18
1 PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Halaman Judul luar luar SKRIPSI Oleh: MUHAMMAD ERRIKS IRJIK ILLAH NBI : 311301326 FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA 2019

PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

  • Upload
    others

  • View
    19

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

1

PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK

SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA

Halaman Judul luar luar

SKRIPSI

Oleh:

MUHAMMAD ERRIKS IRJIK ILLAH

NBI : 311301326

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA

2019

Page 2: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

ii

ii

Page 3: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

iii

iii

PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK

SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA

Halaman Pengesahan Pembimbing

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas dan Memenuhi

Salah Satu Syarat Guna Mencapai

Sarjana Hukum

OLEH:

MUHAMMAD ERRIKS IRJIK ILLAH

NBI : 311301326

Surabaya, 15 januari 2019

Dosen Pembimbing

Kristoforus Laga Kleden, SH.,MH

NPP/NIP : 0720086301

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA

2018

Page 4: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

iv

iv

PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK

SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA

Halaman Pengesahan Tim Pe nguji

Oleh:

MUHAMMAD ERRIKS IRJIK ILLAH

NBI : 311301326

Telah Dipertahankan di Depan Tim Penguji

dan Diyatakan Lulus Skripsi Fakultas Hukum

Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Pada Tanggal 18 januari 2019

Berdasarkan Surat Keputusan Dekan No. SK: 046/K/FH/1/2019

Tanggal : ...............................

TIM PENGUJI:

Ketua :Sumiyati, S.H., M.H. ...................

NPP : 20310850031

Serketaris :H.R. Adianto Mardijono, S.H., M.Si. ...................

NPP : 20310930349

Anggota :Wiwik Afifah, S.Pi., S.H., M.H. ...................

NPP : 20310130612

Mengetahui : Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945

Dekan,

Dr. Slamet Suhartono, S.H., M.Hum.

NPP : 20310880147

Page 5: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

v

v

SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Muhammad Erriks Irjik Illah

Program Studi : Ilmu Hukum

Fakultas : Hukum

Dengan ini menyatakan bahwa judul artikel yang akan di muat di Jurnal

Hukum Mimbar Keadilan Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945

Surabaya.

“PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK

SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA”

Benar bebas dari plagiat, dan apabila pernyataan ini terbukti tidak benar,

maka saya bersedia menerima sanksi sesuai ketentuan yang berlaku.

Demikian surat pernyataan ini saya buat untuk dipergunakan sebagaimana

mestinya.

Surabaya, 19 Januari 2019

Yang membuat pernyataan

Muhammad Erriks Irjik Illah

Page 6: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

vi

vi

SURAT PERNYATAAN BEBAS PUBLIKASI GANDA

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Muhammad Erriks Irjik Illah

Program Studi : Ilmu Hukum

Fakultas : Hukum

Dengan ini menyatakan bahwa judul artikel yang akan di muat di Jurnal

Hukum Mimbar Keadilan Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945

Surabaya.

PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI

PELAKU TINDAK PIDANA

Benar bebas dari Publikasi Ganda, dan apabila pernyataan ini terbukti tidak

benar, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai ketentuan yang berlaku.

Demikian surat pernyataan ini saya buat untuk dipergunakan sebagaimana

mestinya.

Surabaya, 19 Januari 2019

Yang membuat pernyataan

Muhammad Erriks Irjik Illah

Page 7: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

vii

vii

Page 8: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

viii

viii

HALAMAN PERSEMBAHAN

حيم حمن الر بسم الل الر

السلام عليكم ورحمة الل وبركاته

Dengan segala puja dan puji syukur kepada Allah yang Maha Esa atas dukungan dan

do’a dari orang-orang tercinta, akhirnya skripsi ini dapat dirampungkan dengan baik

dan tepat pada waktunya. Oleh karena itu, dengan rasa bangga dan bahagia saya

ucapkan rasa syukur dan terimakasih saya kepada:

ALLAH swt, karena hanya atas izin dan karunianyalah maka skripsi ini dapat dibuat

dan selesai pada waktunya. Puji serta syukur yang tak terhingga pada Tuhan

penguasa alam yang meridhoi dan mengabulkan segala do’a.

Buya dan Mamak saya, yang telah memberikan dukungan moril maupun materi

serta do’a yang tiadak henti - hentinya untuk kesuksesan saya, karena tiada kata

seindah lantunan do’a dan tiada do’a yang paling khusuk selain do’a yang terucap

dari orang tua. Ucapan terimakasih saja takkan pernah cukup untuk membalas

kebaikan orang tua, karena itu terimalah persembaha bakti dan cinta ku untuk kalian

Buya Mamakku.

Bapak dan Ibu Dosen pembimbing, penguji dan pengajar, yang selama ini telah tulus

dan ikhlas meluangkan waktunya untuk menuntun dan mengarahkan saya,

memberikan bimbingan dan pelajaran yang tiada ternilai harganya, agar saya

menjadi lebih baik. Terimakasih banyak Bapak dan Ibu dosen, jasa kalian akan

selalu terpatri di hati.

Saudara saya ( Adik dan Saudara Sepupu), yang senantiasa memberikan dukungan,

semangat, senyum dan do’anya untuk keberhasilan ini, cinta kalian adalah

Page 9: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

ix

ix

memberikan kobaran semangat yang menggebu, terimakasih dan sayang ku untuk

kalian.

Ketua beserta Seluruh karyawan yayasan 17 Agustus 1945 Surabaya, dan tak lupa

Kepala Sekolah berserta Kaur dan Guru SMP 17 Agustus 1945 suarabaya yang

senantiasa memberikan dukungan, semangat, senyum dan do’anya untuk

keberhasilan ini, cinta kalian adalah memberikan kobaran semangat yang menggebu,

terimakasih dan sayang ku untuk kalian.

Sahabat dan Teman Tersayang, tanpa semangat, dukungan dan bantuan kalian

semua tak kan mungkin aku sampai disini, terimakasih untuk canda tawa, tangis,

dan perjuangan yang kita lewati bersama dan terimakasih untuk kenangan manis

yang telah mengukir selama ini. Dengan perjuangan dan kebersamaan

iklan tengah

Tetap Fokus Kita Kejar dan Raih Bintang!!

Terimakasih yang sebesar-besarnya untuk kalian semua, akhir kata saya

persembahkan skripsi ini untuk kalian semua, orang-orang yang saya sayangi. Dan

semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan berguna untuk kemajuan ilmu pengetahuan

di masa yang akan datang, Aamiinnn.

MUHAMMAD ERRIKS IRJIK ILLAH

Page 10: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

x

x

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Dengan memanjatkan puja dan puji syukur ke hadirat Allah SWT

yang telah melimpahkan rahmat, hidayah serta karunia-nya yang begitu besar

kepada saya, sehingga saya dapat menyelesaikan skripsi dengan judul :

“PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK

SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA”.

Tak lupa sholawat serta salam semoga selalu tercurahkan kepada

Baginda Rosul Muhammad SAW, yang telah menuntun kita dari jalan

kegelapan menuju jalan yang terang benderang, serta membimbing kita untuk

dapat membedakan mana yang baik dan mana yang buruk.

Adapun maksud dari penyusunan skripsi ini adalah untuk memenuhi

salah satu syarat guna menyelesaikan Program Studi Strata Satu (S1) pada

Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

Dalam hal ini, penulis menyadari keterbatasan pengetahuan dan

pengalaman dalam penyusunan dan pembahasan skripsi ini masih jauh dari

kata sempurna. Keberhasilan penulis dalam menyelesaikan skripsi ini banyak

mendapat bantuan, petunjuk, arahan, bimbingan maupun saran dari berbagai

pihak, oleh karena itu dengan kerendahan hati dan rasa hormat saya

mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada :

1. Bapak Kristoforus Laga Kleden, SH., MH Selaku Dosen Pembimbing

yang telah memberikan pengarahan, petunjuk dan dukungan (suport)

selama proses pembuatan skripsi hingga selesai.

2. Bapak DR. Mulyanto Nugroho, MM., CMA., CPAI. Selaku Rektor

Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

Page 11: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

xi

xi

3. Bapak Dr. H. Slamet Suhartono, S.H., M.H. Selaku Dekan Fakultas

Hukum Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

4. Bapak Prof. Dr. Made Warka, S.H., M.Hum. Selaku Wakil Dekan

Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

5. Ibu Wiwik Afifah, S.Pi., S.H., M.H. Selaku Kepala Program Studi S1

Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus Surabaya.

6. Seluruh Dosen Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

yang selama ini telah membagi pengetahuan dan pengalaman di bidang

hukum dari awal semester hingga akhir semester ini.

7. Seluruh Staf Tata Usaha dan Karyawan Fakultas Hukum Universitas 17

agustus 1945 Surabaya yang telah meluangkan waktu dan bantuan

dalam hal administrasi selama perkuliahan.

8. Kedua Orang Tua saya yang tercinta dengan penuh kasih sayang dan

segala kekuatan serta ketabahan dalam membesarkan dan mendidik

saya. Skripsi dan pencapaian saya ini semuanya untuk kalian, semoga

Allah SWT selalu menjaga dan menyayangi kalian di alam baka.

Anakmu disini berjuang untuk membanggakan kalian, terima kasih atas

dukungan dan doa-nya sehingga saya dapat meyelesaikan skripsi ini.

9. Adik kandung, dan adik ipar saya yang selama ini memberikan

semangat kepada saya untuk mencapai cita-cita.

10. Para familiy yang pernah memberikan do’a dan dukungan kepada saya

selama saya mengikuti kuliah sejak awal semester.

11. Ketua beserta Seluruh karyawan yayasan 17 Agustus 1945 Surabaya,

dan tak lupa Kepala Sekolah berserta Kaur, Guru dan Karyawan SMP

17 Agustus 1945 Suarabaya yang senantiasa memberikan dukungan,

semangat, senyum dan do’anya untuk keberhasilan ini.

Page 12: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

xii

xii

12. Teman-teman seangkatan dan Adik-adik Angkatan seperjuangan saya,

tidak dapat saya sebutkan satu persatu tapi tetap memberikan kesan

yang mendalam bagi saya. yang selalu memberikan semangat kepada

saya, tanpa mereka saya tidak akan sampai pada titik ini.

Saya berdoa untuk mereka semua yang telah membantu dalam segala

hal yang berkaitan dengan pembuatan skripsi ini, semoga diberi balasan dan

rahmat dari Allah SWT. Selain itu saran, kritik dan perbaikan senantiasa

sangat diharapkan. Harapan saya semoga skripsi ini bermanfaat bagi pihak

yang membutuhkan.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Surabaya, 29 Januari 2019

Hormat penulis,

MUHAMMAD ERRIKS IRJIK ILLAH

Page 13: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

xiii

xiii

ABSTRAK

PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK

SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA

Penelitian ini ialah integritas Hukum, maka dari itu penelitian ini ialah dari

penelitian ilmu Hukum kepustaka saja dengan meneliti dari sumber kepustaka bisa

juga disebut sebagai penelitian HukummNormatif, iyaitu penelitian yangsdilakukan

denganacara meneliti lebih dalam bahankpustaka ataudata-data sekunder.rHasil

penelitian memperlihatkan sanksieapa yangndikenakan kepada anakhyang terlibat

tindaka pidana dane bagaimana pertanggung jawaban pidanaxyang dilakukanxoleh

anakbdibawah umur dan pertanggung jawaban pidana anak di bawah umur ialah

harus mengacuh ke aturan - aturan di dalam KUHP dan Undang-undang No. 11

Tahun 2012 tentang Sistem Peradialan Anak. Dari penggalian ini dapat diambil

kesimpulan bahwa UU. No 11 Tahun 2012 tentang sistem peradilan anak yang

mengaturnya lewat sanksi pidana, ada dua sanksi pidana ialah pidana pokok dan

pidana tambahan. Dan terbukti kalau anak tersebut telah melakukan suatu perbuatan

yang melawan hukum maka persidangan sesuai dengan ketentuan-ketentuan yang

berlaku di UU No. 11 Tahun 2012 dan hukumannya ½ (satu perdua) dari hukuman

orang dewasa untuk hukuman seumurhidup dan pidanamati tidak diberlakukan

untuk anak belum cukup umur adapun anak sebagai pelaku pidana jika umur mereka

belumsampai 18 tahun maka diterapkanya untuk dilakukannya diversi atau anak

yang terkena sanksi tidak sampai 7 tahun maka anak tersebut tidak di hukum

melainkan diberi pembinaan dan dikemabalikan ke orang tua wali. Dengan

menimbang dan meliahat bahwa anak adalah sebagai generasi penerus bangsa dan

negara beserta keluarganya.

Kata kunci : Peertanggung jawaban, Sanksi hukum terhadap anak

Page 14: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

xiv

xiv

ABSTRACT

CRIMINAL RESPONBILITIY CONTROL OF CHILDREN

AS A CRIMINAL ACTION

This excavation is the integrity of the Law, therefore this excavation is from

excavating the literature alone by excavating from library sources can also be

referred to as Normative Law excavation, ie excavation carried out by digging

deeper into the library or secondary data. involved in criminal actions and how the

criminal liability is carried out by children under the age of age and the criminal

responsibility of minors is to refer to the rules in the Criminal Code and Law No. 11

of 2012 concerning the Child Marriage System. From this excavation a conclusion

can be drawn that the Act. No 11 of 2012 concerning the juvenile justice system

which regulates it through criminal sanctions, there are two criminal sanctions,

namely basic and additional criminal penalties. And if it is proven true that the child

is not old enough to have committed an act that is against the law, the trial in

accordance with the provisions in force in Law No. 17 of 2012 and the penalty ½

(one-two) of adult sentences for life and pidanamati sentences are not applied for

children who are not old enough as children as criminal offenders if they have not

reached 18 years of age to apply for diversion or sanctioned children not to 7 year

then the child is not in law but is given guidance and reversed to the guardian's

parents. By considering and observing that the child is the next generation of the

nation and state and their families.

Keywords: Responsibility, legal sanctions on children

Page 15: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

xv

xv

PERNYATAAN ORISINALITAS

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Muhammad Erriks Irjik Illah

NBI : 311301326

Fakultas : Hukum

Judul Skripsi

“PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK

SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA”

Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa dalam Skripsi ini adalah hasil

tulisan dan hasil karya saya sendiri, tidak terdapat karya ilmiah yang pernah

diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik di suatu Perguruan

Tinggi, dan tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan

oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis dikutip dalam skripsi ini dan disebutkan

dalam sumber kutipan dan daftar pustaka.

Apabila ternyata di dalam skripsi ini dapat dibuktikan terdapat unsur-unsur

jiplakan, saya bersedia bertanggung jawab. Saya bersedia diproses oleh tim fakultas

yang dibentuk untuk melakukan verifikasi, dengan sanksi terberat berupa

pembatalan kelulusan.

Pernyataan ini saya buat dengan kesadaran dan tidak atas tekanan ataupun

paksaan dari pihak manapun.

Surabaya, 29 Januari 2019

Saya yang menyatakan,

Muhammad Erriks Irjik Illah

Page 16: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

xvi

xvi

DAFTAR ISI

Halaman Judul luar luar ..................................................................................................... 1

Halaman Pengesahan Pembimbing .................................................................................... iii

Halaman Pengesahan Tim Penguji ..................................................................................... iv

SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT .................................................................... v

SURAT PERNYATAAN BEBAS PUBLIKASI GANDA ................................................ vi

HALAMAN PERSEMBAHAN ........................................................................................ vii

KATA PENGANTAR ........................................................................................................ x

ABSTRAK ....................................................................................................................... xiii

ABSTRACT ..................................................................................................................... xiv

PERNYATAAN ORISINALITAS ................................................................................... xv

DAFTAR ISI .................................................................................................................... xvi

BAB I .................................................................................................................................. 1

PENDAHULUAN ............................................................................................................... 1

1.1 Latar Belakang .................................................................................................... 1

1.2 Rumusan Masalah ............................................................................................... 5

1.3 Tujuan Penelitian................................................................................................. 5

1.4 Manfaat Penelitian............................................................................................... 5

1.4.1 Manfaat teoritis ........................................................................................... 5

1.4.2 Manfaat praktis ............................................................................................ 5

1.5 Metode Penelitian ................................................................................................ 6

1.5.1 Jenis Penelitian ............................................................................................ 6

1.5.2 Metode pengumpulan data. ......................................................................... 7

1.6 Pertanggung Jawaban Sistematika Penulisan ...................................................... 7

BAB II ................................................................................................................................. 9

TINJAUAN PUSTAKA ...................................................................................................... 9

Page 17: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

xvii

xvii

2.1 Tinjauan Umum Tentang Anak ........................................................................... 9

2.1.1 Pengertian Anak .......................................................................................... 9

2.1.2 Pengertian Juvenile Delinquency .............................................................. 10

2.3 Pemidanaan Anak .............................................................................................. 12

2.3.1 Sanksi pidana............................................................................................. 12

a. Teori retributive ................................................................................................ 13

2.3.2 Sanksi Tindakan ........................................................................................ 15

2.3.3 Kedudukan Anak di Mata Hukum............................................................. 17

2.4 Kaitan Antara Perlindungan Anak terhadap Hukum Positif di Indonesia ............ 19

2.5 Peradilan Pidana Anak Dalam Negara Hukum ................................................. 22

2.6 Pertanggung jawaban Pidana Anak ................................................................... 24

2.6.1 Keadaan jiwanya: ...................................................................................... 26

2.6.2 Kemampuan jiwanya: ................................................................................ 26

2.7 Kewajiban Hakim khusus Anak ........................................................................ 27

2.8 Asas-Asas Dalam Peradilan Anak ..................................................................... 30

a. Pembatasan umur. ............................................................................................. 31

b. Ruang lingkup masalah dibatasi. ....................................................................... 31

c. Ditangani pejabat khusus. ................................................................................. 32

d. Peran pembimbing kemasyarakatan. ................................................................. 32

e. Suasana pemeriksaan dan kekeluargaan............................................................ 34

f. Keharusan split sing. ......................................................................................... 35

g. Acara pemeriksaan tertutup. .............................................................................. 35

h. Diperiksa oleh hakim tunggal. .......................................................................... 35

i. Masa penahanan lebih singkat. .......................................................................... 35

j. Hukuman lebih ringan. ...................................................................................... 35

2.9 Asas Ultimum Remidium Dalam Peradilan Anak ............................................ 36

2.10 Teori Putusan Hakim ......................................................................................... 38

2.10.2 Pengertian putusan .................................................................................... 38

Page 18: PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI …repository.untag-sby.ac.id/1355/2/ABSTRAK.pdf · PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA Benar bebas

xviii

xviii

2.10.2 Macam-Macam Putusan ............................................................................ 39

2.11.2 Dasar Pertimbangan Hukum ......................................................................... 42

2.12 Pengertian Diversi ............................................................................................. 54

BAB III.............................................................................................................................. 58

PEMBAHASAN ............................................................................................................... 58

BAB IV ............................................................................................................................. 75

PENUTUP ......................................................................................................................... 75

4.1 Simpulan ........................................................................................................... 75

4.1.1 kesimpulan pertanggung Jawaban Anak Sebagai Pelaku Tindak Pidana ...... 75

4.1.2 kesimpulan terhadap Penerapan Sanksi terhadap Anak dalam

Pemberharuan UU No. 17 Tahun 2016 Tentang Perlindungan Anak ........... 76

4.2 Saran .................................................................................................................. 76

DAFTAR BACAAN ......................................................................................................... 76