14
STRATEGI PERCEPATAN PELA YANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina Rosalina .SpA(K).MKes.MHkes Dirrektur Pelayanan Kesehatan Tradisional Kementerian Kesehatan RI RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN

RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

  • Upload
    dinhtu

  • View
    229

  • Download
    2

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

STRATEGI PERCEPATANPELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI

FASYANKES

Dr.dr.Ina Rosalina .SpA(K).MKes.MHkesDirrektur Pelayanan Kesehatan Tradisional

Kementerian Kesehatan RI

RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN

Page 2: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

TUJUAN

• Memberikan akses pada masyarakat dalam menggunakan obat Tradisional yang aman, bermanfaat, bermutu,tidak melanggar norma dan rasional

• Menggali potensi bangsa dalam pengembangan sumber bahan baku

• Sebagi salah satu upaya yang mendukung Ketahanan Nasional

• Meningkatkan perekonomian bangsa dalam mendukung masyarakat yang sehat dan sejahtera

Page 3: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

LATAR BELAKANG

Suatu bentuk pelayanankesehatan yangmengkombinasikan pelayanan kesehatan konvensionaldengan Pelayanan Kesehatan Tradisional Komplementer , baik bersifat sebagaipelengkap maupun penggantidalam keadaan tertentu

Pelayanan Kesehatan

Tradisional Integrasi

3

Pelayanan Tradisional

• Suatu pendekatan dalam upayakesehatan yang pengetahuan dan/ atau keterampilannya diperolehdari pengalaman, pengetahuan, kepercayaan suatu masyarakattertentu yang telah digunakandalam jangka waktu yang lama dan diturunkan secara empiris

Pelayanan Konvensional

• Suatu sistem pelayanan kesehatanyang dilakukan oleh dokter dan/atautenaga kesehatan lainnya berupamengobati gejala dan penyakitdengan menggunakan obat, pembedahan, dan/atau radiasi

PMK 37 thn 2017

Ruang lingkup : Obat tradisional dan taman obat

Page 4: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

JENIS PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL

PELAYANAN KESEHATAN

TRADISIONAL

EMPIRIS KOMPLEMENTER INTEGRASI

Page 5: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

PERKEMBANGAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL

• FILOSOFI

• KONSEP

• PROSEDUR DIAGNOSIS

• DIAGNOSIS

• PRINSIP TERAPI

• KESEMBUHAN

PENGETAHUAN TRADISIONAL

• ILMU PENENGETAHUAN

• TEKNOLOGI

SAINTIFIKASI•TEORI DASAR

•PEMBUKTIAN ILMIAH

ILMU KESEHATAN TRADISIONAL

PENDIDIKAN (TINGGI KESTRAD)

BoK

YANKES KONVENSIONALYANKESTRADINTEGRASI

YANKESTRAD EMPIRIS

YANKESTRADKOMPLEMENTER

Page 6: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

STRATEGI

PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI DI RS

KONDISI SAAT

INI

KONDISI

DIHARAPKANPERUBAHAN

o Tersedia sarana

pelayanan & edukasi

pemanfaatan OT yang

Rasional Edukasi

o Pemanfaatan lahan

untuk Edukasi dan

Keindahan

o Pemanfaatan OT sebagai

bagian dari budaya

bangsa Indonesia

o Demand OT yang tinggi

o Pendidikan praktisi

pelayanan OT rendah

o Pengetahuan masyarakat

dalam pemanfaatan OT

yang rendah

o Pemanfaatan OT yang

tidak rasional

o Terbentuk Satelit obat

tradisional dan

o Taman Obat di

fasyankes

Page 7: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

KONSEP PENGEMBANGAN PEMANFAATAN OBATTRADISIONAL DI FASYANKES

DOKTER FASYANKES

Pemberiankemampuan

Pemeliharaanpengetahuan

Diklat

Seminar

Fasilitas Edukasi & Pelayanan Obattradisional :- Apotik OT- Obat Tradisional- Taman tanaman

Obat

Design & pembuatanapotik obat tradisional

dan Taman ObatSwasta

Swasta

Dityankestrad(Fasilitator)

Apoteker, “space”, Lahan

RS

Page 8: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

MANFAATKEMENKES

MASYARAKAT

RUMAH SAKIT

• Terpenuhinya program promotif preventif sesuai 3 pilar pelayanan kesehatan

Menurunnya kunjungan pasien denganketerlambatan pengobatan dikarenakan

pemanfaatan obat tradisional yang tidak rasional Tersedianya modalitas tambahan dalam

mendukung pelayanan

• Tersedianya akses. dalam pemanfaatan obattradsional yang rasional

• Tersedianya tempat edukasi mengenaipemanfaatan tanaman obat

RUMAH SAKIT/

PUSKSMAS

Page 9: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

POTENSI MASALAH

1. Resistensi dari DPJP di RS 2. Pemahaman yang tidak sama diantara

stakeholder3. Komitmen swasta yang rendah

tentang makna pengembanganpemanfaatan

POTENSI KENDALA

1. Membangun pemahaman tentangyankestrad pada stakholder

2. Membuat Tim efektif yang solid danmelihat skala priorita penugasan

STRATEGI YANG DIPERLUKAN

Page 10: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

Ramuan, Akupunktur/Akupresur untuk: Anemia Meningkatkan

daya tahan tubuh Kesuburan

model PEMANFAATAN KESEHATAN TRADISIONAL DALAM SIKLUS HIDUP untukmendukung program promotif dan preventif

Pemeriksaan Kehamilan Persalinan & nifas Pelayanan bagi

bayi

Pelayanan bagi balita & prasekolah

Pelayanan bagi anak SD

Pelayanan bagi anak SMP/SMA & remaja

•AKI ↓

• ASI ↑

•KEK ↓

•AKI ↓

•AKB ↓

• ASI Eksklusif

• AKBAL ↓• Tumbuh Kembang

•Meningkatkan Kemampuan Belajar

• Kespro remaja • Kreativitas

• Kesehatan reproduksi

Pelayanan PUS

Lansia

• Produktifitas kerja

Usia Kerja

• Kualitas hidup• Degenerasi ↓

GENERASI PENERUS YANG BERKUALITAS

1000 hari kehidupan.

Ramuan, Akupunktur/Akupresur untuk: Anemia Meningkatkan

daya tahan tubuh Meningkatkan Nafsu

Makan Emesis Gravidarum Melancarkan ASI

Ramuan, Akupunktur/Akupresur untuk: Mengurangi rasa nyeri

saat melahirkan Meningkatkan

daya tahan tubuh Melancarkan ASI Perawatan Ibu Nifas

Ramuan dan Akupresur untuk: Meningkatkan nafsu makan Meningkatkan daya tahan tubuh Meredakan batuk,pilek, asma, dispepsia, enuresis

PIJAT BADUTA

Ramuan, Akupunktur/Akupresur untuk: Anemia Meningkatkan

daya tahan tubuh Mengurangi Nyeri

Haid

Ramuan, Akupunktur/Akupresur untuk: Meningkatkan daya tahan tubuh Mengatasi gangguan penyakit berisiko

(kegemukan hipertensi. DM) Mengatasi migrain, nyeri otot, sakit kepala,

sakit pinggang, batuk pilek, mual muntah, nyeri ulu hati, kram otot tungkai, insomnia, stress

KEGIATAN:

Pelayanan Kesehatan Tradisional di Puskesmas

(Akupunktur, Akupresur, dan Ramuan)

Pemberdayaan Masyarakat dalam Pemanfaatan

Kesehatan Tradisional (TOGA dan Keterampilan)

Page 11: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

INDIKATOR RENSTRA YANKESTRAD

Indikator Target

2. Jumlah RS Pemerintah yang

menyelenggarakan kesehatan tradisional

1. Jumlah Puskesmas yang

menyelenggarakan kesehatan tradisional

2015 2016 2017 2018 2019

103 153 183 213 243

2015 2016 2017 2018 2019

1532 2436 3336 4236 5136

Definisi Operasional :1. Puskesmas yang menyelenggarakan kesehatan tradisional terhadap masyarakat di wilayah kerjanya yang memenuhi salah satu kriteria di bawah ini:

a. Puskesmas yang melaksanakan asuhan mandiri kesehatan tradisional ramuan (pemanfaatan taman obat keluarga) dan keterampilan (akupresur untuk keluhan ringan)

b. Puskesmas yang melaksanakan kegiatan pembinaan meliputi pengumpulan data kesehatan tradisional, fasilitasi registrasi/perizinan dan bimbingan teknis serta pemantauan pelayanan kesehatan tradisional

c. Puskesmas yang memiliki tenaga kesehatan sudah dilatih pelayanan kesehatan tradisional (akupresur untuk perawat, bidan dan fisioterapi; akupunktur untuk dokter)

2. Rumah Sakit Pemerintah yang: a. Memberi Pelayanan Kesehatan Tradisional Oleh Nakes Yang Kompeten sesuai peraturan perundangan, b. Memiliki Tenaga Kesehatan Terlatih Kestrad Sesuai Peraturan Perundangan

11

Page 12: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

KEGIATAN Dit. Yankestrad DALAM MENDUKUNGpenyediaan akses dan mutu

PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL DI FASYANKES

Peningkatan Kapasitas Dokter dalam Pelayanan Medik Akupunktur

Peningkatan Kapasitas Dokter dalam Pelayanan Medik Obat Herbal

Peningkatan Kapasitas Tenaga Kesehatan dalam Pelayanan Akupresur

TOT Asuhan Mandiri Pemanfaatan TOGA dan Akupresur

Penyusunan NSPK Bidang Kesehatan Tradisional

Pembinaan dan Pengawasan Pelayanan Kesehatan Tradisional

Page 13: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

RANCANGAN KEGIATAN JANGKA PANJANG

Terbentuknya Satelit Obat Tradisional Terbentuknya Taman Tanaman Obat

Page 14: RANCANGAN PROYEK PERUBAHAN - fk.ub.ac.idfk.ub.ac.id/labfarmakologi/wp-content/uploads/2018/05/Ibu-Ina...STRATEGI PERCEPATAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI FASYANKES Dr.dr.Ina

Terima Kasih

14