4
Penyebab Masalah No. Penyebab Masalah Alternatif Jalan Keluar A. INPUT 1. Tidak tersedia USG dan monitor Menyediakan USG dan monitor 2. Kurangnya jumlah persediaan meteran Menambah jumlah persediaan meteran 3. Tidak tersedia tourniquet Menyediakan tourniquet 4. Tidak tersedia RDT HIV Menyediakan RDT HIV 5. Kurangnya jumlah tempat tidur ibu hamil Menambah jumlah tempat tidur ibu hamil 6. Kurangnya jumlah selimut Menambah jumlah selimut 7. Kurangnya jumlah tenaga kerja dokter umum Menambah jumlah tenaga kerja dokter umum 8. Tidak ada petugas laboratorium Memperkerjakan petugas laboratorium 9. Tidak ada supir ambulans Memperkerjakan supir ambulans B. PROSES 1. Tidak dilakukan pemeriksaan HIV Menyediakan RDT HIV 2. Pelaporan kohort yang tidak lengkap Motivasi petugas untuk melengkapi laporan C. OUTPUT 1. Cakupan K 4 belum memenuhi target

Penyebab Masalah ANC

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Perumusan masalah ANC obsgyn IKM

Citation preview

Penyebab Masalah

No.Penyebab MasalahAlternatif Jalan Keluar

A.INPUT

1.Tidak tersedia USG dan monitorMenyediakan USG dan monitor

2.Kurangnya jumlah persediaan meteran Menambah jumlah persediaan meteran

3.Tidak tersedia tourniquet Menyediakan tourniquet

4.Tidak tersedia RDT HIVMenyediakan RDT HIV

5.Kurangnya jumlah tempat tidur ibu hamilMenambah jumlah tempat tidur ibu hamil

6.Kurangnya jumlah selimutMenambah jumlah selimut

7.Kurangnya jumlah tenaga kerja dokter umumMenambah jumlah tenaga kerja dokter umum

8.Tidak ada petugas laboratorium Memperkerjakan petugas laboratorium

9.Tidak ada supir ambulansMemperkerjakan supir ambulans

B.PROSES

1.Tidak dilakukan pemeriksaan HIV Menyediakan RDT HIV

2. Pelaporan kohort yang tidak lengkapMotivasi petugas untuk melengkapi laporan

C.OUTPUT

1.Cakupan K4 belum memenuhi target

MAN

Ketidakpatuhan ibu hamil dalam melakukan kunjungan pemeriksaan antenatal terpadu Konseling terhadap ibu hamil saat kontak pertama tentang pentingnya pelayanan antenatal terpadu Melakukan kunjungan rumah pada ibu hamil yang tidak datang ke posyandu

METODE

Kurangnya edukasi kepada ibu hamil mengenai pentingnya pemeriksaan antenatal terpadu Melakukan penyuluhan rutin di posyandu setiap bulan dan di desa setiap tiga bulan sekali mengenai pentingnya pemeriksaan antenatal terpadu Membagikan brosur kepada ibu-ibu hamil dan calon ibu mengenai pentingnya ANC

Kurangnya pendataan dari BPS, klinik swasta atau dukun beranak Meningkatkan kerja sama dengan BPS dan klinik swasta, dukun beranak serta memberikan pelatihan mengenai pendataan kunjungan kehamilan secara lengkap dan benar

Pelaporan kohort yang tidak lengkapMeningkatkan motivasi dari petugas kesehatan untuk mengisi laporan kohort secara lengkap dan benar

2.Cakupan Fe3 belum memenuhi target

METODE

Kurangnya pendataan dari BPS, klinik swasta atau dukun beranak Meningkatkan kerja sama dengan BPS dan klinik swasta, dukun beranak serta memberikan pelatihan mengenai pendataan pemberian tablet Fe secara lengkap dan benar

3.Cakupan pemberian TT1 dan TT2 pada ibu hamil belum memenuhi target

MATERIAL

Kurangnya pasokan imunisasi tetanus toksoid pada puskesmas SuraditaMelakukan permintaan vaksin TT pada dinas kesehatan kabupaten Tangerang

4.Tidak ada pendataan pemeriksaan TB pada ibu hamil

METODE

Tidak ada pemisahan dalam pendataan pemeriksaan TB khusus ibu hamil di puskesmas Suradita Melakukan pemisahan dalam pendataan pemeriksaan TB khusus ibu hamil

5.Cakupan rujukan kasus ibu hamil resiko tinggi belum memenuhi target

METODE

Kurangnya pendataan dari BPS, klinik swasta atau dukun beranakMeningkatkan kerja sama dengan BPS dan klinik swasta, dukun beranak serta memberikan pelatihan mengenai pendataan pemberian rujukan kasus ibu hamil resiko tinggi secara lengkap dan benar

D.LINGKUNGAN

1.Rendahnya tingkat pendidikan masyarakatMengadakan sosialisasi pada masyarakat dan edukasi secara terperinci dengan bahasa yang mudah dimengerti.

2. Ekonomi yang rendahMemperluas sosialisasi mengenai BPJS, Jamkesmas, Jamkesda, dan Jamsostek