Tugas Bu Herning.docx

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/16/2019 Tugas Bu Herning.docx

    1/6

    PERKEMBANGAN KEHIDUPAN MANUSIA PURBA DI

    INDONESIA

    Manusia purba atau  prehistoricpeople adalah jenis manusia yang hidup jauh sebelum dikenal

    tulisan. Memiliki alat pendukung yang terbuat dari batu dan diyakini mendiami bumi sekitar

    4 juta tahun yang lalu.

    Terungkapnya berbagai jenis manusia purba berawal dari penemuan fosil dan artefak.

    Dari fosil dan artefak inilah para ahli dapat meneliti manusia purba untuk mengetahui usia

    dan keberadaannya dialam kehidupannya.

    Fosil-fosil yang ditemukan di Indonesia meliputi :

     

    • Meganthropus Paleojavanius ditemukan oleh

    !on Koniegs"al# di !angiran lembah

    "engawan !olo antara tahun #$%& '#$4#.

    • Fosil ini berasal dari lapisan (leistosen bawah

    diperkirakan ia memiliki badan tegap dan rahang

     besar dan kuat. Dalam banyak hal fosil ini

    mempunyai kemiripan dengan )omo )abilis

    dari *uran +ldwai.

    ,ekontruksi dari mahluk )omo )abilis

    • Pitheantropus Eretus fosil ini ditemukan oleh

    Eugene Du$ois pada tahun #$# di Trinil *awa

    Tengah. "erasal dari lapisan (leistosen lapisan

     bawah dan tengah. Femur atau tulang pahanya bentuk dan ukurannya jelas seperti milik manusia

    dan menunjukkan bahwa mahluk itu berjalan diatas

    kedua kakinya. olume otaknya men/apai $00 //

    sedangkan kera hanya &00 //.

    • Di 1sia fosil (ithe/antropus ditemukan di goa

    2hou-3ou-Tien dan dikenal sebagai

    (ithe/antropus (ekinensis. Di 1frika dikenal

    dengan sebutan 1ustraopithe/us 1fri/anus.

    Di5ropa "arat dan 5ropa Tengah disebut sebagai

    manusia (iltdown dan )eidelberg.

    ,ekontruksi dari mahluk )omo 5re/tus

  • 8/16/2019 Tugas Bu Herning.docx

    2/6

    %ENIS PI&HE'AN&HROPUS (AINN)A *

    • Pitheanthropus Mojo+ertensis ditemukanoleh !onKoenigs"al# di (enning

    Mojokerto pada lapisan (leistosen "awah. Mahluk ini diperkirakan hidup sekitar6.7'6 juta tahun yang lalu.

    • Pitheanthropus Ro$ustus ditemukan oleh ,ei#enreih dan !on Koenigs"al#

     pada tahun #$%$ di Trinil on 3oenigswald menganggap fosil ini sejenis dengan

    (ithe/anthropus Mojokertensis.

    • Ho-o Sapiens dari jenis ini di Indonesia ditemukan di 8gandong "loradi !angiran

    dan !ambung Ma/an !ragen oleh &eer Haar Oppenoorth dan !on Koenigs"al#

     pada tahun #$%#-#$%% dari lapisan (leistosen 1tas. Diperkirakan hidup sekitar

    $00.000 sampai %00.000 tahun yang lalu kemudian disebut sebagai Ho-o Soloensis.

    *enis lainnya adalah Ho-o ,aja+ensis yang ditemukan oleh !an R.esthoten tahun

    #$$0 di Desa 9ajak Tulungagung yang kemudian diteliti oleh Eugene Du$ois.

    )idup antara 40.000'67.000 tahun yang lalu pada lapisan (leistosen 1tas.

    Tengkoraknya mempunyai banyak persamaan dengan orang 1borigin penduduk asli

    1ustralia.

    • Ho-o /loresiensis dibanding jenis lainnya homo ini memiliki keistimewaan karena

    tubuhnya yang kerdil. Ditemukan oleh seorang pastur bernama !erhoeven pada tahun

    #$7 di goa iang "ua Manggarai Flores dan baru di umumkan sebagai temuan

    yang menghebohkan pada tahun 6004. Diperkirakan hidup sekitar %0.000'#.000

    tahun yang lalu telah mampu membuat peralatan dari batu pemburu handal dan

    memasak dengan api tetapi ukuran tangannya masih panjang. Manusia kerdil ini

    memiliki tinggi tubuh sekitar #m dan ukuran tengkorak seperti anak ke/il. Dari /erita

    rakyat setempat masyarakat Flores menyebut manusia kerdil ini dengan nama 5bu

    ogo.

  • 8/16/2019 Tugas Bu Herning.docx

    3/6

    E!O(USI DAN PERKEMBANGAN BEN&UK MANUSIA PURBA *

    )asil rekonstruksi dari fosil-fosil yang ditemukan menunjukan tahap perjalanan yang panjang

    dari leluhur menyerupai +era sampai ke Ho-o Sapiens.

    Dari data data fosil yang dijumpai dan hasil rekonstruksi ini merupakan tonggak-tonggak

    sejarah e;olusi primata yang masih menjadi pokok perdebatan hingga mun/ulnya penemuan-

     penemuan lain yang mungkin saja masih akan terus berlangsung.

    !itus manusia Flores di oa iang "ua

  • 8/16/2019 Tugas Bu Herning.docx

    4/6

    E!O(USI MANUSIA PURBA

  • 8/16/2019 Tugas Bu Herning.docx

    5/6

    Per+e-$angan +ehi#upan -anusia pur$a $er#asar+an peninggalan hasil

    $u#a0a

    (ada

  • 8/16/2019 Tugas Bu Herning.docx

    6/6

    http:@@www.listp#1  ./om@ke@kehidupan-purba-p#1  .html

    http:@@www.tugastugaskampusku.blogspot./om@60#%@0%@laporan-kkl-sangiran-

    geologi -batuan.html

    (e$ih #ari satu juta tahun 0ang lalu222 Mere+a -ene-u+an pulau %a"a

    +leh Tony Djubiantono ' 5book 

    http://www.listpdf.com/ke/kehidupan-purba-pdf.htmlhttp://www.listpdf.com/ke/kehidupan-purba-pdf.htmlhttp://www.listpdf.com/ke/kehidupan-purba-pdf.htmlhttp://www.listpdf.com/ke/kehidupan-purba-pdf.htmlhttp://www.listpdf.com/ke/kehidupan-purba-pdf.htmlhttp://www.listpdf.com/ke/kehidupan-purba-pdf.htmlhttp://www.listpdf.com/ke/kehidupan-purba-pdf.htmlhttp://www.tugastugaskampusku.blogspot.com/2013/03/laporan-kkl-sangiran-geologi-batuan.htmlhttp://www.tugastugaskampusku.blogspot.com/2013/03/laporan-kkl-sangiran-geologi-batuan.htmlhttp://www.tugastugaskampusku.blogspot.com/2013/03/laporan-kkl-sangiran-geologi-batuan.htmlhttp://www.tugastugaskampusku.blogspot.com/2013/03/laporan-kkl-sangiran-geologi-batuan.htmlhttp://www.tugastugaskampusku.blogspot.com/2013/03/laporan-kkl-sangiran-geologi-batuan.htmlhttp://www.tugastugaskampusku.blogspot.com/2013/03/laporan-kkl-sangiran-geologi-batuan.htmlhttp://www.tugastugaskampusku.blogspot.com/2013/03/laporan-kkl-sangiran-geologi-batuan.htmlhttp://www.tugastugaskampusku.blogspot.com/2013/03/laporan-kkl-sangiran-geologi-batuan.htmlhttp://www.listpdf.com/ke/kehidupan-purba-pdf.html