40
Rangkaian Listrik : Elemen, Diagram, Sumber Energi, Hukum Ohm, Hukum Kirchhoff 5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 1 Asep Najmurrokhman Jurusan Teknik Elektro Universitas Jenderal Achmad Yani

Rangkaian

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Rangkaian

Rangkaian Listrik : Elemen, Diagram,

Sumber Energi, HukumOhm, Hukum Kirchhoff

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 1

Asep NajmurrokhmanJurusan Teknik Elektro

Universitas Jenderal Achmad Yani

Page 2: Rangkaian

Elemen dan diagramrangkaian listrik

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 2

Page 3: Rangkaian

Elemen rangkaian dan Simbol

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 3

Page 4: Rangkaian

Elemen rangkaian dan simbol

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 4

Page 5: Rangkaian

Elemen rangkaian dan simbol

• Induktor

• Transformator

• Dioda

• Transistor

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 5

Page 6: Rangkaian

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 6

Page 7: Rangkaian

Lampu indikator

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 7

Page 8: Rangkaian

• Dalam sebuah batere, ada bagian yang kelebihanelektron dan ada yang kekurangan elektron (hole)

• Saat rangkaian terhubung secara tertutup, misalnyadengan menyambungkan sebuah lampu, makasebuah aliran elektron akan terjadi dari satu bagian kebagian lain. Aliran elektron tersebut disebut aruslistrik

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 8

Page 9: Rangkaian

Model rangkaian

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 9

Page 10: Rangkaian

Hukum Ohm

dipublikasikan tahun1827 oleh Georg Simon Ohm Untuk resistansi yang tetap, semakin besar

tegangan pada sebuah resistor, semakin besararus yang mengalir dalam resistor tersebut.

Untuk tegangan yang sama, semakin besar nilairesistansi, semakin kecil arus yang mengalir.

Arus berbanding lurus dengan tegangan yang diberikan dan berbanding terbalik denganresistansi.

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 10

Page 11: Rangkaian

Hukum Ohm

I = arus (amper, A)

E = tegangan (volt, V)

R = resistansi (ohm, )

REI

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 11

Page 12: Rangkaian

grafik hukum Ohm

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 12

Page 13: Rangkaian

Grafik hukum Ohm

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 13

Insert Fig 4.8Insert Fig 4.8

Page 14: Rangkaian

Contoh1. Sebuah lampu pijar kecil terhubung dengan sebuah batere.

Jika sebuah batere 5 volt dapat menyalakan lampu tersebutyang memiliki resistansi 1 , hitung arus yang mengalir.Jawab :I = E/R => I = 5 v/1 = 5 A

2. Lampu LED memiliki resistansi minimal untuk mengalirkanarus. Sebuah tegangan 5 volt dapat merusak lampu LED jikaarusnya tidak dibatasi. Jika resistansi lampu sebesar 1 , danlampu LED menyerap tegangan 1,4 v untuk menyala, hitungarus yang mengalir dalam rangkaian.Jawab :

I = (5V-1.4V)/1 = 3.6 A

(Arus maksimum LED biasanya sekitar 30mA atau 0,03 A)

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 14

Page 15: Rangkaian

Variabel dalam rangkaian

• Sumber tegangan (satuan : volt)

• Arus dalam rangkaian (satuan : A)

• Resistansi (satuan : (ohm))

• Selisih tegangan dalam rangkaian

VAB = VA - VB

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 15

Page 16: Rangkaian

Tegangan Listrik

– Tegangan atau perbedaan tegangan terdapat di antaradua titik atau simpul

– Tegangan mempunyai polaritas

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 16

+ -

A BVAB = - VBA

A B

terminal

+ -ivAB

Page 17: Rangkaian

Arus listrik

– Arus mengalir pada cabang atau jalur– Arus mempunyai arah aliran

• Konvensi polaritas tegangan dan arah arus:– Arus mengalir dari ‘+’ ke ‘-’ berarti energi dilepaskan.– Karena resistor melepaskan energi, arus mengalir dari ‘+’

ke ‘-’

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 17

A BiAB = - iBA

i

Page 18: Rangkaian

Hukum Ohm

• Rangkaian elektrik yang paling sederhana terdiri dari sebuah batere (sumber tegangan) dan sebuah resistor

• Arus mengalir dari terminal positif batere ke terminal negatifnya.

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 18

Page 19: Rangkaian

Hukum Ohm

Ammeter pada rangkaian membaca arus yang mengalir melalui resistor, sedangkan voltmeter membaca tegangan di antara kedua terminal resistor

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 19

Page 20: Rangkaian

Resistor dalam rangkaian• Bentuk seri

• Bentuk paralel

• Bentuk kombinasi seri paralel

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 20

Page 21: Rangkaian

Hubungan seri dua resistor

Dua resistor dihubungkan secara seri, maka arus yang mengalir di resistor pertama akan sama dengan arus yang mengalir di resistor kedua

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 21

Page 22: Rangkaian

Arus pada rangkaian seri

• Arus hanya mempunyai satu kemungkinan rute dalam rangkaian

• Setiap ammeter membaca harga arus yang sama

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 22

VR1

R2

Page 23: Rangkaian

Tegangan pada rangkaian seri

• tegangan pada R1

ditambah tegangan pada R2 sama dengan tegangan sumber

• I=V1/R1=V2/R2

• Rtotal = R1 + R2

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 23

VR1

R2

V1

V2

Page 24: Rangkaian

Contoh

Jika R1 = 10 dan R2 = 20 sertaVB = 30 volt, hitung I, V1, dan V2.

Jawab :

• Rtotal = R1 + R2 = 30 • I = VB/Rtotal = 30 V/30 = 1 A

• V1 = R1 I = 10 1 A = 10 V

• V2 = R2 I = 20 1 A = 20 V

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 24

Page 25: Rangkaian

Rangkaian paralel 2 resistor

• Tegangan pada masing-masing resistor sama dengan tegangan sumber

• Arus dari sumber terbagi 2, masing-masing melalui resistor yang berbeda

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 25

Page 26: Rangkaian

Arus pada rangkaian paralel 2 resistor

• Arus pada R1 ditambaharus pada R2 samadengan arus sumber

• I1=V/R1; I2=V/R2

• I= I1+ I2

• 1/Rtotal = 1/R1 + 1/R2

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 26

VR1 R2

Page 27: Rangkaian

contoh

Jika R1 = 4 dan R2 = 6 serta VB = 24 volt, hitung I, I1, dan I2.

Jawab :• 1/Rtotal = 1/R1 + 1/R2

diperoleh Rtotal = 2,4 • I = VB/Rtotal = 24 V/2,4 =

10 A

• I1 = VB/R1 = 24 V/4 = 6 A

• I2 = VB/R2 = 24 V/6 = 4 A

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 27

Page 28: Rangkaian

resistor

Resistor adalah komponen yang berfungsi membatasi arusdalam rangkaian. Nilai resistansinya dinyatakan dalam pita warna.

• Pita 1: digit 1• Pita 2: digit 2• Pita 3: pengali• Pita 4 (jika ada): toleransi

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 28

Page 29: Rangkaian

contoh

Pita warna sebuah resistor :kuning = 4, digit 1ungu = 7, digit 2coklat = 1, pengali 101

470 Ohm or 470

Nilai toleransi:emas: 5%perak: 10%polos: 20%

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 29

Page 30: Rangkaian

Hukum kirchhoff

Berapa nilai arus i dalam rangkaian ?

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 30

Page 31: Rangkaian

Hukum Kirchhoff

1. Jumlah tegangan / potensialdalam rangkaian tertutupberharga nol. Hal ini diperolehdari sifat konservasi energi.

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 31

2. Jumlah arus yang masuk kedalam cabang rangkaian darisebuah rangkaian tertutupsama dengan jumlah arus yang keluar dari cabang tersebut. Hal ini diperoleh dari sifatkonservasi muatan.

Page 32: Rangkaian

Penerapan hukum kirchhoff

• Asumsikan arah arus dalam rangkaian, biasanya searah denganjarum jam.

• Tanda untuk sumber tegangan adalah negatif apabila arus melintassumber tersebut dari arah polaritas negatif ke positif

• Tentukan titik awal pembacaan tegangan dalam rangkaian• Jumlahkan seluruh tegangan dan samakan dengan nol

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 32

Page 33: Rangkaian

Contoh satu loop

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 33

03222121 iRirEiRiRirE 2132212 EERrRRri

3221

21

32212

21

2 RrRREE

RrRRrEEi

Page 34: Rangkaian

Contoh satu loop

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 34

Hitung arus dalam rangkaian ?

AVi

iV

625.01610

0)311551()2412(

Page 35: Rangkaian

Contoh satu loop

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 35

Hitung tegangan terminal di setiap batere.

V375.111A625.0V12irV V375.11A625.0V2irV V625.41A625.0V4irV

2V:

4V:

12V:

Page 36: Rangkaian

Contoh multi loop

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 36

Loop 1 :

Loop 2 :

Arus cabang :

03412 1 ii

0524 21 ii

21 iii

Page 37: Rangkaian

• Penyelesaian dengan memecahkan beberapapersamaan secara bersamaan

• Metode eliminasi jumlah variabel

• Bentuk matriks

• Solusi :

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 37

03412 1 ii

0524 21 ii

21 iii AiAiAi

0.25.05.1

2

1

Page 38: Rangkaian

Tugas#1

1. Perhatikan rangkaian berikut

Jika Vs = 10 volt, tentukan:a. Arus yang mengalir dalam rangkaianb. Tegangan pada masing-masing resistor

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 38

Vs

2 k

3 k

5 k

Page 39: Rangkaian

2. Untuk rangkaian berikut, jika sumber tegangan sebesar 10 volt, hitung:

a. Arus yang mengalir dalam rangkaian

b. Tegangan pada masing-masing resistor

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 39

Vs

2 k

5 k3 k

Page 40: Rangkaian

3. Tentukan arus dalam rangkaian berikut

5 April 2011 TM2016 Teknik Tenaga Listrik 40