1
SOAL REMEDIAL BAB SEGIEMPAT 1. Hitunglah luas jajrgenjang jika diketahui panjang alasnya 10 cm dan tingginya 5 cm. 2. Hitunglah luas trapesium jika diketahui jumlah sisi yang sejajarnya 15 cm dan tingginya 7 cm. 3. Keliling suatu persegi panjang 160 cm. Jika lebarnya 10 cm, berapakah luas persegi panjang tersebut? 4. Luas suatu persegi 256 cm 2 . Hitunglah keliling persegi tersebut! 5. Luas suatu jajargenjang 48 cm 2 . Jika panjang alasnya 8 cm, berapakah tingginya? 6. Diketahui luas suatu belah ketupat 27 cm 2 . Jika panjang salah satu diagonalnya 9 cm, berapakah panjang diagonal yang lainnya? 7. Sebidang tanah berbentuk persegi panjang dengan ukuran 21 m × 12 m. Di sekelilingnya akan ditanami pohon dengan jarak masing-masing pohon adalah 3 m. Berapakah banyaknya pohon yang dapat ditanam? 8. Sebutkan sifat-sifat belah ketupat yang kamu ketahui minimal 3.

Remedial

Embed Size (px)

DESCRIPTION

uyfjuy

Citation preview

SOAL REMEDIAL BAB SEGIEMPAT

1. Hitunglah luas jajrgenjang jika diketahui panjang alasnya 10 cm dan tingginya 5 cm.2. Hitunglah luas trapesium jika diketahui jumlah sisi yang sejajarnya 15 cm dan tingginya 7 cm.3. Keliling suatu persegi panjang 160 cm. Jika lebarnya 10 cm, berapakah luas persegi panjang tersebut?4. Luas suatu persegi 256 cm2. Hitunglah keliling persegi tersebut!5. Luas suatu jajargenjang 48 cm2. Jika panjang alasnya 8 cm, berapakah tingginya?6. Diketahui luas suatu belah ketupat 27 cm2. Jika panjang salah satu diagonalnya 9 cm, berapakah panjang diagonal yang lainnya?7. Sebidang tanah berbentuk persegi panjang dengan ukuran 21 m 12 m. Di sekelilingnya akan ditanami pohon dengan jarak masing-masing pohon adalah 3 m. Berapakah banyaknya pohon yang dapat ditanam?8. Sebutkan sifat-sifat belah ketupat yang kamu ketahui minimal 3.