34
Pancasila sebagai sumber nilai By: Kelompok 2

Pancasila sebagai sumber nilai

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pancasila sebagai sumber nilai

Pancasila sebagai sumber nilai

By: Kelompok 2

Page 2: Pancasila sebagai sumber nilai

Anggota Kelompok

• Ardhika Wisnu W

• Galih Surya A

• Ivan Jodi S

• Novita Artha U

• Rizky Amalla

• Ryan Rizky Kurniawan

• Winie Kurnia N

• Yulia Fauzi

• Yunita Awaliyah

Page 3: Pancasila sebagai sumber nilai

Pendahuluan

• Pancasila adalah sumber nilai. Artinya, Pancasila adalah acuan utama bagi pembentukan hukum nasional, kegiatan penyelenggaraan Negara, partisipasi warga Negara dan pergaulan antar warga Negara dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Nilai-nilai yang terkandung dalam pancasila pun menjiwai seluruh kegiatan berbangsa dan bernegara.

Page 4: Pancasila sebagai sumber nilai

a. Nilai Dasar

• Nilai-nilai dasar itu bersifat abstrak dan umum. Nilai-nilai itu tidak berubah, namun maknanya dapat disesuaikan dengan perkembangan zaman. Ini terjadi karena adanya penafsiran ulang yang akhirnya memunculkan nilai baru yang lebih operasional, sesuai tantangan kekinian bangsa. Nilai operasional itu bisa berupa nilai instrumental ataupun praksis.

Page 5: Pancasila sebagai sumber nilai

a. Nilai Dasar

Page 6: Pancasila sebagai sumber nilai

Sila 1

• Merupakan bentuk keyakinan yang berpangkal dari kesadaran manusia sebagai makhluk Tuhan

• Negara menjamin tiap warga Negara untuk beribadat menurut agama dan kepercayaan masing-masing

• Mengembangkan sikap toleransi antar umat beragama

• Tidak boleh melakukan sikap anti-Ketuhanan

Page 7: Pancasila sebagai sumber nilai

Sila ke-2

• Adanya konsep nilai kemanusiaan yang lengkap, adil dan bermutu tinggi karena kemampuannya berbudaya

• Manusia Indonesia adalah warga dunia, meyakini persamaan harkat dan martabat sebagai hamba Tuhan

• Mengandung nilai cinta kasih dan nilai etis yang menghargai kebenaran, santun, dan menghormati harkat kemanusiaan.

Page 8: Pancasila sebagai sumber nilai

Sila ke-3

• Persatuan dan kesatuan daklam arti ideologis, ekonomi, politik, social-budaya dan keamanan

• Menghargai keseimbangan antara kepentingan pribadi dan masyarakat

• Menjunjung tinggi tradisi kejuangan dan kerelaan untuk berkorban dan membela kehormatan bangsa dan negara

Page 9: Pancasila sebagai sumber nilai

Sila ke-4

• Kedaulatan rakyat yang bersumber pada nilai kebersamaan, kekeluargaan dan kegotong royongan

• Musyawarah merupakan cermin sikap dan pandangan hidup bahwa kemauan rakyat adalah kebenaran dan keabsahan yang tinggi

• Mendahulukan kepentingan Negara dan masyarakat

Page 10: Pancasila sebagai sumber nilai

Sila ke-5

• Setiap rakyat diperlakukan secara adil dalam segala bidang

• Tidak adanya golongan minoritas dan mayoritas

• Adanya keselarasan, keserasian dan keseimbangan antara hak dan kewajiban rakyat Indonesia.

Page 11: Pancasila sebagai sumber nilai

b. Nilai Instrumental dan Nilai Praksis

• Nilai Instrumental adalah penjabaran dari nilai dasar. Nilai ini berlaku dalam kurun waktu tertentu dan untuk kondisi tertentu. Sidatnya kontekstual, dan harus disertai dengan perkembangan zaman. Nilai instrumental memerlukan penyesuaian secara berkala, agar menjamin nilai tetap relevan dengan masalah-maslah utama yang dihadapi masyarakat.

Page 12: Pancasila sebagai sumber nilai

b. Nilai Instrumental dan Nilai Praksis

• Nilai Instrumental tercantum dalam seluruh dokumen kenegaraan yang menindaklanjuti UUD 1945. Lembaga yang berwenang menyusun nilai instrumental adalah : (1) MPR (2) Presiden (3) DPR

Page 13: Pancasila sebagai sumber nilai

b. Nilai Instrumental dan Nilai Praksis

• Nilai praksis merupakan penjabaran dari nilai instrumental dalam waktu konkret pada tempat dan situasi tertentu. Nilai ini terkandung dalam kehidupan sehari-hari, yaitu cara kita melaksanakan nilai-nilai pancasila.

Page 14: Pancasila sebagai sumber nilai

Kesimpulan

Nilai Dasar

Nilai InstrumentalNilai Praksis

Dijabarkan

Dijabarkan

Page 15: Pancasila sebagai sumber nilai

Quiz

Page 16: Pancasila sebagai sumber nilai

Quiz

• 1. Macam-macam nilai operasional adalah …

a. Nilai Instrumental & Nilai Modernisasi

b. Nilai Praksis & Nilai Pragmatis

c. Nilai Modernisasi & Nilai Praksis

d. Nilai Praksis & Nilai Instrumental

e. Nilai Instrumental & Nilai Pragmatis

Page 17: Pancasila sebagai sumber nilai

Quiz

• 2. Lembaga berikut yang berwenang menyusun nilai instrumental, kecuali …

a. Mahkamah Agung c.MPRe. DPR

b. Presiden d. Lembaga Eksekutif

Page 18: Pancasila sebagai sumber nilai

Quiz

• 3. Pelaksanaan nilai-nilai yang bersumber pada sila pertama Pancasila dijamin dalam UUD 1945 pasal …

a. 27 c. 29e. 31

b. 28 d. 30

Page 19: Pancasila sebagai sumber nilai

Quiz

• 4. Nilai-nilai Pancasila yang sifatnya abadi terdapat pada …

a. sistem pemerintahan RI

b. Pembukaan UUD 1945

c. Penjelasan UUD 1945

d. hubungan antarlembaga Negara

e. Batang Tubuh UUD 1945

Page 20: Pancasila sebagai sumber nilai

Quiz

• 5. Pasal 33 UUD 1945 tentang perekonomian, merupakan nilai instrumental dari Pancasila sila ke …

a. 1 c. 3e. 5

b. 2 d. 4

Page 21: Pancasila sebagai sumber nilai

Quiz

• 6. Manusia perlu dilakukan sesuai harkat dan martabatnya sebagai makhluk Tuhan yang sama derajatnya dan memiliki hak asasi adalah perwujudan nilai...

a. Ketuhanan

b. Kemanusiaan

c. Persatuan

d. Kerakyatan

e. Keadilan

Page 22: Pancasila sebagai sumber nilai

SELAMAT ANDA BENAR!

Page 23: Pancasila sebagai sumber nilai

100 untuk anda!!!

Page 24: Pancasila sebagai sumber nilai

BENAR WAKHEBAT WAKNGERI WAK

Page 25: Pancasila sebagai sumber nilai

BENER GAK YA??

Page 26: Pancasila sebagai sumber nilai

Yah, salah

Page 27: Pancasila sebagai sumber nilai

Kenapa jawabannya salah? Kenapa salah? Kenapa?

Page 28: Pancasila sebagai sumber nilai

MAAF, ANDA SALAH :’)

Page 29: Pancasila sebagai sumber nilai

YANG TABAH YA (´._.`)\('́I '́J ⌣

)

Page 30: Pancasila sebagai sumber nilai

a. Nilai Dasar

Bintang :Melambangkan Sila

Pertama, Yaitu Ketuhanan Yang Maha

Esa

Page 31: Pancasila sebagai sumber nilai

a. Nilai Dasar

Tali Rantai:Melambangkan Sila ke-2, yaitu Kemanusiaan yang

adil dan beradab

Page 32: Pancasila sebagai sumber nilai

a. Nilai Dasar

Pohon Beringin :Melambangkan Sila

Ke-3, Yaitu Persatuan Indonesia

Page 33: Pancasila sebagai sumber nilai

a. Nilai DasarKepala Banteng :

Melambangkan Sila ke-4, yaitu Kerakyatan yang Dipimpin oleh

Hikmat Kebijaksanaan dalam

Permusyawaratan/Perwakilan

Page 34: Pancasila sebagai sumber nilai

a. Nilai Dasar

Padi dan Kapas :Melambangkan Sila Ke-5, yaitu Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia