3
Petunjuk: Di dalam tes ini terdapat pertanyaan-pertanyaan tentang Ideologi Pancasila. Tugas Anda adalah memilih satu jawaban yang Anda anggap paling benar pada alternatif pilihan A, B, c, D, atau E. Jumlah soal : 30 butir Waktu : 20 menit 1. Pancasila adalah isi jiwa bangsa Indonesia yang turun-temurun yang sekian abad lamanya terpendam bisu oleh kebudayaan Barat. Pendapat tersebut dikemukakan oleh… A. Soekarno B. Notonegoro C. Mr. Soepomo D. Mr. Muhammad Yamin E. Radjiman Wedyodiningrat 2. Sidang pertama BPUPKI pada tanggal 29 Mei 1945 membahas tentang… A. Bentuk Negara B. Dasar Negara C. Bentuk pemerintahan D. Cita-cita dan tujuan Negara E. Perlengkapan berdirinya Negara 3. Soekarno mengungkapkan usulnya mengenai rumusan asas dasar Negara pada tanggal…

Soal Ideologi Pancasila

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Soal Ideologi Pancasila

Citation preview

Page 1: Soal Ideologi Pancasila

Petunjuk:

Di dalam tes ini terdapat pertanyaan-pertanyaan tentang Ideologi Pancasila. Tugas Anda adalah

memilih satu jawaban yang Anda anggap paling benar pada alternatif pilihan A, B, c, D, atau E.

Jumlah soal : 30 butir

Waktu : 20 menit

1. Pancasila adalah isi jiwa bangsa Indonesia yang turun-temurun yang sekian abad lamanya

terpendam bisu oleh kebudayaan Barat. Pendapat tersebut dikemukakan oleh…

A. Soekarno

B. Notonegoro

C. Mr. Soepomo

D. Mr. Muhammad Yamin

E. Radjiman Wedyodiningrat

2. Sidang pertama BPUPKI pada tanggal 29 Mei 1945 membahas tentang…

A. Bentuk Negara

B. Dasar Negara

C. Bentuk pemerintahan

D. Cita-cita dan tujuan Negara

E. Perlengkapan berdirinya Negara

3. Soekarno mengungkapkan usulnya mengenai rumusan asas dasar Negara pada tanggal…

A. 29 Mei 1945

B. 30 Mei 1945

C. 31 Mei 1945

D. 1 Juni 1945

E. 22 Juni 1945

Page 2: Soal Ideologi Pancasila

4. Kemampuan ideology dalam mempengaruhi dan sekaligus menyesuaikan diri dengan

pertumbuhan atau perkembangan masyarakatnya disebut dimensi…

A. Realitas

B. Idealism

C. Fleksibilitas

D. Kerohanian

E. Dinamis

5. Di dalam ideologi terdapat tiga unsure esensial, salah satunya adalah bahwa setiap ideology

selalu menuntut keterlibatan optimal atas dasar loyalitas dari para subjek pendukungnya.

Unsur tersebut dinamakan…

A. Mitos

B. Doktrin

C. Realitas

D. Keyakinan

E. Loyalitas

6.