2
PEMBUATAN PUPUK ORGANIK CAIR ( UNTUK CAMPURAN 200 L ) BAHAN 1 Kg dedak padi 1 Kg dedak jagung 1 Kg dedak gandum (Pollard) 1 Kg gula merah ½ kg terasi 1 liter molases (tetes) 1 liter EM (buatan Pak Oles) Hijauan tanaman rumput, atau tanaman merambat yang tumbuh cepat seperti: Awar-awar (Bhs Bali), Sembung, tapak liman, jarak pagar dsb sampai mencapai berat 30 kg dicincang Kotoran sapi dengan kencingnya 10 kg CARA PEMBUATANNYA: Bahan tersebut diatas dimasukkan ke dalam bak air ( tong ) volume 200 liter tambahkan air usahakan air sumur/pompa sampai permukaannya mencapai 15 cm dibawah bibir tong. bahan diaduk mengguanakan tongkat kayu sampai merata. Tutup tong selama 3 hari pertama jangan dibuka Pada hari ke – 4 sampai hari ke -15 diaduk setiap hari jangan lupa ditutup kembali setelah diaduk. Setelah hari ke – 15 cairan yang timbul diambil, disaring dan disimpan dalam botol atau jerigen. Ampasnya dapat ditambahkan molase dan dedak kembali. Dosis pemakaian :

Pembuatan Pupuk Organik Cair

  • Upload
    denisma

  • View
    20

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Pembuatan Pupuk Organik Cair

PEMBUATAN PUPUK ORGANIK CAIR

( UNTUK CAMPURAN 200 L )

BAHAN

1 Kg dedak padi 1 Kg dedak jagung 1 Kg dedak gandum (Pollard) 1 Kg gula merah ½ kg terasi 1 liter molases (tetes) 1 liter EM (buatan Pak Oles) Hijauan tanaman rumput, atau tanaman merambat yang tumbuh cepat

seperti: Awar-awar (Bhs Bali), Sembung, tapak liman, jarak pagar dsb sampai mencapai berat 30 kg dicincang

Kotoran sapi dengan kencingnya 10 kg

CARA PEMBUATANNYA:

Bahan tersebut diatas dimasukkan ke dalam bak air ( tong ) volume 200 liter tambahkan air usahakan air sumur/pompa sampai permukaannya mencapai 15 cm dibawah bibir tong. bahan diaduk mengguanakan tongkat kayu sampai merata.

Tutup tong selama 3 hari pertama jangan dibuka

Pada hari ke – 4 sampai hari ke -15 diaduk setiap hari jangan lupa ditutup kembali setelah diaduk.

Setelah hari ke – 15 cairan yang timbul diambil, disaring dan disimpan dalam botol atau jerigen. Ampasnya dapat ditambahkan molase dan dedak kembali.

Dosis pemakaian :

Untuk menyiram tanaman 1 gelas ( 250 cc ) ditambah dengan 20 liter air. Untuk memupuk melalui daun ( disemprot ) 1 cc pupuk ditambah 1 cc

atonik ditambah 1 liter air. Pemupukan dilakukan seminggu sekali

Untuk modifikasi 1 liter pupuk bisa ditambah 1 gram urea.