22
TUGAS KIMIA PEMISAHAN CAMPURAN DENGAN METODE KROMATOGRAFI, KRISTALISASI dan DESTILASI Oleh: 1. Aisah 03/X-1 2. Inggil Taufani 21/X-1 3. M. Hilmi 26/X-1 4. Nurani Lathifah 27/X-1 5. Tusty 36/X-1

TUGAS KIMIA

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: TUGAS KIMIA

TUGAS KIMIA

PEMISAHAN CAMPURAN DENGAN METODE

KROMATOGRAFI, KRISTALISASI dan DESTILASI

Oleh:

1. Aisah 03/X-1

2. Inggil Taufani 21/X-1

3. M. Hilmi 26/X-1

4. Nurani Lathifah 27/X-1

5. Tusty 36/X-1

SMA NEGERI 1 MALANG

Jl. Tugu Utara No. 1 Malang

Judul

Page 2: TUGAS KIMIA

Pemisahan campuran dengan metode Kromatografi.

Tujuan

Memisahkan komponen penyusun tinta warna dengan metode

Kromatografi.

Teori Dasar

Kromatografi merupakan cara pemisahan campuran menjadi

komponen-komponen zat penyusunnya berdasarkan perbedaan

kecepatan zat-zat tersebut bergerak bersama-sama dengan pelarutnya

pada permukaan suatu benda penyerap. Dengan cara ini, zat-zat

terlarut akan disebarkan di sepanjang permukaan benda penyerap

oleh pelarut yang bergerak di sepanjang permukaan tersebut.

Campuran yang berupa cairan dapat dipisahkan menjadi komponen-

komponen penyusunnya dengan cara ini. Kamu dapat mengetahui

bahwa cairan tinta yang tampaknya seperti hanya satu warna saja, jika

diuji secara kromatografi akan tampak tersusun atas dua atau lebih

komponen zat yang ditunjukkan oleh timbulnya warna yang berbeda.

Alat dan Bahan

1. Alat : Lidi, gelas beker

2. Bahan : kertas saring, tinta warna merah, tinta warna

hijau, tinta warna biru, tinta warna hitam

Cara Kerja

1. Menyiapkan kertas saring dengan ukuran 1x2 cm.

2. Membuat garis dengan tinta warna merah 1 cm dari ujung

kertas saring.

3. Menggantung kertas saring yang sudah diberi tinta warna pada

lidi yang diletakkan di atas gelas beker.

Page 3: TUGAS KIMIA

4. Merendam ujung kertas saring dalam air (garis tinta harus

berada di atas permukaan air).

5. Mengamatiperubahan warna tinta dan mencatat hasilnya.

6. Mengulangi percobaan terhadap warna tinta yang lain.

Data Pengamatan

NO Warna Tinta Perubahan Warna

1 Merah merah muda - jingga - kuning

2 Hijau kuning - hijau - biru muda

3 Biru ungu - biru

4 Hitam ungu - coklat - biru tua

Analisa Data

1. Tinta warna merah terdiri dari campuran warna : merah

muda, jingga/orange, dan kuning

2. Tinta warna hijau terdiri dari campuran warna : kuning,

hijau, biru muda

3. Tinta warna biru terdiri dari campuran warna : ungu dan

biru muda

4. Tinta warna hitam terdiri dari campuran warna : ungu,

coklat, biru tua

Pertanyaan dan Jawaban

Kesimpulan

Setiap warna terdiri dari beberapa warna yang dicampur.

Dengan metode kromatografi, bisa mengetahuinya.

Page 4: TUGAS KIMIA

Foto Percobaan

Referensi Buku

1. Inspirasi sains Kimia untuk SMP kelas VII, Ganeca exact

2. Mengenal Kimia SMP kelas VII, Yudhistira

Judul

Pemisahan campuran dengan metode Kristalisasi.

Alat Bahan

Page 5: TUGAS KIMIA

Tujuan

Memisahkan/mengkristalkan garam dari air garam (larutan

garam).

Teori Dasar

Kristalisasi merupakan salah satu cara untuk memisahkan zat

padat dari komponen-komponen lain penyusun campuran.

Kristalisasi ada dua macam, yaitu kristalisasi penguapan dan

kristalisasi pendinginan. Kristalisasi penguapan dilakukan jika zat

yang akan dipisahkan tahan terhadap panas dan titik bekunya lebih

tinggi daripada titik didih pelarut. Selain dengan cara distilasi,

garam juga bisa dipisahkan dari air dengan cara menguapkan

airnya sampai habis sehingga yang tertinggal sebagai residu

hanyalah garamnya. Kristalisasi penguapan dilakukan oleh para

petani garam. Pada saat air pasang, tambak-tambak garam akan

terisi air laut. Pada saat air surut maka air laut yang sudah mengisi

tambak garam akan tetap berada di tempat itu. Adanya pengaruh

sinar matahari mengakibatkan komponen air dari air laut dalam

tambak akan menguap dan komponen garamnya akan tetap dalam

larutan. Jika penguapan ini terus berlangsung, lama-kelamaan

garam tersebut akan membentuk kristal-kristal garam tanpa harus

menunggu sampai airnya habis.

Kristalisasi pendinginan dilakukan dengan cara mendinginkan

larutan. Pada saat suhu larutan turun, komponen zat yang memiliki

titik beku lebih tinggi akan membeku terlebih dahulu, sementara

zat lain masih larut sehingga keduanya dapat dipisahkan dengan

cara penyaringan. Zat lain akan turun bersama pelarut sebagai

filtrat, sedangkan zat padat tetap tinggal di atas saringan sebagai

residu.

Page 6: TUGAS KIMIA

Alat dan Bahan

1. Alat : Gelas beker, pengaduk larutan, gelas

erlenmeyer, kaki tiga, kertas saring, pemanas spirtus,

alas segitiga, cawan petri, corong, korek api.

2. Bahan : tanah, garam

Cara Kerja

1. Membuat campuran garam dan tanah.

2. Menambahkan air dalam campuran garam dan tanah.

3. Melipat kertas saring menjadi/membentuk corong

4. Melapisi corong dengan kertas saring yang sudah dilipat

menyerupai corong.

5. Meletakkan corong di atas gelas beker.

6. Menyaring campuran garam, tanah dan air.

7. Meletakkan larutan garam dalam cawan petri.

8. Menyalakan pemanas spirtus dan menyiapkan kaki tiga beserta

alas segitiga.

9. Meletakkan cawan petri di atas alas segitiga.

10. Menunggu larutan sampai menguap dan mengkristal.

11. Mengamati perubahan dan mencatat perubahannya.

Data Pengamatan

No Sebelum Sesudah

1Masih berupa campuran

heterogen (larutan garam dengan tanah)

Masih berupa campuran homogen (larutan garam)

2Masih berupa campuran

homogen (larutan garam)

Berupa kristal-kristal garam

Analisa Data

Setelah dilakukan percobaan, campuran garam, air, dan tanah dapat

dipisahkan dengan cara filtrasi

Page 7: TUGAS KIMIA

Pertanyaan dan Jawaban

Kesimpulan

Dari proses filtrasi, kita dapat memisahkan antara tanah dan larutan

garam.

Setelaah itu dari proses kristalisasi, yang semula larutan garam dapat

menjadi garam kristal.

Foto Percobaan

Referensi Buku

1. Inspirasi sains Kimia untuk SMP kelas VII, Ganeca exact

2. Mengenal Kimia SMP kelas VII, Yudhistira

Judul

Pemisahan campuran dengan metode Destilasi

Alat Bahan

Page 8: TUGAS KIMIA

Tujuan

Memisahkan dua atau lebih zat yang memiliki titik didih berbeda.

Teori Dasar

Ukuran partikel setiap komponen penyusun campuran sering

terlalu kecil untuk dapat disaring. Sebagai contoh, campuran

antara garam dapur dan air yang membentuk larutan homogen.

Kedua komponen penyusun larutan tersebut tidak dapat

dipisahkan dengan cara penyaringan karena ukuran partikel

garam dan air terlalu kecil, jauh lebih kecil dari ukuran pori

penyaring yang tersedia. Dengan demikian, kedua komponen

penyusun larutan tersebut dapat melewati kertas saring. Jika

menyaring larutan ini, kita tidak akan mendapatkan residu garam

dan fi ltratnya akan tetap berasa asin karena masih mengandung

garam. Untuk memisahkan keduanya, kita dapat memilih cara lain

dengan memanfaatkan perbedaan sifat fi sika yang lain. Air dan

garam memiliki perbedaan titik didih yang besar (air 100oC dan

garam dapur 1.465oC). Jika kita ingin mendapatkan semua

komponen penyusun campuran, kita dapat melakukan pemisahan

dengan cara distilasi.

Dengan cara distilasi, komponen zat penyusun campuran yang

memiliki titik didih lebih rendah akan menguap terlebih dahulu.

Uap ini, kemudian dilewatkan melalui suatu pendingin dan

selanjutnya keluar dari pendingin dalam bentuk cairan yang

disebut destilat. Komponen yang akan keluar sebagai destilat

adalah air murni, sedangkan garam dapur sebagai residunya.

Secara ringkas dapat dikatakan bahwa distilasi merupakan cara

pemisahan campuran berdasarkan perbedaan titik didih

komponen-komponen zat penyusunnya. Proses distilasi digunakan

juga untuk memisahkan minyak bumi menjadi sejumlah fraksi

Page 9: TUGAS KIMIA

minyak bumi, seperti bensin, minyak tanah, solar, aspal, dan lain

sebagainya.

Alat dan Bahan

1. Alat : termometer, pemanas spirtus, tabung erlenmeyer,

statif dan klem, alas kasa, kondensor, botol labu, selang air,

penyangga,

2. Bahan : air teh, air, kerikil

Cara Kerja

1. Mengisi botol labu dengan air teh.

2. Memasukkan beberapa kerikil dalam botol labu.

3. Memasang alat-alat seperti gambar.

4. Buat aliran air pada kondensor menggunakan selang air.

5. Merebus/panaskan air teh.

6. Mengamati dan mencatat perubahan.

Page 10: TUGAS KIMIA

Data Pengamatan

No Masuk Keluar

1Masih berupa campuran

heterogen (larutan garam dengan tanah)

Masih berupa campuran homogen (larutan garam)

2Masih berupa campuran

homogen (larutan garam)

Berupa kristal-kristal garam

Analisa Data

Pertanyaan dan Jawaban

Kesimpulan

Foto Percobaan

Referensi Buku

1. Inspirasi sains Kimia untuk SMP kelas VII, Ganeca exact

2. Mengenal Kimia SMP kelas VII, Yudhistira

CHEMISTRY TASK

Page 11: TUGAS KIMIA

SEPARATION COMPOUND WITH

CHROMATOGRAPY METHOD,

CHRYSTALIZATION, AND DISTILATION.

By:

1. Aisah 03/X-1

2. Inggil Taufani 21/X-1

3. M. Hilmi Rafiqi 26/X-1

4. Nurani Lathifah27/X-1

5. Tusty Nadia Mf 36/X-1

SMA NEGERI 1 MALANG

Tugu Utara Street 1 Malang

Page 12: TUGAS KIMIA

Tittle

Separation compound with Chromatography method

Purpose

Separating the components of the color ink chromatography

method.

Basic Theory

Chromatography is a way of separating the mixture into the

constituent components of substances based on differences in

speed of these substances to move together with the solvent on

the surface of a body absorber. In this way, dissolved substances

will be distributed throughout the absorber surface by the

solvent that moves along the surface. Which is a liquid mixture

can be separated into its components in this way. You can see

that the liquid ink, which seems like only one color only, if the

tested chromatographic will appear composed of two or more

components of a substance which is shown by the emergence of

a different color.

Tools and Materials

1. Tools : ‘Lidi’, beaker glass.

2. Materials : filter paper, red ink, green ink, blue ink, black ink.

Steps

1. Setting up the filter paper with a size of 1x2 cm

2. Make a line with red ink ± 1cm from the tip of filter paper

3. Hang the filter paper which had been given ink color to stick

placed over a glass beaker.

4. Immerse the tip of the filter paper in water (ink lines must be

above the water surface).

5. Watching the changing colors of ink and record the results.

6. Repeating the experiment of another ink color.

Page 13: TUGAS KIMIA

Observation Data

NO Ink Color Discoloration

1 Red Pink – orange - yellow

2 Green yellow- green – light blue

3 Blue purple – blue

4 Black purple - browm – dark blue

Data Analysis

1. Red ink consists of a mixture of colors : pink–orang –yellow

2. Green ink consists of a mixture of colors: yellow–green–light

blue

3. Blue ink consists of a mixture of colors : purple–blue

4. Black ink consists of a mixture of colors : purple-brown–

dark blue

Questions

Conclusions

Every color made up of several colors that are mixed. With

chromatography method, it can be known.

Picture

Tools Materials

Bibliography

Page 14: TUGAS KIMIA

1. Inspirasi sains Kimia untuk SMP kelas VII, Ganeca exact

2. Mengenal Kimia SMP kelas VII, Yudhistira

3. http://gurumuda.com/bse/pemisahan-campuran#more-7790

Title

Separation compound with crystallization method.

Purpose

Separating/crystallize salt from brine (salt solution)

Basic Theory

Crystallization is one way to separate solids from other

components of the mixture compiler. Crystallization consists of

two kinds, namely cooling crystallization and evaporation

crystallization. Evaporation crystallization does if the substance

will be separated resistant to heat and frozen points higher than

the boiling point solvents. In addition to distillation, salt can also

be separated from water by evaporating the water until they run

out so that residue is salts. Crystallization by evaporation of salt

farmers. At high tide, the salt ponds will be filled with sea

water. At low tide the sea water that had filled the salt ponds will

remain in place. The influence of sunlight because the water

component of sea water in ponds and components will evaporate

salts will remain in solution. If this evaporation continues,

eventually the salt will form crystals of salt without having to

wait until the water was gone.

Cooling crystallization was carried out by cooling the solution. At

the solution temperature falls, the component substances with

higher freezing will freeze first, while others are still soluble

substances so that they can be separated by filtration. Other

Page 15: TUGAS KIMIA

substances will come down with a solvent as filtrate, while the

solids remain in the filter as a residue.

Tools and Materials

1. Tools : glass beaker, stirrer, glass Erlenmeyer, tripod, filter

paper, heater methylated, the base triangle, petri

dish, funnel, lighters.

2. Materials : soil, salt.

Steps

1. Make a mixture of salt and soil.

2. Adding a mixture of salt and water in the soil.

3. Folded filter paper into / cone shape

4. Covering the funnel with filter paper that has been folded to

resemble a funnel.

5. Put the funnel on top of a glass beaker.

6. Filter the salt mixture, soil and water.

7. Putting salt solution in a petri dish.

8. Turned on heaters sprites and prepare three feet along the

base of the triangle.

9. Petri dish laid on a triangular base.

10. Waiting until the solution evaporated and crystallized.

11. Observing changes and record changes.

Observation Data

No Before After

1Still form heterogeneous

mixture (salt and soil mixture)

Still form homogeneous mixture (salt solution)

2Still form a

homogeneous mixture (salt solution)

Form of salt crystals

Data Analysis

Page 16: TUGAS KIMIA

After the experiment, a mixture of salt, water, and land can be

separated by filtration.

Questions

Conclusions

From the filtration process, we can separate between the soil and

salt solution.

After that the crystallization process, which was originally a salt

solution may be a salt crystal.

Picture

Tools Materials

Bilbiography

1. Inspirasi sains Kimia untuk SMP kelas VII, Ganeca exact

3. 2. Mengenal Kimia SMP kelas VII, Yudhistira

4. 3. http://gurumuda.com/bse/pemisahan-campuran#more-7790

Tittle

Separation of mixtures by distillation method

Purpose

Separating two or more liquids having different boiling points

Basic Theory

Page 17: TUGAS KIMIA

Particle size of each component of the mixture is often too small

to be filtered. For example, a mixture of salt and water form a

homogeneous solution. Both components of the solution cannot

be separated by filtration because of salt and water particle size

is too small, far smaller than the pore size filters are available.

Thus, the two components of the solution can pass through the

filter paper. If you filter this solution, we will not get the salt

residue and the filtrate will remain salty because it still contains

salt. To separate the two, we can choose other ways to take

advantage of differences in other physical properties. Water and

salt has a large difference in boiling point (100ºC water and table

salt 1.465ºC). If we want to get all the components of the

mixture, we can do the separation by distillation.

By way of distillation, a mixture of component substances author

who has a lower boiling point will evaporate first. Steam is then

passed through a cooler and then out of the coolant in a liquid

form called the distillate. Components that will come out as

distillate is pure water, while table salt as a residue. In summary

it can be said that the distillation is a way of separating mixtures

based on differences in boiling points of the components of the

constituent substances. Distillation process is also used to

separate crude oil into fractions of petroleum, like gasoline,

kerosene, diesel, asphalt, and others.

Tools and Materials

1. Tools : thermometer, heaters methylated, Erlenmeyer,

stative and Clamps, wire gauze, condenser, distillation flask,

water hose, ring stands.

2. Materials : tea water, water, gravel.

Steps

1. Fill distillation flask with tea water

Page 18: TUGAS KIMIA

2. Insert a few gravel inside distillation flask

3. Setting up tools like this image

4. Create the flow of water in condenser using a water hose

5. Boil/heat tea water

6. Observe and record changes

Observation Data

Data Analysis

Questions

Conclusions

Picture

Bilbiography