8
MATA KULIAH : TERMODINAMIKA TEKNIK I KODE MATA KULIAH : ------------- BOBOT : 3 SKS Tujuan Memberikan pengertian dan pemahaman kepada mahasiswa tentang konsep-konsep dasar termodinamika , hukum Termodinamika I & II , analisis sitem keteknikan dan analisis daya guna energi , analisis daur daya Sistem Tenaga Uap . Materi Mata kuliah ini membahas tentang : - Pengetahuan tentang sistem - Sistem dimensi dan satuan - Neraca energi untuk Massa Atur - Analisis energi siklus - Pemahaman property ( sifat-sifat ) zat - Energi dalam , enthalpi - Model Gas Ideal - Kekekalan massa - Kekekalan energi untuk Volume Atur - Analisa transien - Hukum Kedua Termodinamika - Konsep Entropi - Neraca Entropi untuk Massa Atur - Laju Neraca Entropi untuk Volume Atur - Proses Isentropik , Efisiensi Isentropik - Pengenalan Exergi - Sistem Pembangkit Tenaga Uap Buku Acuan 1. Moran, J. Michael & Howard N. Saphiro, Fundamental of Engineering Thermodynamics ” , Fourt Edition , John Willey & Sons Inc., New York , 2000 . 2. William C. Reynold & Henry C. Perkins , Engineering Thermo-dynamics “ , Edisi Ketiga , Airlangga , Jakarta , 2000 .

SAP Thermo1sgdsgdsg

  • Upload
    azr32

  • View
    217

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

dsgdg

Citation preview

MATA KULIAH : TERMODINAMIKA TEKNIK IKODE MATA KULIAH : -------------BOBOT : 3 SKS

Tujuan Memberikan pengertian dan pemahaman kepada mahasiswa tentang konsep-konsep dasar termodinamika , hukum Termodinamika I & II , analisis sitem keteknikan dan analisis daya guna energi , analisis daur daya Sistem Tenaga Uap .

Materi Mata kuliah ini membahas tentang :- Pengetahuan tentang sistem- Sistem dimensi dan satuan- Neraca energi untuk Massa Atur- Analisis energi siklus- Pemahaman property ( sifat-sifat ) zat- Energi dalam , enthalpi- Model Gas Ideal- Kekekalan massa- Kekekalan energi untuk Volume Atur- Analisa transien- Hukum Kedua Termodinamika- Konsep Entropi- Neraca Entropi untuk Massa Atur- Laju Neraca Entropi untuk Volume Atur- Proses Isentropik , Efisiensi Isentropik- Pengenalan Exergi- Sistem Pembangkit Tenaga Uap

Buku Acuan 1. Moran, J. Michael & Howard N. Saphiro, “ Fundamental of Engineering Thermodynamics ” , Fourt Edition , John Willey & Sons Inc., New York , 2000 .

2. William C. Reynold & Henry C. Perkins , “ Engineering Thermo-dynamics “ , Edisi Ketiga , Airlangga , Jakarta , 2000 .

Evaluasi - Kehadiran : 10 % - Tugas + Praktikum Laboratorium : 25 % - Ujian Tengah Semester : 30 % - Ujian Akhir Semester : 35 %

Prasyarat Fisika Dasar I

JADWAL PERKULIAHAN

MingguKe

KuliahKe Topik Bahasan Buku

Acuan Keterangan

I

1 Bab 1 : Pendahuluan: Konsep dan Definisi1.1 Aplikasi Termodinamika1.2 Definisi Sistem1.3 Sistem dan Perilakunya

1

2 Bab 1 : Pendahuluan: Konsep dan Definisi( lanjutan )1.4 Pengukuran Massa , Panjang , Waktu

dan Gaya1.5 Dua Sifat Terukur : Volume Spesifik

dan Tekanan1.6 Pengukuran Temperatur

1

Mandiri

Mandiri

II

3 Bab 2 : Energi dan Hk I Termodinamika2.1 Tinjauan Konsep Mekanika Energi2.2 Perpindahan Energi melalui Kerja

1Mandiri

4 Bab 2 : Energi dan Hk I Termodinamika( lanjutan )2.3 Energi Sistem2.4 Perpindahan Energi melalui Kalor

1

III

5 Bab 2 : Energi dan Hk I Termodinamika( lanjutan )2.5 Neraca Energi Sistem Tertutup2.6 Analisis Energi Siklus

1

6 Bab 3 : Evaluasi Sifat3.1 Penetapan Keadaan3.2 Hubungan : p - v – T3.3 Tampilan Sifat Termodinamika

1

IV

7 Bab 3 : Evaluasi Sifat ( lanjutan )3.3 Tampilan Sifat Termodinamika ( lanjutan )3.4 Grafik Kompresibilitas

1

Mandiri

8 Bab 3 : Evaluasi Sifat ( lanjutan )3.5 Model Gas Ideal3.6 Energi Dalam , Entalpi , Kalor Spesifik

1

JADWAL PERKULIAHAN ( lanjutan )Minggu

KeKuliah

Ke Topik Bahasan BukuAcuan Keterangan

V

9 Bab 3 : Evaluasi Sifat ( lanjutan )3.7 Evaluasi Δ u dan Δ h Gas Ideal3.8 Proses Politropik Gas Ideal

1

10 Bab 4 : Analisis Energi Volume Atur4.1 Kekekalan Massa Volume Atur

Contoh : 4.14.2 Kekekalan Energi Volume Atur

1

VI

11 Bab 4 : Analisis Energi Volume Atur( lanjutan )4.3 Analisa Volume Atur Keadaan Tunak

Contoh : 4.3 , 4.4 , 4.5

1

12 Bab 4 : Analisis Energi Volume Atur ( lanjutan )4.4 Analisa Transien

Contoh : 4.11 , 4.12

1

VII

13 Bab 5 : Hukum Kedua Termodinamika5.1 Penggunaan Hukum Kedua5.2 Pernyataan Hukum Kedua5.3 Ir-reversibilitas

1

14 Bab 5 : Hukum Kedua Termodinamika( lanjutan )5.4 Aplikasi Hukum Kedua pada Siklus

Termodinamika5.5 Skala Temperatur Kelvin5.6 Ukuran Kinerja maximum siklus5.7 Siklus Carnot

1

Mandiri

VIII Ujian Tengah Semester

IX Ujian Tengah Semester

JADWAL PERKULIAHAN ( lanjutan )Minggu

KeKuliah

Ke Topik Bahasan BukuAcuan Keterangan

X

15 Bab 6 : Entropi6.1 Ketidaksamaan Clausius6.2 Pengertian Perubahan Entropi

1

16 Bab 6 : Entropi ( lanjutan )6.3 Mendapatkan Data Entropi6.4 Perubahan Entropi dalam proses Internal

Reversibel

1

XI

17 Bab 6 : Entropi ( lanjutan )6.5 Neraca Entropi Sistem Tertutup6.6 Laju Neraca Entropi pada Volume Atur

1

18 Bab 6 : Entropi ( lanjutan )6.7 Proses Isentropik6.8 Efisiensi Isentropik : Turbin , Nosel ,

Pompa dan Kompresor6.9 Perpindahan Kalor dan Kerja pd proses

Aliran Tunak Reversibel

1

Mandiri

XII

19 Bab 7 : Analisis Exergi ( Ketersediaan )7.1 Pengenalan Exergi7.2 Definisi Exergi7.3 Neraca Exergi Sistem Tertutup7.4 Aliran Exergi

1

20 Bab 8 : Sistem Tenaga Uap8.1 Pemodelan Sistem Tenaga Uap8.2 Analisis Sistem Pembangkit Tenaga Uap

– Siklus Rankine

1

XIII21 Bab 8 : Sistem Tenaga Uap ( lanjutan )

8.3 Pemanas Lanjut dan Pemanas UlangContoh : 8.1

1

22 Bab 8 : Sistem Tenaga Uap ( lanjutan )8.4 Siklus Tenaga Uap Regeneratif

Contoh : 8.3 , 8.48.5 Aspek-aspek lain dari Siklus Uap

1

JADWAL PERKULIAHAN ( lanjutan )Minggu

KeKuliah

Ke Topik Bahasan BukuAcuan Keterangan

XIV

23 Praktikum

24 Praktikum

XV25 Praktikum

26 Praktikum

XVI27 Laporan Praktikum

28 Laporan Praktikum

CATATAN :► Bobot mata kuliah Termodinamika Teknik : 3 sks

► Jumlah “minggu” selama 1 (satu) semester : 14 minggu

( diluar UTS dan UAS )

► Waktu untuk “Tatap Muka” di kelas :

3 sks x 14 minggu x 50 menit / sks.minggu : 2800 menit

► Pelaksanaan kuliah per-minggu : 2 kali / minggu

► Waktu setiap kali “Tatap Muka Kuliah” : 100 menit / kuliah

► Jumlah “minggu” Tatap Muka Kuliah” : 11 minggu

► Jumlah “Tatap Mata Kuliah” : 22 kali

► Jumlah “waktu” Tatap Mata Kuliah : 2200 menit

► Sisa waktu Tatap Muka Kuliah : 600 menit

► “Minggu” yang tersedia untuk Praktikum : 3 minggu

► “Waktu” yang tersedia untuk Praktikum : 2 x 600 menit

► “Waktu” Praktikum setiap minggu : 400 menit