2
I LOVE TANAMAN Oleh : Kukuh Adhyguna,SP Sejenak kita renungkan .... Selembar daunku berarti secercah kehidupanmu, kau dan aku tak bisa dipisahkan karena kita saling membutuhkan. Jika aku tidak disiram aku akan layu dan mati, itu berarti awal deritamu. Jika aku tidak disiram aku masih dapat berharap dari hujan tapi jika aku mati kau tak dapat berharap dari siapapun. Kau hidup perlu oksigen dan akulah produsennya, kau mengeluarkan racun akulah yang membersihkannya. Aku hidup berbunga, berbuah bukan untukku tapi untukmu. Setetes air mungkin tak berarti bagimu tapi sangat bermakna bagiku. Cintailah apa yang kau miliki dan milikilah apa yang kau cintai. Setiap tanaman mengalami proses fotosintesis, yaitu proses kimia yang terjadi pada tanaman. Fotosintesis berperan sangat penting bagi seluruh kehidupan organik di bumi, karena selain menghasilkan energi proses fotosintesis juga menghasilkan oksigen untuk kehidupan manusia dan makhluk hidup lainnya. Proses fotosintesis dapat membersihkan udara, udara dibersihkan dengan diserapnya karbondioksida ( CO2 ) dan dihasilkannya oksigen. Sehingga sering kita dengar penanaman pohon untuk membersihkan lingkungan, karena adanya proses fotosintesis inilah pohon / tanaman bisa berguna untuk membersihkan udara. Berikut alasan mengapa tanaman sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia, diantaranya : Mengurangi efek rumah kaca Efek rumah kaca disebabkan oleh polutan gas CO2 yang lepas ke udara dan terakumulasi di atmosfer. Tanaman adalah salah satu pelahap gas CO2. Membersihkan udara yang kita hirup. Menambah keindahan lingkungan Mengurangi stress Setelah lelah bekerja seharian tentunya terasa nyaman jika sesampainya di rumah kita disambut hijaunya tanaman yang asri.

Love Tanaman

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Love Tanaman

ILOVE

TANAMAN Oleh :

Kukuh Adhyguna,SP

Sejenak kita renungkan ....

Selembar daunku berarti secercah kehidupanmu, kau dan aku tak bisa dipisahkan karena kita saling membutuhkan. Jika aku tidak disiram aku akan layu dan mati, itu berarti awal deritamu.

Jika aku tidak disiram aku masih dapat berharap dari hujan tapi jika aku mati kau tak dapat berharap dari siapapun.

Kau hidup perlu oksigen dan akulah produsennya, kau mengeluarkan racun akulah yang membersihkannya.

Aku hidup berbunga, berbuah bukan untukku tapi untukmu. Setetes air mungkin tak berarti bagimu tapi sangat bermakna bagiku.

Cintailah apa yang kau miliki dan milikilah apa yang kau cintai.

Setiap tanaman mengalami proses fotosintesis, yaitu proses kimia yang terjadi pada tanaman. Fotosintesis berperan sangat penting bagi seluruh kehidupan organik di bumi, karena selain menghasilkan energi proses fotosintesis juga menghasilkan oksigen untuk kehidupan manusia dan makhluk hidup lainnya. Proses fotosintesis dapat membersihkan udara, udara dibersihkan dengan diserapnya karbondioksida ( CO2 ) dan dihasilkannya oksigen.

Sehingga sering kita dengar penanaman pohon untuk membersihkan lingkungan, karena adanya proses fotosintesis inilah pohon / tanaman bisa berguna untuk membersihkan udara.

Berikut alasan mengapa tanaman sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia, diantaranya :

Mengurangi efek rumah kacaEfek rumah kaca disebabkan oleh polutan gas CO2 yang lepas ke udara dan terakumulasi di

atmosfer. Tanaman adalah salah satu pelahap gas CO2.

Membersihkan udara yang kita hirup. Menambah keindahan lingkungan Mengurangi stress

Setelah lelah bekerja seharian tentunya terasa nyaman jika sesampainya di rumah kita disambut hijaunya tanaman yang asri.

Aktivitas merawat tanaman ( memupuk, memangkas, menggemburkan tanah, menyapu daun-daun kering ) bisa menjadi olahraga ringan yang membantu menyehatkan dan membentuk tubuh.

Dengan menanam berarti anda mewariskan sesuatu yang berarti bagi anak cucu anda.Jadi mari kita menanam dan belajar untuk mencintai..... “ Go Grenn ... Go Green ....