1
Kantor : Gedung D, Jl. Jenderal Sudirman Pintu Satu, Senayan, Jakarta Pusat 10270 Telp. 021 5794 6100 Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Penjaminan Mutu 2016 Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Penjaminan Mutu 2016 PEDOMAN SISTEM PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN TINGGI KEMENRISTEKDIKTI 2016 Pada tanggal 31 Desember 2015 mulai diberlakukan Masyarakat Ekonomi ASEAN (ASEAN Economic Community) yang menjamin keberlangsungan sirkulasi bebas (free flows), yaitu: Free Flows of Goods; Free Flows of Services; Free Flows of Investment; Free Flows of Capital; Free Flows of Skilled Labour; di lingkungan Negara Anggota ASEAN, termasuk Indonesia. Untuk menghadapi Free Flows of Services dan Free Flows of Skilled Labour, dunia pendidikan nggi di Indonesia harus senanasa meningkatkan mutu pendidikan ngginya, sehingga lulusan dan hasil peneliannya memiliki daya saing dak saja di aras ASEAN melainkan juga di aras dunia. Dalam rangka menciptakan budaya mutu pendidikan nggi di Indonesia, Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi yang telah diinisiasi sejak tahun 2003 oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi harus senanasa dikembangkan untuk memenuhi tantangan baru pada aras regional maupun aras global. Buku ini memfasilitasi perguruan nggi di Indonesia agar memiliki kompetensi dalam menyelenggarakan pendidikan yang bermutu.

PEDOMAN SISTEM PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN TINGGI

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PEDOMAN SISTEM PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN TINGGI

Kantor : Gedung D, Jl. Jenderal Sudirman Pintu Satu, Senayan, Jakarta Pusat 10270 Telp. 021 5794 6100

Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan TinggiDirektorat Jenderal Pembelajaran dan KemahasiswaanDirektorat Penjaminan Mutu2016

Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan TinggiDirektorat Jenderal Pembelajaran dan KemahasiswaanDirektorat Penjaminan Mutu2016

PEDOMAN SISTEM

PENJAMINAN M

UTU PENDIDIKAN TINGGIKEM

ENR

ISTEKDIKTI 2016

Pada tanggal 31 Desember 2015 mulai diberlakukan Masyarakat Ekonomi ASEAN (ASEAN Economic Community) yang menjamin keberlangsungan sirkulasi bebas (free flows), yaitu:

Free Flows of Goods; Free Flows of Services; Free Flows of Investment; Free Flows of Capital; Free Flows of Skilled Labour;

di lingkungan Negara Anggota ASEAN, termasuk Indonesia.

Untuk menghadapi Free Flows of Services dan Free Flows of Skilled Labour, dunia pendidikan tinggi di Indonesia harus senantiasa meningkatkan mutu pendidikan tingginya, sehingga lulusan dan hasil penelitiannya memiliki daya saing tidak saja di aras ASEAN melainkan juga di aras dunia.

Dalam rangka menciptakan budaya mutu pendidikan tinggi di Indonesia, Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi yang telah diinisiasi sejak tahun 2003 oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi harus senantiasa dikembangkan untuk memenuhi tantangan baru pada aras regional maupun aras global. Buku ini memfasilitasi perguruan tinggi di Indonesia agar memiliki kompetensi dalam menyelenggarakan pendidikan yang bermutu.