2
TEKNOLOGI SEDIAAN SOLID Deskripsi Mata Kuliah: Mata kuliah ini membahas tentang tehnik dan prosedur pembuatan sediaan-sediaan farmasi di industri sesuai dengan ketentuan cara pembuatan obat yang baik, mempelajari Preformulasi untuk merancang formulasi sediaan padat kompak, melakukan formulasi dan menguji hasil sediaan yang dibuat sesuai persyaratan, mengetahui dan memahami cara kerja peralatan dalam industri farmasi. Tujuan Mata Kuliah: 1. Mahasiswa mengetahui bentuk-bentuk sediaan obat padat. 2. Mahasiswa mampu membuat sediaan obat padat: sediaan tablet, kapsul, pil, dan suppositoria dengan memahami teori-teori dasar. 3. Dapat memahami cara menguji hasil sediaan yang dibuat sesuai persyaratan, mengetahui dan memahami cara kerja peralatan dalam industri farmasi 4. Memahami dan mampu menjelaskan kembali ilmu farmasetika dalam ruang lingkup pelaksanaan pengendalian mutu obat di industri farmasi, apotek, dan pelayanan kesehatan lain. Kegiatan Belajar Mengajar Bentuk aktivitas proses belajar mengajar berupa kuliah tatap muka/ceramah, diskusi, penugasan mandiri dan kelompok, praktik serta kegiatan ko kurikuler yang mendukung proses pencapaian kompetensi peserta didik. Isi Kuliah :Substansi Kajian 1 Teknik dan prosedur pembuatan sediaan-sediaan farmasi di industri sesuai dengan ketentuan cara pembuatan obat yang baik (CPOB) 2 Preformulasi dan master formula Sediaan obat padat, (pendahuluan, bentuk sediaan padat) 3 Rancangan formulasi sediaan tablet, kapsul, suppositoria, pil 4 Pembuatan granul (pendahuluan, cara pembuatan); tablet (pendahuluan, komposisi, jenis jenis tablet pembuatan); tablet salut gula (pendahuluan, cara penyalutan), tablet salut selaput (pendahuluan, jenis-jenis bahan penyalutan, cara penyalutan), kapsul (definisi, penggolongan, komponen); kapsul keras (pencetakan, ukuran, formulasi isi, teknik khusus); kapsul lunak (pembuatan kapsul lunak, formulasi isi, konsistensi); mikro kapsulasi (definisi, tujuan, cara pembuatan); suppositoria (definisi, penggolongan lokal/sistemik, bahan pembentuk, ukuran). 5 Menguji/mengevaluasi sediaan tablet, kapsul, suppositoria, pil 6 Peralatan produksi 7 Prinsip fabrikasi 8 Pengemasan 9 Pengendalian mutu dan penjaminan mutu obat Penilaian Hasil Belajar

Slabus Teknologi Sediaan Solid

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Slabus Teknologi Sediaan Solid

TEKNOLOGI SEDIAAN SOLIDDeskripsi Mata Kuliah: Mata kuliah ini membahas tentang tehnik dan prosedur pembuatan sediaan-sediaan farmasi di industri sesuai dengan ketentuan cara pembuatan obat yang baik, mempelajari Preformulasi untuk merancang formulasi sediaan padat kompak, melakukan formulasi dan menguji hasil sediaan yang dibuat sesuai persyaratan, mengetahui dan memahami cara kerja peralatan dalam industri farmasi. Tujuan Mata Kuliah:

1. Mahasiswa mengetahui bentuk-bentuk sediaan obat padat. 2. Mahasiswa mampu membuat sediaan obat padat: sediaan tablet, kapsul, pil, dan

suppositoria dengan memahami teori-teori dasar.3. Dapat memahami cara menguji hasil sediaan yang dibuat sesuai persyaratan,

mengetahui dan memahami cara kerja peralatan dalam industri farmasi4. Memahami dan mampu menjelaskan kembali ilmu farmasetika dalam ruang lingkup

pelaksanaan pengendalian mutu obat di industri farmasi, apotek, dan pelayanan kesehatan lain.Kegiatan Belajar Mengajar Bentuk aktivitas proses belajar mengajar berupa kuliah tatap muka/ceramah, diskusi, penugasan mandiri dan kelompok, praktik serta kegiatan ko kurikuler yang mendukung proses pencapaian kompetensi peserta didik. Isi Kuliah :Substansi Kajian 1 Teknik dan prosedur pembuatan sediaan-sediaan farmasi di industri sesuai dengan

ketentuan cara pembuatan obat yang baik (CPOB) 2 Preformulasi dan master formula Sediaan obat padat, (pendahuluan, bentuk

sediaan padat)3 Rancangan formulasi sediaan tablet, kapsul, suppositoria, pil 4 Pembuatan granul (pendahuluan, cara pembuatan); tablet (pendahuluan,

komposisi, jenis jenis tablet pembuatan); tablet salut gula (pendahuluan, cara penyalutan), tablet salut selaput (pendahuluan, jenis-jenis bahan penyalutan, cara penyalutan), kapsul (definisi, penggolongan, komponen); kapsul keras (pencetakan, ukuran, formulasi isi, teknik khusus); kapsul lunak (pembuatan kapsul lunak, formulasi isi, konsistensi); mikro kapsulasi (definisi, tujuan, cara pembuatan); suppositoria (definisi, penggolongan lokal/sistemik, bahan pembentuk, ukuran).

5 Menguji/mengevaluasi sediaan tablet, kapsul, suppositoria, pil 6 Peralatan produksi7 Prinsip fabrikasi8 Pengemasan9 Pengendalian mutu dan penjaminan mutu obatPenilaian Hasil Belajar Penilaian dilakukan berdasarkan data yang diperoleh melalui penugasan individu, presentasi tugas, ujian kompetensi, observasi kinerja mahasiswa melalui tampilan lisan, tertulis atau praktik. Pustaka :

1. Ansel, H.C., 1989, Introduction of Pharmaceutical Dosage Form2. Anonim, 1979, Farmakope Indonesia, Ed III, Depkes RI, Jakarta 3. Anonim, 1995, Farmakope Indonesia, Ed IV, Depkes RI, Jakarta 4. Anonim, , Pedoman Cara Pembuatan Obat yang Baik, BPOM RI, Jakarta5. Banker,G.S., dan Rhodes, C.T., 1996, Modern Pharmaceutics, Ed. III, Marcel Dekker

Inc., New York6. Cole, G.C., et al., 1995, Pharmaceutical Coating Technology7. Gennaro, A.R., 1995, Remington : The Science and Practice of Pharmacy 8. Lachman, L., 1994, The Theory and Practice of Industrial Pharmacy9. Swarbrick, J. dan Boylan, J.C., 2000, 1999, 1998, 1997, 1996, Encyclopedia of

Pharmaceutical Technology, Vol. 13-19, Marcel Dekker Inc., New York10. Voght, R., 1994, Pharmaceutical Technology