7
Persyaratan Peserta Lomba Kompetensi Siswa Tingkat Provinsi Jawa Timur Untuk Mata Lomba Kompetensi Keahlian : 1. Peserta Mata Lomba Kompetensi Keahlian adalah siswa – siswi kelas XII untuk SMK jenjang 3 ( tiga ) tahun dan kelas XIII untuk smk jenjang 4 ( empat ) tahun. 2. Peserta Mata Lomba Kelompok Bahasa adalah kelas X dan XI untuk jenjang SMK jenjang 3 (tiga) tahun, kelas X, XI, dan XII untuk SMK jenjang 4 (empat) tahun. 3. Peserta Lomba adalah siswa SMK Negeri dan SMK Swasta terkareditasi B. 4. Peserta menyerahkan pas Photo 3 x 4 = 2 Lembar. 5. Peserta menyerahkan Foto Copy Raport Mulai kelas 1 (satu). 6. Peserta belum pernah menjuarai LKS SMK pada tahun sebelumnya. 7. Mengirimkan biodata peserta dan pembimbing paling lambat tanggal 15 Februari 2013 melalui e-mail : [email protected] atau fax : (031) 8946770 (format formulir pendaftaran biodata peserta/pembimbing akan segera diupload). 8. Kesiapan administrasi dapat dibawa pada saat datang dilokasi. Biaya Pendaftaran : 1. Untuk Kelompok Bahasa (per Bidang Lomba) : Rp. 500.000. 2. Untuk Kelompok Pariwisata (per Bidang Lomba) : Rp. 1.200.000. Biaya pendaftaran dikirim ke : BRI no Rek. 1157-01-001-585-53-6 a/n Dra. Siti Rochanah, M.M. Setelah transfer dimohon segera mengkonfirmasi ke 081332984349 a/n Dra. Siti Rochanah, M.M. Tempat dan Tanggal Pelaksanaan Lomba Kegiatan pelaksanaan Lomba Kompetensi Siswa SMK Tingkat Provinsi Jawa Timur ke XXI dilaksanakan pada : Tanggal : 5 s.d. 7 maret 2013 Tempat : SMKN 1 Buduran Jl. Jenggolo No. 1 B Buduran Bidang Kompetensi keahlian : 1. Restaurant Service 2. Cooking 3. Skin Care 4. Ladies and Man Hairdressing 5. Hotel Acomodation 6. Ladies Dressmaking 7. Pastry Bidang Bahasa : 1. Inggris 2. Indonesia 3. Jerman

Persyaratan LKS (1)

  • Upload
    ahmadi

  • View
    17

  • Download
    12

Embed Size (px)

DESCRIPTION

persyaratan lks jember

Citation preview

Page 1: Persyaratan LKS (1)

Persyaratan Peserta Lomba Kompetensi Siswa Tingkat Provinsi Jawa Timur Untuk Mata Lomba Kompetensi Keahlian :

1. Peserta Mata Lomba Kompetensi Keahlian adalah siswa – siswi kelas XII untuk SMK jenjang 3 ( tiga ) tahun dan kelas XIII untuk smk  jenjang 4  ( empat ) tahun.

2. Peserta Mata Lomba Kelompok Bahasa adalah kelas X dan XI untuk jenjang SMK jenjang 3 (tiga) tahun, kelas X, XI, dan XII untuk SMK jenjang 4 (empat) tahun.

3. Peserta Lomba adalah siswa SMK Negeri dan SMK Swasta terkareditasi B.4. Peserta menyerahkan pas Photo 3 x 4 = 2 Lembar.5. Peserta menyerahkan Foto Copy Raport Mulai kelas 1 (satu).6. Peserta belum pernah menjuarai LKS SMK pada tahun sebelumnya.7. Mengirimkan biodata peserta dan pembimbing paling lambat tanggal 15  Februari 2013 melalui e-

mail : [email protected] atau fax : (031) 8946770  (format formulir pendaftaran biodata peserta/pembimbing akan segera diupload).

8. Kesiapan administrasi dapat dibawa pada saat datang dilokasi.

Biaya Pendaftaran :1. Untuk Kelompok Bahasa (per Bidang Lomba) : Rp. 500.000.2. Untuk Kelompok Pariwisata (per Bidang Lomba) : Rp. 1.200.000.

Biaya pendaftaran dikirim ke : BRI no Rek. 1157-01-001-585-53-6   a/n Dra. Siti Rochanah, M.M. Setelah transfer dimohon segera mengkonfirmasi ke 081332984349 a/n Dra. Siti Rochanah, M.M.

Tempat dan Tanggal Pelaksanaan Lomba Kegiatan pelaksanaan Lomba Kompetensi Siswa SMK Tingkat Provinsi Jawa Timur ke XXI dilaksanakan pada :Tanggal    : 5 s.d. 7 maret 2013Tempat :  SMKN 1 Buduran Jl. Jenggolo No. 1 B Buduran

Bidang Kompetensi keahlian :1. Restaurant Service2. Cooking3. Skin Care4. Ladies and Man Hairdressing5. Hotel Acomodation6. Ladies Dressmaking7. Pastry

Bidang Bahasa :1. Inggris2. Indonesia3. Jerman4. Jepang5. Mandarin

NB :Informasi Lebih Lanjut Hub. Sekertariat SMKN 1 Buduran Sidoarjo :SMKN 1 Buduran   : ( 031 ) 8941985Irma                             : (031) 77537174, 087751445255Ratro                            : 083831006485

Informasi Lebih Lanjut mengenai Kisi – Kisi dan Soal masih menunggu dari Dinas Pendidikan Provinsi.

Page 2: Persyaratan LKS (1)

BIODATA

PESERTALOMBA KOMPETENSI SISWA TINGKAT JAWA TIMUR

TAHUN 2013

Bidang Lomba : WEB DESIGNAsal Sekolah : SMK NEGERI 6 JEMBER

Nama : MOCH MA’RUF AMIENNIS : 10610/377.070Tempat, Tgl dan Lahir : JEMBER, 12 MEI 1996Kelas : XII RPL 1Kompetensi Keahlian : REKAYASA PERANGKAT LUNAKNo. HP : 08976302899Alamat Email : [email protected] Sekolah / Telp : JALAN PB SUDIRMAN NO. 114 / (0336)441347

TANGGUL - JEMBER

Tanggul , 9 November 2013

(MOCH MA’RUF AMIEN)

Page 3: Persyaratan LKS (1)

BIODATA

PEMBIMBINGLOMBA KOMPETENSI SISWA TINGKAT JAWA TIMUR

TAHUN 2013Bidang Lomba : WEB DESIGNAsal Sekolah : SMK NEGERI 6 JEMBER

Nama : AHMADI, SENIP : Tempat, Tgl dan Lahir : JEMBER, 16 Juli 1976Jabatan : Guru Produktif RPLKompetensi Keahlian : REKAYASA PERANGKAT LUNAKNo. HP : 08155916476Alamat Email : [email protected] Sekolah / Telp : JALAN PB SUDIRMAN NO. 114 / (0336)441347

TANGGUL - JEMBER

Tanggul , 9 November 2013

( AHMADI, SE)

Page 4: Persyaratan LKS (1)

FORMULIR PENDAFTARAN

KELOMPOK PARIWISATA

NAMA SEKOLAH :

KEPALA SEKOLAH :

ALAMAT SEKOLAH :

NO. TELP :

BIDANG LOMBA :

1. Ladies Dressmaking

Cooking

Pastry

Restaurant Service

Skin Care

Ladies and Man Hairdressing

Hotel Acomodation

Nb. Beri Tanda Centang

Sidoarjo ,.........................................Kepala Sekolah,

LOMBA KOMPETENSI SISWA KE XXI TAHUN 2013

KELOMPOK PARIWISATATINGKAT PROVINSI JAWA TIMUR

DI KOTA SIDOIARJO

Page 5: Persyaratan LKS (1)

(.....................................................)

FORMULIR PENDAFTARAN

KELOMPOK BAHASA

NAMA SEKOLAH :

KEPALA SEKOLAH :

ALAMAT SEKOLAH :

NO. TELP :

BIDANG LOMBA :

1. Bahasa Inggris

Bahasa Indonesia

Bahasa Jepang

Bahasa Jerman

Bahasa Mandarin

Nb. Beri Tanda Centang

Sidoarjo ,.........................................Kepala Sekolah,

(.....................................................)

LOMBA KOMPETENSI SISWA KE XXI TAHUN 2013

KELOMPOK PARIWISATATINGKAT PROVINSI JAWA TIMUR

DI KOTA SIDOIARJO