5
1| PIDATO HUT RI KE 66 / HUMAS BUPATI POLEWALI MANDAR SAMBUTAN PADA RAPAT PARIPURNA DPRD DALAM RANGKA PENYAMPAIAN PENDAPAT AKHIR FRAKSI-FRAKSI TERHADAP RANCANGAN PERDA TENTANG PERTANGGUNGJAWABAN PELAKSANAAN APBD TAHUN 2012 POLEWALI, 02 AGUSTUS 2013 BISMILLAHIR RAHMANIR RAHIM ASSALAMU ALAIKUM WR. WB. MENGAWALI SAMBUTAN INI, SAYA KEMBALI MENGAJAK HADIRIN MEMANJATKAN PUJI SYUKUR ATAS RAHMAT DAN KARUNIA DARI ALLAH SWT, SEHINGGA KITA DAPAT MELAKUKAN BERBAGAI AKTIFITAS SEPERTI PADA HARI INI, MENGHADIRI RAPAT PARIPURNA DPRD KABUPATEN POLEWALI MANDAR. SEMOGA KEGIATAN YANG KITA LAKSANAKAN DALAM BULAN SUCI RAMADHAN AKAN MEMBAWA BERKAH UNTUK KEPENTINGAN RAKYAT. SELANJUTNYA, SAYA MENYAMPAIKAN PENGHARGAAN DAN TERIMA KASIH KEPADA PIMPINAN DAN SEGENAP ANGGOTA DEWAN YANG TERHORMAT ATAS KEBERSAMAAN DALAM PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DI DAERAH YANG KITA CINTAI INI. BERKAT KEBERSAMAAN YANG TERUS TERPELIHARA YANG DILANDASI SALING PENGERTIAN YANG POSITIF UNTUK KEPENTINGAN RAKYAT, PEMBAHASAN RANCANGAN PERDA BERJALAN DENGAN LANCAR. SEBAGAIMANA RANCANGAN PERDA TENTANG PERTANGGUNG JAWABAN PELAKSANAAN APBD TAHUN ANGGARAN 2012 YANG KAMI SERAHKAN KEPADA DPRD PADA AKHIR JUNI LALU DAN DISAHKAN MENJADI PERDA PADA HARI INI. KERJASAMA DAN KOORDINASI SEBAGAI MITRA YANG SETARA DALAM PENYELENGGARAAN PEMBANGUNAN DAERAH YANG TERUS TERPELIHARA, MENJADI HARAPAN KITA DALAM PELAKSANAAN BERBAGAI KEGIATAN DAN SETIAP AGENDA PEMBANGUNAN, BEGITUPUN DALAM PEMBAHASAN SETIAP RANCANGAN PERATURAN DAERAH YANG SEMUA BERTUJUAN UNTUK KEPENTINGAN KEMASLAHATAN RAKYAT . HADIRIN YANG SAYA HORMATI SEBAGAIMANA TELAH DIBAHAS DALAM RANCANGAN PERDA TENTANG PERTANGGUNGJAWABAN PELAKSANAAN APBD TAHUN ANGGARAN 2012 ADALAH SEBAGAI BERIKUT: - REALISASI PENDAPATAN SEBESAR RP700.392.998.631,49 (TUJUH RATUS MILIAR TIGA RATUS SEMBILAN PULUH DUA JUTA SEMBILAN RATUS SEMBILAN PULUH DELAPAN RIBU ENAM RATUS TIGA PULUH SATU RUPIAH, EMPAT PULUH SEMBILAN SEN)

Sambutan Pengesahan PJ APBD 2013

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Sambutan Pengesahan PJ APBD 2013

1 | P I D A T O H U T R I K E 6 6 / H U M A S

BUPATI POLEWALI MANDAR

SAMBUTAN PADA RAPAT PARIPURNA DPRDDALAM RANGKA PENYAMPAIAN PENDAPAT AKHIR FRAKSI-FRAKSI

TERHADAP RANCANGAN PERDATENTANG PERTANGGUNGJAWABAN PELAKSANAAN APBD TAHUN 2012

POLEWALI, 02 AGUSTUS 2013

BISMILLAHIR RAHMANIR RAHIMASSALAMU ALAIKUM WR. WB.

MENGAWALI SAMBUTAN INI, SAYA KEMBALI MENGAJAK HADIRINMEMANJATKAN PUJI SYUKUR ATAS RAHMAT DAN KARUNIA DARI ALLAHSWT, SEHINGGA KITA DAPAT MELAKUKAN BERBAGAI AKTIFITAS SEPERTIPADA HARI INI, MENGHADIRI RAPAT PARIPURNA DPRD KABUPATENPOLEWALI MANDAR. SEMOGA KEGIATAN YANG KITA LAKSANAKAN DALAMBULAN SUCI RAMADHAN AKAN MEMBAWA BERKAH UNTUK KEPENTINGANRAKYAT.

SELANJUTNYA, SAYA MENYAMPAIKAN PENGHARGAAN DAN TERIMAKASIH KEPADA PIMPINAN DAN SEGENAP ANGGOTA DEWAN YANGTERHORMAT ATAS KEBERSAMAAN DALAM PELAKSANAAN PEMBANGUNANDI DAERAH YANG KITA CINTAI INI. BERKAT KEBERSAMAAN YANG TERUSTERPELIHARA YANG DILANDASI SALING PENGERTIAN YANG POSITIFUNTUK KEPENTINGAN RAKYAT, PEMBAHASAN RANCANGAN PERDABERJALAN DENGAN LANCAR. SEBAGAIMANA RANCANGAN PERDATENTANG PERTANGGUNG JAWABAN PELAKSANAAN APBD TAHUNANGGARAN 2012 YANG KAMI SERAHKAN KEPADA DPRD PADA AKHIR JUNILALU DAN DISAHKAN MENJADI PERDA PADA HARI INI. KERJASAMA DANKOORDINASI SEBAGAI MITRA YANG SETARA DALAM PENYELENGGARAANPEMBANGUNAN DAERAH YANG TERUS TERPELIHARA, MENJADI HARAPANKITA DALAM PELAKSANAAN BERBAGAI KEGIATAN DAN SETIAP AGENDAPEMBANGUNAN, BEGITUPUN DALAM PEMBAHASAN SETIAP RANCANGANPERATURAN DAERAH YANG SEMUA BERTUJUAN UNTUK KEPENTINGANKEMASLAHATAN RAKYAT .

HADIRIN YANG SAYA HORMATISEBAGAIMANA TELAH DIBAHAS DALAM RANCANGAN PERDA

TENTANG PERTANGGUNGJAWABAN PELAKSANAAN APBD TAHUNANGGARAN 2012 ADALAH SEBAGAI BERIKUT:

- REALISASI PENDAPATAN SEBESAR RP700.392.998.631,49 (TUJUHRATUS MILIAR TIGA RATUS SEMBILAN PULUH DUA JUTA SEMBILANRATUS SEMBILAN PULUH DELAPAN RIBU ENAM RATUS TIGAPULUH SATU RUPIAH, EMPAT PULUH SEMBILAN SEN)

Page 2: Sambutan Pengesahan PJ APBD 2013

2 | P I D A T O H U T R I K E 6 6 / H U M A S

- BELANJA SEBESAR RP708.041.091.198,96 (TUJUH RATUS DELAPANMILIAR EMPAT PULUH SATU JUTA SEMBILAN PULIH SATU RIBUSERATUS SEMBILAN PULUH DELAPAN RUPIAH, SEMBILAN PULUHENAM SEN). DENGAN DEMIKIAN TERDAPAT DEFISIT SEBESARRP7.648.092.567,47 (TUJUH MILIAR ENAM RATUS EMPAT PULUHDELAPAN JUTA SEMBILAN PULUH DUA RIBU KIMA RATUS ENAMPULUH TUJUH RUPIAH, EMPAT PULUH TUJUH SEN)

- ADAPUN PENERIMAAN PEMBIAYAAN SEBESAR RP10.622.500.824,46(SEPULUH MILIAR ENAM RATUS DUA PULUH DUA JUTA LIMA RATUSRIBU DELAPAN RATUS DUA PULUH EMPAT RUPIAH, EMPAT PULUHENAM SEN).

- PENGELUARAN PEMBIAYAAN RP2.586.240.645.00 (DUA MILIAR LIMARATUS DELAPAN PULUH ENAM JUTA DUA RATUS EMPAT PULUHRIBU ENAM RATUS EMPAT PULUH LIMA RUPIAH).

- SISA LEBIH PERHITUNGAN ANGGARAN (SiLPA) RP388.167.611,99(TIGA RATUS DELAPAN PULUH DELAPAN JUTA SERATUS ENAMPULUH TUJUH RIBU ENAM RATUS SEBELAS RUPIAH, SEMBILANPULUH SEMBILAN SEN)

PELAKSANAAN APBD TAHUN ANGGARAN 2012 SEBAGAIMANA YANGSAYA KEMUKAKAN, SELAIN TELAH MEMBERI BANYAK PENGALAMAN YANGBERHARGA, MERUPKAN JUGA BAHAN PELAJARAN SEKALIGUS MENJADITANTANGAN UNTUK BEKERJA LEBIH BAIK, DENGAN MOTIVASI TINGGI DANSEMANGAT KERJA KERAS YANG DILANDASI KOMITMEN UNTUK MEMBERIYANG TERBAIK BAGI RAKYAT, KARENA PADA DASARNYA PEMERINTAHDAN PARA ANGGOTA DEWAN YANG TERHORMAT ADALAH PELAKSANAAMANAH RAKYAT. HAL INI SENGAJA SAYA KEMUKAKAN, KARENA KITASEMUA MENGETAHUI BAHWA OPINI BPK ATAS LAPORAN KEUANGANPEMERINTAH KABUPATEN POLEWALI MANDAR PADA AKHIR 2012 ADALAHWAJAR DENGAN PENGECUALIAN ATAU WDP. WALAU OPINI WDPDIBERIKAN BPK ATAS HASIL PEMERIKSAAN BERBAGAI INSTRUMEN SUDAHSEMAKIN BAIK DAN MENGGEMBIRAKAN, MERUPAKAN TANTANGAN BAGIKITA UNTUK TERUS MENINGKATKAN KERJA KERAS DENGAN SELALUBERPEDOMAN PADA KETENTUAN PELAKSANAAN SISTEM PENGENDALIANINTEREN DAN KEPATUHAN PADA KETENTUAN PERUNDANG-UNDANGAN,SERTA UPAYA SUNGGUH-SUNGGUH MELAKUKAN PERBAIKAN DANPEMBENAHAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH.

TERKAIT DENGAN ITU, SAYA MENGHARAPKAN SELURUH PIMPINANSKPD DAN JAJARAN PEMERINTAH KABUPATEN POLEWALI MANDAR AGARLEBIH MENINGKATKAN KINERJA YANG DISERTAI UPAYA PENGELOLAANDAN PELAKSANAAN SETIAP KEGIATAN SESUAI KETENTUAN PERUNDANG-

Page 3: Sambutan Pengesahan PJ APBD 2013

3 | P I D A T O H U T R I K E 6 6 / H U M A S

UNDANGAN, SUPAYA MIMPI KITA MENDAPATKAN OPINI WAJAR TANPAPENGECUALIAN (WTP) DARI BPK TIDAK HANYA SEBATAS HARAPAN DANSEOLAH MENJADI NYANYIAN RINDU DARI TAHUN KE TAHUN. MELAINKANMEWUJUD MENJADI KENYATAAN, DAN SALING MELENGKAPI PENETAPANDAERAH KITA SEBAGAI PILOT PROYEK KEMENTERIAN PENDAYAGUNAANAPARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI DALAM RANGKAPEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WILAYAH BEBAS KORUPSI,DAN BEBERAPA PROGRAM YANG TELAH DICANANGKAN DALAM RANGKAPELAKSANAAN REFORMASI BIROKRASI.

PADA KESEMPATAN INI SAYA KEMBALI MENYERUKAN PERLUNYA

KESUNGGUHAN SEMUA PIHAK DALAM MELIHAT SETIAP KEGIATAN TIDAK

HANYA SEBATAS KETENTUAN ADMINISTRASI. YANG SANGAT PENTING

JUGA, ADALAH PEMANTAUAN ATAU MONITORING SECARA BERLANJUT

UNTUK BAHAN EVALUASI SECARA OBYEKTIF ATAS KELEMAHAN DAN

KEKURANGAN YANG PERLU PENYEMPURNAAN. PELAKSANAAN SETIAP

KEGIATAN, JANGAN HANYA SEKEDAR MELIHAT JUMLAH ANGGARAN YANG

TERSERAP. YANG SANGAT PENTING JUGA, ADALAH SEJAUH MANA

PELAKSANAAN PROGRAM ATAU KEGIATAN MENYENTUH MASYARAKAT

SEBAGAI PENERIMA MANFAAT, SEHINGGA KITA DAPAT MENEPIS

ANGGAPAN BAHWA PELAKSANAAN BERBAGAI KEGIATAN SEKEDAR

MENGHABISKAN ANGGARAN, TANPA JELAS MANFAATNYA.

UNTUK ITU PULALAH, DIPERLUKAN KESEFAHAMAN ANTARA PIHAKEKSEKUTIF DAN LEGISLATIF TENTANG PENTINGNYA UPAYA MELAKUKANOPTIMALISASI PEMANFAATAN DENGAN BAIK ANGGARAN YANG TERSEDIA.SETIAP NILAI RUPIAH, HARUS JELAS SASARAN DAN MANFAATNYA UNTUKMENINGKATKAN KESEJAHTERAAN RAKYAT. KARENA ITU PULALAH,SELALU DIPERLUKAN KONTROL ATAU PENGAWASAN YANG KONSTRUKTIFTERHADAP PENGGUNAAN ANGGARAN.

RAPAT PARIPURNA DPRD DAN HADIRIN YANG SAYA HORMATISEBAGAIMANA KITA KETAHUI BAHWA SAAT INI HINGGA AKHIR

TAHUN 2014 MENDATANG KITA BERADA DALAM TAHUN POLITIK. INSYAALLAH PADA TANGGAL 8 OKTOBER NANTI, KITA DI POLEWALI MANDAR AKANMELAKSANAKAN PEMILUKADA, KEMUDIAN PADA APRIL 2014 PELAKSANAANPEMILIHAN UMUM ANGGOTA DPR, DPD, DPRD PROVINSI, DAN DPRDKABUPATEN/KOTA, DAN BULAN OKTOBER 2014 PEMILIHAN PRESIDEN DANWAKIL PRESIDEN. SEHUBUNGAN DENGAN ITU, PADA KESEMPATAN YANGBAIK INI SAYA MENGAJAK SELURUH MASYARAKAT UNTUK MENYAMBUT DANMENYUKSESKAN PELAKSANAAN PESTA DEMOKRASI TERSEBUT DENGAN

Page 4: Sambutan Pengesahan PJ APBD 2013

4 | P I D A T O H U T R I K E 6 6 / H U M A S

SENANTIASA MENGEDEPANKAN SEMANGAT PERSAUDARAAN, PERSATUANDAN KEBERSAMAAN. SEBAGAI SEBUAH PESTA, DALAM PELAKSANAANPEMILU AKAN MUNCUL RIAK-RIAK, GESEKAN, ATAU PERBEDAANPANDANGAN DAN PILIHAN POLITIK. NAMUN, JANGAN MENYEBABKANPERSAUDARAAN MENJADI RETAK, MEMICU PERPECAHAN, APALAGIPERMUSUHAN. SEBAGAI WARGA POLEWALI MANDAR, MARI MENJADIKANSEMANGAT PERSAUDARAAN SEBAGAI PEREKAT KEBERSAMAAN DALAMMEMBANGUN DAERAH KITA YANG TERCINTA. SAYA MENGIMBAU JUGAUNTUK BERSAMA-SAMA MEWUJUDKAN PENYELENGGARAAN PEMILUKADADAN PEMILU LEGISLATIF YANG DEMOKRATIS, JUJUR, ADIL, BERKUALITAS DANBERMARTABAT.

SEBELUM MENGAKHIRI SAMBUTAN INI, SAYA KEMBALIMENYAMPAIKAN TERIMA KASIH DAN PENGHARGAAN KEPADA PIMPINANDAN ANGGOTA DPRD ATAS KERJA SAMA YANG TERJALIN SELAMA INI, DANPADA MASA-MASA YANG AKAN DATANG. KAMI, SELAKU KEPALAPEMERINTAHAN DAN SLEURUH JAJARAN PEMERINTAH KABUPATENPOLEWALI MANDAR, TENTU BERSAMA DPRD BERTEKAD MEMBERI YANGTERBAIK BAGI KEPENTINGAN RAKYAT UNTUK MEWUJUDKANKESEJAHTERAAN YANG MERATA DAN BERKEADILAN. KEKELIRUAN DANKESALAHAN, ATAU PERBEDAAN PENDAPAT YANG KERAP MUNCUL DALAMKOMUNIKASI DAN INTERAKSI ANTARA EKSEKUTIF DAN LEGISLATIF,MERUPAKAN KENISCAYAAN YANG HARUS KITA SIKAPI SECARA BIJAKUNTUK MENCARI SOLUSI ATAU PENYELESAIAN YANG TERBAIK, DANBERPIHAK PADA KEPENTINGAN RAKYAT.

AKHIRNYA, SAYA MENYAMPAIKAN SELAMAT MENUNAIKAN IBADAHPUASA DAN MELAKSANAKAN AMALIAH RAMADHAN, DAN SELAMATMENYAMBUT HARI RAYA IDUL FITRI 1434 HIJRIYAH MOHON MAAF LAHIRDAN BATHIN. SEMOGA TUHAN YANG MAHA ESA SELALU MEMBERIPETUNJUK DAN KEKUATAN KEPADA KITA DALAM BERPIKIR DAN BEKERJASEMAKIN BAIK DAN DIRASAKAN MANFAATNYA OLEH RAKYAT KABUPATENPOLEWALI MANDAR.

TERIMA KASIHWASSALAMU ALAIKUM WR. WB.

BUPATI POLEWALI MANDAR

DRS. H ALI BAAL MASDAR, MSi

Page 5: Sambutan Pengesahan PJ APBD 2013

5 | P I D A T O H U T R I K E 6 6 / H U M A S