Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    1/16

    Metode Pelaksanaan pekerjaan Aspal 

     Aspal  adalah campuran yang terdiri dari bitumen dan mineral. Bitumen adalah bahan yang

     berwarna coklat hingga hitam, keras hingga cair mempunyai sifat baik larut dalam Cs2 atau

    CCL4dengan sempurna dan mempunyai sifat lunak dan tidak larut dalam air, ter adalah bahan

    cair berwarna hitam tidak larut dalam air, larut sempurna dalam Cs2 atau CCL4, mengandung

    zat-zat organik yang terdiri dari gugusan aromat dan mempunyai sifat kekal.

      Bitumen secara kimia terdiri aromat, aphten dan alkan sebagai komponen terpenting dan

    secara kimia fisika merupakan campuran colloid dimana butir-butir yang merupakan komponen

    yang padat !disebut Asphaltene" berada dalam fase cairan yang disebut #alten. $sphlatene

    terdiri campuran gugusan aromat aphten dan $lkan dengan berat molekul yang lebih tinggi,

    sedangkan #alten terdiri campuran gugusan aromat. apthen dan alkali dengan berat molekul

    yang lebih rendah.

     

    $dapun tahap2 dalam metode peker%aan aspal adalah sebagai berikut&

    A) PERSIAPAN

    1. 1. Ruang Lingkup:

    'ontraktor melaksanakan pembersihan sebelumdi mulainya proyek, selama pelaksanaan

     berlangsung dan sebelum selesainya proyek.

    1. 2. Cara Pelaksanaan

    (ebelum peker%aan mulai dilaksanakan, kontraktor membersihkan seluruh lokasi peker%aan dari

    kotoran ) kotoran dan sampah ) sampah, sehingga terlihat permukaan lokasi peker%aan bersih.

    1. 3. Selama Pekerjaan Berlangsung

    *eker%a men%aga kebersihan lapangan dan mengatur lokasi penempatan bahan bangunan serta

    daerah ker%a agar kelancaran pelaksanaan peker%aan tidak terhambat.

    1. 4. Sesua! Pekerjaan Selesai

    (etelah peker%aan selesai dan sebelum di lakukan penyerahan peker%aan kepada pemilik proyek,

    'ontraktor membersihkan seluruh site dari segala macam kotoran ) kotoran dan segala

     peralatan yang digunakan selama proyek berlangsung. (egala macam kotoran ) kotoran dan

     peralatan tersebut di buang dan dikeluarkan dari site.

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    2/16

    1. ". Pengukuran #apak $em%ali

    'ontraktor mengadakan pengukuran kembali pembangunan dengan alat ) alat yang sudah tertera

    kebenarannya. 'etidakcocokan yang mungkin ter%adi antara gambar dan keadaan lapangan yang

    sebenarnya segera di laporkan kepada +ireksi *engawasan #' untuk di mintakan

    keputusannya. (egala pengukuran persiapan termasuk tanggung %awab kontraktor.

    B) PERALA#AN &NI# A'P

    (ebelum di operasikan masing-masing komponen peralatan harus di periksa pada bagian&

    1. Cold Bin (Bin Dingin)

    • Pastikan dan periksa kondisi bak setiap cold bin harus dalam keadaan

    baik tidak ada lubang/ rusak.• Pastikan dan periksa antara hoper cold bin harus diberi penyekat atau

    pemisah.

    • Pastikan dan periksa hoper cold bin harus di beri penutup terpal atau

    atap.

    • Pastikan dan periksa pintu cold bin untuk pemasok agregat dapat di

    stell dengan baik.

     2. Feeder (Pemasok Agregat)

    • Setiap feeder  harus dilengkapi alat mekanik (vibrator,continus belt, at 

    feeder  mundur maju dan apron) untuk menjamin pemasokan agregat ke

    dryer yang merata dan continue.

    • Pastikan peralatan tersebut berfungsi dangan baik.

    • Sebelum produksi setiap pintu cold bin harus di kalibrasikan sesuai job

    mix formula yang telah disetujui oleh konsultan pengawas.

    • alibrasi dapat di laksanakan dengan bukaan pintu dalam (cm) atau

    kecepatan belt con!enyor dalam (rpm).

    • alibrasi di lakukan terhadap kondisi agregat normal dan agregat

    dalam kondisi basah tempatkan petugas untuk mengawasi pasokan

    agregat.

     3. Prosedur Kalibrasi Cold Bin

    • Belt Convenyor  di jalankan dari cold bin sampai ke dryer.

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    3/16

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    4/16

    • Periksa kondisi fan (kipas) dalam keadaan baik dan dapat berfungsi.

    • Periksa dumper gate atau weight  dumper pastikandapat berfungsi

    dengan baik.

    • Periksa kondisi dan fungsi kerja dari bantalan pastikan dalam keadaan

    baik dan dapat berfungsi

    • Periksa kondisi fan belt  pastikan dalam keadaan baik dan dapat

    berfungsi.

    • Periksa kondisi dan fungsi kerja corong pada pengumpul debu plastic

    pastikan dalam keadaan baik tidak tersumbat.

    • Perhatikan kolam penampung debu bila sudah penuh di kuras secara

    rutin.

     '. ot levator (Pemasok Agregat Panas)

    • Periksa dan pastikan kondisi bucket / mangkok harus dalam keadaan

    baik$ tidak penyok atau sobek.

    • Periksa dan pastikan kondisi rantai roller $ motor roda gigi dan pinpin

    penghubung dalam keadaan baik dan slalu terawat.

    • Periksa dan pastikan pintu penutup ele!ator bagian bawah selalu di

    control agar abu batu yang jatuh dari bucket tidak menumpuk.

     *. ot +&reening #nit (unit aakan %anas)

    • Periksa bahwa ayakan panas harus mampu menyaring agregat panas

    dengan ukuran dan proporsi yang telah ditentukan.

    • Periksa dan pastikan kondisi dan kebersihan ayakan panas$ lubang

    ayakan dan kawat dalam keadaan baik dan kebersihannya terawat.

    • kuran saringan harus di sesuaikan dengan spesi-kasi gradasi yang

    telah di tentukan.

    • Periksa dan pastikan kondisi dan fungsi kerja dari penggetar harus baik

    bila terdapat bunyi tidak normal periksa bantalannya.

    • Periksa dan pastikan kondisi dan fungsi kerja motor penggerak$ fan

    belt$ tutup belt$ tutup sealsdan pegas elips dalam keadaan baik.

    • Periksa dan pastikan corong untuk agregat over size dalam keadaan

    baik dan tidak tersumbat saringan agar di control secara rutin$ jika rusak

    atau robek harus segera diganti.

     ,. ot Bin (Bin Panas)

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    5/16

    • Periksa dan pastikan dinding pemisah antara hot bin tidak berlubang /

    rusak.

    • Periksa dan pastikan pintu hot bin bias menutup dengan

    sempurna/rapat tidak bocor.

    • Periksa dan pastikan kondisi pipa pengeluaran agregat berlebih (over

    ow) berfungsi dengan baik tidak tersumbat.

     1-. Kotak imbangan

    • Periksa dan pastikan kotak timbangan aspal dan agregat tidak rusak$

    bocor dan dapat berfungsi dengan baik

    • Periksa sensiti-tas timbangan agregat$ timbangan aspalt dan

    timbangan ller  ketelitiannya sesuai dengan ketentuan.

    • Periksa dan pastikan kondisi dan fungsi kerja hook!bolt $ pisau$ karet

    perendam. 0etal penggantung$ petunjuk skala$ bak penampung dan pintu

    bukaan timbangan berfungsi baik.

     11. Pengendalian As%alt 

    • Periksa dan pastikan kapasitas tamping ember 1 2 lebih besar dari

    takaran yang di perlukan.

    • Periksa dan pastikan aliran aspalt dapat di control secara otomatis dan

    mulai bekerja setelah selesai (dry mixing) selama 3 detik.

    • Periksa panjang batang penyemprot minimal 4 panjang mixer.

    • Periksa bahwa ketelitian timbangan aspalt 3 5.2.

     12. Pen&am%ur (%ug mil/mi0er)

    • Periksa dan pastikan jarak antara dinding pug mil dengan mixer 3 1

    cm.

    • ondisi alat mechanical batch counter  untuk mencatat pencampuran

    material dalam keadaan baik.

    • Pastikan bahwa setelah selesai produksi pug mil harus segera di

    bersihkan dengan cara memasukkan agregat panas.

    • Periksa dan pastikan kondisi pedal pencampur dalam keadaan baik

    tidak aus$ lepas jarak antara pedal maximum 6 cm.

    • Periksa dan pastikan kondisi pintu pencampuran dapat di tutup rapat

    dan bocor.

     13. Penim%anan dan %emasok baan %engisi ( Filler )

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    6/16

    • Periksa dan pastikan elevator  bahan pengisi dapat berfungsi dengan

    baik.

    • Periksa fungsi kerja bin penampung bahan pengisi (ller storage bin)

    pastikan dapat berfungsi dengan baik.

    • Periksa fungsi kerja pemasok ller  dan ulir (screw) pastikan dapat

    berfungsi dengan baik.

     14. uang %erasional 

    • Periksa dan pastikan ruang system control$ distribution board dan

    panel pengontrol berfungsi dengan baik.

    • Periksa timer untuk pengendalian lamanya waktu pencampuran pada

    pugmil dapat berfungsi dengan baik.

    • Periksa kondisi dan fungsi system control kompresor$ silinder udara$

    -lter udara$ pelumas system control pneumatic maupun elektrik.

     1". Peralatan Penun!ang 

    a" 7enerator

    • Periksa dan pastikan kondisi dan fungsi kerja generator baik.

    • Periksa kapasitas (k!a)$ bahan baku dan system kabel apakah sudah

    sesuai dengan kebutuhan.

     b" 8heel 'oader

    • Periksa dan pastikan kondisi dan fungsi kerja wheel loader  baik.

    • Pastikan lebar bucket  lebih kecil dari lebar hoper cold bin.

    • Periksa halhal lain yang di perlukan sesuai dengan petunjuk dari

    pabrik.

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    7/16

     

    gambar. heel Loader 

    C) PELA$SANAAN (I A'P

     

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    8/16

    1. 1. Sebelum Produksi 

     

    • Periksa kualitas agregat (batuan)$ ller  dan aspalt panas pastikan

    sesuai dengan spesi-kasi.

    • Pastikan campuran (mix desaign) aspal beton sesuai dengan spesi-kasi

    dalam kontrak.

    • 'aksanakan percobaan campuran aspalt beton ( "ob mix )$ periksa

    gradasi campuran (dry mix ) tanpa aspalt dan homogenitas campuran

    beraspal (#et $ix ).

    • Pastikan komponen peralatan &0P sudah di periksa dan layak untuk

    produksi.

     

    1. 2. Selama Produksi 

     

    • Periksa dan pastikan #heel %oader  berfungsi dengan baik. 'ebar

    bucket harus lebih kecil dari lebar hoper cold bin.

    • Perhatikan waktu pengisian agregat ke hoper  harus hatihati agar

    agregat tidak tercampur$ bila tercampur akan terjadi segregasi.

    • Perhatikan tinggi bukaan pintu cold bin atau kecepatan belt

    convenyor  (rpm) sesuai dengan hasil kalibrasi berdasarkan job mix sesuai

    dengan spesi-kasi yang akan di produksi.

    • Perhatikan dan awasi agregat yang masuk dryer  tidak menggumpal

    dan bebas dari segala kotoran.

    • &gregat harus dipanaskan dalam dryer dengan dengan suhu 95:; *

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    9/16

    • 0asukkanlah agregat panas kedalam pug mil. 'akukan pencampuran

    kering selama detik. an masukkan aspalt panas sesuai dengan berat

    yang telah di tentukan dengan suhu antara 1:; * 9:; (max) suhu aspal

    modi-kasi harus sesuai dengan petunjuk pabrik. &spalt yang sudah di

    timbang ke dalam pug mil kemudian aduk selama 5 * +5 detik.

    • Perhatikan alat petunjuk mixing time dan pastikan dapat berfungsi

    dengan baik perhatikan waktu pengadukan di tentukan berdasarkan &rial

    $ix . ,ang lamanya berkisar + detik dan minimal =2 dari agregat

    harus terdelimut aspal.

    • Selesai pengadukan campuran di keluarkan melalui pintu pug mil dan

    perhatikan waktu menuangkan campuran ke dump truck$ penumpukan

    tidak boleh dalam satu tempat dan dump truck harus mundur maju untuk

    menghindari segregasi.• Periksa temperature campuran$ temperature harus berkisar antara

    1+:; * 1:;.

    • 'akukan pengambilan contoh campuran untuk bahan pemeriksaan di

    laboraturium$ contoh di tamping pada bucket wheel loader  pengambilan

    contoh dengan cara menyisir dari bawah ke atas lalu di kuarting dan

    contoh untuk pembersihan di ambil dengan jumlah secukupnya.

    Perhatikan$ waktu untuk pengambilan contoh harus di lakukan pada awal

    pertengahan dan satu rit sebelum produksi berakhir.

    • Pemeriksaan contoh meliputi uji $arshall dan 'xtraksi.

    •  %utuplah aspal di atas dump truck dengan terpal sampai menutup

    campuran yang ada$ ingat bila menjutupnya sempurna suhu campuran

    turun hanya kirakuira 5/jam.

    •  %imbang dump truk berikut yaitu campuran aspal$ lakukan pengisian

    surat jalan yang mencantumkan> ?omor dan berat kendaraan

    kosong$ @enis campuran$ #erat campuran$ %empat peraturan

    campuran$ %angan pengiriman$ @am berangakat$ 'okasi pekerjaan

     

    1. 3. Masukkan ke dalam Rumus

     

    *erhitungan yang di lakukan berdasarkan rumus yang sesuai dengan peker%aan aspalt.

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    10/16

     

    1.  4. Pengangkutan Aspalt Beton dengan Dump Truk 

     

    • #ak dump truck harus terbuat dari logam$ rata$ bersih dan terawat.

    • ilengkapi dengan tutup terpal yang dapat menutup seliuruh bak

    sehingga aspal beton tertutup dengan sempurna.

    • ntuk memudahkan pemeriksaan suhu campuran aspal$ bagian

    samping bak dump truck di beri lubang.

    • Secara periodic berat kosong dump truck harus di timbang.

    • ntuk membersihkan aspalt beton yang menempel pada bak tidak di

    perkenankan menggunakan solar disarankan menggunakan air sabun$minyak paraAn$ atau larutan kapur.

    • ebutuhan dump truck harus di hitung agar jumlahnya sesuai

    kebutuhan dan pelaksan pekerjaan lancar sehingga aspalt -nisher tida

    menunggu.

     

    1. !. "embatan Timbang

     

    (ecara periodik %embatan timbang harus di kalibrasi dan selalu terawat dengan baik.

     

    1. #. $ara Menumpuk $ampuran di atas Bak Truk 

     

    *enumpkan campuran ke dalam bak truck harus hati-hati agar campuran agregat tidak tercecer.

     

    1. %. &aboraturium &apangan

     

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    11/16

    • Setiap &0P harus memiliki ruang laboraturium kalau memungkinkan di

    lengkapi &; dengan luas yang memadai serta peralatan laboraturium

    yang di perlukan.

    • Peralatan laboraturium antara lain untuk pemeriksaan material

    (batuan ller  dan aspal) pemeriksaan campuran aspal beton. an

    alat core drill untuk Buality control hasil pelaksanaan di lapangan.

     

    () PE$ERAAN PEN*+A'PARAN

    1. Persiapan Alat

     

    *ersiapan alat yang di butuhkan seperti&

    1. 1. Persiapan Ala,

    *ersiapan alat yang di butuhkan seperti&

    1. &spalt Sprayer

    • Periksa pastikan aspalt distributor dapat berfungsi dengan baik.

    • Periksa dan pastikan alat aspalt sprayer dapat berfungsi dengan baik

    • Periksa dan pastikan noCelnoCel pada aspalt sprayer dan aspal

    distributor tidak mampet dan dapat berfungsi dengan baik.

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    12/16

     

    gambar 2. $spalt (prayer 

    1. &spalt Dinisher

    • Periksa dan pastikan rollerbars tidak macet$ dapat berputar dengan

    baik.

    Periksa dan pastikan hopper  dapat di gerakkan buka tutup dan dapatberfungsi dengan baik.

    • Periksa dan pastikan permukaan plat screed rata$ mulus di lengkapi

    alat pemanas dan berfungsi dengan baik.

    • Periksa dan pastikan alat penumbuk (tamper) dan vibrator  (pemadat

    getar) pada screed dapat berfungsi dengan baik.

    • Periksa dan pastikan pengatur tebal manual hamparan dapat di

    naikkan dan di turunkan dan dapat berfungsi dengan baik.

    • Periksa dan pastikan bila -nisher di lengkapi dengan alat pengatur

    tebal otomatis periksa dan pastikan alat sensor dan kelengkapannya

    dapat berfungsi dengan baik.

    • Periksa dan pastikan sendi ( crown ) pada as plat sceed dapat

    membentuk untuk kemiringan jalan sesuai kebutuhan.

    • Periksa dan pastikan pintu pengatur$ feeders dan ulir penyebar (screw)

    masingmasing dapat berfungsi dengan baik.

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    13/16

    • Periksa dan pastikan bahwa -nisher dan ulir penyebar di lengkapi

    sambungan screed.

     

    gambar /. $spalt 0inisher 

    1. ump %ruck

    Periksa dan pastikan dump truck dalam kondisi baik dan layak jalan.• Periksa dan pastikan lantai bak rata dan bersih dari kotoran.

    • Periksa dan pastikan hidrolik dump truck berfungsi dengan baik.

    • Stapkan terpal untuk penutup dump truck dan pastikan terpal dalam

    keadaan baik.

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    14/16

     

    gambar 4. +ump 1ruck 

    1. &lat #erat

    • Periksa dan pastikan alat pemeriksa ketebalan dalam kondisi baik

    • Periksa dan pastikan termometer untuk pemeriksaan campuran aspalt

    menunjukkan angka yang benar dan telah di kalibrasi.

    • Siapkan alat bantu lainnya seperti> blencong$ mistar pengrata$ gerobak

    dorong$ kaso$ dan benang

    • Siapkan rambu pengaman lalu lintas secukupnya sesuai kebutuhan.

     

    1. 2. '-%ilisasi

    #obiilisasi meliputi peralatan yang di perlukan dan peker%a ke lapangan.

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    15/16

    1. Persiapan #ahan

    • Pastikan aspalt emulsi yang akan di gunakan adalah jenis 'aston dalam

     jumlah yang cukup$ kualitasnya memenuhi syarat sesuai hasil

    pemeriksaan laboraturium.

    • Pastikan aspalt yang akan di hampar sesuai dengan spesi-kasi yang

    telah di tentukan dalam kontrak.

    1. 1. Pelaksanaan (i Lapangan

    1. Pemberian Emulsi

    Bersihkan dan keringkan permukaan yang akan di beri mulsi dalam compressor. Power broom.

    (ikat kawat, sapu lidi dan alat bantu lainnya.

    1. Pelaksanaan

    1uangkan aspal emulsi %enis crs dan crs 2. *erhatikan %uga pemberian perekat atau pengikatlebih luas dari rencana penghamparan.

    1. 2. Peng!amparan Campuran Aspal

    •  %urunkan plat sreed dan ganjal dengan kayu setinggi tebal rencana

    hamparan

    • Panaskan plat screed kurang lebih sampai dengan suhu aspal yang

    akan di gelar.

    • 0undurkan dump truck menuju -nisher. #an belakang jangan

    mengenai -nisher dan harus berada kurang lebih 1 cm

    di rollerbars tuangkan campuran dari dump truck ke hopper dan suhu

    campuran antara 15: ; * 1:;.

    •  @alankan mesin penghampar bergerak bersamasama dump truck

    dengan kecepatan yang sama.

    • Perlu di perhatikan$ dump truck tidak boleh mengalami atau menabrak

    -nisher karena platscreed akan mendesak campuran yang

    mengakibatkan berbekas berupa garis melintang.

  • 8/16/2019 Metode Pelaksanaan Pekerjaan Aspal

    16/16

    gambar 3. *enghamparan aspal