2
Cara Melipat Baju Cara melipat baju: 1. Letakkan baju di permukaan yang datar dengan permukaan depan berada di bawah. 2. Lipat bagian kanan terlebih dahulu lalu lipat kira-kira sepertiga badan. Garis lipatan berawal di tengah-tengah bagian bahu dan berakhir pada bagian ujung baju. 3. Lipat bagian lengan baju. Lipat lengan baju ke depan sehingga menghasilkan lipatan sudut di bagian bahu. Lengan harus sejajar dengan tepi lipatan tubuh bagian pertama. 4. Lipat bagian kiri dengan cara yang sama dan ratakan setiap kerutan yang muncul di masing-masing sisi sebelum melanjutkan tahap selanjutnya. 5. Buat lipatan bawah pertama lalu buatlah lipatan sekitar beberapa sentimeter dari ekor baju.

Melipat baju

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Melipat baju

Cara Melipat Baju

Cara melipat baju:

1. Letakkan baju di permukaan yang datar dengan permukaan depan berada di bawah.

2. Lipat bagian kanan terlebih dahulu lalu lipat kira-kira sepertiga badan. Garis lipatan

berawal di tengah-tengah bagian bahu dan berakhir pada bagian ujung baju.

3. Lipat bagian lengan baju. Lipat lengan baju ke depan sehingga menghasilkan lipatan

sudut di bagian bahu. Lengan harus sejajar dengan tepi lipatan tubuh bagian pertama.

4. Lipat bagian kiri dengan cara yang sama dan ratakan setiap kerutan yang muncul di

masing-masing sisi sebelum melanjutkan tahap selanjutnya.

5. Buat lipatan bawah pertama lalu buatlah lipatan sekitar beberapa sentimeter dari ekor

baju.

6. Lipat sisa pakaian. Lipat bagian bawah baju ke atas.

7. Bagian ekor baju sebaiknya berada di bawah kerah baju.

8. Balik baju yang telah dilipat dan tampak bagian depan baju.

Anisha. “Tips Melipat Pakaian”. Artikel diakses pada 16 Maret 2016 dari

http://www.feed.id/article/tips-melipat-pakaian-150916v.html

Page 2: Melipat baju

Indonesia Kreatif The World Of Knowledge. “Cara Kreatif dan Praktis Melipat Baju dengan

Cepat”. Artikel diakses pada 16 Maret 2016 dari

http://www.indonesiakreatif.info/2015/05/cara-kreatif-praktis-melipat-baju.html