15
PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN ANTARA IBU YANG BEKERJA DAN TIDAK BEKERJA DI DESA SIKAMPUH KECAMATAN KROYA KABUPATEN CILACAP SKRIPSI Disusun Oleh : Aditia Indriani J210 100 086 FAKULTAS ILMU KESEHATAN PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014

PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN

ANTARA IBU YANG BEKERJA DAN TIDAK BEKERJA DI DESA

SIKAMPUH KECAMATAN KROYA KABUPATEN CILACAP

SKRIPSI

Disusun Oleh :

Aditia Indriani

J210 100 086

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2014

Page 2: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

ii

Page 3: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

iii

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini tidak terdapat karya yang

pernah diajukan untuk gelar kesarjanaan dari suatu perguruan tinggi dan

sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya yang secara tertulis atau

diterbitkan oleh orang lain kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan

disebutkan dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Apabila ternyata dikemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam

pernyataan sya di atas, maka saya akan bertanggung jawab sepenuhnya.

Surakarta, 01 Desember 2014

Aditia Indriani

J210.100.086

Page 4: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

v

MOTTO

“Sesungguhnya Allah tidak merubah nasib sesuatu kaum sehingga mereka

merobah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri.

(QS. Ar Ra’d: 11)

Harga kebaikan manusia adalah diukur menurut apa yang telah dilaksanakan atau

diperbuatnya. (Ali Bin Abi Thalib)

‘’Segala sesuatu yang kita dapatkan itu tidak akan pernah lepas dari do’a kedua

orangtua kita yang selalu menadahkan tangan kepada yang kuasa.’’

(Penulis)

Page 5: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

vi

PERSEMBAHAN

Tiada kata indah yang dapat penulis ucapkan selain rasa syukur kehadirat

Allah SWT dengan bersujud dan berdoa. Sholawat serta salam tercurahkan

kepada junjungan nabi besar Muhammad SAW, dan semoga kita semua

mendapatkan syafa’atNya amin.

Setiap lembar dalam karya tulis ini semoga bermanfaat.

Dan penulis persembahkan untuk:

Bapak dan mamaku tercinta dan terkasih yang tiada henti-hentinya

memberikan kasih sayang, dukungan dan doa yang terus dipanjatkan.

Adikku Poh dan Dika yang memberikan semangat, dan kekuatan.

Mbaku yang selalu memberikan dukungan, motivasi dan membagiku

banyak pengalamannya mba Endah dan mba Ti, dan sahabatku kaka Siti,

mimi, mimin serta yang spesial Anan yang telah membuat hari-hariku

lebih berwarna, menemani dalam suka dukaku, mengerti akan arti

persahabatan, terimakasih.

Dan teman-teman seperjuangan S1 keperawatan kelas B dan seangkatan

2010

Page 6: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

vii

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahhirobbil’alamin yang selalu penulis panjatkan atas nikmat

yang senantiasa Alloh SWT limpahkan, sehingga penulis dapat menyelesaikan

skripsi ini dengan judul “perbedaan tingkat kemandirian anak usia 6-7 tahun

antara ibu yang bekerja dan tidak bekerja”, skripsi ini disusun guna memenuhi

persyaratan untuk mencapai gelar S1 Keperawatan di Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari

bantuan dan pembimbing dari berbagai pihak, maka dengan segala kerendahan

hati penulis menghanturkan terimakasih kepada :

1. Prof. Dr. Bambang Setiaji, SE., MM., Msc., selaku Rektor Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

2. Dr. Suwadji, M.Kes., selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

3. Okti Sri P, S.Kep., Ns., M.Kep., Sp.Mb., selaku ketua program studi

keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

4. Siti Arifah, S.Kp., M.Kes., selaku pembimbing I yang telah banyak

memberikan bimbingan dan arahan selama penyusunan skripsi ini.

5. Kartinah, S.Kep, selaku pembimbing II yang telah banyak memberikan

bimbingan dan arahan selama penyusunan skripsi ini.

Page 7: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

viii

6. Irdawati, S.Kep., Ns., M.Si.Med., selaku penguji yang diharapkan

memberikan banyak masukan dan arahan demi terwujudnya skripsi yang

baik dalam melakukan penelitian.

7. Seluruh staf pengajar progdi S1 keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah membimbing sehingga

penulis mendapatkan bekal dalam penyusunan skripsi ini.

8. Bapa, Mama dan Adik-adiku tercinta yang senantiasa mendo’akan,

memberikan dukungan, semangat serta kasih sayang yang tiada pernah henti.

9. Teman-teman dan para sahabat yang telah memberikan semangat, dorongan

dan senantiasa membantu penulis dalam penyusunan skripsi ini.

10. Semua pihak yang telah membantu terselesaikannya skripsi ini yang tidak

dapat penulis sebutkan satu persatu.

Perbaikan dan pengembangan penelitian perlu dilakukan, sehingga

peningkatan kesempurnaan dapat diperoleh. Penulis yakin skripsi ini masih

jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran penulis selalu

harapkan untuk pembelajaran lebih lanjut. Akhir kata penulis berharap

semoga penelitian ini dapat bermanfaat bagi penulis maupun pengembangan

ilmu pengetahuan khususnya ilmu keperawatan.

Surakarta, 01 Desember 2014

Penulis

Page 8: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................... i

HALAMAN PENGESAHAN ................................................................. ii

PERNYATAAN ...................................................................................... iii

SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH ............................ iv

MOTTO ............................................................................................................ v

PERSEMBAHAN ............................................................................................. vi

KATA PENGANTAR ............................................................................ vii

DAFTAR ISI ........................................................................................... ix

DAFTAR TABEL ................................................................................... xii

DAFTAR GAMBAR .............................................................................. xiii

DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................... xiv

ABSTRAK .............................................................................................. xv

ABSTRACK ........................................................................................... xvi

BAB I PENDAHULUAN ....................................................................... 1

A. Latar Belakang ........................................................................ 1

B. Perumusan Masalah ................................................................ 3

C. Tujuan Penelitian .................................................................... 3

D. Manfaat Penelitian .................................................................. 4

E. Penelitian Sejenis .................................................................... 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ............................................................. 6

A. Landasan Teori ....................................................................... 6

Page 9: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

x

1. Kemandirian Anak ............................................................. 6

2. ADL (Activity Daily Living) .............................................. 15

B. Kerangka Teori Penelitian ...................................................... 22

C. Kerangka Konsep Penelitian .................................................. 23

D. Hipotesis Penelitian ................................................................ 24

BAB III METODE PENELITIAN.......................................................... 25

A. Jenis dan Rancangan Penelitian ........................................... 25

B. Tempat Dan Waktu Penelitian ............................................. 25

C. Populasi dan Sampel ............................................................ 25

D. Definisi Operasional ............................................................. 29

E. Metode pengumpulan data ................................................... 30

F. Metode Pengolahan dan Analisa Data ................................. 31

G. Etika Penelitian .................................................................... 33

H. Jalannya Penelitian ............................................................... 34

BAB IV HASIL PENELITIAN .............................................................. 36

A. Karakteristik Responden ...................................................... 36

B. Analisa Penelitian ................................................................. 37

BAB V PEMBAHASAN ........................................................................ 40

A. Karakteristik Responden ...................................................... 40

B. Kemandirian anak usia 6-7 tahun pada ibu bekerja ............. 41

C. Kemandirian anak usia 6-7 tahun pada ibu tidak bekerja .... 43

D. Analisis perbedaan kemandirian anak usia 6-7 tahun

antara ibu yang bekerja dan tidak bekerja ............................ 45

Page 10: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

xi

E. Keterbatasan Penelitian ........................................................ 48

BAB VI PENUTUP ................................................................................ 49

A. Simpulan............................................................................... 49

B. Saran ..................................................................................... 49

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................. 51

LAMPIRAN

Page 11: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

xii

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Definisi Operasional ............................................................... 29

Tabel 4.1 Karakteristik Responden ......................................................... 36

Tabel 4.2 Distribusi Responden Berdasarkan Tingkat Kemandirian ...... 37

Tabel 4.3 Tabel Silng Tingkat Kemandirian Anak Antara Ibu Bekerja

Dan Tidak Bekerja .................................................................. 38

Tabel 4.4 Uji T-Test kategori kemandirian-kategori pekerjaan ................... 39

Page 12: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Teori Penelitian ................................................... 23

Gambar 2.2 Kerangka Konsep Penelitian ............................................... 24

Page 13: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Permintaan Menjadi Responden

Lampiran 2. Lembar Persetujuan Menjadi Responden

Lampiran 3. Kuesioner

Lampiran 4. Uji Normalitas Data

Lampiran 5. Crosstab

Lampiran 6. Uji T-Test

Lampiran 7. Paired Test

Lampiran 8. Surat Keterangan Penelitian

Page 14: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

xv

PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN

ANTARA IBU BEKERJA DAN TIDAK BEKERJA DI DESA SIKAMPUH

KECAMATAN KROYA KABUPATEN CILACAP

Aditia Indriani1, Siti Arifah

2, Kartinah

3

Abstrak

Anak merupakan potensi dan penerus cita-cita bangsa yang dasarnya telah

diletakan oleh generasi sebelumnya. Tumbuh kembang anak harus berjalan sejajar

agar dapat menghasilkan generasi yang lebih baik. Usia lahir sampai dengan

pendidikan dasar adalah masa keemasan sekaligus masa yang sangat rentan dalam

tahapan kehidupan yang akan menentukan perkembangan anak selanjutnya. Masa

ini adalah masa yang paling tepat untuk mengajarkan anak dalam

kemandiriannya. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif non eksperimen.

Dengan desain penelitian deskriptif komparatif. Sedangkan pendekatan yang

digunakan adalah Cross Sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh

anak usia 6-7 tahun di Desa Sikampuh Kecamatan Kroya Kabupaten Cilacap

berjumlah 142 anak dengan ibu yang bekerja sebanyak 79 orang dan ibunya tidak

bekerja sebanyak 63 orang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah

probability sampling. Probability sampling dengan menggunkan teknik simple

random sampling, yaitu sebanyak 59 responden. Waktu penelitian dilakukan

mulai bulan Agustus 2014. Variabel independen penelitian ini adalah ibu bekerja

dan ibu tidak bekerja di Desa Sikampuh Kecamatan Kroya Kabupaten Cilacap.

Variabel dependen penelitian ini adalah tingkat kemandirian anak usia 6-7 tahun

yang berada di Desa Sikampuh Kecamatan Kroya Kabupaten Cilacap. Analisis

data hasil penelitian menggunakan uji T-test menunjukan hasil bahwa p=0.709,

dimana nilai tersebut lebih besar dari 0.05 (p<0.05) maka Ho ditolak, artinya ada

perbedaan tingkat kemandirian anak usia 6-7 tahun antara ibu yang bekerja dan

tidak bekerja.

Kata kunci: Kemandirian Anak, Perkembangan Anak, Ibu Bekerja, Ibu Tidak

Bekerja

Page 15: PERBEDAAN TINGKAT KEMANDIRIAN ANAK USIA 6-7 TAHUN … fileantara ibu yang bekerja dan tidak bekerja di desa sikampuh kecamatan kroya kabupaten cilacap skripsi ... surat pernyataan

DIFFERENCES OF INDEPENDENCE OF CHILDREN AGES 6-7 YEARS

BETWEEN MOTHER DOES NOT WORK AND WORK IN THE VILLAGE

SIKAMPUH TRACT CILACAP DISTRICT

Aditia Indriani1, Siti Arifah

2, Kartinah

3

abstract

Child is a potential successor to the ideals of a nation that has essentially placed

by previous generations. Development of the child must run parallel in order to

produce a better generation. Ages birth through elementary education is the

golden age at the same time very vulnerable in the stages of life that will

determine the further development of the child. This period is the most

appropriate time to teach children in their independence. This research is non-

experimental quantitative research. With comparative descriptive research

design. While the approach used is Cross Sectional. The population in this study

were all children aged 6-7 years in the Village Tract Sikampuh District of Cilacap

district amounted to 142 children with a mother who worked as many as 79

people and the mother does not work as many as 63 people. The sampling

technique used is the probability sampling. Probability sampling by using simple

random sampling technique, as many as 59 respondents. Time the study started in

August 2014. The independent variable of this study was working mothers and

mothers do not work in the Village Tract Sikampuh District of Cilacap district.

The dependent variable of this study is the degree of independence of children

aged 6-7 years who were in the Village Tract Sikampuh District of Cilacap

district. Analysis of survey data using the T-test test results showed that p =

0.709, where the value is greater than 0.05 (p <0.05), then Ho is rejected,

meaning that there are differences in the level of independence of children aged

6-7 years between mothers who work and do not work .

Keywords: Independence of the Child, Child Development, Working Mother,

Mother Not Working