3
SURAT PERJANJIAN PENGGEMUKAN TERNAK SAPI NOMOR : 501 / 04 / SR / ATC / 2010 Pada hari ini Tanggal 13 Bulan Januari Tahun Dua Ribu Sepuluh bertempat di Gampong Ateuk Cut Kecamatan Simpang Tiga Kabupaten Aceh Besar yang bertanda tangan dibawah ini : 1. IBRAHIM MUBIN sebagai Ketua Kelompok Ternak Sapi Sabe Rata Gampong Ateuk Cut bertindak atas nama gampong yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA. 2. ABU BAKAR anggota Kelompok Ternak Tani Sabe Rata Gampong Ateuk Cut Kecamatan Simpang Tiga yang selanjutnya disebut juga sebagai PIHAK KEDUA. Dengan ini PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA telah sepakat untuk membuat perjanjian penggemukan sapi yang anggarannya dari sumber PUAP Kabupaten Aceh Besar dengan ketentuannya sebagai berikut : Pasal 1 PIHAK PERTAMA menyerahkan sapi kepada PIHAK KEDUA yaitu : a. Jumlah sapi : 1 (satu) Ekor b. Jenis : Sapi Jantan c. Harga beli : Rp 5.320.000,- (Lima Juta Tiga Ratus Dua Puluh Ribu Rupiah). d. Pengembalian : 10 (sepuluh) persen atau Rp 500.000,- (Lima Ratus Ribu Rupiah). Pasal 2 PIHAK KEDUA mempunyai kewajiban: 1. Menyediakan kandang, pakan dan memelihara ternak yang diterimanya dengan sebaik-baiknya. 2. Mengikuti petunjuk dan bimbingan teknis yang diberikan oleh petugas peternakan setempat. 3. Melapor segala sesuatu yang terjadi terhadap ternak yang dipelihara dalam waktu yang secepat-cepatnya kepada ketua kelompok yang untuk selanjutnya diteruskan kepada petugas lapangan. 4. Menyerahkan atau mengembalikan modal pembelian dan labanya sebesar 10 (sepuluh) persen dalan jangkauan waktu 1 (satu) tahun terhitung sejak sapi diberikan, untuk seterusnya hasil pengembalian akan diteruskan/dibagikan kepada Anggota kelopmpok yang lainnya sesuai hasil keputusan musyawarah Gampong pada tanggal 05 Januari 2010 di Meunasah. 5. Apabila tidak dikembalikan sesuai dengan perjanjian yang telah disepakati bersama dalam musyawarah di Meunasah maka PIHAK KEDUA akan dilaporkan sebagai penipuan kepada pihak yang berwajib.

Surat Perjanjian Penggemukan Ternak Sapi-Abu Bakar

Embed Size (px)

DESCRIPTION

SPPT

Citation preview

SURAT PERJANJIAN PENGGEMUKAN TERNAK SAPINOMOR : 501 / 04 / SR / ATC / 2010Pada hari ini Tanggal 13 Bulan Januari Tahun Dua Ribu Sepuluh bertempat di Gampong Ateuk CutKecamatan Simpang Tiga Kabupaten Aceh Bear !ang bertanda tangan diba"ah ini #1$ %BRA&%''(B%)ebagai Ketua Kelompok Ternak Sapi Sabe Rata Gampong Ateuk Cutbertindak ata nama gampong !ang elan*utn!a diebut ebagai P%&AK P+RTA'A$,$ AB(BAKARanggota Kelompok Ternak Tani Sabe Rata Gampong Ateuk Cut KecamatanSimpang Tiga !ang elan*utn!a diebut *uga ebagai P%&AK K+D(A$Dengan ini P%&AKP+RTA'Adan P%&AKK+D(Atelah epakat untuk membuat per*an*ianpenggemukan api !ang anggarann!a dari umber P(AP KabupatenAceh Bear dengan ketentuann!aebagai berikut #Pasal 1P%&AK P+RTA'A men!erahkan api kepada P%&AK K+D(A !aitu # a$ Jumlah api # 1 -atu. +korb$ Jeni # Sapi Jantanc$ &arga beli # Rp /$3,0$00012 -Lima Juta Tiga Ratus Dua Puluh Ribu Rupiah.$d$ Pengembalian # 10 -epuluh. peren atau Rp /00$00012 -Lima Ratus Ribu Rupiah.$Pasal 2P%&AK K+D(A mempun!ai ke"a*iban#1$ 'en!ediakan kandang1 pakan dan memelihara ternak !ang diteriman!a dengan ebaik2baikn!a$ ,$ 'engikuti petun*uk dan bimbingan tekni !ang diberikan oleh petuga peternakan etempat$3$ 'elapor egala euatu !ang ter*adi terhadap ternak !ang dipelihara dalam "aktu !ang ecepat2cepatn!a kepada ketua kelompok !ang untuk elan*utn!a diterukan kepada petuga lapangan$3$ 'en!erahkan atau mengembalikan modal pembelian dan laban!a ebear 10 -epuluh. peren dalan*angkauan "aktu 1 -atu. tahun terhitung e*ak api diberikan1 untuk eterun!a hail pengembalianakan diterukan4dibagikan kepada Anggota kelopmpok !ang lainn!a euai hail keputuanmu!a"arah Gampong pada tanggal 0/ Januari ,010 di 'eunaah$/$ Apabila tidak dikembalikan euai dengan per*an*ian !ang telah diepakati berama dalammu!a"arah di 'eunaah maka P%&AK K+D(A akan dilaporkan ebagai penipuan kepada pihak!ang ber"a*ib$Pasal 3 P%&AKK+D(A tidakbolehmen*ual1 menukarkan1 memindahtangankanapi terebut ebelumP%&AK K+D(A memenuhi ke"a*iban ebagaimana dimakud pada paal , a!at 3 -empat. uratper*an*ian ini$ P%&AK P+RTA'A4Ketua kelompok1 Keuchik dan Tuha Peut erta Ketua Pemuda ikut bertanggung*a"ab penuh terhadap bantuan terebut euai hail keputuan rapat di 'eunaah$Pasal 41$ Bilatem!ataapi !angditerima1 P%&AKK+D(A mati1 karenabukankealahanataukelalaianP%&AK K+D(A1 maka P%&AK K+D(A beba dari tanggung *a"ab !ang dikuatkan dengan bukti2bukti dan aki2aki !ang ah euai dengan ketentuan !ang berlaku$,$ Bilatern!ataapi !angditerimaP%&AKK+D(Amati1 hilangkarenakealahandankelalaianP%&AK K+D(A1 maka P%&AK K+D(A "a*ib menggantikann!a4ba!ar euai dengan paal , a!at3 pe*an*ian ini$Pasal 51$ Apabila P%&AK K+D(A meninggal dunia1 maka per*an*ian ini berlaku bagi Ahli 5ari P%&AKK+D(A dalam hal ini %teri1 Anak dan !ang lainn!a !ang merupakan Ahli "ari pihak kedua$,$ Apabila Ahli5aritidakberedia1 makapen!eleaiann!aakandieleaikanecaramu!a"araheuai dengan ketentuan !ang berlaku$Pasal 61$ Apabila ter*adi pereliihan tentang per*an*ian ini1 maka kedua belah pihak epakat untukmen!eleaikan ecara mu!a"arah$,$ Apabila pereliihanini tidak dapat dieleaikan ecara mu!a"arah1 maka P%&AKK+D(Aberedia men!eleaikann!a melalui *alur &ukum euai dengan paal , a!at / per*an*ian ini$Pasal 7Surat per*a*ian Penggemukan api ini dibuat dan ditandatangani oleh kedua belah pihak diata kertabermaterai !ang cukup dalam keadaan ehat *amani dan rohani tanpa ada pakaan dari pihak manapun$P%&AK K+D(A P%&AK P+RTA'APemelihara Sapi Ketua Kelompok( ABU BAKAR( IBRA!IM MUBIN Dietu*ui 6leh #Ketua GAP6KTA)Gampong Ateuk CutA M R IM"#$"%a&'(KeuchikKetua Tuha Peut Ketua Pemuda Pendamping P77( A)NAN JUNE)* S+ S,s( ABU BAKAR( A-.AR( SUNITA 'engetahui #Ca/a%Kecamatan Simpang TigaKabupaten Aceh Bear)0s+ A0(1(# A23'lla&)ip$ 18//0113 18980, 1 003