16
PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI BELANJA MODAL DI JAWA TIMUR SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana Jurusan Akuntansi Oleh : IMANIAR PUTRI MAHARGONO NIM : 2013310549 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS S U R A B A Y A 2017

PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

  • Upload
    others

  • View
    6

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP

ALOKASI BELANJA MODAL DI JAWA TIMUR

S K R I P S I

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian

Program Pendidikan Sarjana

Jurusan Akuntansi

Oleh :

IMANIAR PUTRI MAHARGONO

NIM : 2013310549

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

S U R A B A Y A

2017

Page 2: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29
Page 3: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

i

PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP

ALOKASI BELANJA MODAL DI JAWA TIMUR

S K R I P S I

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian

Program Pendidikan Strata Satu

Jurusan Akuntansi

Oleh:

IMANIAR PUTRI MAHARGONO

NIM : 2013310549

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

SURABAYA

2017

Page 4: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

ii

Page 5: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

iii

Page 6: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

iv

Page 7: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

v

MOTTO

“KUNCI DARI MERAIH SUKSES ADALAH JANGAN MENGERJAKAN SESUATU ASAL SESUKA

HATI, MELAINKAN DENGAN PENUH KEDISIPLINAN DAN KESERIUSAN”

DAN...

“ SUKSES ADALAH TERUS MELANGKAH DISETIAP KEGAGALAN TANPA KEHILANGAN SEMANGAT”

-WINSTON CHURCHILL-

KATA PERSEMBAHAN TERIMAKASIH KEPADA...

- Allah SWT yang telah memberikan Rahmat dan Hidayah serta memberi kelancaran dalam hidup saya terutama dalam pembuatan skripsi ini... (Thanks GOD)

TERIMAKASIH KEPADA...

- STIE Perbanas Surabaya yang telah memberi saya kesempatan untuk mengembangkan ilmu yg telah saya miliki dan saya bisa lulus dalam 3,5 tahun dengan bangga... (Alhamdulillah)

TERIMAKASIH KEPADA...

- Dosen Pembimbing saya (ibu Erida Herlina) dan (ibu Laely Aghe Africa) yang telah membantu saya khusus nya dalam pembuatan skripsi ini, terimakasih bu telah sabar dan telaten dalam menghadapi saya yang kiranya malas dan lalai dalam membuat skripsi ini... (I LOVE YOU BU ERIDA & BU LAELY!!!)

TERIMAKASIH KEPADA... - Kedua Orang Tua saya (Bapak Setijo Mahargono, SH. M.Si dan Ibu Justami) yg sudah

memberikan kasih sayang, cintanya, dan selalu sabar, mau membiayai saya sekolah dr kecil hingga saya sudah menjadi Sarjana. (ILOVE YOU AYAH & IBU!!!)

TERIMAKASIH KEPADA...

- Kakak dan Adik saya (Itang Noorsha Mahargono, S.Hub.Int & Indira Rachma Mahargono) kalian saudara yg paling terbaik yg Allah kirim lewat ibu & ayah untuk aku. (ILOVEYOU MY BRO & MY SIST!!!)

Page 8: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

vi

TERIMAKASIH KEPADA... - Puyuh Family (Asfahan, Mery, Amel, Dega & kakak Naimah) yg selalu ada dari awal

kuliah hingga akhirnya kita sarjana bersama. Terimakasih karna kalian aku bisa mendapatkan gelar sarjana ini dengan cepat. Kalian yg selalu ada saat suka dan dukaku, yg selalu mendengarkan curahan hati hingga curahan skripsiku. Kalian terbaik, bener bener temen kentel yg aku miliki... (PUYUH FAMILY THE BEST!!!)

TERIMAKASIH KEPADA...

- Rekan rekan aku yg membantuku saat kuliah (karna banyak jadi gak disebutin satu-satu yaaah) terimakasih kalian selalu ada untuk aku terutama dalam pembuatan skripsi ini... (THANKS GUYSSS MUAAH!!!)

TERIMAKASIH KEPADA...

GM FAMILY sebagai teman yg selalu ada saat aku buntu karna skripsi dan buntu hati. Kalian selalu membuat aku tertawa dan bahagia, seakan lupa dengan segalanya HAHA.

TERIMAKASIH KEPADA...

- FAISAL ADITYO S. Terimakasih selalu ada dr mulai kita masih kecil sampai kita sudah besar, dan selalu ada saat galau bahagia sedih sakit dll. Terimakasih kamu sudah mau jadi partner terbaik yg selalu sabar menghadapiku. Gak mau banyak ngomongnya, kalo disebutin ngalah ngalahin skripsinya hehe. Yg paling penting aku bahagia Allah kirim kamu jadi partnerku...

TERIMAKASIH KEPADA...

- UKM BT Stie Perbanas Sby (Pengurus 2014-2015) yg sudah memberiku kesempatan untuk mengembangkan kemampuan aku untuk berorganisasi di sini... (MAU SEHAT? MAU KUAT? MAU DAPET JODOH? MASUK BT!!!)

Page 9: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang

telah melimpahkan Rahmat serta Hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan

skripsi dengan judul “Pengaruh PAD, DAU, DAK dan SiLPA Terhadap Alokasi

Belanja Modal di Jawa Timur” dengan baik dan lancar. Penulis menyadari sepenuhnya

dalam penyusunan skripsi ini tidak akan terselesaikan dengan baik tanpa adanya

dukungan dan bantuan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan

rasa hormat dan ucapan terima kasih kepada :

1. Bapak Lutfi, S.E., M.Fin selaku Ketua STIE Perbanas Surabaya

2. Ibu Dr. Luciana Spica Almilia, SE.,M.Si.,QIA selaku Ketua Program Studi Sarjana

Akuntansi STIE Perbanas Surabaya.

3. Ibu Erida Herlina, SE., M.Si. dan Ibu Laely Aghe Africa, SE., MM. selaku Dosen

Pembimbing dan Co-Dosen Pembimbing, yang telah mendukung dan membimbing

dalam memberikan kritik, saran, serta arahan selama proses penyelesaian skripsi.

4. Bapak Dr. Drs. Agus Samekto Ak., M.Si. selaku dosen wali.

5. Ibu Riski Aprillia Nita, SE., M.A dan Ibu Agustina Ratna Dwianti, S.E., MSA. selaku

dosen penguji.

6. Segenap Civitas Akademika STIE Perbanas Surabaya yang telah memberikan ilmu

pengetahuan dan bantuan kepada penulis selama perkuliahan.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena

itu, penulis memohon maaf apabila masih banyak kekurangan karena keterbatasan

pengetahuan dan pengalaman. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak

yang membutuhkan. Kritik dan saran sangat diharapkan penulis untuk kesempurnaan

penelitian selanjutnya.

Surabaya, Maret 2017

Penulis

Page 10: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................. i

HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI ...................................................... ii

HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI .............................................................iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ............................................................ iv

HALAMAN MOTTO & PERSEMBAHAN ...................................................... v

KATA PENGANTAR ........................................................................................ vii

DAFTAR ISI ......................................................................................................viii

DAFTAR TABEL ................................................................................................ x

DAFTAR GAMBAR ........................................................................................... xi

DAFTAR LAMPIRAN ...................................................................................... xii

ABSTRACK ......................................................................................................xiii

ABSTRAK ......................................................................................................... xiv

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................... 1

1.1 Latar Belakang ............................................................................ 1

1.2 Perumusan Masalah .................................................................... 9

1.3 Tujuan Penelitian ........................................................................ 9

1.4 Manfaat Penelitian .................................................................... 10

1.5 Sistematika Penulisan Skripsi ................................................... 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ................................................................... 12

2.1 Penelitian Terdahulu ................................................................. 12

2.2 Landasan Teori .......................................................................... 24

2.3 Kerangka Pemikiran .................................................................. 49

2.4 Hipotesis Penelitian ................................................................... 50

BAB III METODE PENELITIAN ................................................................ 51

3.1 Rancangan Penelitian ................................................................ 51

3.2 Batasan Penelitian ..................................................................... 51

3.3 Identifikasi Variabel .................................................................. 52

3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ........................ 52

3.5 Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel ................ 55

3.6 Data dan Metode Pengumpulan Data ........................................ 55

BAB IV GAMBAR SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA .... 59

4.1 Gambaran Subyek Penelitian .................................................... 59

4.2 Analisis Data ............................................................................. 61

4.3 Pembahasan ............................................................................... 82

Page 11: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

ix

BAB V PENUTUP ......................................................................................... 89

5.1 Kesimpulan ............................................................................... 89

5.2 Keterbatasan Penelitian ............................................................. 91

5.3 Saran .......................................................................................... 91

DAFTAR RUJUKAN

LAMPIRAN

Page 12: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

x

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Matriks Penelitian Terdahulu 23

Tabel 4.1 Sampel Penelitian 59

Tabel 4.2 Hasil Deskriptif Statistik 61

Tabel 4.3 Desciptive Statistic 65

Tabel 4.4 Desciptive Statistic 68

Tabel 4.5 Desciptive Statistic 71

Tabel 4.6 Desciptive Statistic 73

Page 13: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

xi

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1.1 Perkembangan Porsi Belanja Modal 3

Gambar 1.2 Rasio Belanja Modal Jawa Timur Tahun 2013 4

Gambar 2.1 Kerangka Anggaran Pendapatan Belanja Daerah 37

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran 50

Gambar 4.1 Gambar Website DJPK 60

Gambar 4.2 Alokasi Belanja Modal Kabupaten/ Kota 62

Gambar 4.3 Pendapatan Asli Daerah Kabupaten/ Kota 66

Gambar 4.4 Dana Alokasi Umum Kabupaten/ Kota 69

Gambar 4.5 Dana Alokasi Khusus Kabupaten/ Kota 71

Gambar 4.5 Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (SiLPA) Kabupaten/ Kota 74

Page 14: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 : Daftar Sampel data Kabupaten/Kota Jawa Timur

Lampiran 2 : Data Tabulasi per Variabel Tahun 2010-2014

Lampiran 3 : Data Tabulasi Keseluruhan Variabel Tahun 2010-2014

Lampiran 4 : Output SPSS

Page 15: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

xiii

THE EFFECT PAD, DAU, DAK and SiLPA AGAINST EXPENDITURE

ALLOCATION CAPITAL IN EAST JAVA

Imaniar Putri Mahargono

STIE Perbanas Surabaya

Email : [email protected]

Jl. Nginden Semolo no. 34-36 Surabaya, 60118 Indonesia

ABSTRACT

This research aims to describe and analyze the effect of District Own

Revenue (PAD), General Allocation Fund (DAU), Special Allocation Fund

(DAK), the remaining budget (SiLPA) against expenditure allocation Capital in

District / City in East Java from the period of 2010 -2014.The analytical method

used in this research is multiple linear regression assisted with Microsoft Excel

and statistical packages social sciences (SPSS) 22.0.This type of data is

secondary quantitative data from APBD Budget Realization Report and sample

in this study is 29 districts and 9 city in East Java from 2010-2014. The results

of this research are District Own Revenue (PAD) have a significant effect on

capital expenditure.General Allocation Fund (DAU) has a significant effect on

capital expenditure.Special Allocation Fund (DAK) has no influence on the

allocation of capital expenditures.The remaining budget (SiLPA) had no

influence on the allocation of capital expenditures.

Keywords: Capital Expenditure Allocation, District Own Revenue, General

Allocation Fund, Special Allocation Fund, the remaining budget.

Page 16: PENGARUH PAD, DAU, DAK, DAN SiLPA TERHADAP ALOKASI …eprints.perbanas.ac.id/2634/3/COVER.pdf · 2017. 8. 8. · Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29

xiv

PENGARUH PAD, DAU, DAK dan SiLPA TERHADAP ALOKASI

BELANJA MODAL DI JAWA TIMUR

Imaniar Putri Mahargono

STIE Perbanas Surabaya

Email : [email protected]

Jl. Nginden Semolo no. 34-36 Surabaya, 60118 Indonesia

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis pengaruh

Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Alokasi Umum (DAU), Dana Alokasi Khusus

(DAK), Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (SiLPA) terhadap Alokasi belanja Modal di

Kabupaten/ Kota di Jawa Timur pada periode 2010-2014. Metode analisis yang

digunakan adalah regresi linier berganda dibantu dengan microsoft excel dan paket

statistik ilmu sosial (SPSS) 22.0. Jenis data adalah data kuantitatif sekunder dari

Laporan Realisasi Anggaran APBD dan Sampel dalam penelitian ini 29 Kabupaten dan

9 Kota di Jawa Timur pada tahun 2010 hingga 2014. Hasil dari penelitian ini adalah

Pendapatan Asli Daerah (PAD) memiliki pengaruh yang signifikan terhadap alokasi

belanja modal. Dana Alokasi Umum (DAU) memiliki pengaruh yang signifikan

terhadap alokasi belanja modal. Dana Alokasi Khusus (DAK) tidak memiliki pengaruh

terhadap alokasi belanja modal. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (SiLPA) tidak

memiliki pengaruh terhadap alokasi belanja modal.

Kata Kunci: Alokasi Belanja Modal, Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi

Umum, Dana Alokasi Khusus, Sisa Lebih Perhitungan Anggaran.