7
12/2/2014 Critical Review | Knowboo's Blog http://knowboo.wordpress.com/2010/02/05/critical-review/ 1/7 Critical Review Februari 5, 2010 — knowboo Sekilas Tentang Critical Review Critical Review secara singkat dapat diartikan sebagai evaluasi terhadap suatu buku maupun artikel. Critical Review bukan hanya merupakan laporan atau tulisan tentang isi suatu buku atau artikel, tetapi lebih kepada evaluasi, seperti mengulas atau mereview, menginterpretasi serta menganalisis. Dan critical review bukan merupakan pembuktian benar atau salah suatu artikel atau buku. Mengenai keungguluan dan kelemahan juga dijadikan pertimbangan bagi reviwer. Critical Review lazimnya diberikan pada acara perkuliahan di perguruan tinggi sebagai wujud tugas oleh dosen kepada mahasiswa. Dengan begitu, tidak tertutup kemungkinan bagi kalangan umum yang mempunyai keinginan untuk mengasah kemampuannya dalam berpikir kritis. Di dalam perkuliahan, tugas critical review diberikan dengan tujuan agar mahasiswa mempunyai keinginan untuk membaca dan berpikir sistematis dan kritis serta dapat memberikan pendapat melalui tulisannya. Dalam hal ini, akan sangat membantu mahasiswa yang kurang memiliki ability dalam mengungkapkan pendapat secara lisan. Tidak hanya itu, dengan menulis critical review, mahasiswa akan dituntut untuk dapat membaca berbagai literatur, dan menggali hal-hal yang dianggap unik di dalam artikel atau buku yang dipilih untuk kemudian diperdalam, sehingga dapat menambah pemahaman yang lebih terhadap suatu kajian tertentu. Dan yang paling penting, dengan menulis critical review para reviewer dapat menguji pikiran pengarang atau penulis berdasarkan sudut pandang penulis dan pengetahuan serta pengalaman yang dimiliki. Setelah mengetahui definisi dan tujuan menulis critical review, selajutnya adalah bagaimana langkah awal untuk memulainya??? Pertama, reviewer harus memilih buku atau artikel yang akan dibahas. Buku atau artikel tersebut sebaiknya berdasarkan minat reviewer sehingga memudahkan untuk dibahas, kecuali jika pada perkuliahan yang sudah ditentukan oleh dosen. Kedua, secara singkat dapat dikatakan sebagai membaca kritis dan sistematis. Sebenarnya di dalam tahap ini terdapat beberapa langkah lagi. Dalam membaca, dapat dimulai dengan membaca secara keseluruhan dengan menggunakan teknik skimming dan scanning. Dengan teknik ini reviewer dapat menemukan inti dari bacaan tersebut. Kemudian membaca secara lebih dalam dengan memberikan catatan singkat dalam poin-poin yang penting atau dengan cara mencatat ide-ide atau pikiran utama Knowboo's Blog

Telaah Kritis - Critical Review.pdf

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Telaah Kritis - Critical Review.pdf

12/2/2014 Critical Review | Knowboo's Blog

http://knowboo.wordpress.com/2010/02/05/critical-review/ 1/7

Critical Review

Februari 5, 2010 — knowboo

Sekilas Tentang Critical Review

Critical Review secara singkat dapat diartikan sebagai evaluasi terhadap suatu buku maupun artikel.

Critical Review bukan hanya merupakan laporan atau tulisan tentang isi suatu buku atau artikel,tetapi lebih kepada evaluasi, seperti mengulas atau mereview, menginterpretasi serta menganalisis.

Dan critical review bukan merupakan pembuktian benar atau salah suatu artikel atau buku.Mengenai keungguluan dan kelemahan juga dijadikan pertimbangan bagi reviwer.

Critical Review lazimnya diberikan pada acara perkuliahan di perguruan tinggi sebagai wujud tugasoleh dosen kepada mahasiswa. Dengan begitu, tidak tertutup kemungkinan bagi kalangan umum

yang mempunyai keinginan untuk mengasah kemampuannya dalam berpikir kritis. Di dalamperkuliahan, tugas critical review diberikan dengan tujuan agar mahasiswa mempunyai keinginan

untuk membaca dan berpikir sistematis dan kritis serta dapat memberikan pendapat melalui

tulisannya. Dalam hal ini, akan sangat membantu mahasiswa yang kurang memiliki ability dalammengungkapkan pendapat secara lisan. Tidak hanya itu, dengan menulis critical review, mahasiswa

akan dituntut untuk dapat membaca berbagai literatur, dan menggali hal-hal yang dianggap unik di

dalam artikel atau buku yang dipilih untuk kemudian diperdalam, sehingga dapat menambahpemahaman yang lebih terhadap suatu kajian tertentu. Dan yang paling penting, dengan menulis

critical review para reviewer dapat menguji pikiran pengarang atau penulis berdasarkan sudutpandang penulis dan pengetahuan serta pengalaman yang dimiliki.

Setelah mengetahui definisi dan tujuan menulis critical review, selajutnya adalah bagaimana langkahawal untuk memulainya???

Pertama, reviewer harus memilih buku atau artikel yang akan dibahas. Buku atau artikel tersebut

sebaiknya berdasarkan minat reviewer sehingga memudahkan untuk dibahas, kecuali jika padaperkuliahan yang sudah ditentukan oleh dosen.

Kedua, secara singkat dapat dikatakan sebagai membaca kritis dan sistematis. Sebenarnya di dalamtahap ini terdapat beberapa langkah lagi. Dalam membaca, dapat dimulai dengan membaca secara

keseluruhan dengan menggunakan teknik skimming dan scanning. Dengan teknik ini reviewer dapatmenemukan inti dari bacaan tersebut. Kemudian membaca secara lebih dalam dengan memberikancatatan singkat dalam poin-poin yang penting atau dengan cara mencatat ide-ide atau pikiran utama

Knowboo's Blog

Page 2: Telaah Kritis - Critical Review.pdf

12/2/2014 Critical Review | Knowboo's Blog

http://knowboo.wordpress.com/2010/02/05/critical-review/ 2/7

dari bacaan. Setelah mendapatkan poin-poin yang penting berikan sedikit catatan yang dikaitkandengan pengetahuan dan pengalaman kita dengan tujuan agar mudah nanti dalam menyusun

penilaian. Setelah semuanya selesai, lakukan review agar dapat lebih memahami isi bacaan yang akandibahas.

Yang terakhir adalah tahap penyelesaian, yaitu membuat kerangka dan menulis evaluasi.

Dalam langkah yang terakhir ini berisi hal-hal yang dibahas dalam critical review, di antaranyaadalah:

1. Informasi Bibliografi

Sebagai bagian awal dari tulisan, selalu disajikan informasi mengenai artikel atau buku yang kitabahas secara lengkap, sepertii nama pengarang, tahun, judul artikel, halaman, kota, nama penerbitserta judul yang dibahas.

2. Pengantar (introduction)

Bagian pengantar biasanya berisi pembahasan secara umum mengenai esensi topik dari artikel ataubuku yang dibahas serta penjelesan singkat mengenai struktur pembahasan critical review tersebut.

3. Bagian Utama (Main Body)

Bagian ini merupakan bagian yang terpenting dalam critical review.

Pertama adalah rangkuman. Bagian ini berisi penjelasan secara umum atas topik yang dibahas, baikitu struktur, metoda pembahasan, fokus pembahasan, argumen utama, contoh dan bukti maupunkesimpulan penulis. Bagian ini sebaiknya tidak lebih panjang dari pada bagian evaluasi.

Kedua adalah evaluasi. Bagian ini pada intinya menguji kemampuan reviewer juga dalam hal menilaisuatu topik dari pengetahuan dan pengalaman yang dimiliki karena semakin banyak reviewermembaca buku atau artikel yang sejenis, semakin memudahkan reviewer untuk memberikan

penilaian. Beberapa pertanyaan yang dapat digunakan sebagai panduan untuk melakukan evaluasiadalah, yaitu:

- Siapa pengarang/penulisnya? Apakah berkompeten dalam bidang kajian yang dibahas tersebut?

- Siapa target yang dituju, praktisi, mahasiswa atau peneliti? Apakah yang dibahas sesuai dengantujuan yang ingin dicapai?

- Apakah pertanyaan penelitian yang diajukan menarik atau relevan?

- Apakah pembahasan disajikan secara detil, singkat atau menyeleluruh?

- Apakah gagasan yang diajukan logis dan teratur?

- Bagaimana hubungan antar-gagasan yang diajukan? Apakah disajikan secara analitis dan teratur?

- Apakah contoh atau bukti pendukung yang diberikan faktual, logis dan cukup kuat untuk

Page 3: Telaah Kritis - Critical Review.pdf

12/2/2014 Critical Review | Knowboo's Blog

http://knowboo.wordpress.com/2010/02/05/critical-review/ 3/7

- Apakah contoh atau bukti pendukung yang diberikan faktual, logis dan cukup kuat untukmendukung pikiran utama atau masih terbatas dan malah bertentangan?

- Pertimbangkan juga mengenai data yang digunakan, primer atau sekunder.

- Bandingkan dengan artikel atau buku dari topik yang sejenis, apakah ada kesamaan dan perbedaan,serta jelaskan kesamaan dan perbedaan tersebut.

- Apakah pada bagian kesimpulan dijelaskan bahwa penulis telah mencapai tujuannya?

- Apakah masih ada hal-hal yang belum dipertimbangkan di dalam bagian kesimpulan?

- Apakah penulis memberikan saran studi atau penelitian lebih lanjut terkait dengan topikpembahasan?

- Apakah artikel atau buku tersebut juga dicantumkan ilustrasi, daftar pustaka ataupun indeks yangbermanfaat?

Yang terakhir adalah penutup (conclusion). Pada bagian ini berisi penilaian secara keseluruhan,berikut beberapa pertanyaan yang dapat dijadikan panduan dalam membuat bagian penutup:

- Apakah maksud dan tujuan penulis tercapai?

- Apakah penulis bersifat objektif atau subjektif dalam mencapai tujuannya?

- Apakah esensi penulisan buku atau artikel tersebut terhadap bidang keilmuan secara umum dan

khusus?

- Apakah manfaat artike atau buku dan topik yang dibahas terhadap mata kuliah bagi mahasiswayang bersangkutan atau pengaruhnya terhadap reviewer?

Semoga bermanfaat!!!

Sekilas Tentang Critical Review

Critical Review secara singkat dapat diartikan sebagai evaluasi terhadap suatu buku maupun artikel.Critical Review bukan hanya merupakan laporan atau tulisan tentang isi suatu buku atau artikel,tetapi lebih kepada evaluasi, seperti mengulas atau mereview, menginterpretasi serta menganalisis.Dan critical review bukan merupakan pembuktian benar atau salah suatu artikel atau buku.

Mengenai keungguluan dan kelemahan juga dijadikan pertimbangan bagi reviwer.

Critical Review lazimnya diberikan pada acara perkuliahan di perguruan tinggi sebagai wujud tugasoleh dosen kepada mahasiswa. Dengan begitu, tidak tertutup kemungkinan bagi kalangan umum

yang mempunyai keinginan untuk mengasah kemampuannya dalam berpikir kritis. Di dalam

perkuliahan, tugas critical review diberikan dengan tujuan agar mahasiswa mempunyai keinginanuntuk membaca dan berpikir sistematis dan kritis serta dapat memberikan pendapat melalui

tulisannya. Dalam hal ini, akan sangat membantu mahasiswa yang kurang memiliki ability dalammengungkapkan pendapat secara lisan. Tidak hanya itu, dengan menulis critical review, mahasiswa

Page 4: Telaah Kritis - Critical Review.pdf

12/2/2014 Critical Review | Knowboo's Blog

http://knowboo.wordpress.com/2010/02/05/critical-review/ 4/7

akan dituntut untuk dapat membaca berbagai literatur, dan menggali hal-hal yang dianggap unik di

dalam artikel atau buku yang dipilih untuk kemudian diperdalam, sehingga dapat menambahpemahaman yang lebih terhadap suatu kajian tertentu. Dan yang paling penting, dengan menulis

critical review para reviewer dapat menguji pikiran pengarang atau penulis berdasarkan sudutpandang penulis dan pengetahuan serta pengalaman yang dimiliki.

Setelah mengetahui definisi dan tujuan menulis critical review, selajutnya adalah bagaimana langkah

awal untuk memulainya???

Pertama, reviewer harus memilih buku atau artikel yang akan dibahas. Buku atau artikel tersebut

sebaiknya berdasarkan minat reviewer sehingga memudahkan untuk dibahas, kecuali jika padaperkuliahan yang sudah ditentukan oleh dosen.

Kedua, secara singkat dapat dikatakan sebagai membaca kritis dan sistematis. Sebenarnya di dalam

tahap ini terdapat beberapa langkah lagi. Dalam membaca, dapat dimulai dengan membaca secarakeseluruhan dengan menggunakan teknik skimming dan scanning. Dengan teknik ini reviewer dapat

menemukan inti dari bacaan tersebut. Kemudian membaca secara lebih dalam dengan memberikancatatan singkat dalam poin-poin yang penting atau dengan cara mencatat ide-ide atau pikiran utama

dari bacaan. Setelah mendapatkan poin-poin yang penting berikan sedikit catatan yang dikaitkan

dengan pengetahuan dan pengalaman kita dengan tujuan agar mudah nanti dalam menyusunpenilaian. Setelah semuanya selesai, lakukan review agar dapat lebih memahami isi bacaan yang akan

dibahas.

Yang terakhir adalah tahap penyelesaian, yaitu membuat kerangka dan menulis evaluasi.

Dalam langkah yang terakhir ini berisi hal-hal yang dibahas dalam critical review, di antaranyaadalah:

1. Informasi Bibliografi

Sebagai bagian awal dari tulisan, selalu disajikan informasi mengenai artikel atau buku yang kita

bahas secara lengkap, sepertii nama pengarang, tahun, judul artikel, halaman, kota, nama penerbit

serta judul yang dibahas.

2. Pengantar (introduction)

Bagian pengantar biasanya berisi pembahasan secara umum mengenai esensi topik dari artikel ataubuku yang dibahas serta penjelesan singkat mengenai struktur pembahasan critical review tersebut.

3. Bagian Utama (Main Body)

Bagian ini merupakan bagian yang terpenting dalam critical review.

Pertama adalah rangkuman. Bagian ini berisi penjelasan secara umum atas topik yang dibahas, baik

itu struktur, metoda pembahasan, fokus pembahasan, argumen utama, contoh dan bukti maupun

kesimpulan penulis. Bagian ini sebaiknya tidak lebih panjang dari pada bagian evaluasi.

Kedua adalah evaluasi. Bagian ini pada intinya menguji kemampuan reviewer juga dalam hal menilai

Page 5: Telaah Kritis - Critical Review.pdf

12/2/2014 Critical Review | Knowboo's Blog

http://knowboo.wordpress.com/2010/02/05/critical-review/ 5/7

Kedua adalah evaluasi. Bagian ini pada intinya menguji kemampuan reviewer juga dalam hal menilai

suatu topik dari pengetahuan dan pengalaman yang dimiliki karena semakin banyak reviewer

membaca buku atau artikel yang sejenis, semakin memudahkan reviewer untuk memberikanpenilaian. Beberapa pertanyaan yang dapat digunakan sebagai panduan untuk melakukan evaluasi

adalah, yaitu:

- Siapa pengarang/penulisnya? Apakah berkompeten dalam bidang kajian yang dibahas tersebut?

- Siapa target yang dituju, praktisi, mahasiswa atau peneliti? Apakah yang dibahas sesuai dengantujuan yang ingin dicapai?

- Apakah pertanyaan penelitian yang diajukan menarik atau relevan?

- Apakah pembahasan disajikan secara detil, singkat atau menyeleluruh?

- Apakah gagasan yang diajukan logis dan teratur?

- Bagaimana hubungan antar-gagasan yang diajukan? Apakah disajikan secara analitis dan teratur?

- Apakah contoh atau bukti pendukung yang diberikan faktual, logis dan cukup kuat untukmendukung pikiran utama atau masih terbatas dan malah bertentangan?

- Pertimbangkan juga mengenai data yang digunakan, primer atau sekunder.

- Bandingkan dengan artikel atau buku dari topik yang sejenis, apakah ada kesamaan dan perbedaan,

serta jelaskan kesamaan dan perbedaan tersebut.

- Apakah pada bagian kesimpulan dijelaskan bahwa penulis telah mencapai tujuannya?

- Apakah masih ada hal-hal yang belum dipertimbangkan di dalam bagian kesimpulan?

- Apakah penulis memberikan saran studi atau penelitian lebih lanjut terkait dengan topik

pembahasan?

- Apakah artikel atau buku tersebut juga dicantumkan ilustrasi, daftar pustaka ataupun indeks yangbermanfaat?

Yang terakhir adalah penutup (conclusion). Pada bagian ini berisi penilaian secara keseluruhan,

berikut beberapa pertanyaan yang dapat dijadikan panduan dalam membuat bagian penutup:

- Apakah maksud dan tujuan penulis tercapai?

- Apakah penulis bersifat objektif atau subjektif dalam mencapai tujuannya?

- Apakah esensi penulisan buku atau artikel tersebut terhadap bidang keilmuan secara umum dankhusus?

- Apakah manfaat artike atau buku dan topik yang dibahas terhadap mata kuliah bagi mahasiswa

yang bersangkutan atau pengaruhnya terhadap reviewer?

Page 6: Telaah Kritis - Critical Review.pdf

12/2/2014 Critical Review | Knowboo's Blog

http://knowboo.wordpress.com/2010/02/05/critical-review/ 6/7

Semoga bermanfaat!!!

Ditulis dalam Kuliah. Tag: critical review, review, syarat critical review, tahap review. 2 Comments »

2 Tanggapan to “Critical Review”

mobil88 Says:

Februari 5, 2010 pukul 5:50 pmBlog yang menarik, mudah-mudahan semakin berkembang…

http://mobil88.wordpress.com

Balas

knowboo Says: Februari 7, 2010 pukul 1:57 pmtrims… mhon bimbingan nya….

Balas

« Getting Started…

Contoh Critical Review »

Blog di WordPress.com. | The Garland Theme.

Ikuti

Follow “Knowboo's Blog”

About these ads

Page 7: Telaah Kritis - Critical Review.pdf

12/2/2014 Critical Review | Knowboo's Blog

http://knowboo.wordpress.com/2010/02/05/critical-review/ 7/7

Buat situs dengan WordPress.com