menumbuhkan jiwa wirausaha

Embed Size (px)

DESCRIPTION

jiwa wirausaha

Citation preview

MENUMBUHKAN JIWA WIRAUSAHA DILINGKUNGAN SEKOLAHMau kemana setelah lulus SMA ?Apa yang dapat dikerjakan setelah lulus nanti ?Mungkin banyak pertanyaan yang muncul di benak siswa kelaas XII, terutama bagi siswa yang tidak bisa melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi Kegalauan ini mungkin akan teratasi jika para siswa tersebut sudah mempunyai jiwa wirausaha. Sebelum lebih lanjut baiknya kita mengenal lebih dulu apa itu wirausaha. Wira usaha menurut asal katanya adalah wira dan usaha , wira artinya perwira atau pahlawan. Sedangkan usaha artinya adalah upaya untuk memenuhi kebutuhan.Jadi wirausaha berarti seseorang yang berani memenuhi kebutuhannya kebutuhan sendiri, lebih baik lagi apabila sudah dapat menampung tenaga kerja berarti sudah bisa membuka lapangan kerja.Lebih lanjut lagi jangan berpikir wirausaha seorang yang memimpin perusahaan yang besar dan seorang inivator , tetapi wirausaha biasa memasuki sektor informal seperti usaha dagang bakso,siomai, kerajinan tangan, makanan ringan dan sebagainya. Atau usaha formal (membutuhkan modal yang banyak). Menjadi wirausaha juga tidak memandang usia , anak-anak ,remaja,dewasa, orang tua bisa menjadi wirausaha yamg sukses. Menjadi wirausaha yang sukses adalah cita-cita semua orang .salah satu cara yang dapat dilakukan untuk ewujudkannya a dalah dengan Menumbuhkan jiwa wirausaha dikalangan siswa.Berikut ini jiwa wirausaha yang bisa dikembangkan/ditumbuhkan dikalangan siswa:1. Rasa Percaya DiriRasa percaya diri ini sangat penting bagi seorang wirausaha,dan dapat ditumbuhkan dengan cara selalu berpikir positif terhadap diri sediri, dan bersyukur atas apa yang sudah Allah berikan kepada kita.2. Jujur. Disiplin dan Bekerja kerasRasanya mustahil akan menjadi wirausaha yang sukses tanpa kejujuran.disiplin dan kerja keras. Jiwa ini bisa ditumbuhkan dengan selalu berkata dan berbuat jujur, tidak meakukan pelanggaran tata tertib dimanapun kita berada , mengerjakan tugas tugas yang diberikan dan orang tua guru 3. Selalu Bepikir kreatif dab inovatifSeorang wirausaha akan selalu berpikir selangkah lebih maju dari orang lain, danberpikir apa yang mungkin belum dipikirkan orang lain atau menemukan hal yang belum ditemukan orsng lain. jiwa ini bisa ditumbuhkan dengan banyak membaca buku, Tidak malu bertanya kepada orang yang lebih berpengalaman dan selalu menambah wawasan pengetahuan.4. Berani mengambil resikoTidak semua orang keberanian mengambil resiko atas apa yang dikerjakan apalagi menyangkut resiko materi (uang; harta kekayaan ),