4
4:16 AM Mapping No comments Hai para geodet, saya yakin kalian sudah pada mahir menggunakan Auto Cad, Jujur kalau saya sendiri masih awam menggunakan Software ini. Dan beberapa waktu lalu saya bahkan baru tau teknik menskala gambar hasil print screen Google earth untuk kemudian menskalanya sesuai jarak dilapangan. Berikut akan saya bagikan sedikit ilmu tersebut kepada para Blogger. Dimana menskala gambar berarti membuat jarak pada gambar menjadi jarak yang sebenarnya pada lapangan. Proses ini hampir sama dengan proses rektifikasi citra. Berikut contoh gambar print screen dari Jendela Google earth yang menunjukan citra satelit di Kawasan Undip Semarang. 1. Insert gambar tersebut dalam AutoCAD, jika anda belum tau caranya klik toolbar insert > Raster image Reference - Masuk ke lokasi penyimpanan gambar 2. Berikut hasilnya - Perhatikan pada gambar screen shoot ada skala bar yang nanti dijadikan patokan dalam proses menskala jarak pada gambar agar sesuai dengan skala dilapangan. Popular Daftar Isi Admin Search Lihat Teknik Geodesi Universitas Diponegoro di peta yang lebih besar Geodesi adalah Ilmu tentang pengukuran dan pemetaan permukaan bumi yang juga mencakup permukaan dasar laut - Helmert dan Torge (1880). Di Indonesia pada saat ini hanya ada 4 PTN yang menyelenggarakan pendidikan Teknik Geodesi yaitu : UNDIP, ITB, UGM dan ITS. Transformasi Data Koordinat Transformasi Data Koordinat Geografis menjadi UTM dengan Geografis menjadi UTM dengan ArcGIS 10 ArcGIS 10 Permukaan yang tidak beraturan. Untuk dapat menggambarkan keseluruhan permukaan bumi pada sebidang kertas (2D) maka kita memerlukan suatu... Menghitung Jarak 2 Titik yang Menghitung Jarak 2 Titik yang Telah Diketahui Koordinat (Leica Telah Diketahui Koordinat (Leica Viva CS10) Viva CS10) Pada prinsipnya teori yang digunakan adalah sama dengan teori sederhana yang akan saya tampilkan berikut. Yaitu dengan menggunakan rumus ... Menghitung Volume Galian dan Menghitung Volume Galian dan Timbunan Untuk Rencana Timbunan Untuk Rencana Pertambangan dengan AutoCad Pertambangan dengan AutoCad Land Development (ALD) Land Development (ALD) Dalam pekerjaan tanah (earthwork) Menskala Jarak Gambar Citra Google Earth pada AutoCAD ~ Air Itu M... http://yoghaken.blogspot.co.id/2015/01/menskala-citra-google-earth-pa... 1 of 4 9/26/2015 12:49 AM

Menskala Jarak Gambar Citra Google Earth pada AutoCAD ~ Air Itu Mengalir.pdf

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Menskala Jarak Gambar Citra Google Earth pada AutoCAD ~ Air Itu Mengalir.pdf

�������������� ������������������������������4:16 AM Mapping No comments

Hai para geodet, saya yakin kalian sudah pada mahir menggunakan Auto Cad, Jujur kalau saya sendiri masih

awam menggunakan Software ini. Dan beberapa waktu lalu saya bahkan baru tau teknik menskala gambar hasil

print screen Google earth untuk kemudian menskalanya sesuai jarak dilapangan. Berikut akan saya bagikan

sedikit ilmu tersebut kepada para Blogger. Dimana menskala gambar berarti membuat jarak pada gambar menjadi

jarak yang sebenarnya pada lapangan. Proses ini hampir sama dengan proses rektifikasi citra.

Berikut contoh gambar print screen dari Jendela Google earth yang menunjukan citra satelit di Kawasan Undip

Semarang.

1. Insert gambar tersebut dalam AutoCAD, jika anda belum tau caranya klik toolbar insert > Raster image

Reference

- Masuk ke lokasi penyimpanan gambar

2. Berikut hasilnya

- Perhatikan pada gambar screen shoot ada skala bar yang nanti dijadikan patokan dalam proses menskala jarak

pada gambar agar sesuai dengan skala dilapangan.

Popular Daftar Isi Admin

������� �!����

Search

�"����

Lihat Teknik Geodesi Universitas Diponegoro di peta yang lebih

besar

#�$#�$�#�%$�%�������

Geodesi adalah Ilmu tentang pengukuran danpemetaan permukaan bumi yang jugamencakup permukaan dasar laut - Helmertdan Torge (1880). Di Indonesia pada saat inihanya ada 4 PTN yang menyelenggarakanpendidikan Teknik Geodesi yaitu : UNDIP, ITB,UGM dan ITS.

���&�� ���#�

Transformasi Data KoordinatTransformasi Data KoordinatGeografis menjadi UTM denganGeografis menjadi UTM denganArcGIS 10ArcGIS 10

Permukaan yang tidak beraturan.Untuk dapat menggambarkan

keseluruhan permukaan bumi pada sebidangkertas (2D) maka kita memerlukan suatu...

Menghitung Jarak 2 Titik yangMenghitung Jarak 2 Titik yangTelah Diketahui Koordinat (LeicaTelah Diketahui Koordinat (LeicaViva CS10)Viva CS10)

Pada prinsipnya teori yangdigunakan adalah sama dengan

teori sederhana yang akan saya tampilkanberikut. Yaitu dengan menggunakan rumus ...

Menghitung Volume Galian danMenghitung Volume Galian danTimbunan Untuk RencanaTimbunan Untuk RencanaPertambangan dengan AutoCadPertambangan dengan AutoCadLand Development (ALD)Land Development (ALD)

Dalam pekerjaan tanah (earthwork)

'���'��� ��$����$�� ���$����$�� � #&#� ���� ����#&#� ���� ���� �����$������$� ��#�������������#����������� #�%$�%�������#�%$�%�������

Menskala Jarak Gambar Citra Google Earth pada AutoCAD ~ Air Itu M... http://yoghaken.blogspot.co.id/2015/01/menskala-citra-google-earth-pa...

1 of 4 9/26/2015 12:49 AM

Page 2: Menskala Jarak Gambar Citra Google Earth pada AutoCAD ~ Air Itu Mengalir.pdf

3. Buat garis dengan klik tool line kemudianm asukan angka 173 (sesuai skala bar pada gambar screen shoot)

- maka akan muncul garis bantu sepanjang 173 m berikut, untuk memulai proses menskala gambar, pilih tool scale

atau ketik "sc" pada command.

4. Pilih objek yang hendak di skala, dalam hal ini adalah gambar google earth.

5. Langkah selanjutnya klik pada spesify base dalam hal ini adalah titik tetap yang menjadi acuan. klik pada ujung

skala bar pada gambar.

6. Setelah klik spesify base perhatikan text pada command, terdapat pilihan copy atau reference, ketik saja "R"

pada command line untuk memilih reference.

7. Kembali klik titik spesify base pada ujung skala bar sebelumnya

Teknik geodesi,antara lain banyak diperlukanperhitungan volume tanah, baik untuk pekerjaangalian (c...

Membuat Frame Layout Peta diMembuat Frame Layout Peta diArcGISArcGIS

Selalu langkah terakhir darimembuat sebuah peta adalahmembuat layout atau frame nya.

Pada Posting ini saya akan menulis tentanglangkah -...

#�#������(��)�

�&��� #*"

Catatan Geodet Undip ~ Media belajar,berbagi I_

Air Itu Mengalir. Powered by Blogger.

2 9 3 2 2 9

Menskala Jarak Gambar Citra Google Earth pada AutoCAD ~ Air Itu M... http://yoghaken.blogspot.co.id/2015/01/menskala-citra-google-earth-pa...

2 of 4 9/26/2015 12:49 AM

Page 3: Menskala Jarak Gambar Citra Google Earth pada AutoCAD ~ Air Itu Mengalir.pdf

Newer Post Older Post

8. Klik pada lokasi titik yang akan ditarik skala yaitu ujung kanan skala bar.

9. Yang terakhir klik pada ujung garis bantu nya (Garis sepanjang 173 m)

10. Selesai kini gambar citra google earth telah terskala jaraknya di AutoCad

####SEMOGA BERMANFAAT####

Home

0 comments:

Post a Comment

Notify me

Comment as:

Publish

Subscribe to: Post Comments (Atom)

+,---�.��� � .��-��/�-��-'��� .

Menskala Jarak Gambar Citra Google Earth pada AutoCAD ~ Air Itu M... http://yoghaken.blogspot.co.id/2015/01/menskala-citra-google-earth-pa...

3 of 4 9/26/2015 12:49 AM

Page 4: Menskala Jarak Gambar Citra Google Earth pada AutoCAD ~ Air Itu Mengalir.pdf

Copyright © 2015 Air Itu Mengalir | Powered by Blogger

Design by FThemes | Blogger Theme by Lasantha - Premium Blogger Templates | NewBloggerThemes.com

Menskala Jarak Gambar Citra Google Earth pada AutoCAD ~ Air Itu M... http://yoghaken.blogspot.co.id/2015/01/menskala-citra-google-earth-pa...

4 of 4 9/26/2015 12:49 AM