2
 Sejarah Angka Angka merupakan suatu objek matematis yang biasa digunakan manusia sebagai sarana untuk menghitung atau mengukur. Simbol notasi yang digunakan untuk menyatakan suatu angka disebut symbol numerik, tetapi berdasarkan pikiran dan penalaran manusia, angka dapat disebut sebagai suatu objek abstrak, suatu symbol, atau suatu kata. Pada perkembangan dan semakin majunya pemikiran manusia, semua membutuhkan angka. Semua mengenal angka mulai dari 0,1,2,3,4,5,6,7,8, dan 9. Angka-angka ini kemudian dijadikan symbol matematis yang digunakan sebagai alat hitung kepunyaan atau kepemilikan dalam berbagai bidang, Berdasarkan ilmu sejarah yang berkembang, tidak dipaparkan secara terperinci penemu dari angka atau bilangan. Penemuan jejak tentang sejarah angka diawali melalui selembar tanah liat yang dibuat oleh suku Sumeria yang tinggal di wilayah Mesopotamia sekitar tahun 3.000 SM. Penanda penggunaan angka lainnya terdapat pada selembar daun lontar dengan tulisan hieroglif yang digunakan bangsa Mesir kuno. Tulisan yang tertera dilambangkan dengan garis lurus untuk satuan, lengkungan keatas untuk puluhan, lengkungan setengah lingkaran menyamping untuk ratusan, dan symbol seorang laki-laki menaikkan tangan sebagai jutaan. Sistem ini secara umum dikenal masyarakat sebagai symbol hieratic. Pada sisi lain, catatan sejarah juga memaparkan tujuh tanda I, V, X, L, C, D, dan M untuk mewakili angka. Simbol ini dikenal sebagai sy mbol Romawi. Bangsa Roma menggunakan symbol ini sampai abad pertengahan. Awalnya system perhitungan Romawi diadaptasi dari system perhitungan bangsa Etruscan (disimbolkan berdasar kan huruf dan gambar). Seiring dengan sifat penalaran manusia, symbol Etruscan dianggap sebagai suatu symbol yang tidak mudah dipahami maka angka Romawi yang mengacu pada sy mbol Etruscan mulai disederhanakan. Sementara itu, angka modern saat ini, berasal dari simbol yang digunakan oleh para ahli matematika Hindu India sekitar tahun 200 SM, yang kemudian dikembangkan oleh orang Arab, sehingga angka tersebut disebut dengan angka Arab. Angka arab merupakan perkembangan penggunaan angka modern saat ini yang meliputi sepuluh buah digit 0,1,2,3,4,5,6,7,8, dan 9. Angka-angka ini dikembangkan dari turunan angka india dan system angka Hindu-Arab. Hal ini bermula dari pengalaman matematikawan india, yang mulai menghitung angka 975 sebagai suatu rangkaian bilangan yang utuh. Konsep dasar angka-angka ini kemudian dikembangkan oleh berbagai ahli matematika, sampai ke berbagai daerah. Perubahan bentuk angka ini kemudian dimodifikasi seiring dengan perkembangan pola pemikiran masyarakat Arab sampai mencapai bentuk Eropa, bentuk yang kita kenal saat ini. Pola perkembangan angka ini berkembang melalui berbagai medium seperti perdagangan, buku, dan kolonialisme Eropa.

Sejarah Angka

  • Upload
    cubis

  • View
    219

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Sejarah Angka

5/9/2018 Sejarah Angka - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/sejarah-angka-559ca0c61c85a 1/3

 

Sejarah Angka

Angka merupakan suatu objek matematis yang biasa digunakan manusia sebagai sarana

untuk menghitung atau mengukur. Simbol notasi yang digunakan untuk menyatakan suatu

angka disebut symbol numerik, tetapi berdasarkan pikiran dan penalaran manusia, angka dapat

disebut sebagai suatu objek abstrak, suatu symbol, atau suatu kata. Pada perkembangan dan

semakin majunya pemikiran manusia, semua membutuhkan angka. Semua mengenal angka

mulai dari 0,1,2,3,4,5,6,7,8, dan 9. Angka-angka ini kemudian dijadikan symbol matematis yang

digunakan sebagai alat hitung kepunyaan atau kepemilikan dalam berbagai bidang,

Berdasarkan ilmu sejarah yang berkembang, tidak dipaparkan secara terperinci penemu

dari angka atau bilangan. Penemuan jejak tentang sejarah angka diawali melalui selembar

tanah liat yang dibuat oleh suku Sumeria yang tinggal di wilayah Mesopotamia sekitar tahun

3.000 SM. Penanda penggunaan angka lainnya terdapat pada selembar daun lontar dengan

tulisan hieroglif yang digunakan bangsa Mesir kuno. Tulisan yang tertera dilambangkan dengangaris lurus untuk satuan, lengkungan keatas untuk puluhan, lengkungan setengah lingkaran

menyamping untuk ratusan, dan symbol seorang laki-laki menaikkan tangan sebagai jutaan.

Sistem ini secara umum dikenal masyarakat sebagai symbol hieratic.

Pada sisi lain, catatan sejarah juga memaparkan tujuh tanda I, V, X, L, C, D, dan M untuk

mewakili angka. Simbol ini dikenal sebagai symbol Romawi. Bangsa Roma menggunakan symbol

ini sampai abad pertengahan. Awalnya system perhitungan Romawi diadaptasi dari system

perhitungan bangsa Etruscan (disimbolkan berdasarkan huruf dan gambar). Seiring dengan sifat

penalaran manusia, symbol Etruscan dianggap sebagai suatu symbol yang tidak mudah

dipahami maka angka Romawi yang mengacu pada symbol Etruscan mulai disederhanakan.

Sementara itu, angka modern saat ini, berasal dari simbol yang digunakan oleh para ahli

matematika Hindu India sekitar tahun 200 SM, yang kemudian dikembangkan oleh orang Arab,

sehingga angka tersebut disebut dengan angka Arab. Angka arab merupakan perkembangan

penggunaan angka modern saat ini yang meliputi sepuluh buah digit 0,1,2,3,4,5,6,7,8, dan 9.

Angka-angka ini dikembangkan dari turunan angka india dan system angka Hindu-Arab. Hal ini

bermula dari pengalaman matematikawan india, yang mulai menghitung angka 975 sebagai

suatu rangkaian bilangan yang utuh. Konsep dasar angka-angka ini kemudian dikembangkan

oleh berbagai ahli matematika, sampai ke berbagai daerah. Perubahan bentuk angka inikemudian dimodifikasi seiring dengan perkembangan pola pemikiran masyarakat Arab sampai

mencapai bentuk Eropa, bentuk yang kita kenal saat ini. Pola perkembangan angka ini

berkembang melalui berbagai medium seperti perdagangan, buku, dan kolonialisme Eropa.

Page 2: Sejarah Angka

5/9/2018 Sejarah Angka - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/sejarah-angka-559ca0c61c85a 2/3

 

Sources:

http://en.wikipedia.org/wiki accessed on Wednesday at 8 p.m

http://forumatika.lefora.com/2011/03/13/sejarah-angka/ accessed on Wednesday at 8.05 p.m

http://matematik-matematika.blogspot.com accessed on Wednesday at 8.20 p.m

Page 3: Sejarah Angka

5/9/2018 Sejarah Angka - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/sejarah-angka-559ca0c61c85a 3/3