1
BAB III METODOLOGI 3.1 Alat dan Bahan Alat: 1.Alat tulis 2.Kalkulator Bahan: Data pengukuran laju infiltrasi dilapangan dengan menggunakan double ring infiltrometer. 3.2 Metode Pelaksanaan 1. Menentukan persamaan laju infiltrasi menggunakan persamaan Horton berikut gambar kurvanya menggunakan Microsoft Excel. 2. Menghitung volume infiltrasi setiap waktu pengamatan diatas untuk areal seluas 1 m 2 dengan menggunakan persamaan berikut: V(t) = fc.t + ( fofc ) K (1-e -Kt ) Satuan volume total (Vt) = tinggi kolom air (mm, cm dan inchi tergantung satuan pada parameter infiltrasi yang digunakan. Volume infiltrasi = V(t) x luas areal. 3. Mencari persamaan laju infiltrasi dengan menggunakan Persamaan Phillip, dengan mengisi modul.

Metodologi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Metodologi Praktikum Hidrologi Analisis Laju Infiltrasi Menggunakan Persamaan Horton

Citation preview

BAB IIIMETODOLOGI

3.1 Alat dan BahanAlat:1. Alat tulis2. Kalkulator

Bahan:Data pengukuran laju infiltrasi dilapangan dengan menggunakan double ring infiltrometer.

3.2 Metode Pelaksanaan1. Menentukan persamaan laju infiltrasi menggunakan persamaan Horton berikut gambar kurvanya menggunakan Microsoft Excel.2. Menghitung volume infiltrasi setiap waktu pengamatan diatas untuk areal seluas 1 m2 dengan menggunakan persamaan berikut:V(t) = fc.t + (1-e-Kt)Satuan volume total (Vt) = tinggi kolom air (mm, cm dan inchi tergantung satuan pada parameter infiltrasi yang digunakan. Volume infiltrasi = V(t) x luas areal.3. Mencari persamaan laju infiltrasi dengan menggunakan Persamaan Phillip, dengan mengisi modul.