5
GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN JUDUL MATA KULIAH: PRODUKSI JURNALISME TELEVISI BOBOT 3 SKS DOSEN: DRS. DEDE MULKAN, M.Si. DESKRIPSI: Pengenalan Peralatan ENG (Electronic News Gathering), Kru/Tim ENG, Teknik Reportase Berita Televisi, Sequence Gambar, Stand-Up, Menentukan Sync dari Narasumber, Wishlish Berita, Urutan Kerja Proses Produksi Jurnalisme Televisi, Mekanisme Getting, Editing dan Presenting, Struktur Redaksional Pemberitaan di Televisi. TIU: Setelah selesai mengikuti perkuliahan ini, diharapkan mahasiswa mampu mengaplikasikan pengetahuan yang diperoleh, sekaligus memahami tentang urutan kerja dalam pencarian berita televise, pengolahan (editng) dan sekaligus menyajikannya kepada audience. No. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS (TIK) POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN PERTEMUAN BAHAN PUSTAKA 1. Mahasiswa mengetahui dan memahami tujuan dari mata kuliah ini. - Pengenalan mata kuliah - Pemahaman tentang - Kontrak Perkuliahan - Evaluasi Pemahaman tentang: Ke – 1 Materi Wawancara Televisi, Berita Televisi dan Feature

Sap Produksi Jurnalisme Tv

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Sap Produksi Jurnalisme Tv

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARANJUDUL MATA KULIAH: PRODUKSI JURNALISME TELEVISI

BOBOT 3 SKSDOSEN: DRS. DEDE MULKAN, M.Si.

DESKRIPSI: Pengenalan Peralatan ENG (Electronic News Gathering), Kru/Tim ENG, Teknik Reportase Berita Televisi, Sequence Gambar, Stand-Up, Menentukan Sync dari Narasumber, Wishlish Berita, Urutan Kerja Proses Produksi Jurnalisme Televisi, Mekanisme Getting, Editing dan Presenting, Struktur Redaksional Pemberitaan di Televisi.

TIU: Setelah selesai mengikuti perkuliahan ini, diharapkan mahasiswa mampu mengaplikasikan pengetahuan yang diperoleh, sekaligus memahami tentang urutan kerja dalam pencarian berita televise, pengolahan (editng) dan sekaligus menyajikannya kepada audience.

No. TUJUAN INSTRUKSIONALKHUSUS (TIK)

POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN

PERTEMUAN BAHAN PUSTAKA

1. Mahasiswa mengetahui dan memahami tujuan dari mata kuliah ini.

- Pengenalan mata kuliah

- Pemahaman tentang proses Jurnalisme Televisi

- Kontrak Perkuliahan

- Evaluasi Pemahaman tentang: Wawancara TV, Berita TV, dan FeatureTV

Ke – 1 Materi Wawancara Televisi, Berita Televisi dan Feature Televisi.

Page 2: Sap Produksi Jurnalisme Tv

No. TUJUAN INSTRUKSIONALKHUSUS (TIK)

POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN

PERTEMUAN BAHAN PUSTAKA

2. Mahasiswa me “reasoning” kembali tentang: Penulisan Berita Televisi, Cara Membuat Lead Berita Televisi.

- Membuat Lead Berita Televisi yang menarik

- Latihan membuat Lead Berita Televisi

- Evaluasi

Ke – 2 Materi Berita Televisi

3. Mahasiswa mengetahui tentang peralatan ENG dan Tim yang terlibat dalam produksi ENG.

- Pengenalan peralatan ENG

- Tim/Kru yang telibat dalam proses ENG

- Cara kerja kamera- Microphon- Kameramen- Reporter- dan Editor

Ke – 3 dan 4 An Introduction to ENG, Bernard Hesketh & Ivor Yorke.

4. Mahasiswa mengetahui tentang tata cara melakukan peliputan berita televisi

- Getting berita dengan kamera

- Pembagian Kerja dalam Peliputan

Ke – 5 sda

5. Mahasiswa memahami tentang bagaimana cara melakukan Stand-Up

- Teknik Stand Up

- Tatacara melakukan Stand Up

Ke – 6 Sda

Page 3: Sap Produksi Jurnalisme Tv

No. TUJUAN INSTRUKSIONALKHUSUS (TIK)

POKOK BAHASAN SUB POKOK BAHASAN

PERTEMUAN BAHAN PUSTAKA

6. Mahasiswa mengetahui tentang perencanaan berita televisi

- Wishlist berita Televisi

- Tatacara dan urutan perencanaan berita televisi

Ke – 7 An Introduction to ENG, Bernard Hesketh & Ivor Yorke.

7. Mahasiswa memahami tentang materi yang telah diterima sejak pertemuan pertama hingga ke-7

- Evaluasi - Ujian Tengah Semester

Ke – 8

8. Mahasiswa memahami tentang proses produksi Jurnalisme Televisi, melalui kegiatan workshop di lapangan.

- Perencanaan Workshop Produksi Jurnalisme Televisi

- Diskusi kelompok tenang Wishlist berita yang akan dibuat oleh kelompok

Ke – 9 dan 10 An Introduction to ENG, Bernard Hesketh & Ivor Yorke.

9. Mahasisw mampu membuat sebuah program berita dalam stasiun televise, mulai dari getting, editing sampai denan presenting

- praktek lapangan, getting, editing dan presenting berita di studio

- Kerja kelompok di Studio Televisi

Ke – 11sampai dengan Ke – 16

Buku Wajib:1. An Introduction to Eng, Bernard Hesketh & Ivor Yorke, Focal Pres, London, reprinted 1995.2. Television Production, Alan Wurtzel & Steohen R. Acker, McGraw Hill, Singapore, 1989.