26
RISET OLEH Ns. DESWINDA, S.Kep, M.Kes

RISET PENDAHULUAN

Embed Size (px)

DESCRIPTION

pendahuluan RISET

Citation preview

RISET

OLEHNs. DESWINDA, S.Kep, M.Kes

Pendahuluan Ilmu (science)/filosofi,Penelitian

(research)/tindakan (action) untuk membangun & mengembangkan ilmu: keduanya tidak dapat dipisahkan

Ilmu tidak akan berkembang tanpa penelitian

Penelitian tidak akan ada apabila tidak di dalam kerangka ilmu tertentu

Definisi Riset: proses penelitian

ilmiah/eksperimentasi ilmiah yg melibatkan pengumpulan data yg sgt banyak,bertujuan & sistematik

Analisa & interpretasi data dilakukan unt mendapatkan peng baru/menambah peng yg sdh ada

Tujuan akhir: mengembangkan suatu kerangka peng ilmiah yg terorganisasi

Lanjutan…

Riset mrpk proses ilmiah dg metode ilmiah

- Sistematis- Kontrol- Empirisme- generalisasi

Tujuan Riset

Mengembangkan kerangka pengetahuan ilmiah yg sistematis & dpt digunakan unt menjelaskan,memprediksi & mengendalikan fenomena

Riset Keperawatan

Dilakukan unt menjawab pertanyaan/menemukan solusi msl yg ada pd area keperawatan (diagnosa & penanganan respon mns thd msl kes)

aktual/potensial

Lanjutan…

Mengembangkan peng kes & peningkatan kes sepanjang rentang kehidupan

Prwt ssorng yg mengalami msl kes/ketidakmampuan/kecacatan

Tindakan kep dlm merespon sec efektif msl kes aktual/potensial

Lanjutan… Tuntutan konsumen akan yankep hrs

bisa menentukan dasar ilmu mll riset Riset mampu menjawab msl/fenomena

sec berurutan & sistematik Riset kep mengembangkan dasar infrm bukan hanya menjawab pertanyaan ttp

jg mencari jawaban pd permslh

Pentingnya Riset

Praktek profesi perlu s/dasar peng yg ilmiah unt pengembangan profesi kep

Lingkup kep agak sempit didefinisikan o/profesi perlu riset unt mendefinisikan perbedaan & peran prw yg unik dlm yankes

Tujuan Riset Keperawatan Menjelaskan karakteristik keadaan

kep yg msh sedikit diket Menjelaskan fenomena yg hrs

diperhatikan dlm perenc yankep Memprediksi kemungkinan hasil

keputusan kep dlm hub pemberian askep

Mencapai tk kepercayaan, aktifitas unt memenuhi kebut klien

Etika Penelitian

Msl yg sgt penting krn berhub dg mns terkait hak asasi

Etika Penelitian Surat persetujuan/informed concent

diberikan sblm kegiatan penelitian agar responden tahu tujuan,dampak penelitian

Informasi Memepertahankan anonimitas Kerahasiaan Surat izin penelitian

Jenis Riset

Riset kuantitatif Riset kualitatif

Riset Kuantitatif Dpt diukur sec objektif Menggunakan instrumen pengumpul data Memperjelas topik riset Memperjelas msl riset Memfokuskan tujuan riset Menjelaskan teori yg sesuai Menyimpulkan peng baru Mengembangkan kerangka konsep riset Memperjelas pertanyaan riset Mengembangkan definisi variabel sec

umum

Riset Kualitatif Tidak menggunakan

perangkat/instrumen pengumpul data Fenomenological membandingkan

& mengkombinasi hasil riset dg literatur utk menentukan peng baru

Grounded theori menjelaskan,mendukung & memperluas teori riset

Penyusunan Proposal Riset

A. Judul- Menggambarkan keseluruhan isi- Dlm kalimat yg sederhana- Tdk menggunakan singkatan

kecuali sdh baku- Menarik minat peneliti- Mampu dilaksanakan peneliti- Mengandung kegunaan praktis &

penting utk diteliti

Lanjutan…

Cukup tersedia data Hindari duplikasi dg judul lain Berisi variabel yg akan diteliti Jalas,singkat,tepat

Lanjutan…

B. Latar Belakang Masalah (FINER)- Feasible (kemampulaksaan) ▪ tersedia subj penelitian ▪ tersesia dana ▪ tersedia waktu,alat & keahlian

Lanjutan… Interesting (menarik)- Msl hendaknya menarik bagi peneliti▪ Novel (memberikan sesuatu yg

baru)- Membantah at mengkonfirmasi

penemuan terdahulu- Melengkapi,mengembangkan hasil

penelitian terdahulu- Menemukan sesuatu yg baru

Lanjutan…

Ethical (etis)- Tidak bertentangan dg etika▪ Relevant (relevan)- Bagi ilmu pengetahuan- Unt tatalaksana klien/kebijakan

kes- Unt dasar penelitian selanjutnya

Lanjutan

C. Rumusan Masalah- Dikemukakan dlm kalimat tanya- Substansi yg dimaksud hendaknya

bersifat khas (tdk bermakna ganda)

- Bila terdapat banyak pertanyaan penelitian hrs dipisahkan

Lanjutan…D. Hipotesis- Dinyatakan dlm kalimat deklaratif yg

jelas & sederhana- Mempunyai landasan teori yg kuat- Menyatakan hubungan satu variabel

tergantung dg variabel bebas- Memungkinkan diuji secara empiris- Rumusan hrs khas & menggambarkan

variabel yg diukur- Dikemukakan a priori (hipotesis hrs sdh

ada sbl penelitian dimulai, sebelum data terkumpul

Lanjutan…

E. Tujuan Penelitian- Tujuan Umum- Tujuan KhususF. Manfaat Penelitian- Dlm bidang akademik/ilmiah- Yan masyarakat- Pengembangan penelitian itu sendiri

Lanjutan…G. Tinjauan PustakaH. Kerangka KonsepI. Metodologi- Desain penelitian- Tempat & waktu penelitian- Populasi penelitian- Sampel & cara pemilihan sampel- Estimasi besar sampel- Kriteria inklusi & eksklusi- Izin subj penelitian- Identifikasi variabel- Definisi operasional- Rencana pengolahan & analisis data

Lanjutan…

J. Daftar Pustaka (APA)K. Lampiran- Jadwal tahapan penelitian- Izin subj penelitian- Formulir/quesioner- Dummy table- Lain-lain yg relevan