujuan mendapatkan

Page 3: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

ii

informasi yang diperlukan sebagai bahan pertimbangan bagi program/penentu

kebijakan. Dokumen LKj ini disusun berdasarkan kegiatan yang dilakukan pada

Bagian Tata Usaha, Bidang Kesehatan Masyarakat serta Bidang Pencegahan

dan Pengendalian Penyakit.

Kami menyadari bahwa LKj ini masih jauh dari sempurna. Masukan dan

saran yang membangun dari semua pihak sangat kami harapkan untuk bahan

penyempurnaan penyusunan LKj ke depannya. Tidak lupa kami sampaikan

terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi aktif dalam

penyusunan LKj Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat Tahun 2018 ini.

Semoga LKj tahun 2018 ini dapat bermanfaat sebagai bahan masukan dan

wahana intropeksi bagi pelaksanaan tugas dan fungsi Puslitbang Upaya

Kesehatan Masyarakat serta dapat menjadi referensi dalam menyempurnakan

dokumen perencanaan untuk tahun yang akan datang.

Januari 2019

Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan

Upaya Kesehatan Masyarakat

Dr. dr. Vivi Setiawaty, M. Biomed

NIP. 197101252005012001

Page 4: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

iii

IKHTISAR EKSEKUTIF

Pusat Penelitian dan Pengembangan Upaya Kesehatan Masyarakat

(Puslitbang Ukesmas) sebagai unit eselon II Badan Penelitian dan

Pengembangan Kesehatan (Badan Litbangkes) Kementerian Kesehatan RI,

berkewajiban untuk mempertanggungjawabkan pelaksanaan tugas dan fungsi

yang telah diamanatkan selama Tahun Anggaran 2018 dalam bentuk Laporan

Kinerja (LKj) Tahun 2018.

Penyampaian LKj ini merupakan wujud keterbukaan informasi publik

terhadap capaian kinerja Puslitbang Ukesmas selama tahun anggaran 2018

berdasarkan komitmen awal yang tercantum dalam Penetapan Kinerja

Puslitbang Ukesmas beserta satker ampuan Tahun 2018. Selain itu, LKj ini juga

dapat dijadikan sebagai tolak ukur keberhasilan maupun kegagalan pencapaian

kinerja Puslitbang Ukesmas dimana didalamnya juga berisi tentang upaya-upaya

untuk mengatasi kendala-kendala yang dihadapi dalam melaksanakan kegiatan

pencapaian target agar kegagalan yang ada tidak terulang dimasa yang akan

datang.

Pelaksanaan kegiatan Puslitbang Ukesmas pada tahun 2018 didukung

anggaran awal sebesar Rp. 127.469.494.000,- (Seratus dua puluh tujuh milyar

empat ratus enam puluh sembilan juta empat ratus sembilan puluh empat ribu

rupiah) yang secara umum alokasi anggaran dipergunakan untuk membiayai

atau menunjang pelaksanaan operasional sesuai dengan tugas dan fungsi

Puslitbang Ukesmas. Pada bulan Desember 2018 terdapat tambahan dana

hibah luar negeri yang masuk dalam DIPA sebesar Rp. Rp. 4.040.539.000,-

(Empat milyar empat puluh juta lima ratus tiga puluh sembilan ribu rupiah).

Dengan demikian total pagu anggaran Puslitbang Ukesmas menjadi

131.071.235.000,- (Seratus tiga puluh satu milyar tujuh puluh satu juta dua ratus

tiga puluh lima ribu rupiah). Rp 117.316.612.985,- (Seratus tujuh belas milyar

tiga ratus enam belas juta enam ratus dua belas ribu sembilan ratus delapan

puluh lima rupiah) atau 89,51%. Realisasi anggaran tersebut merupakan

Page 5: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

iv

capaian kinerja Puslitbang Ukesmas dalam satu tahun anggaran dikaitkan

dengan proses pencapaian tujuan dan sasaran. Pencapaian tujuan dan sasaran

Puslitbang Ukesmas pada tahun 2018 dapat dilihat dari pencapaian indikator

yang tercantum dalam Penetapan Kinerja (PK) tahun 2018 yaitu :

1) Jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan

pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat sebanyak 34;

2) Jumlah publikasi karya tulis ilmiah di Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

yang dimuat di media cetak dan atau elektronik nasional sebanyak 83 artikel

dan internasional sebanyak 13 artikel;

3) Jumlah hasil penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat sebanyak 12;

4) Jumlah laporan Status Kesehatan Masyarakat hasil Riset Kesehatan Nasional

Wilayah II sebanyak 7 (tujuh) laporan.

Pencapaian indikator yang tercantum dalam Penetapan Kinerja tersebut

sudah termasuk pencapaian indikator dari satker yang diampu, dimana

Puslitbang Ukesmas sebagai unit eselon II mengampu 7 (tujuh) satker yang

terkait dengan bidang upaya kesehatan masyarakat yaitu :

1. Balai Litbangkes Donggala

2. Balai Litbangkes Banjarnegara

3. Balai Litbangkes Tanah Bumbu

4. Balai Litbangkes Magelang

5. Loka Litbangkes Baturaja

6. Loka Litbangkes Pangandaran

7. Loka Litbangkes Waikabubak

Di dalam proses mencapai sasaran/indikator tersebut ditemui beberapa

kendala atau hambatan, diantaranya :

a) Jadwal waktu pelaksanaan penelitian tupoksi tdak sesuai dengan yang

telah direncanakan, antara lain karena:

a. Pelaksanaan penelitian diprioritaskan pada penelitian prioritas

(Riskesdas) terlebih dahulu, sehingga jadwal penelitian tupoksi

menjadi mundur;

Page 6: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

v

b. Komitmen peneliti yang kurang;

c. Dukungan manajemen terutama ketersediaan anggaran yang

dibutuhkan untuk pelaksanaan juga kurang tepat waktu

Adapun beberapa upaya yang dilakukan untuk mengatasi kendala atau

hambatan tersebut yaitu :

a. Etik penelitian diajukan dan keluar pada tahun sebelum tahun

pelaksanaan

b. Dibuat komitmen peneliti yang tertuang di dalam Pakta Integritas

c. Sinkronisasi jadwal penelitian pelaksanaan kegiatan di awal sehingga

pelaksanaannya tidak bersamaan dengan penelitian prioritas dan

sesuai dengan yang telah direncanakan. Kontrol yang ketat terhadap

penugasan peneliti oleh pimpinan, sehingga peneliti sebagai anggota

tim penelitian dapat lebih bertanggung jawab menyelesaikan

penelitian tepat waktu sesuai yang telah direncanakan.

Page 7: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

vi

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ..................................................................................... i

IKHTISAR EKSEKUTIF ................................................................................. ii

DAFTAR ISI ................................................................................................... vi

DAFTAR TABEL .......................................................................................... viii

DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... ixi

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xi

BAB I.PENDAHULUAN ................................................................................. 1

A. Visi dan Misi ............................................................................................. 1

B. Latar Belakang ......................................................................................... 2

C. Tujuan ...................................................................................................... 3

D. Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi ....................................................... 4

E. Sistematika ............................................................................................. 8

BAB II. PERENCANAAN KINERJA .............................................................. 9

A. Perencanaan Kinerja ............................................................................... 9

B. Perjanjian Kinerja ..................................................................................... 11

BAB III. AKUNTABILITAS KINERJA .......................................................... 14

A. Capaian Kinerja Organisasi ..................................................................... 14

a. Jumlah Rekomendasi Kebijakan yang Dihasilkan Dari Penelitian

dan Pengembangan di Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat ........... 17

b. Jumlah Publikasi Karya Tulis Ilmiah di Bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat yang Dimuat di Media Cetak dan atau Elektronik

Nasional dan Internasional .................................................................. 22

c. Jumlah Hasil Penelitian dan Pengembangan di Bidang Upaya

Kesehatan Masyarakat ........................................................................ 35

d. Jumlah Laporan Status Kesehatan Masyarakat Hasil Riset

Kesehatan Nasional Wilayah II ............................................................ 36

B. Realisasi Anggaran ................................................................................. 42

Page 8: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

vii

C. Analisa Efisiensi Sumber Daya ............................................................... 45

D. Sumber Daya Manusia ............................................................................. 47

E. Sumber Daya Sarana dan Prasarana ...................................................... 51

F. Inovasi / Terobosan ................................................................................ 53

BAB IV. PENUTUP ........................................................................................ 51

LAMPIRAN

Page 9: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

viii

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Sasaran Output dan Indikator Kinerja Bidang Teknologi

Intervensi Kesehatan Masyarakat Tahun 2015-2019 .................... 10

Tabel 2.2. Penetapan Kinerja Bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat Tahun 2018 ................................................................ 12

Tabel 3.1 Perbandingan Capaian Indikator Kinerja tahun 2017 dan 2018

dalam Renstra Kemenkes Tahun 2015-2019 .............................. 15

Tabel 3.2 Perbandingan Capaian Indikator Kinerja di Bidang Upaya

Kesehatan Masyarakat dalam Penetapan Kinerja Tahun 2017 dan

2018 .............................................................................................. 15

Tabel 3.3 Perbandingan Capaian Kinerja Puslitbang Upaya Kesehatan

Masyarakat denga Puslitbang SD – Yankes Tahun 2018 ............. 16

Tabel 3.4 Indikator, Target Kinerja, dan Anggaran dalam Penetapan Kinerja

Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat Tahun 2018 .............. ..17

Tabel 3.5 Judul Rekomendasi Kebijakan di Bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat Tahun 2018 ............................................................... 21

Tabel 3.6 Judul Kajian Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat Tahun 2018

...................................................................................................... 21

Tabel 3.7 Publikasi Karya Tulis Ilmiah di Bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat yang dipublikasikan dalam Jurnal Nasional Tahun 2018

...................................................................................................... 23

Tabel 3.8 Publikasi Karya Tulis Ilmiah di Bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat yang dipublikasikan dalam Jurnal Internasional Tahun

2018 .............................................................................................. 32

Tabel 3.9 Judul Penelitian, Ketua Penelitian dan Unit Pelaksana Kegiatan di

Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat Tahun 2018 ...................... 35

Page 10: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

viiii

Tabel 3.9 Capaian Indikator Kinerja Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

Tahun 2018 .................................................................................. 40

Tabel 3.11 Realisasi Anggaran per Kegiatan/Output Puslitbang Upaya

Kesehatan Masyarakat Tahun 2018 ............................................. 43

Tabel 3.12 Capaian Realisasi Anggaran Puslitbang Upaya Kesehatan

Masyarakat dan Satker Ampuan Tahun 2018 .............................. 44

Tabel 3.13 Pagu dan Realisasi Anggaran Puslitbang Upaya Kesehatan

Masyarakat Tahun 2017 dan 2018 ............................................... 45

Tabel 3.14 Analisa Efisiensi ............................................................................ 45

Tabel 3.15 Jumlah Peneliti Berdasarkan Subbidang dan Jenjang Jabatannya

Tahun 2018 ................................................................................. 50

Tabel 3.16 Jumlah Tenaga Fungsional dan Struktural di Puslitbang Kesehatan

Masyrakat Tahun 2018 ................................................................ 50

Tabel 3.17 Luas Gedung Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat Tahun

2018 ............................................................................................ 51

Tabel 3.18 Kepemilikan Kendaraan Puslitbang Upaya Kesehatan Masyrakat

Tahun 2018 ................................................................................. 51

Page 11: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

ixi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Struktur Organisasi Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat

Tahun 2018 .............................................................................. 7

Gambar 3.1 Jumlah Pegawai Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat

Berdasarkan Subbagian dan Subbidang Tahun 2018 .............. 48

Gambar 3.2 Jumlah Pegawai Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat

Berdasarkan Jenis Kelamin Tahun 2018 .................................. 48

Gambar 3.3 Jumlah Pegawai Pusat Penelitian dan Pengembangan Upaya

Kesehatan Masyarakat Berdasarkan Kelompok Umur Tahun

2018 .......................................................................................... 49

Page 12: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

xi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Perjanjian Kinerja 2018 ............................................................. 55

Lampiran 2 Perjanjian Kinerja 2018 – Revisi .............................................. 57

Lampiran 3 Penghargaan Peringkat I Penilaian Indikator Kinerja

Pelaksanaan Anggaran (IKPA) Tahun 2018, Kategori: Kantor

Pusat ........................................................................................ 59

Lampiran 4 Piagam “Most Progressive” Kategori: Satuan Kerja

Kementerian Kesehatan e-Aspirasi Tahun 2018 ...................... 60

Lampiran 5 Sertifikat Terakreditasi Peringkat 2 Jurnal Penelitian Gizi dan

Makanan (The Journal of Nutrition and Food Research) .......... 61

Page 13: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

1

BAB I PENDAHULUAN

A. Visi dan Misi

Pembangunan kesehatan pada periode 2015-2019 adalah Program

Indonesia Sehat dengan sasaran meningkatkan derajat kesehatan dan status

gizi masyarakat melalui upaya kesehatan dan pemberdayaan masyarakat yang

didukung dengan perlindungan finansial dan pemeratan pelayanan kesehatan.

Visi dan Misi Kementerian Kesehatan yang tertuang dalam Rencana Strategis

(Renstra) mengikuti Visi dan Misi Presiden Republik Indonesia yaitu

“Terwujudnya Indonesia yang Berdaulat, Mandiri dan Berkepribadian

Berlandaskan Gotong royong”. Upaya untuk mewujudkan visi ini melalui 7 misi

pembangunan yaitu:

1. Terwujudnya keamanan nasional yang mampu menjaga kedaulatan

wilayah, menopang kemandirian ekonomi dengan mengamankan sumber

daya maritim dan mencerminkan kepribadian Indonesia sebagai negara

kepulauan.

2. Mewujudkan masyarakat maju, berkesinambungan dan demokratis

berlandaskan negara hukum.

3. Mewujudkan politik luar negeri bebas dan aktif serta memperkuat jati diri

sebagai negara maritim.

4. Mewujudkan kualitas hidup manusia lndonesia yang tinggi, maju dan

sejahtera.

5. Mewujudkan bangsa yang berdaya saing.

6. Mewujudkan Indonesia menjadi negara maritim yang mandiri, maju, kuat

dan berbasiskan kepentingan nasional, serta

7. Mewujudkan masyarakat yang berkepribadian dalam kebudayaan.

Sejalan dengan hal tersebut, pelaksanaan Visi dan Misi Badan

Penelitian dan Pengembangan Kesehatan (Badan Litbangkes) juga mengacu

pada Visi dan Misi Presiden Republik Indonesia. Pusat Penelitian dan

Page 14: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

2

Pengembangan Upaya Kesehatan Masyarakat (Puslitbang Ukesmas) sebagai

salah satu unit eselon II di Badan Litbangkes turut berperan dalam mendukung

pencapaian Visi dan Misi Presiden Republik Indonesia.

Selanjutnya terdapat 9 agenda prioritas yang dikenal dengan NAWA

CITA yang ingin diwujudkan pada Kabinet Kerja, yakni:

1. Menghadirkan kembali negara untuk melindungi segenap bangsa dan

memberikan rasa aman pada seluruh warga Negara.

2. Membuat pemerintah tidak absen dengan membangun tata kelola

pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis dan terpercaya.

3. Membangun Indonesia dari pinggiran dengan memperkuat daerah-daerah

dan desa dalam kerangka negara kesatuan.

4. Menolak negara lemah dengan melakukan reformasi sistem dan penegakan

hukum yang bebas korupsi, bermartabat dan terpercaya.

5. Meningkatkan kualitas hidup manusia Indonesia.

6. Meningkatkan produktifitas rakyat dan daya saing di pasar Internasional.

7. Mewujudkan kemandirian ekonomi dengan menggerakkan sektor-sektor

strategis ekonomi domestik.

8. Melakukan revolusi karakter bangsa.

9. Memperteguh ke-Bhineka-an dan memperkuat restorasi sosial Indonesia.

B. Latar Belakang

Harapan masyarakat terhadap penyelenggaraan pemerintahan yang baik

(good governance) terus dapat meningkat. Penyelenggaraan good governance

memerlukan penerapan sistem pertanggungjawaban yang tepat, jelas dan

terukur sehingga penyelenggaraan pemerintahan negara dapat berlangsung

secara berdaya guna, berhasil guna, dan bertanggungjawab serta bersih dan

bebas dari korupsi, kolusi, dan nepotisme.

Dalam rangka mendorong terwujudnya kinerja instansi pemerintahan

yang baik maka seluruh instansi pemerintah diwajibkan

mempertanggungjawabkan pelaksanaan tugas dan fungsinya berdasarkan

perencanaan strategis yang telah ditetapkan oleh masing-masing instansi untuk

Page 15: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

3

disampaikan kepada lembaga-lembaga yang terkait dengan pengawasan dan

penilaian akuntabilitas dan akhirnya disampaikan kepada Presiden RI sebagai

kepala pemerintahan.

Penyusunan Laporan Kinerja berpedoman pada Peraturan Menteri

Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Permenpan

& RB) Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja,

Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu atas Laporan Kinerja Instansi

Pemerintah serta Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia

(Permenkes) Nomor 2416/Menkes/Per/XIII/2011 tentang Petunjuk Pelaksanaan

Penetapan Kinerja dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Kementerian

Kesehatan.

Pusat Penelitian dan Pengembangan Upaya Kesehatan Masyarakat

(Puslitbang Ukesmas) sebagai unit eselon II di Badan Penelitian dan

Pengembangan Kesehatan (Badan Litbangkes) Kementerian Kesehatan RI,

berkewajiban untuk mempertanggungjawabkan pelaksanaan tugas dan fungsi

yang telah diamanatkan selama Tahun Anggaran 2018 dalam bentuk dokumen

Laporan Kinerja (LKj) Tahun 2018.

Laporan kinerja menggambarkan pencapaian indikator kinerja yang

sudah ditetapkan di dalam dokumen perjanjian kinerja dan dokumen

perencanaan. Pengukuran pencapaian kinerja ini bertujuan untuk mendorong

instansi pemerintahan dalam meningkatkan transparansi, akuntabilitas dan

efektifitas. Selain itu, laporan kinerja ini juga dapat dijadikan sebagai tolok ukur

keberhasilan maupun kegagalan pencapaian kinerja di mana di dalamnya juga

berisi tentang upaya-upaya untuk mengatasi kendala-kendala yang dihadapi

dalam melaksanakan kegiatan pencapaian target agar kegagalan yang ada

tidak terulang dimasa yang akan datang.

C. Tujuan

Tujuan penyusunan LKj Puslitbang Ukesmas tahun 2018 adalah:

1. Sebagai laporan pertanggungjawaban kegiatan dan anggaran tahun 2018,

2. Sebagai evaluasi kegiatan yang dibiayai oleh DIPA tahun 2018, dan

Page 16: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

4

3. Sebagai bahan masukan penyusunan perencanaan program dan kegiatan

tahun mendatang.

D. Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi

Berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor

64 tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Kesehatan

Republik Indonesia, Puslitbang Ukesmas mempunyai tugas melaksanakan

penyusunan kebijakan teknis, pelaksanaan, dan pemantauan, evaluasi, dan

pelaporan penelitian dan pengembangan kesehatan di bidang upaya kesehatan

masyarakat sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Dalam melaksanakan tugas Puslitbang Ukesmas menyelenggarakan

fungsi:

a. penyusunan kebijakan teknis penelitian dan pengembangan kesehatan di

bidang kesehatan masyarakat dan pencegahan dan pengendalian penyakit;

b. pelaksanaan penelitian dan pengembangan kesehatan di bidang kesehatan

masyarakat dan pencegahan dan pengendalian penyakit;

c. pemantauan, evaluasi dan pelaporan penelitian dan pengembangan

kesehatan di bidang kesehatan masyarakat dan pencegahan dan

pengendalian penyakit; dan

d. pelaksanaan administrasi Pusat.

Puslitbang Ukesmas terdiri dari 1 (satu) bagian dan 2 (dua) bidang serta

Kelompok Jabatan fungsional, yaitu:

1. Bagian Tata Usaha;

2. Bidang Kesehatan Masyarakat ;

3. Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit; dan

4. Kelompok Jabatan Fungsional

Adapun tugas dan fungsi masing-masing bagian/bidang tersebut adalah

sebagai berikut:

1. Bagian Tata Usaha

Mempunyai tugas melaksanakan penyiapan koordinasi dan penyusunan

Page 17: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

5

rencana, program, dan anggaran, kerja sama, urusan keuangan,

kepegawaian dan umum. Dalam melaksanakan tugas tersebut, Bagian Tata

Usaha menyelenggarakan fungsi :

a. Penyiapan bahan koordinasi dan penyusunan rencana, program, dan

anggaran, serta kerja sama; dan

b. Pelaksanaan urusan keuangan, kepegawaian dan umum.

Bagian Tata Usaha ini terdiri atas :

a. Subbagian Program dan Kerja Sama (PKS)

Mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan koordinasi dan

penyusunan rencana, program, dan anggaran, pemantauan, evaluasi,

pelaporan, kerja sama, penyiapan bahan diseminasi, dan advokasi hasil

penelitian dan pengembangan, serta pengelolaan jaringan informasi ilmiah

dan perpustakaan

b. Subbagian Keuangan, Kepegawaian, dan Umum (KKU)

Mempunyai tugas melakukan urusan keuangan dan barang milik negara,

kepegawaian, kearsipan, tata persuratan, rumah tangga, dan

perlengkapan, serta pengelolaan laboratorium penunjang.

2. Bidang Kesehatan Masyarakat

Mempunyai tugas melaksanakan penyusunan kebijakan teknis dan

pelaksanaan penelitian dan pengembangan kesehatan di bidang kesehatan

masyarakat. Dalam melaksanakan tugas tersebut, Bidang Kesehatan

Masyarakat menyelenggarakan fungsi :

a. Penyiapan penyusunan kebijakan teknis penelitian dan pengembangan

kesehatan di bidang gizi masyarakat, kesehatan keluarga, kesehatan

lingkungan, kesehatan kerja dan olahraga, dan promosi kesehatan dan

pemberdayaan masyarakat; dan

b. Penyiapan pelaksanaan penelitian dan pengembangan kesehatan di

bidang gizi masyarakat, kesehatan keluarga, kesehatan lingkungan,

kesehatan kerja dan olahraga, dan promosi kesehatan dan pemberdayaan

masyarakat.

Page 18: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

6

Bidang Kesehatan Masyarakat terdiri atas :

a. Subbidang Gizi dan Kesehatan Keluarga

Mempunyai tugas melakukan penyiapan penyusunan kebijakan teknis dan

pelaksanaan penelitian dan pengembangan kesehatan di bidang gizi

masyarakat dan kesehatan keluarga.

b. Subbidang Kesehatan Komunitas

Mempunyai tugas melakukan penyiapan penyusunan kebijakan teknis dan

pelaksanaan penelitian dan pengembangan kesehatan di bidang

kesehatan lingkungan, kesehatan kerja dan olahraga, dan promosi

kesehatan dan pemberdayaan masyarakat.

3. Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit

Mempunyai tugas melaksanakan penyusunan kebijakan teknis dan

pelaksanaan penelitian dan pengembangan kesehatan di bidang

pencegahan dan pengendalian penyakit.

Dalam melaksanakan tugas tersebut, Bidang Pencegahan dan

Pengendalian Penyakit menyelenggarakan fungsi:

a. Penyiapan penyusunan kebijakan teknis penelitian dan pengembangan

kesehatan di bidang surveilans dan karantina kesehatan, penyakit

menular langsung, penyakit tular vektor dan zoonotik, penyakit tidak

menular, dan kesehatan jiwa dan NAPZA; dan

b. Penyiapan pelaksanaan penelitian dan pengembangan kesehatan di

bidang surveilans dan karantina kesehatan, penyakit menular langsung,

penyakit tular vektor dan zoonotik, penyakit tidak menular, dan kesehatan

jiwa dan NAPZA.

Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit terdiri atas :

a. Subbidang Penyakit Menular

Mempunyai tugas melakukan penyiapan penyusunan kebijakan teknis

dan pelaksanaan penelitian dan pengembangan kesehatan di bidang

surveilans dan karantina kesehatan, penyakit menular langsung, dan

penyakit tular vektor dan zoonotik.

Page 19: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

7

b. Subbidang Penyakit Tidak Menular dan Kesehatan Jiwa

Mempunyai tugas melakukan penyiapan penyusunan kebijakan teknis

dan pelaksanaan penelitian dan pengembangan kesehatan di bidang

penyakit tidak menular dan kesehatan jiwa dan NAPZA.

Struktur organisasi Puslitbang Ukesmas tahun 2018 dapat dilihat pada gambar

I.1.

Struktur Organisasi

Pusat Penelitian dan Pengembangan Upaya Kesehatan Masyarakat

Gambar 1.1 Struktur Organisasi Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat

Tahun 2018

E. Sistematika

Sistematika penulisan Laporan Kinerja Puslitbang Upaya Kesehatan

Masyarakat adalah sebagai berikut :

Bab I – Pendahuluan, menjelaskan penjelasan umum organisasi, dengan

penekanan kepada aspek strategis organisasi serta permasalahan utama

Page 20: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

8

(strategic issued) yg sedang dihadapi organisasi. Pada bab ini terdiri dari Visi

dan Misi, Latar Belakang, Tujuan, Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi dan

Sistematika

Bab II – Perencanaan Kinerja, menjelaskan ikhtisar beberapa hal yang

penting di dalam perencanaan dan perjanjian kinerja tahun yang bersangkutan.

Bab ini terdiri dari Perencanaan Kinerja dan Perjanjian Kinerja.

Bab III – Akuntabilitas Kinerja, menjelaskan mengenai pengukuran kinerja,

evaluasi kinerja dan analisis akuntabilitas, termasuk menguraikan secara

sistematis keberhasilan dan kegagalan, hambatan/kendala dan permasalahan

yang dihadapi, serta solusi yang digunakan dalam mengatasi hambatan

tersebut. Dalam bab ini juga menggambarkan sumberdaya yang mendukung

dalam pencapaian kinerja. Pada bab ini berisi tentang Capaian Kinerja

Organisasi, Realisasi Anggaran, Sumber Daya Manusia, Sumber Daya Sarana

dan Prasarana dan Inovasi/Terobosan.

Bab IV – Penutup, menjelaskan secara umum tentang keberhasilan dan

kegagalan, permasalahan dan kendala utama yang berkaitan dengan kinerja

serta strategi pemecahan masalah yang akan dilaksanakan di tahun

mendatang.

Lampiran - Lampiran

Page 21: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

9

BAB II PERENCANAAN KINERJA

A. Perencanaan Kinerja

Puslitbang Ukesmas merupakan unit eselon II di lingkungan Badan

Litbangkes yang mempunyai tugas melaksanakan penyusunan kebijakan

teknis, pelaksanaan, dan pemantauan, evaluasi, dan pelaporan penelitian

dan pengembangan kesehatan di bidang upaya kesehatan masyarakat

sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Puslitbang

Ukesmas melaksanakan program kegiatannya dengan mengacu pada

Rencana Strategis (Renstra) Kementerian Kesehatan tahun 2015-2019 yang

selanjutnya dijabarkan dalam bentuk Rencana Aksi Program (RAP) tahun

2015-2019 di tingkat Eselon I (Badan Litbangkes) dan Rencana Aksi

Kegiatan (RAK) tahun 2015-2019 di tingkat Eselon II (Puslitbang Ukesmas).

RAK Puslitbang Ukesmas kemudian diturunkan ke dalam Rencana Kinerja

Tahunan yang tertuang dalam dokumen Perjanjian Kinerja (PK).

Dalam dokumen Renstra Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

Tahun 2015 - 2019, disebutkan bahwa sasaran Puslitbang Ukesmas adalah

meningkatnya penelitian dan pengembangan di bidang upaya kesehatan

masyarakat. Adapun indikator pencapaian sasaran tersebut adalah:

1. Jumlah Hasil Riset Status Kesehatan Masyarakat pada Riset Kesehatan

Nasional Wilayah II

2. Jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan

pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat.

3. Jumlah hasil penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan

Masyarkat

4. Jumlah publikasi karya tulis ilmiah di bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik nasional.

Page 22: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

10

Sedangkan di dalam dokumen Penetapan Kinerja tahun 2018

terdapat 4 (empat) indikator kinerja kegiatan (IKK) yaitu:

1. Jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan

pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat,

2. Jumlah publikasi karya tulis ilmiah di bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik nasional dan

internasional

3. Jumlah hasil penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat

4. Jumlah laporan Status Kesehatan Masyarakat hasil Riset Kesehatan

Nasional Wilayah II

Sasaran output dan indikator kinerja bidang upaya kesehatan

masyarakat dalam Renstra Kemenkes 2015-2019 disajikan pada tabel 2.1.

Tabel 2.1

Sasaran Output dan Indikator Kinerja

Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat Tahun 2015-2019

SASARAN OUTPUT INDIKATOR TARGET

2015 2016 2017 2018 2019

Meningkatnya

penelitian dan

pengembangan di

bidang upaya

kesehatan

masyarakat

Jumlah Hasil Riset Status

Kesehatan Masyarakat

pada Riset Kesehatan

Nasional Wilayah II

0 2 1 7 1

Jumlah rekomendasi

kebijakan yang dihasilkan

dari penelitian dan

pengembangan di bidang

upaya kesehatan

masyarakat

8 8 8 8 8

Jumlah hasil penelitian

dan pengembangan di

bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat

23 63 14 12 28

Page 23: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

11

SASARAN OUTPUT INDIKATOR TARGET

2015 2016 2017 2018 2019

Jumlah publikasi karya

tulis ilmiah di bidang

upaya kesehatan

masyarakat yang dimuat

di media cetak dan atau

elektronik nasional dan

internasional

33 48 60 62 65

Indikator kinerja pertama yaitu jumlah rekomendasi kebijakan yang

dihasilkan dari penelitian dan pengembangan di bidang upaya kesehatan

masyarakat dicapai dengan melakukan kajian yang ditulis berdasarkan hasil

litbang kesehatan yang menghasilkan rekomendasi kebijakan (policy

brief/policy paper).

Indikator kedua yaitu jumlah publikasi ilmiah di bidang upaya

kesehatan masyarakat dicapai dengan mempublikasikan hasil penelitian

bidang Upaya Kesehatan Masyarakat pada media cetak maupun elektronik

pada jurnal terakreditasi nasional dan internasional.

B. Perjanjian Kinerja

Perjanjian kinerja merupakan kesepakatan kinerja antara atasan dan

bawahan untuk mewujudkan target kinerja tertentu berdasarkan pada

sumber daya yang dimiliki instansi/satuan organisasi/satuan kerja dalam

rentang waktu satu tahun. Perjanjian kinerja juga berfungsi untuk menilai

keberhasilan atau kegagalan pencapaian tujuan dan sasaran serta sebagai

dasar pemberian penghargaan dan sanksi. Dalam hal ini, Perjanjian Kinerja

merupakan komitmen dan janji rencana kerja yang akan dicapai pada tahun

2018 antara Kepala Puslitbang Ukesmas sebagai pihak yang menerima

amanah/ tanggung jawab/ kinerja dengan Kepala Badan Litbangkes sebagai

pihak yang memberi amanah sebagaimana yang ditetapkan dalam

dokumen Penetapan Kinerja.

Page 24: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

12

Penetapan kinerja disusun dengan mempertimbangkan Rencana

Kerja Pemerintah (RKP) tahun 2018 dan Rencana Kerja dan Anggaran

Kementerian/Lembaga (RKA-KL) TA 2018 sehingga terjadi sinkronisasi.

Penetapan Kinerja Puslitbang Ukesmas Tahun 2018 selengkapnya dapat

dilihat pada Tabel 2.2.

Tabel 2.2.

Penetapan Kinerja Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat Tahun 2018

Sasaran Strategis Indikator Kinerja Kegiatan Target

Meningkatnya penelitian

dan pengembangan di

bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat

1. Jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

2. Jumlah publikasi karya tulis ilmiah di bidang upaya kesehatan masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik nasional dan internasional

3. Jumlah hasil penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

4. Jumlah laporan Status Kesehatan Masyarakat hasil Riset Kesehatan Nasional Wilayah II

8

26

5

7

Pada indikator kinerja yang ditetapkan tersebut, Puslitbang Ukesmas

sebagai unit eselon II mengampu 7 (tujuh) satker yang terkait dengan bidang

upaya kesehatan masyarakat yaitu:

1) Balai Litbangkes Donggala

2) Balai Litbangkes Banjarnegara

3) Balai Litbangkes Tanah Bumbu

4) Balai Litbangkes Magelang

5) Balai Litbangkes Baturaja

6) Loka Litbangkes Pangandaran

7) Loka Litbangkes Waikabubak

Page 25: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

13

sehingga target yang ditentukan dalam Penetapan Kinerja tersebut

merupakan target Puslitbang Ukesmas dan satker ampuan.

Indikator kinerja pertama yaitu jumlah rekomendasi kebijakan yang

dihasilkan dari penelitian dan pengembangan di bidang upaya kesehatan

masyarakat dicapai dari bukti output naskah rekomendasi kebijakan yang

ditulis berdasarkan hasil litbang kesehatan ataupun dengan melakukan

kajian yang ditulis berdasarkan hasil litbang kesehatan yang menghasilkan

rekomendasi kebijakan (policy brief/policy paper).

Untuk indikator kinerja kedua yaitu jumlah publikasi karya tulis ilmiah

di bidang upaya kesehatan masyarakat dicapai dengan mempublikasikan

artikel hasil penelitian dan pengembangan kesehatan di bidang upaya

kesehatan masyarakat pada media cetak dan atau elektronik nasional

maupun internasional yang terakreditasi dan ditulis oleh peneliti Puslitbang

Ukesmas dan satker ampuan sebagai penulis pertama (first author).

Indikator kinerja ketiga yaitu jumlah hasil penelitian dan

pengembangan di bidang upaya kesehatan masyarakat dicapai melalui

penelitian dan pengembangan di bidang upaya kesehatan masyarakat yang

dilakukan oleh Puslitbang Ukesmas dan satker ampuan.

Indikator kinerja keempat yaitu jumlah laporan Status Kesehatan

Masyarakat hasil Riset Kesehatan Nasional Wilayah II dicapai melalui riset

kesehatan skala nasional (Riset Kesehatan Dasar Tahun 2018) yang

dilakukan oleh Puslitbang Ukesmas sebagai koordinator wilayah II (Provinsi

Sumatera Utara, Sumatera Selatan, Lampung, Bengkulu, Jawa Barat,

Banten, dan Maluku).

Page 26: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

14

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA

Akuntabilitas kinerja adalah kewajiban untuk menjawab dari perorangan,

badan hukum atau pimpinan kolektif secara transparan mengenai keberhasilan

atau kegagalan dalam melaksanakan misi organisasi kepada pihak-pihak yang

berwenang menerima pelaporan akuntabilitas/pemberi amanah. Asas Akuntabilitas

tertera pada Undang-undang No. 28 Tahun 1999 pasal 7 yang menjelaskan bahwa

setiap penyelenggara negara harus dapat dipertanggungjawabkan kepada rakyat

sebagai pemegang tertinggi kedaulatan Negara sebagaimana yang telah diatur di

dalam Undang-undang. Puslitbang Ukesmas selaku pengemban amanah maka

wajib menyajikan Laporan Kinerja yang dibuat sesuai dengan ketentuan PP Nomor

8/2006 tentang Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah, Perpres No.

29/2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah dan Permen

PAN dan RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja,

Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu Atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah.

A. Capaian Kinerja

Pengukuran atas capaian kinerja dilakukan dengan membandingkan

antara target kinerja indikator sasaran yang telah ditetapkan di dalam

Perjanjian Kinerja Puslitbang Ukesmas dengan realisasi yang dicapai.

Capaian Puslitbang Ukesmas dimonitor secara triwulan dan dilaporkan

melalui Laporan Triwulan.

Sasaran kegiatan Puslitbang Ukesmas adalah meningkatnya

penelitian dan pengembangan di bidang upaya kesehatan masyarakat.

Pengukuran tingkat capaian kinerja Puslitbang Ukesmas dilakukan dengan

cara membandingkan antara target dan realisasi masing-masing indikator

kinerja kegiatan yang dijabarkan dalam tabel 3.1 dan 3.2. Pada kedua tabel

tersebut juga dapat terlihat perbandingan capaian indikator kinerja pada

tahun ini dan tahun sebelumnya. Di dalam melaksanakan tugas dan

Page 27: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

15

fungsinya untuk mencapai target kinerja, Puslitbang Ukesmas didukung oleh

7 (tujuh) satker ampuan, yaitu: Balai Litbangkes Donggala, Balai Litbangkes

Banjarnegara, Balai Litbangkes Tanah Bumbu, Balai Litbangkes Magelang,

Balai Litbangkes Baturaja, Loka Litbangkes Pangandaran, dan Loka

Litbangkes Waikabubak.

Tabel 3.1

Perbandingan Capaian Indikator Kinerja Tahun 2017 dan 2018 dalam

Renstra Kemenkes Tahun 2015-2019

Tabel 3.2 Perbandingan Capaian Indikator Kinerja di Bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat dalam Penetapan Kinerja Tahun 2017 dan 2018

Indikator Kinerja Target Realisasi Capaian

2017 2018 2017 2018 2017 2018

Jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

8 8 18 34 225,00% 425,00%

Jumlah hasil penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

6 5 6 5 100,00% 100,00%

Indikator Kinerja Target Realisasi Capaian

2017 2018 2017 2018 2017 2018

Jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

8 8 18 34 225,00% 425,00%

Jumlah hasil penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

14 12 14 12 100,00% 100,00%

Jumlah publikasi karya tulis ilmiah di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik nasional dan internasional

60 62 79 96 131,67% 154,84%

Jumlah Laporan Status Kesehatan Masyarakat Hasil Riset Kesehatan Nasional Wilayah II

1 7 1 7 100,00% 100,00%

Page 28: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

16

Indikator Kinerja Target Realisasi Capaian

2017 2018 2017 2018 2017 2018

Jumlah publikasi karya tulis ilmiah di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik nasional dan internasional

26 26 27 41 103,85% 157,69%

Jumlah Laporan Status Kesehatan Masyarakat Hasil Riset Kesehatan Nasional Wilayah II

1 7 1 7 100,00% 100,00%

Tabel 3.3 Perbandingan Capaian Kinerja Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat

dengan Puslitbang SD – Yankes Tahun 2018

Indikator

Puslitbang Ukesmas

Puslitbang SD - Yankes

Target Capaian Target Capaian

Jumlah Rekomendasi Kebijakan 8 34 8 11

Jumlah Publikasi Karya Tulis Ilmiah yang dimuat di Media Cetak dan/atau Elektronik Nasional dan Internasional

26 41 13 23

Jumlah Hasil Penelitian 5 5 3 3

Jumlah Laporan Status Kesehatan Masyarakat hasil Riset Kesehatan Nasional

7 7 7 7

Pada Tabel 3.3 terlihat target yang di tetapkan pada penetapan

kinerja pada tahun 2018, Puslitbang Ukesmas dan Puslitbang SD-Yankes

telah mencapai target yang telah ditentukan.

Pencapaian kinerja di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat yang

dihasilkan oleh Puslitbang Ukesmas dan satker ampuan pada tahun 2017 dan

2018 telah mencapai target yang ditentukan. Hasil capaian antara target dan

realisasi kinerja sudah terpenuhi bahkan melebihi target untuk IKK jumlah

rekomendasi kebijakan dan jumlah publikasi karya tulis ilmiah.

Page 29: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

17

Tabel 3.4 Indikator, Target Kinerja, dan Anggaran dalam Penetapan Kinerja

Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat Tahun 2018

No Indikator Kinerja Kegiatan Target Anggaran

1 Jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

8

127.469.494.000

2 Jumlah hasil penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

5

3 Jumlah publikasi karya tulis ilmiah di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik nasional dan internasional

26

4 Jumlah laporan Status Kesehatan Masyarakat hasil Riset Kesehatan Nasional wilayah II

7

a. Jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan

pengembangan di bidang upaya kesehatan masyarakat

Pada tahun 2018, Puslitbang Ukesmas mempunyai target IKK berupa

jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan

pengembangan di bidang upaya kesehatan masyarakat sebanyak 8

rekomendasi dan tercapai sebanyak 11 rekomendasi.

Rekomendasi kebijakan (policy brief/policy paper) tersebut ditulis

berdasarkan hasil penelitian dan pengembangan kesehatan berupa bukti

output naskah rekomendasi kebijakan. Adapun judul-judul rekomendasi

kebijakan yang dihasilkan pada tahun 2018 dapat dilihat pada tabel 3.5.

Page 30: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

18

Tabel 3.5 Judul Rekomendasi Kebijakan di Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

Tahun 2018

No Judul Rekomendasi Kebijakan Nama Peneliti Satker

1 Menyiapkan adaptasi perubahan iklim sektor kesehatan (upaya mencapai kualitas kesehatan masyarakat yang optimal)

Khadijah Azhar, SKM.,MKM

Puslitbang Ukesmas

2 Perlunya penelitian yang solutif dan komprehensif melibatkan lintas sektor sebagai upaya meminimalkan dampak kesehatan akibat pencemaran sungai

Zahra, Ssi, MKM Puslitbang Ukesmas

3 Optimalisasi Peran Lintas Sektor Dalam Mendukung Keberlangsungan Pemberian ASI Anak Baduta pada Wanita Bekerja Di Indonesia

Dr. Sri Poedji Hastoety Djaiman, SKM, M.Kes

Puslitbang Ukesmas

4 Mencegah Transmisi Vertikal Hepatitis B dari Ibu ke Anak

Doni Lasut, Ssi, MKM Puslitbang Ukesmas

5 Mengarusutamakan Peran Air Minum Dan Sanitasi Dalam Penurunan Beban Stunting Di Perdesaan Indonesia

Sri Irianti, SKM, MPhil, PhD

P6uslitbang Ukesmas

6 Pelayanan Kesehatan Yang Adekuat Di Wilayah Pertambangan Emas Rakyat (PESK) Di Indonesia

Dr. Ir. Inswiasri, M.Kes Puslitbang Ukesmas

7 Penggunaan kondom pada transaksi seks komersial

Luxi Riajuni Pasaribu, Ssi, MSc.PH

Puslitbang Ukesmas

8 Mekanisme Pemberian Makanan Tambahan (PMT) pada Balita Kurus agar tepat sasaran

Ir. Hermina, Mkes Puslitbang Ukesmas

9 Upaya Meningkatkan Cakupan Peserta Posbindu PTM untuk Sasaran Usia Dewasa Muda

dr. Reviana Christijani, MKM

Puslitbang Ukesmas

10 Membangun Kesiagaan di Daerah Replete Iodium

Dr. Leny Latifah, Psi, MPH

Balai Litbangkes Magelang

11 Optimalisasi Peran Desa dan Sinergisme Program untuk atasi Stunting

M. Samsudin, SKM, M.Kes

Balai Litbangkes Magelang

Page 31: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

19

No Judul Rekomendasi Kebijakan Nama Peneliti Satker

12 Analisa data percepatan eliminasi Tubekolosis peningkatan mutu cakupan imunisasi dan penurunan stunting

dr. Siswanto, MHP, DTM

Puslitbang Ukesmas

13 Trend Status Gizi: 2007 – 2017 (Stunting dan Wasting)

dr. Siswanto, MHP, DTM

Puslitbang Ukesmas

14 Studi Inventory TB dr. Siswanto, MHP, DTM

Puslitbang Ukesmas

15 Telaah tentang Efek Konsumsi Tembakau terhadap Kemiskinan dan Stunting

dr. Siswanto, MHP, DTM

Puslitbang Ukesmas

16 Peran Kader Kesehatan Dalam Ikut Mewujudkan Desa Bebas Garam Non Iodium

Asih Setyani, M Samsudin

Balai Litbangkes Magelang

17 Surveilans GAKI yang tak bisa ditinggalkan

Suryati Kumorowulan Balai Litbangkes Magelang

18 Kantin Sekolah Potensi Optimalkan Status Gizi Siswa

Slamet Riyanto Balai Litbangkes Magelang

19 Anopheles sinensis dan Anopheles vagus Terkonfirmasi sebagai Vektor Malaria di Kabupaten Muara Enim

Anif Budiyanto, M.Epid Balai Litbangkes Baturaja

20 Masih Terjadinya Penularan Filariasis di Kabupaten Belitung pada tahun 2017

Yahya, SKM, MSi Balai Litbangkes Baturaja

21 Pentingnya Dukungan Lintas Sektor dalam Pengendalian Filariasis Menuju Eliminasi Filariasis Tahun 2020 di Kabupaten Kuantan Singingi

Santoso, SKM, M.Sc Balai Litbangkes Baturaja

22 Faktor Risiko Penularan Filariasis di Kabupaten Pelalawan

Anif Budiyanto, M.Epid Balai Litbangkes Baturaja

23 Status Eliminasi Filariasis di Kabupaten Bangka Barat: Capaian dan Tantangan

Lasbudi P. Ambarita, M.Sc

Balai Litbangkes Baturaja

24 Studi Akselerasi Pencapaian Eliminasi Schistosomiasis di Daerah Endemis Tahun 2020

Hayani Anastasia Balai Litbangkes Donggala

25 Peningkatan surveilans aktif dalam memutus transmisi filariasis di daerah spot dan sentinel, Kabupaten Subang, Jawa Barat

Endang Puji Astuti, SKM, M.Si

Loka Litbangkes Pangandaran

Page 32: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

20

No Judul Rekomendasi Kebijakan Nama Peneliti Satker

26 Laksanakan surveilans aktif pemeriksaan klinis filariasis berkala di daerah spot dan sentinel, Kabupaten Tangerang, Jawa Barat

Mara Ipa, SKM, M.Sc Loka Litbangkes Pangandaran

27 Pengendalian Infeksi Cacing Usus di Sumba Barat

Fridolina Mau, S.Si, M.Sc

Loka Litbangkes Waikabubak

28 Strategi Promosi Kesehatan Pencegahan Filariasis di Kabupaten Sumba Barat Daya

Varry Lobo, S.KM Loka Litbangkes Waikabubak

29 Pengawasan Penggunaan Insektisida Dalam Upaya Mencegah Resistensi Vektor DBD

Majematang Mading, S.KM,M.Ked.Trop

Loka Litbangkes Waikabubak

30 Strategi Pemberdayaan Masyarakat Sumba Dalam Upaya Eliminasi Filariasis

drh. Rais Yunarko Loka Litbangkes Waikabubak

31 Eliminasi Filariasis di Kabupaten Sumba Barat Daya

Mefi M. Tallan, S.Si Loka Litbangkes Waikabubak

32 Pengendalian filariasis melalui kearifan lokal Sumba

Ira Indriaty, S.KM Loka Litbangkes Waikabubak

33 Pencegahan Filariasis Melalui Minum Obat Massal di Kabupaten Sumba Barat Daya

Yona Patanduk, S.KM Loka Litbangkes Waikabubak

34 8 Pengendalian Vektor Terpadu Melalui Bio-ekologi Vektor dan Potensi lokal

Anderias Karniawan Bulu, S.Si.

Loka Litbangkes Waikabubak

Capaian IKK jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari

penelitian dan pengembangan di bidang upaya kesehatan masyarakat pada

tahun 2018 telah melebihi target yang ditentukan yaitu 34 rekomendasi

kebijakan dari 8 yang ditargetkan. Hal ini didukung oleh satker ampuan

Puslitbang Ukesmas yang juga menghasilkan rekomendasi kebijakan di bidang

upaya kesehatan masyarakat yaitu Balai Litbangkes Magelang (5), Balai

Litbangkes Baturaja (5), Balai Litbangkes Donggala (1), Loka Litbangkes

Pangandaran (2) dan Loka Litbangkes Waikabubak (8).

Pada tahun 2018, Puslitbang Ukesmas juga melaksanakan kegiatan

kajian. Kegiatan kajian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas peneliti dalam

Page 33: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

21

melakukan kajian di bidang upaya kesehatan masyarakat, hasilnya bisa

menjadi rekomendasi kebijakan dan dapat dimanfaatkan oleh program teknis di

Kementerian Kesehatan.

Kajian dilakukan dengan menggunakan data dari hasil-hasil penelitian di

Badan Litbang Kesehatan dan hasil-hasil penelitian dari instansi lainnya. Pada

tahun 2018 Puslitbang Ukesmas melakukan 11 kajian. Judul kajian pada tahun

2018 dapat dilihat pada tabel 3.6

Tabel 3.6

Judul Kajian Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat Tahun 2018

No Judul Kajian Nama Ketua Pelaksana Satker

1 Menyiapkan adaptasi perubahan iklim sektor kesehatan (upaya mencapai kualitas kesehatan masyarakat yang optimal)

Khadijah Azhar, SKM.,MKM

Puslitbang Ukesmas

2 Perlunya penelitian yang solutif dan komprehensif melibatkan lintas sektor sebagai upaya meminimalkan dampak kesehatan akibat pencemaran sungai

Zahra, Ssi, MKM Puslitbang

Ukesmas

3 Optimalisasi Peran Lintas Sektor Untuk Mendukung Keberlangsungan Pemberian ASI oleh Wanita Pekerja

Dr. Sri Poedji Hastoety Djaiman, SKM, M.Kes

Puslitbang

Ukesmas

4 Mencegah Transmisi Vertikal Hepatitis B dari Ibu ke Anak

Doni Lasut, Ssi, MKM Puslitbang

Ukesmas

5 Memenuhi akses dasar air, sanitasi dan hygiene secara universal menjadi prasyarat penanggulanan stunting secara efektif

Sri Irianti, SKM, MPhil, PhD

Puslitbang

Ukesmas

6 Pelayanan Kesehatan Yang Adekuat Di Wilayah Pertambangan Emas Rakyat (PESK) Di Indonesia

Dr. Ir. Inswiasri, M.Kes Puslitbang

Ukesmas

7 Penggunaan kondom pada transaksi seks komersial

Luxi Riajuni Pasaribu, Ssi, MSc.PH

Puslitbang

Ukesmas

Page 34: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

22

No Judul Kajian Nama Ketua Pelaksana Satker

8 Evaluasi pelaksanaan program pemberian makanan tambahan pada balita kurus

Ir. Hermina, Mkes Puslitbang

Ukesmas

9 Upaya meningkatkan cakupan peserta posbindu PTM untuk sasaran usia dewasa muda

dr. Reviana Christijani, MKM

Puslitbang

Ukesmas

10 Membangun Kesiagaan di Daerah replete GAKI

Dr. Leny Latifah, Psi, MPH

Balai Litbangkes Magelang

11 Optimalisasi Peran Desa dan Sinergisme Program untuk atasi Stunting

M. Samsudin, SKM, M.Kes

Balai Litbangkes Magelang

b. Jumlah Publikasi Karya Tulis Ilmiah di Bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat yang Dimuat di Media Cetak dan atau Elektronik Nasional dan

Internasional

Pada tahun 2018, Puslitbang Ukesmas beserta dengan satker ampuan

mempunyai target indikator kinerja jumlah publikasi karya tulis ilmiah di bidang

upaya kesehatan masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik

nasional sebanyak 60 artikel dan internasional sebanyak 9 artikel. Untuk

rincian capaian publikasi ilmiah di bidang upaya kesehatan masyarakat dapat

dilihat pada Tabel 3.7 dan 3.8.

Tabel 3.7

Publikasi Karya Tulis Ilmiah di Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

yang di publikasikan dalam Jurnal Nasional Tahun 2018

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media

Publikasi

1 Julianty Pradono Faktor Determinan Penyakit Jantung Koroner pada Keluarga Umur 25-65 Tahun di Kota Bogor

Puslitbang Ukesmas

Buleting Penelitian Kesehatan (Vol. 46 No. 1, 2018)

2 Shinta Prawoto Penggunaan Metode Jaring Penghalang (Barrier) Sebagai Metode Alternatif Koleksi Nyamuk Anopheles di Lapangan

Puslitbang Ukesmas

Balaba (Vol. 14 No. 1, 2018)

3 Sri Irianti Unsafe Disposal of Child Feces in Indonesia

Puslitbang Ukesmas

JEK (Vol. 17 No. 1, 2018)

Page 35: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

23

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media

Publikasi

4 Puti Sari Hubungan Perilakau cuci Tangan, Pengelolaan Air Minum dan Rumah Sehat dengan Kejadian Hepatitis di Indonesia

Puslitbang Ukesmas

JEK (Vol. 17 No. 1, 2018)

5 Aditianti Pelaksanaan Pemantauan Pertumbuhan anak Balita di Posyandu di Kabupaten Bandung

Puslitbang Ukesmas

PGM (Vol. 41 Tahun 2018)

6 Amalia Safitri Upaya Peningkatan Pemberian ASI Eksklusif dan Kebijakanya di Indonesia

Puslitbang Ukesmas

PGM (Vol. 41 Tahun 2018)

7 Ika Dharmayanti Pengaruh Kondisi Kesehatan Lingkungan & Sosial Ekonomi Terhadap Kesehatan Mental di Indonesia

Puslitbang Ukesmas

JEK (Vol. 17 No. 2, September 2018)

8 Eva Laelasari Penggunaan Lem Sepatu & Gangguan Kesehatan Kerja Industri Sepatu di Ciomas, Bogor

Puslitbang Ukesmas

JEK (Vol. 17 No. 2, September 2018)

9 Rina Marina Tingkat Penularan Kasus Dengue Berdasarkan Karakteristik Habitat Larva Aedes sp di Kecamatan Mustikajaya, Kota Bekasi

Puslitbang Ukesmas

JEK (Vol. 17 No. 2, September 2018)

10 Julianty Pradono Perilaku Berisiko & Keluhan Subjektif Memori (KSM) pada Kelompok Umur 25 Tahun Keatas di Kota Bogor Tengah

Puslitbang Ukesmas

Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Vol. 28 No. 2 (2018)

11 Heny Lestari Sistim Rujukan Maternal & Neonatal di Daearh Kepulauan (Studi Kasus di Provinsi Papua dan Maluku)

Puslitbang Ukesmas

Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Vol. 28 No. 2 (2018)

12 Lely Indrawati Peran Indikator Pelayanan Kesehatan untuk Meningkatkan Nulai Sub Indeks Kesehatan Reproduksi dalam Indeks Pembangunan Kesehatan Masyarakat (IPKM)

Puslitbang Ukesmas

Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Vol. 28 No. 2 (2018)

13 Oster Suriani Penyebab Kematian di Kabupaten Gianyar Tahun 2010-2012

Puslitbang Ukesmas

Buletin Penelitian Kesehatan, Vol. 46 No.2 (2018)

Page 36: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

24

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media

Publikasi

14 Rofingatul M Determinan Keluhan Sakit Gigi

Puslitbang Ukesmas

Buletin Penelitian Kesehatan, Vol. 46 No.2 (2018)

15 Siti Masitoh Analisis Pelaksanaan dan Gambaran Pengetahuan, Sikap, Perilaku Siswa Tentang Buku Rapor Kesehatanku di Sekolah Dasar Terpilih di DKI Jakarta

Puslitbang Ukesmas

Jurnal Kesehatan Reproduksi Vol. 9 No. 1 Tahun 2018

16 Ika Saptarini Pregnancy Intention and Utilization Of Maternal and Child Health Care Services in Indonesia

Puslitbang Ukesmas

Jurnal Kesehatan Reproduksi Vol. 9 No. 1 Tahun 2018

17 Yuniar Rosmalina Upaya Pencegahan & Penanggulana Batita Stunting: Systematic Reivew

Puslitbang Ukesmas

Gizi Indonesia Vol. 41 No. 1 (2018)

18 Basuki Budiman Akurasi Alat Deteksi Sodium dalam Urin Secara Otomatis dengan Metode Electroda Seleksi Ion Kering

Puslitbang Ukesmas

Gizi Indonesia Vol. 41 No. 1 (2018)

19 Sudikno Obesity Risk Factors Among 25-65 Years Old Adults in Bogor City, Indonesia

Puslitbang Ukesmas

Jurnal Gizi & Pangan Vol. 13 No. 2 (2018)

20 Fithia Dyah Puspitasari

Praktik Pemberian Makan Terhadap Kejadian Kurus pada Anak Baduta

Puslitbang Ukesmas

Jurnal Gizi Klinik Indonesia Vol. 14 No. 3 - Januari 2018

21 Indri Yunita Suryaputri

Pemberian Makanan dengan Frekuensi Sesuai dan Beragam Merupakan Salah Satu Kunci Status Gizi Normal pada Baduta yang Memiliki Riwayat BBLR di Kota Bogor (Studi Kualitatif di Kecamatan Bogor Tengah)

Puslitbang Ukesmas

Media Litbang Kesehatan Vo.28 No. 3

22 Sri Poedji Hastoety Djaiman

Disparitas Balita Kurang Gizi di Indonesia

Puslitbang Ukesmas

Media Litbang Kesehatan Vo.28 No. 3

23 Olwin Nainggolan Hubungan Indikator Perilaku dan Pelayanan Kesehatan dengan Sub Indeks Penyakit Tidak Menular (Analisis Lanjut IPKM 2014)

Puslitbang Ukesmas

Media Litbang Kesehatan Vo.28 No. 3

Page 37: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

25

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media

Publikasi

24 Nurillah Amaliah Pemakaian Aplikasi Mobile „“Balita Sehat”‟ Meningkatkan Pengetahuan dan Sikap Ibu dalam Memantau Pertumbuhan dan Perkembangan Balita

Puslitbang Ukesmas

Buletin Penelitian Kesehatan (Vol 46 No 3, 2018

25 Bunga Ch Rosha Pengetahuan Ibu mengenai BBLR dan cara Menghangatkan Bayi BBLR dengan Perawatan Metode Konvensional, Skin To Skin, dan Tradisional di Kota Bogor

Puslitbang Ukesmas

Buletin Penelitian Kesehatan (Vol 46 No 3, 2018

26 Vivi Setiawaty Deteksi Virus Penyebab Infeksi Saluran Pernafasan Akut di Rumah Sakit (Studi Pendahuluan dengan Uji Fast-Track® Diagnostik)

Puslitbang Ukesmas

Media Litbang Kesehatan Vol. 28 No. 4, Desember 2018

27 Suparmi Pelayanan Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS) pada Puskesmas di Regional Timur Indonesia

Puslitbang Ukesmas

Media Litbang Kesehatan Vol. 28 No. 4, Desember 2018

28 Dian Perwitasari Indeks Entomologi dan Sebaran Vektor Demam Berdarah Dengue di Provinsi Maluku Utara Tahun 2015

Puslitbang Ukesmas

Media Litbang Kesehatan Vol. 28 No. 4, Desember 2018

29 Noer Endah Pracoyo

Hubungan antara Pengetahuan Responden yang Pernah Menderita Hepatitis tentang Perilaku Penularan Hepatitis C dengan Antibodi Anti Hepatitis C (Titer Anti-HCV) di Indonesia

Puslitbang Ukesmas

Media Litbang Kesehatan Vol. 28 No. 4, Desember 2018

30 Suparmi Pengaruh Kepemilikan Buku KIA dalam Meningkatkan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Maternal di Indonesia

Puslitbang Ukesmas

Jurnal Kesehatan Reproduksi Vol. 9 No. 2 Tahun 2018

Page 38: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

26

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media

Publikasi

31 Novianti Analisa Proses Pelaksanaan Inisiasi Menyusui Dini: Studi Kasus di Rumah Sakit Swasta X dan Rumah Sakit Pemerintah Y di Jakarta

Puslitbang Ukesmas

Jurnal Kesehatan Reproduksi Vol. 9 No. 2 Tahun 2018

32 Woro Riyadina Perilaku Pencegahan dan Pengendalian Hipertensi

Puslitbang Ukesmas

JEK (Vol. 17 No. 3, Desember 2018)

33 Sri Irianti Open Burning of House Solid Waste and Child Respiratory Health: Evidence from Indonesia

Puslitbang Ukesmas

JEK (Vol. 17 No. 3, Desember 2018)

34 Novianti The Barriers of Social Networking and Bottom-Up Strategy to Manage And Prevent the Emergencies of Pregnancy and Childbirth

Puslitbang Ukesmas

JEK (Vol. 17 No. 3, Desember 2018)

35 Dwi Hapsari Tjandrarini

Pencapaian Indonesia Sehat Melalui Pendekatan Indeks Pembangunan Kesehatan Masyarakat dan Indeks Keluarga Sehat

Puslitbang Ukesmas

Buletin Sistem Kesehatan Vol. 21 No. 2, April 2018

36 Olwin Nainggolan Kebugaran Jasmani Menurut Instrument GPAQ Dibandingkan dengan VO2MAX pada Wanita Umur 25 Sampai 54 Tahun

Puslitbang Ukesmas

Buletin Sistem Kesehatan Vol. 21 No. 4, Oktober 2018

37 M. Rasyid Ridha Bionomik mansonia uniformis dan mansonia dives sebagai vektor filariasis pada beberapa wilayah di Kalimantan

Balai Litbangkes Tanah Bumbu

Balaba, Vol. 14 No. 1, Juni 2018

38 Juhairiyah Keanekaragaman jenis nyamuk pada dua daerah endemis filariasis di Kabupaten Barito Kuala Provinsi Kalimantan Selatan

Balai Litbangkes Tanah Bumbu

Balaba, Vol. 14 No. 1, Juni 2018

39 Budi Hairani Konfirmasi keberadaan fasciola gigantica dan hospes perantara di lingkungkungan pemukiman ekosisem rawa Kabupaten HSU, Kalimantan Selatan

Balai Litbangkes Tanah Bumbu

Vektora, Vol 10, No.1 Juni 2018

Page 39: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

27

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media

Publikasi

40 M. Rasyid Ridha Pengaruh iklim terhadap peluang umur nyamuk mansonia spp di daerah endemis filariasis di Kabupaten Kapuas

Balai Litbangkes Tanah Bumbu

Jurnal Kesehatan Lingkungan Indonesia (JKLI) / Undip, Vol. 17, No.2, Oktober 2018

41 Dicky Andiarsa Lalat : Vektor yang terabaikan program?

Balai Litbangkes Tanah Bumbu

Balaba, Vol. 14 No. 2, Desember 2018

42 Lukman Hakim Potensi Kemunculan Kembali Malaria di Wilayah yang mempunyai riwayat endemis malaria Kabupaten Pangandaran

Loka Litbangkes Pangandaran

Aspirator Vol. 10 No. 1 Juni 2018

43 Heni Prasetyowati Pengetahuan, sikap dan riwayat pengendalian vektor di daerah endemis DBD Kota Bandung

Loka Litbangkes Pangandaran

Aspirator Vol. 10 No. 1 Juni 2018

44 Joni Hendri Intervensi Kader dalam peningkatan perilaku pemberian obat masal pencegahan filariasis di Kecamatan Cibeureum dan Kecamatan Cibingbin, Kabupaten Kuningan

Loka Litbangkes Pangandaran

Jurnal Ekologi Kesehatan Vol. 17 No. 1 Juni 2018

45 Mara Ipa Kinerja kader kesehatan dalam pengobatan massal Filariasis di Kecamatan Cibeureum dan Kec Cibingbin, Kabupaten Kuningan

Loka Litbangkes Pangandaran

Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Vol. 28 No. 1 Maret 2018

46 Firda Yanuar Efikasi Insektisida Gokilath-S50EC (Dekomade-trans-sifenotrin 50 gr/L) terhadap nyamuk Aedes aegypti dengan metode pengkabutan (thermal Fogging)

Loka Litbangkes Pangandaran

Aspirator Vol 10 No 2 Desember 2018

47 Heni prasetyowati Risiko Penularan DBD berdasarkan Maya Indeks dan Key Cointaner pada Rumah Tangga Kasus dan Kontrol di Kota Bandung

Loka Litbangkes Pangandaran

Balaba Vol. 14 No. 2, Desember 2018

Page 40: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

28

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media

Publikasi

48 drh. Nungki Hapsari Suryaningtyas

Kondisi Masyarakat pada masa surveilans pasca-transmission asessment survey (TAS)-2 menuju eliminasi filariasis di Kabupaten Bangka Barat, Bangka Belitung

Balai Litbangkes Baturaja

Buletin Penelitian Kesehatan, Vol. 46 No.1, Maret 2018

49 Santoso, SKM, M.Sc Hubungan Karakteristik Kontainer dengan Keberadaan Jentik Aedes aegypti pada kejadian Luar Biasa Demam Berdarah Dengue (Studi Kasus di Kabupaten Ogan Komering Ulu)

Balai Litbangkes Baturaja

Jurnal Vektor Penyakit, Vol.12 No.1, Juni 2018

50 Marini. S.Si Potensi daya tolak ekstrak daun marigold (Tagetes erecta L.) terhadap nyamuk Aedes aegypti

Balai Litbangkes Baturaja

Balaba, Vol 14, No.1, Juni 2018

51 Indah Margarethy, S.Sos

Hubungan program penanggulangan malaria dengan kasus malaria di Kabupaten Lahat Tahun 2016

Balai Litbangkes Baturaja

Balaba, Vol 14, No.1, Juni 2018

52 Yahya, SKM, M.SC Pengaruh faktor Lingkungan terhadap distribusi spesies nyamuk terkonfirmasi virus Japanese encephalitis di Sumatera Selatan

Balai Litbangkes Baturaja

Vektora, Vol 10 No.1, Juni 2018

53 Yanelza Supranelfy, M.Sc

Penemuan Kasus malaria berdasarkan pemeriksaan mikroskopis di Kota Lubuk Linggau dan Kabupaten Musi Rawas

Balai Litbangkes Baturaja

Aspirator, Vol 10 No.1, Juni 2018

54 Santoso, SKM, M.Sc Distribusi Jenis Tikus yang terkonfirmasi Sebagai Reservoir Hanta Virus di Propinsi Sumatera Selatan

Balai Litbangkes Baturaja

Buletin Penelitian Kesehatan, Vol. 46 No.3, September 2018

55 Ritawati, S.Si Studi filariasis pasca pemberian obat pencegahan massal (POPM) filariasis tahap III Kabupaten Muara Enim Provinsi Sumatera Selatan Tahun 2016

Balai Litbangkes Baturaja

Jurnal Vektor Penyakit, Vol. 12 No. 2 Desember 2018

56 Marini, S.Si Potensi Ekstrak Daun marigold (Tagetes erecta L.) sebagai Larvasida terhadap Larva Aedes aegypti di Laboratorium

Balai Litbangkes Baturaja

Jurnal Vektor Penyakit, Vol. 12 No. 2 Desember 2018

Page 41: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

29

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media

Publikasi

57 Ina Kusrini Determinan Ekces Iodium pada Anak Sekolah di Wilayah dengan Riwayat Ekses Iodium di Indonesia

Balai Litbangkes Magelang

JEK Vol. 17, No. 2, September 2018

58 R. Agus Wibowo Autoimunitas sebagai Faktor Risiko Hipertiroidisme pada Wanita Usia Subur di Daerah Replete Gangguan Akibat Kekurangan Iodium (GAKI)

Balai Litbangkes Magelang

MGMI, Vol. 9, No. 2, Juni 2018

59 Hastin Dyah K Kandungan Gizi, Organoleptik, dan Umur Simpan Biskuit dengan Substitusi Tepung Komposit (Daun Kelor, Rumput Laut, dan Pisang)

Balai Litbangkes Magelang

MGMI, Vol. 9, No. 2, Juni 2018

60 Cati Martiyana Diskusi dengan Leaflet Versus Ceramah dengan Lembar Balik dalam Meningkatkan Pengetahuan, Sikap dan Keyakinan WUS mengenai GAKI di Perdesaan Endemik GAKI

Balai Litbangkes Magelang

MGMI, Vol. 9, No. 2, Juni 2018

61 Hadi Ashar Hubungan Karakteristik Ibu Hamil, Intensitas Pemeriksaan Kehamilan, dan Fasilitas Pelayanan Kesehatan yang Diterima dengan Kepatuhan Perencanaan Persalinan di Indonesia Tahun 2016

Balai Litbangkes Magelang

Jurnal Kesehatan Reproduksi, Vol 9, No 1, 2018

62 Taufiq Hidayat Pengaruh Hipotiroid terhadap Berat Badan dan Kebiasaan Makan pada Tikus Jantan Galur Wistar

Balai Litbangkes Magelang

MGMI, Vol. 10, No. 1, Desember 2018

63 Noviati Fuada Sumbangan Ikan Laut terhadap Kecukupan Konsumsi Protein Penduduk Indonesia

Balai Litbangkes Magelang

Jurnal Penelitian Gizi dan Makanan, Vol 41 No 2, Desember 2018

64 Dewi Puspita Ningsih

Kajian Reservoir Leptospira di Daerah Sporadis Leptospirosis Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah

Balai Litbangkes Banjarnegara

JURNAL MKMI, Vol. 14 No. 1, Maret 2018

Page 42: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

30

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media

Publikasi

65 Bina Ikawati Aspek Kekinian tentang Penelitian Demam Berdarah Dengue di Pulau Jawa dan Sekitarnya

Balai Litbangkes Banjarnegara

BALABA,Vol. 14 no. 1 Juni 2018

66 Sunaryo Resistensi Aedes aegypti terhadap Insektisida Kelompok Organopospat dan Sintetik Piretroid di Provinsi Sumatera Utara dan Provinsi Jambi

Balai Litbangkes Banjarnegara

BALABA,Vol. 14 no. 1 Juni 2018

67 Sunaryo Teknik Serangga Mandul Nyamuk Culex quinquefasciatus sebagai Upaya Pengendalian Vektor Filariasis di Kota Pekalongan

Balai Litbangkes Banjarnegara

ASPIRATOR, Vol. 10 No. 1, Juni 2018

68 Agung Puja Kesuma Penerapan Peraturan Desa Tentang Penemuan dan Pengawasan Pengobatan Kasus Malaria Berbasis Masyarakat

Balai Litbangkes Banjarnegara

ASPIRATOR, Vol. 10 No. 1, Juni 2018

69 Tri Wijayanti*, Dewi Marbawati

Keanekaragaman, Deteksi dan Peranan Tikus terhadap Penularan Toksoplasmosis di Kabupaten Banjarnegara

Balai Litbangkes Banjarnegara

BALABA Vol. 14 No. 2, Desember 2018

70 Dyah Widiastuti Deteksi Rickettsia spp. pada Pinjal Tikus di Kota Semarang

Balai Litbangkes Banjarnegara

BALABA Vol. 14 No. 2, Desember 2018

71 Yona Patanduk Kesiapan stakeholder pengobatan masalFilariasisi di kecamatan kodi Balanghar,Kab. Sumba Barat Daya

Loka Litbangkes Waikabubak

Buletin Penelitian Kesehatan Vol. 46 No. 2, Juni 2018

72 Fridolina Mau Pengaruh curah hujan dan temepratur pada penularan malaria di kabupaten SBD Prop. NTT

Loka Litbangkes Waikabubak

Buletin Penelitian Kesehatan,Vol. 46 No 2, 2018

73 Vari.Karni Pelaksanaan Pemberian Obat Massal Pencegah Filariasis dan Permasalahannya di Desa MBilur Pangadu, Sumba Tengah

Loka Litbangkes Waikabubak

Media penelitian dan pengembangan kesehatan Vol. 28.No.3, September 2018

Page 43: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

31

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media

Publikasi

74 Majematang Mading Effects of Areca Catechu L. Seed Extract on Mortality Anopheles Vagus Larvae

Loka Litbangkes Waikabubak

Jurnal Kesehatan Masyarakat Vol. 13 No. 3, Maret 2018

75 Majematang Mading Gambaran kasus mutasi terkait resisitensi antirectroviral pada orang dengan HIV AIDS(ODHA) di Tiga kabupaten/Kota di Propinsi Papua

Loka Litbangkes Waikabubak

Buletin kesehatan Vol.46 Nomor 4. Desember 2018

76 Anis Nur Widayati Kepadatan dan Tingkat Infeksi Serkaria Schistosoma Japonicum Pada Keong Oncomelania Hupensis Lindoensis Dengan Kasus Schistosomiasis Di Daerah Endemis Schistosomiasis, Sulawesi Tengah

Balai Litbangkes Donggala

Buletin Penelitian Kesehatan, Vol. 46, No. 1 Maret 2018

77 Malonda Maksud Diversitas Nyamuk di Sekitar Ternak di Kecamatan Mantikulore Kota Palu

Balai Litbangkes Donggala

Aspirator, Vol 10 No. 2 Desember 2018

78 Junus Widjaja Survei Daerah Fokus Keong Hospes Perantara Schistosomiasis di Kawasan Taman Nasional Lore Lindu Sulawesi Tengah

Balai Litbangkes Donggala

Buletin Penelitian Kesehatan Vol. 46 No. 4 Desember 2018

79 Samarang Pemetaan Fokus Keong Oncomelania hupensis lindoensis Di Empat Desa Endemis Schistosomiasis Di Kabupaten Sigi Dan Poso

Balai Litbangkes Donggala

Jurnal Vektor Penyakit, Vol. 12 No. 2, Desember 2018

80 Hayani Anastasia Diagnosis Klinis Demam Berdarah Dengue di Tiga Kabupaten/Kota, Sulawesi Tengah Tahun 2015-2016

Balai Litbangkes Donggala

Jurnal Vektor Penyakit, Vol. 12 No. 2, Desember 2018

81 Anis Nur Widayati Pengaruh Perbedaan Ekosistem Dan Faktor Lingkungan Terhadap Keragaman Jenis Kelelawar di Kabupaten Tojo Una - Una Dan Tolitoli Provinsi Sulawesi Tengah

Balai Litbangkes Donggala

Jurnal Vektor Penyakit, Vol. 12 No. 2, Desember 2018

Page 44: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

32

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media

Publikasi

82 Samarang Kondisi fokus keong perantara schistosomiasis Oncomelania hupensis lindoensis di empat daerah integrasi program lintas sektor, Sulawesi Tengah

Balai Litbangkes Donggala

Balaba, Vol. 14 No. 2 Desember 2018

83 Nurul Hidayah Uji Refelen Minyak Atsiri Kulit Jeruk Bali (Citrus maxima) Dalam Sediaan Lotion Terhadap Nyamuk Aedes aegypti.

Balai Litbangkes Donggala

Balaba, Vol. 14 No. 2 Desember 2018

Tabel 3.8 Publikasi Karya Tulis Ilmiah di Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

yang di publikasikan dalam Jurnal Internasional Tahun 2018

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media Publikasi

1 Tin Afifah Subnational regional inequality in access to improved drinking water and sanitation in Indonesia: results from the 2015 Indonesian National Socioeconomic Survey (SUSENAS)

Puslitbang Ukesmas

Global Health Action (Vol. 11 Tahun 2018)

2 Nunik Kusumawardani

Socio-economic, demographic and geographic comelates of cigarette smoking among Indonesian adolescents results from the 2013 Indonesian Basic Health Research (RISKESDAS) survey

Puslitbang Ukesmas

Global Health Action (Vol. 11 Tahun 2018)

3 Suparmi Subnational regional inequality In the public health development index in Indonesia

Puslitbang Ukesmas

Global Health Action (Vol. 11 Tahun 2018)

4 Rofingatul Mubasyiroh

Depression As a Strong Prediction of Suicide Risk

Puslitbang Ukesmas

Global Journal of Health Science Vol. 10 No. 12, 2018

Page 45: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

33

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media Publikasi

5 Nur Handayani Utami

Short birth length, low birth weight and maternal short stature are dominant risks of stunting among children aged 0-23 months: Evidence from Bogor longitudinal study on child growth and development, Indonesia

Puslitbang Ukesmas

Malaysian Journal of Nutrition Vol. 24 No. 1, March 2018

6 Heni Prasetyowati Pre-adult survey to identify the key container habitat of Aedes aegypti (L.) in Dengue Endemic Areas of Banten Province Indonesia

Loka Litbangkes Pangandaran

SEAMO Vol. 49 No. 1 January 2018

7 Pandji Wibawa Dhewantara

Geographical and temporal distribution of the residual clusters of human leptospirosis in China, 2005–2016

Loka Litbangkes Pangandaran

Nature Scientific Reports, Volume 8, 2018

8 Dyah Widiastuti Larvicidal Effect of Mixture of Beauveria bassiana Crude Metabolite and Chitinase Enzyme against Aedes aegypti Larvae

Balai Litbangkes Banjarnegara

Kesmas: National Public Health Journal Volume 12, Issue 4, May 2018

9 Bina Ikawati The Threat of Lymphatic filariasis Elimination Failure in Pasaman Barat District, West Sumatra Province

Balai Litbangkes Banjarnegara

Indian Journal of Public Health Research & Development, Volume 9 Number 6, June 2018

10 Dyah Widiastuti Effectiveness of Household Insecticides to Reduce Aedes aegypti Mosquitoes Infestation : A Community Survey in Yogyakarta, Indonesia

Balai Litbangkes Banjarnegara

Indian Journal of Public Health Research & Development, Volume 9 Number 6, June 2018

11 Nova Pramestuti Evidence of Rickettsia typhi in Rat Fleas of Various Habitat and The Potential Transmission of Murine Typhus in Banjarnegara, Central Java, Indonesia

Balai Litbangkes Banjarnegara

Indian Journal of Public Health Research & Development, Volume 9 Number 8, August 2018

Page 46: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

34

No Nama Penulis Judul Artikel Satker Media Publikasi

12 Budi Hairani Helminth infection in primary school children and characteristics of settlement in the coastal village of Kusan Hilir Subdistrict Tanah Bumbu District, South Kalimantan Province, Indonesia

Balai Litbangkes Tanah Bumbu

IJETS, Vol.5, No.3, December 2018

13 Sidiq Purwoko The Relationship between Training Climate and Self Efficacy to the Effectiveness of the Implementation of ISO 14001 Environmental Management System Training

Balai Litbangkes Magelang

Jurnal Pendidikan dan Teknologi Kejuruan, Vol. 24, No. 2 October 2018, p. 248-255 Accredited by Kemenristekdikti Decree No: 51/E/KPT/2018 Indexed in DOAJ

Pencapaian output publikasi karya tulis ilmiah di bidang upaya

kesehatan masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik

nasional dan internasional pada tahun 2018 berjumlah 96 artikel (154,84%),

yang dimuat pada media cetak nasional sebanyak 83 artikel dan media cetak

internasional sebanyak 13 artikel. Jumlah ini melebihi target yang telah

ditetapkan dalam Penetapan Kinerja Tahun 2018 yaitu sejumlah 62 artikel.

Capaian tersebut berkaitan dengan penerapan Sasaran Kerja Pegawai

(SKP), dimana setiap pegawai khususnya peneliti terpacu untuk memenuhi

outputnya. Selain itu, adanya 6 (enam) jurnal nasional terakreditasi di

lingkungan Puslitbang Ukesmas dan satker ampuan yaitu Jurnal Ekologi

Kesehatan (JEK), Jurnal Kesehatan Reproduksi (Kespro), Jurnal Penelitian

Gizi dan Makanan (PGM), Jurnal Media Gizi Mikro Indonesia (MGMI), Jurnal

Aspirator dan Jurnal Balaba juga mendukung tercapainya target output

publikasi pada tahun 2018.

Page 47: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

35

c. Jumlah Hasil Penelitian dan Pengembangan di Bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat

Pada tahun 2018, Puslitbang Ukesmas dan satker ampuannya

mempunyai 12 target untuk IKK jumlah hasil penelitian dan pengembangan di

bidang upaya kesehatan masyarakat. Target IKK jumlah hasil penelitian dan

pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat sebanyak 12

penelitian, dan semua dapat diselesaikan dengan baik. Rincian kegiatan

penelitian yang menjadi capaian indikator di bidang Ukesmas selengkapnya

dapat dilihat pada Tabel 3.9

Tabel 3.9 Judul Penelitian, Ketua Penelitian dan Unit Pelaksana Kegiatan di Bidang

Upaya Kesehatan Masyarakat Tahun 2018

No Judul Penelitian Ketua Penelitian Satker

1 Penelitian Pengembangan Model Integrasi Lintas Sektor dalam rangka Penanggulangan Masalah Stunting di Kabupaten Tasikmalaya

Dr.Agus Triwinarto, SKM.,M.Kes

Puslitbang Ukesmas

2 Model Pendampingan Kapasitas Daerah Dalam Pencapaian Indikator PIS-PK Tahun 2018 Di Beberapa Puskesmas di Indonesia (Model Integrasi Intervensi PIS-PK)

Dra.Rr.Rachmalina S, M.ScPH

Puslitbang Ukesmas

3 Pengembangan Model Pendampingan Ibu Hamil dalam Meningkatkan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak

Suparmi, SKM.,MKM

Puslitbang Ukesmas

4 Studi Kohor Faktor Risiko Tidak Menular dan Tumbuh Kembang Anak

Dr. Dra.Woro Riyadina, M.Kes

Puslitbang Ukesmas

5 Studi Evaluasi Kasus TB Paru dengan Tes Cepat Molekuler (TCM)

Dr.dr.Dina Bisara, MA

Puslitbang Ukesmas

6 Pengembangan Alat Intervensi Iodium Pada Air Perpipaan Non PDAM Di Daerah Miskin Iodium

M.Arif Musoddaq, S.Si, MKM

Balai Litbangkes Magelang

7 Implementasi surveilans migrasi di daerah tambang untuk eleminasi malaria di Kab. Tanbu Prov. Kalsel

Nita Rahayu, SKM, M.Sc

Balai Litbangkes Tanah Bumbu

8 Model Penanggulangan DBD Melalui Pendekatan Keluarga di Kota Metro Provinsi Lampung

Lasbudi P.Ambarita, M.Sc

Balai Litbangkes Baturaja

Page 48: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

36

No Judul Penelitian Ketua Penelitian Satker

9 Studi Akselerasi Pencapaian Eliminasi Schistosomiasis di Daerah Endemis Tahun 2018.

Hayani Anastasia, SKM, MPH

Balai Litbangkes Donggala

10 Pengembangan peran lintas program, lintas sektor dan masyarakat dalam mendukung eliminasi malaria di wilayah lintas batas menorah

Bina Ikawati Balai Litbangkes Banjarnegara

11 Penguatan Sistem Surveilans Berbasis Keluarga Dalam Pengendalian DBD di Kota Cimahi dan Tasikmalaya

Lukman Hakim, SKM, M.Epid

Loka Litbangkes Pangandaran

12 Upaya Pengendalian Malaria di daerah high case inciden dan low case incident di Pulau Sumba Provinsi Nusa Tenggara Timur Tahun 2018

Mefi Tallan,S.Si Loka Litbangkes Waikabubak

Pada tahun 2018 Puslitbang Ukesmas dan satker ampuan telah

mencapai 12 target IKK jumlah hasil penelitian dan pengembangan di bidang

Ukesmas. Hal ini sesuai dengan sasaran Puslitbang Ukesmas yaitu

meningkatnya penelitian dan pengembangan di bidang upaya kesehatan

masyarakat. Adapun Capaian hasil IKK sesuai dengan target antara lain,

faktor pendukung untuk capaian ini yaitu dilakukannya monitoring dan evaluasi

(monev) oleh para pejabat struktural dan panitia pembina ilmiah yang telah

diatur pembagiannya dan secara fungsional juga telah dilakukan monev oleh

Panitia Pembina Ilmiah (PPI). Monitoring yang dilakukan meliputi: jadwal

kegiatan, perbaikan proposal, protokol penerbitan etik, perizinan hingga

laporan akhir.

d. Jumlah Laporan Status Kesehatan Masyarakat Hasil Riset Kesehatan

Nasional Wilayah II

Pada tahun 2018, Puslitbang Ukesmas mempunyai 7 (tujuh) target

untuk IKK jumlah laporan status kesehatan masyarakat hasil Riset Kesehatan

Nasional (Riskesnas). Target IKK tersebut dicapai melalui kegiatan Riset

Kesehatan Dasar (Riskesdas). Kegiatan Riskesdas dilaksanakan di seluruh

Page 49: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

37

Provinsi di Indonesia. Puslitbang Ukesmas selaku Koordinator Wilayah

(Korwil) II melaksanakan Risnakes di 7 (tujuh) Provinsi yaitu Sumatera Utara,

Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Jawa Barat, Banten dan Maluku.

Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) merupakan penelitian bidang

kesehatan berbasis komunitas yang dapat menggambarkan tingkat nasional

sampai dengan tingkat kabupaten/kota. Pelaksanaan Riskesdas diharapkan

dapat dilakukan setiap 5 tahun sekali. Pelaksanaan lima tahun sekali dianggap

interval yang tepat untuk menilai perkembangan status kesehatan masyarakat,

faktor risiko, dan perkembangan upaya pembangunan kesehatan.

Riskesdas 2018 dilaksanakan bekerjasama dengan Badan Pusat

Statistik (BPS) dalam hal metode dan kerangka sampel, dengan proses

mengumpulkan data spesifik kesehatan yang dilaksanakan oleh tenaga

pengumpul data berlatar belakang pendidikan minimal D3 kesehatan. Metode

pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, pengukuran, dan

pemeriksaan. Pada tahun 2007 dan 2013, mengukur semua indikator

kesehatan utama, yang meliputi status kesehatan (morbiditas disabilitas,

status gizi, dan cedera), kesehatan lingkungan (higienis, sanitasi, jamban, air

dan perumahan), pengetahuan-sikap-perilaku kesehatan (pencarian

pengobatan, PHBS, penggunaan tembakau, minum alkohol, aktivitas fisik,

perilaku konsumsi makanan berisiko), berbagai aspek mengenai pelayanan

kesehatan (akses, cakupan, mutu layananan, pembiayaan kesehatan) dan

pengukuran serta pemeriksaan yang dilaksanakan seperti berat badan, tinggi/

panjang badan, lingkar perut, lingkar lengan atas, kesehatan gigi, tekanan

darah, kadar hemoglobin, glukosa darah puasa dan 2 jam pasca pembebanan,

RDT malaria dan pengambilan spesimen darah untuk parameter kimia klinik

sebagai faktor resiko terkait dengan faktor risiko penyakit menular dan

penyakit tidak menular dengan tingkat representative Nasional.

Ruang lingkup pelaksanaan kegiatan Riskesnas 2018 (Riskesdas)

meliputi :

a. Rakornis di Tingkat Provinsi

Rapat Koordinasi Teknis Provinsi yang bertujuan untuk mensosialisasikan

pelaksanaan Riskesdas 2018 kepada daerah. Rakornis dilaksanakan di

Page 50: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

38

ibu kota provinsi dengan mengundang Kepala Dinas Kesehatan seluruh

Kabupaten/Kota yang ada diwilayah provinsi tersebut dan Kepala Kantor

Badan Pusat Statistik Kabupaten/Kota yang ada di wilayah provinsi

tersebut. Dalam pelaksanaan rakornis selain paparan tentang ruang

lingkup Riskesdas 2018 juga akan dibahas kesiapan daerah dalam

melaksanaan Riskesdas 2018, serta pembagian kewenangan daerah

dalam pelaksanaan Riskesdas 2018. Keluaran yang dihasilkan dari

rakornis tersebut adalah Daftar Sampel Susenas 2018 pada bulan maret

dan Rencana Tindak Lanjut (RTL) dari Dinas Kesehatan Provinsi maupun

Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota. Rekrutmen Enumerator yang bertujuan

untuk merekrut enumerator yang dilaksanakan oleh masing-masing

Kabupaten/Kota untuk merekruit enumerator.

b. Training of Trainer (TOT)

PJ Blok yang sudah berproses dalam penyusunan instrumen dan

pedoman, akan melatih tim pengajar enumerator lain yang berasal dari

peneliti badan litbangkes yang telah dipilih (tidak termasuk tim teknis) dan

dosen poltekes dibawah kementrian kesehatan. Rekruitmen tenaga

pengajar dilakukan oleh Badan Litbangkes.

c. Pelatihan Enumerator

Pelatihan enumerator dibagi dalam 3 periode, periode 1 meliputi 14

provinsi, periode 2 meliputi 10 provinsi, dan periode 3 meliputi 10 provinsi.

Pelatihan dilakukan di masing-masing provinsi. Peserta pelatihan selain

enumerator yang akan mengumpulkan data di lapangan juga para PJT

provinsi dan PJT kabupaten yang berada di wilayah provinsi tersebut.

Masingmasing kelas terdiri dari 10 tim dan kurang lebih 40 enumerator dan

1 atau 2 orang PJT.

d. Pengumpulan Data

Kegiatan Pengumpulan Data yang bertujuan mengumpulkan data di

Puskesmas dan Rumah Sakit melalui wawancara dan pengamatan yang

dilaksanakan di masing-masing provinsi dan kabupaten/kota selama 15-21

hari. Pengumpulan data dilakukan oleh enumerator dengan pengawasan

teknis oleh PJT kabupaten/kota dan pengawasan administratif oleh PJO

Page 51: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

39

Kabupaten/kota. Dalam pengumpulan data 1 tim rata-rata bertanggung

jawab terhadap 11 hingga 12 BS, 1 BS terdiri dari 10 Rumah Tangga

(Ruta) sehingga 1 tim bertanggung jawab terhadap 110 hingga 120 Ruta.

Pengumpulan data dimulai dengan melakukan identifikasi lokasi sampel

oleh enumerator, PJT kabupaten, dan PJO kabupaten. Dari identifikasi

tersebut diharapkan enumerator mendapatkan gambaran lokasi sampel

sehingga dapat disusun rencana jadwal pengumpulan data, dan strategi

pengumpulan data yang akan dilakukan agar pengumpulan data dapat

dilakukan secara efisien dan efektif.

e. Data Prosesing

Prosesing data dimulai dari editing data di lapangan yang dilakukan oleh

enumerator untuk selanjutnya kuesioner yang telah diedit dan dikoding

dengan benar dilakukan inputing data oleh petugas enumerator yang telah

ditunjuk dan dilatih secara khusus. Setelah data dientry kemudian data

dikirim melalui email ditujukan kepada tim manajemen data Badan

Litbangkes, untuk kemudian dilakukan penggabungan data, cleaning data

dan analisis data, sesuai dengan dummy table yang dibuat oleh masing-

masing blok.

f. Supervisi

Supervisi yang bertujuan monitoring dan evaluasi pengumpulan data di

lapangan, administrasi keuangan dan logistik di masing-masing Propinsi.

g. Penulisan Laporan

Laporan provinsi berisikan prosentase indikator yang diukur pada masing-

masing provinsi dan bagaimana sebarannya di tingkat kabupaten. Laporan

provinsi akan disusun oleh PJT Provinsi yang akan didampingi oleh PJT

teknis yang telah ditunjuk.

Capaian indikator kinerja Puslitbang Ukesmas dan satker ampuan pada tahun

2018 dapat dilihat pada tabel 3.10

Page 52: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

40

Tabel 3.10 Capaian Indikator Kinerja Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

Tahun 2018

NO INDIKATOR

KINERJA Target 2018

Target Unit Organisasi Pelaksana

Capaian Unit Organisasi Pelaksana

1 2 3 4 5 6 7 8 1 2 3 4 5 6 7 8

1 Jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

8 8 - - - - - - - 13 1 - - 5 5 2 8

2 Jumlah hasil penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

12 5 1 1 1 1 1 1 1 5 1 1 1 1 1 1 1

3 Jumlah publikasi karya tulis ilmiah di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik nasional dan internasional

62 26 4 6 4 6 4 8 4 41 8 11 6 8 9 9 5

Keterangan :

1. Puslitbang UKM 4. Balai Litbangkes Tanah Bumbu 7. Loka Litbangkes Pangandaran 2. Balai Litbangkes Donggala 5. Balai Litbangkes Magelang 8. Loka Litbangkes Waikabubak 3. Balai Litbangkes Banjarnegara 6. Balai Litbangkes Baturaja

Capaian indikator kinerja Puslitbang Ukesmas dan satker ampuan

pada tahun 2018 telah mencapai target yang ditentukan. Pencapaian kinerja

untuk indikator jumlah hasil penelitian dan pengembangan di bidang Upaya

Kesehatan Masyarakat telah tercapai sesuai dengan target yaitu sebanyak 12

output penelitian yang terdiri dari 5 penelitian dari Puslitbang Ukesmas dan 7

dari satker ampuan.

Indikator jumlah rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian

dan pengembangan di bidang upaya kesehatan masyarakat dicapai dengan

melakukan penyusunan rekomendasi kebijakan dari penelitian dan

pengembangan di bidang upaya kesehatan masyarakat. Capaian indikator ini

telah melebihi jumlah yang sudah ditargetkan (>100%).

Page 53: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

41

Pencapaian kinerja untuk indikator jumlah publikasi karya tulis ilmiah di

bidang upaya kesehatan masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau

elektronik nasional dan internasional pada tahun 2018 berjumlah 96 (> 100%),

jumlah ini melebihi dari target yang telah ditetapkan dalam Penetapan Kinerja

Tahun 2018. Keberhasilan ini didukung karena Puslitbang Ukesmas memiliki 3

jurnal yang sudah terakreditasi: Jurnal Ekologi Kesehatan, Jurnal Kesehatan

Reproduksi dan Jurnal Penelitian Gizi dan Makanan, selain itu satker ampuan

Puslitbang Ukesmas memiliki 3 jurnal: Jurnal Media Gizi Mikro Indonesia

(MGMI), Jurnal Aspirator dan Jurnal Balaba, selain karena adanya jurnal yang

sudah terakreditasi, publikasi karya tulis ilmiah merupakan kinerja peneliti yang

dituangkan di dalam SKP.

Indikator jumlah laporan status kesehatan masyarakat hasil riset

kesehatan nasional wilayah II dapat tercapai dengan melakukan penyusunan

laporan 7 provinsi kegiatan Riset Kesehatan Dasar tahun 2018 korwil II yang

terdiri dari Provinsi Sumatera Utara, Provinsi Sumatera Selatan, Provinsi

Bengkulu, Provinsi Lampung, Provinsi Jawa Barat, Provinsi Banten, dan

Provinsi Maluku.

Walaupun indikator kinerja Puslitbang Ukesmas dan satker ampuan

pada tahun 2018 telah mencapai target yang ditentukan, di dalam proses

mencapai target indikator kinerja tersebut ditemui beberapa kendala atau

hambatan, diantaranya :

a) Jadwal waktu pelaksanaan penelitian tupoksi tdak sesuai dengan yang telah

direncanakan, antara lain karena:

a. Pelaksanaan penelitian diprioritaskan pada penelitian prioritas

(Riskesdas) terlebih dahulu, sehingga jadwal penelitian tupoksi menjadi

mundur;

b. Komitmen peneliti yang kurang;

c. Dukungan manajemen terutama ketersediaan anggaran yang

dibutuhkan untuk pelaksanaan juga kurang tepat waktu

Upaya yang dilakukan untuk mengatasi kendala atau hambatan tersebut yaitu:

a. Etik penelitian diajukan dan keluar pada tahun sebelum tahun

pelaksanaan

Page 54: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

42

b. Dibuat komitmen peneliti yang tertuang di dalam Pakta Integritas

c. Sinkronisasi jadwal penelitian pelaksanaan kegiatan di awal sehingga

pelaksanaannya tidak bersamaan dengan penelitian prioritas dan sesuai

dengan yang telah direncanakan. Kontrol yang ketat terhadap

penugasan peneliti oleh pimpinan, sehingga peneliti sebagai anggota

tim penelitian dapat lebih bertanggung jawab menyelesaikan penelitian

tepat waktu sesuai yang telah direncanakan.

B. Realisasi Anggaran

Pelaksanaan kegiatan Puslitbang Ukesmas pada tahun 2018 didukung

anggaran awal sebesar Rp. 127.469.494.000,- (Seratus dua puluh tujuh milyar

empat ratus enam puluh Sembilan juta empat ratus Sembilan puluh empat ribu

rupiah) yang secara umum alokasi anggaran dipergunakan untuk membiayai

atau menunjang pelaksanaan operasional sesuai dengan tugas dan fungsi

Puslitbang Ukesmas. Pada bulan Desember 2018 terdapat tambahan dana

hibah luar negeri yang masuk dalam DIPA sebesar Rp. 4.040.539.000,-

(Empat milyar empat puluh juta lima ratus tiga puluh sembilan ribu rupiah).

Dengan demikian total pagu anggaran Puslitbang Ukesmas menjadi

131.071.235.000,- (Seratus tiga puluh satu milyar tujuh puluh satu juta dua

ratus tiga puluh lima ribu rupiah). Dari jumlah anggaran tersebut, total

anggaran yang dapat diserap sebanyak Rp 117.316.612.985,- (Seratus tujuh

belas milyar tiga ratus enam belas juta enam ratus dua belas ribu sembilan

ratus delapan puluh lima rupiah) atau 89,51%. sedangkan anggaran yang tidak

terserap sebesar 13.754.622.015,- (Tiga belas milyar tujuh ratus lima puluh

empat juta enam ratus dua puluh dua ribu lima belas rupiah) dapat dilihat pada

tabel berikut:

Page 55: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

43

Tabel 3.11 Realisasi Anggaran per Kegiatan/Output Puslitbang Upaya Kesehatan

Masyarakat Tahun 2018

No Kegiatan/Output Pagu

Realisasi % Awal Akhir

1 Rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan pengembangan di Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

963.570.000 963.570.000 638.002.349 66,21

2 Publikasi karya tulis ilmiah di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik nasional dan internasional

736.080.000 736.080.000 555.617.100 75,48

3 Hasil penelitian dan pengembangan di Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

16.467.880.000 20.508.419.000 16.186.113.894 78,92

4 Hasil penelitian dan pengembangan Studi Evaluasi Kasus TB Paru

4.850.000.000 4.850.000.000 3.389.196.402 69,88

5 Hasil Riset Status Kesehatan Masyarakat pada Riset Kesehatan Nasional Wilayah II

82.135.825.000 82.135.825.000 76.703.553.464 93,39

6 Layanan Internal (Overhead)

4.194.231.000 4.194.231.000 3.412.654.983 81,37

7 Layanan Perkantoran 18.121.908.000 17.683.110.000 16.431.474.793 92,92

Total 127.469.494.000 131.071.235.000 117.316.612.985 89,51

Untuk capaian realisasi anggaran Puslitbang Ukesmas dan satker ampuan tahun

2018 dapat dilihat pada Tabel 3.12 berikut.

Page 56: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

44

Tabel 3.12

Capaian Realisasi Anggaran Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat

dan Satker Ampuan Tahun 2018

No Satker Pagu Efisiensi/

Realokasi Realisasi %

Awal Akhir

1 Puslitbang Ukesmas

127.469.494.000 131.071.235.000 (3.601.741.000) 117.316.612.985 89,51

2 Balai Litbangkes Donggala

7.815.727.000 7.815.727.000 - 7.314.296.126 93,58

3 Balai Litbangkes Banjarnegara

6.787.371.000 6.787.371.000

6.500.151.298 95,77

4 Balai Litbangkes Tanah Bumbu

5.795.870.000 5.795.870.000

5.429.886.638 93,69

5 Balai Litbangkes Magelang

8.983.684.000 8.983.684.000 - 8.309.673.281 92,50

6 Loka Litbangkes Baturaja

7.001.829.000 7.001.829.000

6.694.968.387 95,62

7 Loka Litbangkes Pangandaran

6.268.894.000 6.485.563.000 216.669.000 6.111.573.026 94,23

8 Loka Litbangkes Waikabubak

4.800.653.000 4.800.653.000

4.617.287.493 96,18

Total 174.923.522.000 178.741.932.000 (3.385.072.000) 162.294.449.234 90,80

Berdasarkan tabel 3.12, penyerapan anggaran Puslitbang Ukesmas dan) satker

ampuan pada tahun 2018 sebesar Rp.162.294.449.234,- (Seratus enam puluh

dua milyar dua ratus sembilan puluh empat juta empat ratus empat puluh

sembilan ribu dua ratus tiga puluh empat rupiah) atau jika dipersentasekan

sebesar 90,80%.

Realisasi anggaran Puslitbang Ukesmas pada tahun 2018 mengalami

peningkatan dibandingkan tahun sebelumnya. Pada tahun 2017, realisasi

anggaran sebesar 86,71% sedangkan pada tahun 2018 sebesar 89,51%.

Perbandingan realisasi anggaran pada tahun 2017 dan 2018 dapat dilihat pada

tabel 3.13.

Page 57: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

45

Tabel 3.13 Pagu dan Realisasi Anggaran Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat

Tahun 2017 dan 2018

Tahun 2017 Tahun 2018

Pagu Anggaran (Rp)

Realisasi Anggaran (Rp)

Capaian Pagu

Anggaran (Rp) Realisasi

Anggaran (Rp) Capaian

90.814.485.000 78.745.667.937 86,71% 131.071.235.000 117.316.612.985 89,51%

C. Analisa Efisiensi Sumber Daya

Bagian yang disajikan pada bagian analisa efisiensi ini terkait dengan

efisiensi anggaran untuk sasaran yang pencapaian kinerjanya mencapai atau

lebih dari 100%. Banyaknya sasaran yang berhasil dicapai dengan sumber

daya yang efisien menunjukkan bahwa efisiensi anggaran telah tercapai. Untuk

lebih jelasnya dapat di lihat pada tabel di bawah ini:

Tabel 3.14 Analisis Efisiensi

Kegiatan/Output

Volume Anggaran

Target Realiasi Pagu Realisasi

Rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan pengembangan di Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

8 34 963.570.000 638.002.349

Publikasi karya tulis ilmiah di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik nasional dan internasional

26 37 736.080.000 555.617.100

Hasil penelitian dan pengembangan di Bidang Upaya Kesehatan Masyarakat

5 5 25.358.419.000 19.575.310.296

Hasil Riset Status Kesehatan Masyarakat pada Riset Kesehatan Nasional Wilayah II

7 7

82.135.825.000 76.703.553.464

Page 58: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

46

Dari tabel di atas, pengukuran efisensi sebagai berikut (PMK No. 249

Tahun 2011 tentang Pengukuran dan Evaluasi Kinerja atas Pelaksanaan

Rencana Kerja dan Anggaran Kementerian dan Lembaga):

atau

a. Kegiatan hasil rekomendasi kebijakan yang dihasilkan dari penelitian dan

pengembangan di bidang Upaya Kesehatan Masyarakat, pada

pelaksanaanya dilakukan efisiensi sebesar:

(1- 638.002.349/11

) x 100% = (1- 18.764.775

) x 100% 963.570.000/8 120.446.250

= (1 - 0,1558) x 100%

= 0,8442 x 100%

= 84,42%

b. Kegiatan hasil publikasi karya tulis ilmiah di bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat yang dimuat di media cetak dan atau elektronik nasional dan

internasional, pada pelaksanaannya dilakukan efisiensi sebesar:

(1- 555.617.100/37

) x 100% = (1- 13.551.637

) x 100% 736.080.000/26 28.310.769

= (1 – 0,4787) x 100%

= 0,5213 x 100%

= 52,13%

c. Kegiatan hasil penelitian dan pengembangan di bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat, pada pelaksanaannya dilakukan efisiensi sebesar:

(1- 19.575.310.296/5

) X 100% = (1- 3.915.062.059

) x 100% 25.358.419.000/5 5.071.683.800

= (1 – 0,7719) x 100%

= 0,2281 x 100%

= 22,81%

Page 59: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

47

d. Kegiatan laporan Stasus Kesehatan Masyarakat hasil Riset Kesehatan

Nasional Wilayah II, pada pelaksanaannya dilakukan efisiensi sebesar:

(1- 76.703.553464/7

) x 100% = (1- 10.957.650.495

) x 100% 82.135.825.000/7 11.733.689.286

= (1 – 0,9339) x 100%

= 0,0661 x 100%

= 6,61%

Jadi total pengukuruan efisiensi Puslitbang Ukesmas adalah sebagai berikut:

= 84,42%+52,13%+22,81%+6,61

= 41,49% 4

D. SUMBER DAYA MANUSIA

Pada tahun 2018, jumlah pegawai Puslitbang Ukesmas berdasarkan

data kepegawaian per 31 Desember 2018 sebanyak 155 orang yang terdiri dari

1 orang Kepala Pusat, 1 orang Kepala Bagian Tata Usaha (TU), 1 orang

Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat (Kesmas), 1 orang Kepala Bidang

Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P), 1 orang Kepala Subbag

Program dan Kerjasama (PKS), 1 orang Kepala Subbag Keuangan,

Kepegawaian dan Umum (KKU), 1 orang Kepala Subbidang Gizi dan

Kesehatan Keluarga (Gizi dan Kesga), 1 orang Kepala Subbidang Kesehatan

Komunitas (Keskom), 1 orang Kepala Subbidang Penyakit Menular (PM), 1

orang Kepala Subbidang Penyakit Tidak Menular dan Kesehatan Jiwa (PTM

dan Keswa), 14 orang di Subbag PKS, 25 orang di Subbag KKU, 49 orang di

Subbid Gizi dan Kesga, 22 orang di Subbid Keskom, 25 orang di Subbid PM

dan 16 orang di Subbid PTM dan Keswa. Gambaran jumlah pegawai

Puslitbang Ukesmas berdasarkan Subbagian dan Subbidang dapat dilihat pada

Gambar 3.1

Page 60: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

48

KKU; 25

PKS; 14

PTM dan

Keswa; 16

PM; 25

KesKom; 22

Gizi dan

Kesga; 49

KKU PKS PTM dan Keswa PM Gizi dan Kesga KesKom

Gambar 3.1 Jumlah Pegawai Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat

Berdasarkan Subbagian dan Subbidang Tahun 2018

Dari jumlah pegawai tersebut sebanyak 105 orang (67,74%) berjenis kelamin

perempuan dan 50 orang (32,26%) berjenis kelamin laki-laki. Untuk lebih

jelasnya dapat dilihat pada gambar 3.2

Gambar 3.2

Jumlah Pegawai Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat Berdasarkan Jenis Kelamin Tahun 2018

Jika dilihat berdasarkan kelompok umur, Puslitbang Ukesmas memiliki

pegawai dengan persentase tertinggi adalah kelompok umur 41-50 tahun yaitu

17

5

39

10

14

1112

4

9

5

1213

1111

0

5

10

15

20

25

30

35

40

Ka.Pusat Kabag TUKabid P2P Kabid

Ukesmas

KKU PKS PTM &

Keswa

PM Gizi &

Kesga

Kes.

Komunitas

Laki-laki Perempuan

Page 61: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

49

sebanyak 59 orang (38,06%) dan persentase terendah adalah kelompok umur

≤ 30 tahun sebanyak 1 orang (0,65%) dan 51-55 tahun sebanyak 20 orang

(12,90%) sementara untuk kelompok umur 31-40 tahun sebanyak 50 orang

(32,26%) dan untuk kelompok umur >56 tahun sebanyak 25 orang (16,13%) .

Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Gambar 3.3.

Gambar 3.3 Jumlah Pegawai Pusat Penelitian dan Pengembangan Upaya

Kesehatan Masyarakat Berdasarkan Kelompok Umur Tahun 2018

P

P

Pada periode sampai dengan Desember 2018 di Puslitbang Ukesmas

terdapat jumlah tenaga fungsional peneliti sebanyak 106 orang (termasuk 1

Kepala Pusat, 2 Kepala Bidang dan 3 Kepala Subbidang) yang terdiri dari 4

orang Peneliti Utama, 21 orang Peneliti Madya, 49 orang Peneliti Muda dan 26

orang Peneliti Pertama. Selain itu, terdapat juga 5 orang calon peneliti (4

orang sudah mengikuti diklat jabatan fungsional peneliti dan 1 orang belum

mengikuti diklat jabatan fungsional peneliti) serta 1 orang peneliti yang

berstatus bebas sementara (BS). Keadaan jabatan fungsional peneliti menurut

subbidang dan jenjang jabatannya dapat dilihat pada tabel 3.15

5

51 60

25 22

0

10

20

30

40

50

60

< 30 Tahun 31-40

Tahun

41-50

Tahun

51-55

Tahun

> 56 Tahun Umur

Umur

Page 62: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

50

Tabel 3.15 Jumlah Peneliti Puslitbang Ukesmas Berdasarkan Subbidang dan

Jenjang Jabatannya Tahun 2018

No Unit Kerja/Bagian Peneliti Utama

Peneliti Madya

Peneliti Muda

Peneliti Pertama

Calon Peneliti

Peneliti BS

Jml Sudah diklat fung

Belum diklat fung

1 Penyakit Tidak Menular dan Kesehatan Jiwa

2 4 5 2 - - - 13

2 Struktural PTM dan Keswa

- - 1 - - - - 1

3 Penyakit Menular 1 6 6 7 1 1 - 22

4 Struktural Penyakit Menular

- - 1 - - - - 1

5 Gizi dan Kesehatan Keluarga

- 5 26 9 2 - 1 43

6 Struktural Gizi dan Kesga

- - 1 - - - - 1

7 Kesehatan Komunitas

1 3 9 8 1 - - 22

8 Struktural Kesehatan Komunitas

- - - - - - - 0

9 Ka.Bid P2P - 1 - - - - - 1

10 Ka.Bid Kesmas - 1 - - - - - 1

11 Ka.Pusat - 1 - - - - - 1

Jumlah 4 21 49 26 4 1 1 106

Jumlah tenaga Fungsional dan struktural di Puslitbang Upaya Kesehatan

Masyarakat Tahun 2018 seperti terlihat pada tabel 3.16.

Tabel 3.16 Jumlah Tenaga Fungsional dan Struktural di Puslitbang Upaya Kesehatan

Masyarakat Tahun 2018

No Sub Bagian/Bidang Tahun 2018

Jml Fungsional Struktural Staf

1. Sub Bagian PKS 1 13 14

2. Sub Bagian KKU 1 24 25

3. Sub Bidang Penyakit PTM dan Kesehatan Jiwa

14 1 1 16

4. Sub Bidang PM 22 1 2 25

5. Sub Bidang Gizi dan Kesga 44 1 4 49

Page 63: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

51

No Sub Bagian/Bidang Tahun 2018

Jml Fungsional Struktural Staf

6. Sub Bidang Kes. Komunitas 21 1 22

Kapus 1 1

Kabag TU 1 1

Kabid P2P 1 1

Kabid Kesmas 1 1

Jumlah 101 10 44 155

E. Sumber Daya Sarana dan Prasarana

Puslitbang Ukesmas memiliki sarana dan prasarana baik barang

bergerak maupun tidak bergerak berupa gedung, kendaraan operasional dan

peralatan perkantoran.

1. Gedung Perkantoran

Puslitbang Ukesmas memiliki 2 gedung yang terletak di Jl. Percetakan

Negara No. 29 seperti yang terlihat pada tabel 3.18

Tabel 3.17 Luas Gedung Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat

Tahun 2018

No Keterangan Luas

1 Gedung 4 lantai (gedung 5) 1750 m2

2 Gedung ex-namru 3 lantai 1224 m2

2. Kepemilikan Kendaraan

Pada tahun 2018 Puslitbang Ukesmas memiliki 8 buah kendaraan seperti

yang terlihat pada tabel berikut :

Tabel 3.18

Kepemilikan Kendaraan Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat

Tahun 2018

No Jenis Kendaraan Awal

Tahun Pengadaan

Di

Hapus

Akhir

Tahun

Kondisi

Baik Rusak Rusak

Berat

1 Sedan 1 - - 1 - 1 -

Page 64: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

52

No Jenis Kendaraan Awal

Tahun Pengadaan

Di

Hapus

Akhir

Tahun

Kondisi

Baik Rusak Rusak

Berat

2

Mini Bus

(Penumpang 14

Orang Kebawah )

4 - - 4 4 - -

3 Sepeda Motor 3 - - 3 2 1 -

Untuk kendaraan roda 4, 1 mobil diperuntukkan bagi Eselon II (Ka. Pusat)

dan 3 mobil lainnya untuk operasional.

F. Inovasi / Terobosan

Pada tahun 2018, Puslitbang Ukesmas dan satker ampuannya telah

berhasil mencapai target indikator kinerja rekomendasi kebijakan, publikasi

karya tulis ilmiah dan hasil penelitian dan pengembangan di bidang upaya

kesehatan masyarakat serta laporan status kesehatan masyarakat hasil

Riskesnas yang ditetapkan dalam dokumen Penetapan Kinerja. Hasil capaian

antara target dan realisasi kinerja sudah terpenuhi bahkan melebihi target

untuk indikator kinerja rekomendasi kebijakan dan publikasi karya tulis ilmiah.

Tercapainya target ini karena monitoring yang kontinyu pada awal bulan

setiap tanggal 5 bulan yang bersangkutan dilakukan pertemuan “Pecalang

(Pertemuan Capaian Realisasi Anggaran)”. Pada pertemua ini dibahas

realisasi anggaran yang telah dicapai dan progress dari masing-masing

kegiatan, kendala dan masalah yang dihadapi serta solusi pemecahan

masalah tersebut.

Page 65: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

53

BAB IV PENUTUP

Pencapaian indikator kinerja kegiatan di Bidang Upaya Kesehatan

Masyarakat pada tahun 2018 tercapai sesuai dengan target yang telah

ditentukan dalam dokumen Penetapan Kinerja tahun 2018, bahkan untuk

indikator kinerja jumlah publikasi karya tulis ilmiah dan jumlah rekomendasi

kebijakan capaiannya melebihi target yang ditentukan.

Pencapaian tersebut tidak terlepas dari berbagai kendala yang ditemui

selama proses pencapaian target. Namun demikian, kendala-kendala tersebut

dapat diatasi dengan berbagai upaya-upaya tindak lanjut agar di kemudian hari

tidak ditemui lagi kendala yang sama dan berulang.

Penyampaian Laporan Kinerja (LKj) Puslitbang Ukesmas, merupakan

wujud keterbukaan informasi publik terhadap capaian kinerja Puslitbang

Ukesmas selama tahun anggaran 2018 berdasarkan komitmen awal yang

tercantum dalam Penetapan Kinerja Puslitbang Ukesmas beserta satker

ampuan Tahun 2018. Dokumen LKj ini diharapkan dapat menjadi tolak ukur

keberhasilan maupun kegagalan dan upaya-upaya untuk mengatasi kendala-

kendala yang dihadapi dalam melaksanakan kegiatan pencapaian target agar

kegagalan tidak terulang di masa yang akan datang.

Untuk mempersiapkan pelaksanaan kegiatan tahun 2019 berdasarkan

evaluasi kegiatan tahun 2018 diperlukan beberapa strategi yang harus

dilakukan diantaranya monitoring kegiatan dan penelitian yang lebih “melekat”

oleh para kepala sub bidang dan PPI serta mempercepat mulainya kegiatan

dan hal-hal yang menunjang sehingga laporan kegiatan maupun laporan

penelitian dapat selesai pada tahun berjalan.

Page 66: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

54

LAMPIRAN

Page 67: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

55

1. Perjanjian Kinerja 2018

Page 68: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

56

Page 69: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

57

2. Perjanjian Kinerja 2018 – Revisi

Page 70: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

58

Page 71: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

59

3. Penghargaan Peringkat I Penilaian Indikator Kinerja Pelaksanaan Anggaran (IKPA) Tahun 2018 Kategori: Kantor Pusat

Page 72: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

60

4. Piagam “Most Progressive” Kategori: Satuan Kerja Kementerian Kesehatan e-Aspirasi Tahun 2018

Page 73: LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja ... RB Nomor 53/2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, ... pemerintahan yang bersih,

LAPORAN KINERJA PUSLITBANG UKESMAS 2018

61

5. Sertifikat Terakreditasi Peringkat 2 Jurnal Penelitian Gizi dan Makanan (The Journal of Nutrition and Food Research)