17
SISTEM AIR BAKU

SISTEM AIR BAKU - bpsdm.pu.go.id file•terancam oleh budidaya keramba jaring apung di dalam waduk. mata air •sumber air alami tempat keluarnya secara alami air tanah ke permukaan

Embed Size (px)

Citation preview

SISTEM AIR BAKU

SISTEMATIKA

• UMUM

• AIR BAKU

• SISTEM AIR BAKU

• SIMPULAN

UMUM

• AIR SEBAGAI SENYAWA TERPENTING BAGI MAKHLUK HIDUP

• KEBERADAANNYA CUKUP BANYAK NAMUN AIR TAWAR SANGAT TERBATAS

• PENINGKATAN JUMLAH DAN KUALITAS HIDUP MANUSIA MENINGKATKAN KEBUTUHAN AIR

• PENINGKATAN KEBUTUHAN AIR MENUMBUHKAN REKAYASA SUMBER DAYA AIR

• KEBUTUHAN AIR MINUM MENUMBUHKAN REKAYASA AIR MINUM (WATER SUPPLY

ENGINEERING)

• SISTEM AIR BAKU AIR MINUM WUJUD SALAH SATU REKAYASA SUMBER DAYA AIR

SUMBER AIR BAKU

• SUMBER AIR ADALAH WADAH DARI SUATU BADAN AIR

• SEMUA AIR DARI SEMUA SUMBER AIR DAPAT DIPAKAI SEBAGAI AIR BAKU AIR MINUM

• SUMBER AIR DAPAT MEMASOK AIR BAKU SECARA KONTINYU DENGAN KUANTITAS DAN DAN

KUALITAS YANG MEMENUHI PERSYARATAN AIR BAKU

• SUMBER AIR BERUPA SUNGAI, DANAU, WADUK, SUMUR, DAN MATA AIR ADALAH SUMBER AIR

YANG PALING LAYAK UNTUK SUMBER AIR BAKU AIR MINUM

SUNGAI

• SUMBER AIR BAKU AIR MINUM UNTUK SEBAGIAN BESAR SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM DI

INDONESIA (JAKARTA – CISADANE, SEMARANG – GARANG, PALEMBANG – MUSI, DLL.)

• KUANTITAS CUKUP BESAR, BERFLUKTUASI SESUAI MUSIM

• KUALITAS CUKUP BAGUS, BERFLUKTUASI SESUAI MUSIM

• DIPENGARUHI KONDISI DAERAH TANGKAPAN AIR (DTA) : (1) PEMANFAATAN RUANG, (2) RASIO

LUAS TUTUPAN HUTAN, (3) SKEMA PENGENDALIAN PENCEMARAN, (4) KEBERADAAN WADUK

PADA DAERAH HULU

DANAU

• SUMBER AIR ALAMI, CONTOH DANAU RAWAPENING UNTUK SUMBER AIR BAKU AIR MINUM

KABUPATEN SEMARANG

• KUANTITAS BESAR KARENA MERUPAKAN KOLAM TANDO YANG SANGAT BESAR

• KUALITAS: (1) CUKUP BAIK KARENA ADA PROSES PENGENDAPAN DAN SELF PURIFICATION

(PROSES PENGOLAHAN AIR SECARA ALAMI), (2) KANDUNGAN BESI PADA AIR BAGIAN DALAM

• BERFLUKTUASI SESUAI MUSIM NAMUN TIDAK SETINGGI SUNGAI

WADUK

• SUMBER AIR BUATAN BERUPA DANAU YANG TERBENTUK KARENA SUNGAI YANG DIBENDUNG

ATAU CEKUNGAN YANG SENGAJA DIISI AIR DARI SUMBER SUNGAI

• KUANTITAS PALING DAPAT DIANDALKAN (JAKARTA – WADUK JATILUHUR, SEMARANG –

WADUK KEDUNGOMBO)

• KUALITAS PALING DAPAT DIANDALKAN KARENA PROSES SELF PURIFICATION MAUPUN

PENGENCERAN

• TERANCAM OLEH BUDIDAYA KERAMBA JARING APUNG DI DALAM WADUK

MATA AIR

• SUMBER AIR ALAMI TEMPAT KELUARNYA SECARA ALAMI AIR TANAH KE PERMUKAAN

• SUMBER AIR BAKU AIR MINUM YANG PALING DISUKAI KARENA DAPAT LANGSUNG

DIKONSUMSI SEBAGAI AIR MINUM DAN PENYEDIAANNYA KE KONSUMEN SECARA GRAVITASI

• KUANTITASNYA KECIL, TIDAK DAPAT MEMENUHI KONSUMEN SAAT INI

• SERING TERJADI KONFLIK PENGAMBILAN DENGAN PENDUDUK SEKITAR MATA AIR

SUMUR DALAM

• SUMBER MATA AIR BUATAN YANG WUJUD SILINDER DENGAN PANGKAL DI DALAM TANAH

YANG MENGANDUNG AIR DAN UJUNG DI PERMUKAAN TANAH.

• KUANTITASNYA RELATIF KECIL PADA KISARAN DI BAWAH 20 L/S.

• KUALITASNYA PADA UMUMNYA BAIK NAMUN BAHAN BAWAAN ALAMI SEPERTI KAPUR

(KALSIUM BIKARBONAT), BESI (FERRO), DAN SULFIDA (HIDROGEN SULFIDA) DAPAT TERLARUT DI

DALAMNYA

• PADA SUMUR YANG TERCEMAR ION KLORIDA DAN NITRAT DAPAT TERLARUT DI DALAMNYA

SISTEM AIR BAKU AIR MINUM

• SISTEM AIR BAKU AIR MINUM ADALAH SUATU RANGKAIAN PRASARANA FISIK YANG DIADAKAN

UNTUK MENGHANTARKAN AIR BAKU AIR MINUM DARI SUMBERNYA KE UNIT PENGOLAHAN AIR

MINUM

• KOMPONEN SISTEM ADALAH: (1) BANGUNAN SADAP, (2) POMPA, (3) PIPA AIR BAKU ATAU

SALURAN AIR BAKU, (4) PERALATAN PEMANTAUAN, DAN (5) BANGUNAN PENDUKUNG

• JENIS – JENIS SISTEM AIR BAKU: SISTEM AIR PERMUKAAN (SUNGAI, DANAU, WADUK), SISTEM

MATA AIR, SISTEM SUMUR, DAN PENAMPUNGAN AIR HUJAN

SISTEM AIR PERMUKAAN

• BANGUNAN SADAP BERADA PADA SUMBER AIR AIR, DILENGKAPI DENGAN PINTU DAN

SARINGAN.

• POMPA BERADA PADA BANGUNAN SADAP. BIASANYA DIPAKAI POMPA BENAM DENGAN HEAD

RENDAH DAN KAPASITAS BESAR.

• PERPIPAAN DAN ATAU SALURAN TERBUKA DIPAKAI UNTUK MENGARAHKAN AIR KE UNIT

PENGOLAHAN

• PERALATAN PANTAU LENGKAP (DEBIT, VOLUME, PH, DAN KEKERUHAN)

• POWER HOUSE, LABORATORIUM, RUANG ADMINISTRASI, DAN RUMAH JAGA

BANGUNAN SADAP SISTEM AIR BAKU SPAM SUKOHARJO PADA SUNGAI BENGAWAN SOLO

TAHAP PEMBANGUNAN SELESAI PEMBANGUNAN

SISTEM MATA AIR

• BANGUNAN SADAP BERUPA KURUNGAN BETON YANG MENUTUPI MATA AIR SEHINGGA

CEMARAN UDARA DAPAT DIHINDARI

• POMPA BIASANYA TIDAK DIPERLUKAN KARENA PENDORONGAN AIR DILAKUKAN SECARA

GRAVITASI

• PERALATAN PANTAU DEBIT (SEKAT THOMPSON) DAN VOLUME (WATER METER)

• PENGARAHAN AIR DENGAN SISTEM PERPIPAAN

• BANGUNAN PENUNJANG TAK DIPERLUKAN

SISTEM AIR BAKU MATA AIR SPAM PURBALINGGA PADA MATA AIR KALIGONDANG

MATA AIR YANG TELAH DITUTUP OLEH BANGUNAN

LIMPASAN (OVERFLOW)

SISTEM SUMUR

• BANGUNAN SADAP BERUPA PIPA BESI. BAGIAN BAWAH BERUPA PIPA LINER DAN SCREENER,

SEDANG DI ATAS ADALAH PIPA JAMBANG. PADA PIPA JAMBANG ADALAH POMPA BENAM, PIPA

INTAKE, DAN PIPA PIEZOMETER

• PERALATAN PANTAU VOLUME (WATER METER), ELEVASI MUKA AIR (SOUNDING PIEZOMETER),

DAN TEKANAN POMPA (PIEZOMETER)

• PENGARAHAN AIR DENGAN PIPA, AIR RELIEVE VALVE, DAN HYDROPHORE

• BANGUNAN RUMAH POMPA DAN GUDANG

PENAMPUNGAN AIR HUJAN (PAH)

• PENAMPUNGAN AIR HUJAN ADALAH TANDON YANG DIPAKAI UNTUK MENGUMPULKAN AIR

HUJAN

• PADA SKALA BESAR ADALAH BERUPA WADUK ATAU EMBUNG

• PADA SKALA INDIVIDUAL ADALAH TANGKI TANDON DI BAWAH LANTAI RUMAH (BESAR) ATAU

TANGKI DI HALAMAN RUMAH (KECIL) UNTUK MENAMPUNG AIR HUJAN YANG JATUH DI ATAP

RUMAH

• KUALITAS AIR PADA PAH INDIVIDUAL SANGAT BAGUS

SIMPULAN

• SEMUA AIR PADA SUMBER AIR DAPAT DIPAKAI SEBAGAI AIR BAKU AIR MINUM

• SISTEM AIR BAKU DIBANGUN PADA BADAN AIR UNTUK MEMENUHI PASOKAN AIR BAKU AIR

MINUM SESUAI KUANTITAS DAN KUALITAS

• KEANDALAN AIR BAKU MENJADI FAKTOR PENTING DARI SISTEM AIR BAKU AIR MINUM