20
NEUROPATI Florida Linawati Aries Siregar

NEUROPATI-PPT

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Neuropati Perifer adalah kondisi medis yang ditandai dengan kerusakan pada saraf-saraf sistem saraf tepi. Sistem saraf tepi adalah bagian dari sistem saraf yang terpisah dari otak dan sumsum tulang belakang, termasuk saraf-saraf spinalis dan cabang-cabangnya. Sistem saraf tepi terdiri dari tiga tipe, masing-masing memiliki fungsi yang spesifik: saraf otonom (mengatur gerakan tubuh yang tidak disadari), saraf motoris (mengendalikan otot yang disadari di dalam tubuh) dan saraf sensoris (mendeteksi sensasi, seperti suhu, nyeri atau tekanan). Gejala dapat bervariasi tergantung dari lokasi dan tipe saraf yang rusak. Ketika saraf otonom yang rusak, hal ini dapat menyebabkan disfungsi organ atau kelenjar dan menyebabkan gejala, seperti berkeringat, ketidakmampuan mencerna dan ketidakmampuan untuk mempertahankan tekanan darah normal. Ketika saraf motoris yang rusak, terjadi kelemahan otot atau kelumpuhan.

Citation preview

Page 1: NEUROPATI-PPT

NEUROPATI

Florida Linawati Aries Siregar

Page 2: NEUROPATI-PPT

Sistem Saraf Tepi

A. Sistem saraf Somatik • Saraf kranialis• Saraf spinalis

B. Sistem saraf Otonom• Saraf simpatik• Saraf parasimpatik

Page 3: NEUROPATI-PPT
Page 4: NEUROPATI-PPT
Page 5: NEUROPATI-PPT
Page 6: NEUROPATI-PPT
Page 7: NEUROPATI-PPT

NEUROPATI

Page 8: NEUROPATI-PPT

DEFINISI

Suatu kondisi yang mempengaruhi sistem saraf, di mana serat-serat saraf menjadi rusak sebagai akibat dari cedera atau suatu penyakit yang menimbulkan mati rasa, nyeri, kesemutan ataupun kelemahan.

Page 9: NEUROPATI-PPT

Klasifikasi

1. Menurut Derajatnya

Neuropati ringan : sensorik saja

Neuropati sedang : sensorik, motorik, refleks tendon menurun

Neuropati berat : sensorik, motorik, refleks tendon menurun, atrofi otot

Page 10: NEUROPATI-PPT

2. Menurut Onset Serangan

Neuropati akut

Mis : Sindrom Guillan Barre

Neuropati Kronik

Mis : diabetes mellitus

Page 11: NEUROPATI-PPT

3. Menurut Letak Lesi

Aksonopati Distal

Gangguan pada Akson

Mielienopati

Gangguan pada selubung mielin

Neuronopati

Gangguan pada badan sel saraf di cornu anterior, medulla spinalis atau pada dorsal root ganglion.

Page 12: NEUROPATI-PPT

ETIOLOGI

Trauma

Tekanan berkepanjangan pada saraf

Destruksi saraf akibat penyakit atau keracunan.

Diabetes

Kemoterapi, pengobatan HIV, dan antibiotik golongan kuinolon, konsumsi vitamin B6 (Pyridoxine) melebihi dosis 50-100 mg per hari.

Page 13: NEUROPATI-PPT

NEUROPATI

MONONEUROPATI POLINEUROPATI

NEURITIS NEUROPATI OTONOM

Page 14: NEUROPATI-PPT
Page 15: NEUROPATI-PPT

GEJALA

Nyeri

Kebas

Kelemahan otot

Rasa terbakar

Hilang rasa

Page 16: NEUROPATI-PPT

PEMERIKSAAN

Anamnesis

Pemeriksaan Fisik ( Neurologi )

EMG

Pemeriksaan Laboratorium

Page 17: NEUROPATI-PPT
Page 18: NEUROPATI-PPT

PENATALAKSANAAN

Anti Depresan

Anti Konvulsan

Anti Inflamasi Non Steroid

Page 19: NEUROPATI-PPT

DAFTAR PUSTAKA

Baker AB. Clinical neurology. Philadelphia: Harper & Row, 1987 vol.4: 48-49

http://neuro.fk.unand.ac.id/images/stories/CLINICAL%20APPROACH%20AND%20ELECTRODIAGNOSTIC%20IN%20PERIPHERAL%20NEUROPATHY%20IN%20ELDERLY.pdf

Duus Peter . Topical diagnosis in neurology. Edisi 3. New York: Thieme, 1983: 4-6

Japardi Iskandar. Peroneal Neuropathy. Universitas Sumatera Utara. 2002: 1-6

http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/30881/4/ChapterNeuropathy Diabetik%20II.pdf

http://zulliesikawati.staff.ugm.ac.id/wp-content/uploads/pain-management.pdf

Page 20: NEUROPATI-PPT

TERIMA KASIH