Pipanisasi Sumber Pintu

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/25/2019 Pipanisasi Sumber Pintu

    1/3

    PIPANISASI SUMBER PITU: SOLUSI ATAU BENCANA?

    Oleh: Rifki Romadhon1

    Pendapat bapak-bapak itu keliru. Bukan saya yang menciptakan sumber mata air

    itu, tetapi Tuhanlah yang menciptakannya. Tuhan telah berfirman bahwa segala yang

    ada di langit dan di bumi adalah milik-Nya Cerita rakyat dari banyumas

    Kondisi air saat ini menjadi perhatian global karena kelangkaan air serta kauntitas dan

    kualitas air yang semakin menurun yang disebabkan oleh berbagai penyebab. Keberadaan air

    sejak beberapa dasawarsa terakhir sebagai suatu sumberdaya sudah mencapai titik kritis yang

    mengkhawtirkan banyak orang karena sangat mempengaruhi hidup dan kehidupan manusia

    selanjutnya. Air memiliki nilai yang berdimensi politik ekonomi sosial dan budayasehingga menjadi komoditas yang diperebutkan. !alam "ndang#"ndang !asar $""!% 1&'(

    )asal ** ayat * telah dinyatakan bahwa bumi air dan kekayaan alam yang terkandung

    didalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk sebesar#besarnya kemakmuran

    rakyat+ yang dalam beberapa putusan ,ahkamah Konstitusi telah memberikan penafsiaran

    untuk ukuran sebesar#besarnya kemakmuran rakyat+ sebagai berikut: $i% kemanfaatan

    sumber daya alam bagi rakyat- $ii% pemerataan manfaat sumber daya alam bagi rakyat- $iii%

    paritisipasi rakyat dalam menentukan manfaat sumber daya alam serta- $i% penghormatan

    terhadap hak rakyat secara turun#temurun dalam menfaatkan sumber daya alam. /ika dilihat

    dari penafsiran ""! 1&'( telah jelas bahwa air merupakan milik rakyat.

    0erbatasnya ketersedian air tanah di alam dan maraknya pengambilan mata air karenatuntutan kebutuhan air bersih dari tahun ke tahun terus mengalami peningkatan yang akan

    menjadi tantangan dalam pengelolaannya. alah satu penyebab krisis air di dunia

    sebagaimana terungkap dalam 2nd !rld ater 3orum di "en #aag adalah kelemahan

    penyelenggaraan $g!$ernance% pengelolaan air di negara#negara berkembang termasuk

    4ndonesia. ,enurut !anaryanto dkk. 2556 $dalam Kodotiade 2512: 265 % pelaksanaan

    pengelolaan sumber air masih ditemukan berbagai permasalahan antara lain sulitnya

    berkordinasi antar institusi pengelola sumber air eksploitasi yang berlebihan dan masih

    kurangnya kepedulian masyarakat terhadap keberadaan dan fungsi air tanah baik kualitas

    kuantitas dan kontinuitasnya. )ermasalahan sumberdaya air menjadi semakin berkembang.

    Ketidaksepadanan pengelolaan hulu dan hilir sungai telah menyebabkan kemunduran kondisi

    daerah aliran sungai

    Air dapat dipergunakan untuk berbagai kepentingan mulai kebutuhan untuk irigasi

    pertanaian kehutanan industri pariwisata air minum dan masih banyak lag kegiatan yang

    memanfaatkan air. !ibalik keindahan penggunaannya air juga merupakan sumber konflik.

    7erdasarkan info kajian dari 7appenas $!irektorat )engairan dan 4rigasi 2511% terjadinya

    konflik pemanfaatan air disebabkan oleh adanya perbedaan nilai pandang dan nilai manfaat

    adanya aktor atau pemeran utama beserta peran kepentingan terhadap air. Ketersedian air

    baku untuk air minum maupun air bersih telah menimbulkan berbagai permasalahan dan

    1 Rifki Romadhon, 135120600111030, Kelas B Media dan Pemerintahan,

    Mahasiswa Program Studi lmu Pemerintahn, !akultas lmu Sosial lmu Politik,"ni#ersitas Brawi$a%a Malang&

  • 7/25/2019 Pipanisasi Sumber Pintu

    2/3

    konflik kepentingan bagi pengguna di berbagai daerah yang menimbulkan biaya dan waktu

    yang tidak sedikit dalam mengatasinya. alah satu kasus yang mengalami konflik tentang

    pemanfaatan air terjadi di umber )itu Kabupaten ,alang /awa 0imur. !alam konflik

    tersebut telah ditegaskan pada )eraturan )emerintah 8omor '2 0ahun 2556 pasal 9& a yang

    berbunyi mengutamakan penyediaan air untuk pemenuhan kebutuhan p!k!k sehari-hari

    dan irigasi bagi pertanian rakyat pada sistem irigasi yang sudah ada +. ,enjadi !ilemaketika dua hal tersebut kini menjadi permasalahan dan konflik yang terjadi di sumber mata air

    umber )itu.

    )emanfaatan air di umber )itu berbentuk pipanisasi untuk mengalirkan air bersih ke

    beberapa daerah kota ,alang maupun kabupaten ,alang. )ipanisasi tersebut menuai

    pertentangan dan protes dari warga kecamatan )akis dan 0umpang yang berprofesi sebagai

    petani. elain permasalahan tersebut konflik juga terjadi ketika ada kesepakatan#kesepakatan

    yang dilanggar oleh pihak pembangunan pipanisasi tersebut. Kesepakatan yang dilanggar

    adalah jarak tandon air sekitar 255 meter atau paling dekat (5 meter ternyata tandon dibuat

    persis didepan sumber )itu yang jaraknya mungkin sekitar 9 meter saja. al tersebut yang

    membuat masyarakat sampai saat ini masih menuntut kepada pihak )!A, terhadappembuatan tendon tersebut.

    ,edia sebagai salah satu pilar demokrasi masih minim untuk meliput keadaan seperti

    pipanisasi tersebut yang menuai pro dan kontra. )adahal media di ,alang raya sudah sangat

    banyak seperti ,alang )ost RR4 Kota ,alang Radar ,alang dan sebagainya. ,inimnya

    pemberitaan terhadap konflik ini menjadikan kasus ini lama untuk diselesaikan. ingga saat

    ini warga masih menuntut kesepakatan#kesepakatan yang dilanggar. ,edia yang

    memberitakan persoalan#persoalan tersebut justru adalah media yang berasal dari kedua belah

    pihak dengan pihak pro selaku penyelenggara pipanisasi melalui website )!A, maupun

    pihak kontra melalui jejaring media social facebook melalui grup 0im Adokasi )enyelemat

    umber )itu+. 7elum ada media yang independen yang memberitakan persoalan ini sehinggabelum ada solusi dari konflik tersebut.

    Pipanisasi sebagai solusi

    )ipanisasi umber )itu merupakan harapan baru bagi masyarakat yang membutuhkan

    air bersih di kota ,alang dan sekitarnya. al ini dikarenakan meningkatnya pertumbuhan

    penduduk perumahan industri di kota ,alang dan sekitarnya. )embangunan pipanisasi ini

    didasarkan pada ketidakmampuan sumber mata air ;endit untuk mencukupi kebutuhan air

    bersih bagi warga kota ,alang terutama bagian timur dan tenggara yang belum terairi oleh

    pelayanan air bersih. )royek yang yang didanai melalui A)78 dengan nilai proyek sekitar &(

    ,ilyar $sumber Kompas% dan melalui penganggaran multiyear. )engerjaan proyek tersebutdilakukan oleh )!A, kota ,alang sebagai pihak penyalur air bersih kota ,alang.

    edangkan kontraktor pelaksana dikerjakan oleh )0. ;ijaya Karya. )ipanisasi umber )itu

    menjadi solusi pemerintah kota ,alang maupun kabupaten ,alang dalam menyediakan air

    bersih. ,engingat bahwa pemanfaatan air merupakan hak rakyat.

    7erdasarkan data penggunaan tahun 2511 hanya '(< warga kota ,alang yang

    menggunakan aliran air bersih dari )!A, sedangkan sisanya menggunakan air tanah

    maupun menggunakan tangki air. !ari segi cakupan wilayah penyediaan air bersih di kota

    ,alang sebesar *'*< wilayah kota ,alang belum tersedia jaringan air bersih. al yang

    paling disayangkan adalah kebocoran air bersih di tingkat kota ,alang mencapai '2