10
TUGAS PRESKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan dalam menempuh Mata Kuliah Preskripsi yang dibina oleh Tim Mata Kuliah Preskripsi OLEH DAHLISA SOLEMAN 14037 AKADEMI FARMASI PUTRA INDONESIA MALANG AGUSTUS 2015

Tugas Preskripsi Ke 4

Embed Size (px)

DESCRIPTION

preskripsi resep putra indonesia malang

Citation preview

Page 1: Tugas Preskripsi Ke 4

TUGAS PRESKRIPSI

Untuk memenuhi sebagian persyaratan

dalam menempuh Mata Kuliah Preskripsi

yang dibina oleh Tim Mata Kuliah Preskripsi

OLEH

DAHLISA SOLEMAN 14037

AKADEMI FARMASI PUTRA INDONESIA MALANG

AGUSTUS 2015

Page 2: Tugas Preskripsi Ke 4

KELENGKAPAN RESEP

a. Tidak ada paraf dokter

b. Tidak ada tanggal penulisan resep

c. Tidak ada alamat pasien

SINGKATAN LATIN

a. R/ = Recipe = Ambilah

b. mf = misce fac = campur/ buatlah

c. l.a = lerge artis = menurut aturan

d. pulv = pulveres = serbuk terbagi

e. dtd = denture tales doses = berikan sesuai takaran

f. no = nomero = sebanyak

g. s = signa = tandai

h. dd = de die = sehari

i. tab = tablet = tablet

j. pro = untuk

MONOGRAFI BAHAN

1. Cefadroxil

Nama resmi : Cefadroxil

Sinonim :---------

Komposisi : cefadroxil 500 mg

Pemerian : putih sampai agak kekuningan, berbentuk

kristal, bersifat larut baik dalam air dan sedikit larut dalam

alkohol.

Indikasi :  Infeksi bakteri gram positif dan bakteri

gram negative, antibiotik

Dosis : DL dws sehari 1-2 gr (1000 mg – 2000 mg);

(ISO vol 48 hal 143)

Merk Dagang : Bidicef, biodroxil, cefadroxil Hexpharm, dexacef

2. Dexametason

Nama resmi : DEXAMETHASONUM

Sinonim : Dexametason

Komposisi : Dexametason 0,5 mg

Indikasi : Anti inflamasi dan anti alergi

Pemerian :Hablur atau serbuk hablur; putih atau hamper

putih; tidak berbau rasa agak pahit

Dosis : DL dewasa sehari 0,5 mg-2 mg (FI III hal 965)

3. Grantusif

Komposisi : Tiap kaplet mengandung dextrometorphan

HBr 15 mg, DiphenhydramineHCl  5 mg, Glycerilguaiacolat

100 mg

Indikasi : Untuk mengobati batuk, pilek, bersin-bersin,

gatal-gatal di tenggorokan dan hidung yang disebabkan

karena alergi.

Page 3: Tugas Preskripsi Ke 4

Merk Dagang : Adrekon, Cellacort, Bimadex,Cortidex Dosis : DL Dewasa dan anak > 12 tahun 3X 1-2 kaplet,

anak 6-12 tahun 3X ½ - 1 kaplet, anak 3-6 thn sehari 3X ¼ -

½ kaplet (ISO Vol 48 hal 528)

4. Thiampenicol

Nama resmi : THIAMPHENICOL

Sinonim : tiamfenikol

Komposisi : tiamfenikol kap 250 mg

Pemerian : Putih atau kekuningan - putih , bubuk kristal

atau kristal . Sedikit larut dalam air dan etil asetat ; sedikit

larut dalam alkohol dehidrasi dan aseton ; bebas larut

dalam asetonitril dan dimetilformamida ; sangat larut

dalam dimetilasetamida ; larut dalam metil alkohol .

Lindungi dari cahaya dan kelembapan.

Indikasi : Infeksi saluran kemih dan kelamin, infeksi

gonore (GO), infeksi saluran pencernaan, infeksi tifus dan

paratifus, infeksi saluran pernafasan.

Dosis : DL dewasa sehari 3X 250 mg- 500 mg (ISO

Vol/48 hal 120)

Merk Dagang :  Thiamika, Thiamycin, Troviakol, Urfekol

5. Bromhexin

Nama resmi : BROMHEXINE HYDROCHLORIDE Sinonim : Bromhexine hclKomposisi : bromhexin 8 mg

Pemerian : : Bubuk kristal pputih atau hampir putih. Ini

menunjukkan polimorfisme . Sangat sedikit larut dalam air ;

sedikit larut dalam alkohol dan diklorometana . Lindungi dari

cahaya.

Indikasi : sebagai mukolitikDosis :DL dws sekali 8 mg – 16 mg (Martindale ed 36

hal 1552)

Merk Dagang : Bisolvomycin, Bisolvon, Bisolvon Kids,

Brolexan, Bromifar

PERHITUNGAN DOSIS

a. Cefadroksil

DL dws sehari 1-2 gr (1000 mg – 2000 mg)

DL

1xp : ---------------

b. Bromhexin Hcl

1 tab = 8 mg berarti 12x8mg=4mg

DL dws sekali 8 mg – 16 mg (Martindale ed 36 hal

Page 4: Tugas Preskripsi Ke 4

1 H : 1320x1000mg=650mg

DR

1xp : ---------------

1H : 3 x 200 mg = 600 mg

%

1xp : ---------------

1H : 600mg650mg

x100 %=92,3%

1552)

DL

1 X P = 1320x 8mg=5,2mg

1 H = 1320x24mg=15,6mg

DR1 X P = 1 x4mg=4mg1 H = 3 x 4mg=12mg%

1 X P = 4mg

5,2mgx 100 %=76,92%

1 H = 12mg

15,6mgx100 %=76,92 %

c. Dexametason

1 tab = 0,5 mg berarti

12x0,5mg=0,25mg

DL dwasa sehari 0,5 mg-2 mg (FI III hal 965)

DL

1xp : ---------------

1 H : 1320x2mg=1,3mg

DR

1xp : ---------------

1H : 3 x 0,25 mg = 0,75 mg

%

1xp : ---------------

1H : 0,75mg1,3mg

x100 %=57,69 %

f. Grantusif tidak dihitung dosisnya karena komposisinya lebih dari 1 obat

h. Thiampenicol

1 tab = 250 mg berarti 12x250mg=125mg

DL dewasa sehari 3X 250 mg- 500 mg (ISO Vol/48 hal

120)

DL

1 X P = 1320x250mg=162,5mg

1 H = 1320x750mg=487,5mg

DR

1 X P = 1 x125mg=125mg1 H = 3 x125mg=375mg%

1 X P = 125mg

162,5mgx 100 %=76,92 %

1 H = 375mg

487,5mgx100%=76,92 %

Page 5: Tugas Preskripsi Ke 4

PERHITUNGAN BAHAN

a. Cefadroxil : 200mg500mg

x10bungkus=4 kapsul

b. Dexametason : 12x10bungkus=5 tablet

c. Thiampenicol : 12x10bungkus=5kapsul

d. Bromhexin : 12x10bungkus=5 tablet

e. Grantusif : 12x10bungkus=5 tablet

PROSEDUR KERJA

1. Bersihkan meja, siapkan alat dan bahan kemudian setarakan timbangan

2. Ambil Dexametason 5 tablet masukan dalam mortir gerus ad homogen

3. Ambil Bromhexin 5 tablet masukan dalam mortar gerus ad homogen

4. Ambil Grantusif 5 tablet masukan dalam mortir gerus ad homogen

5. Dibagi serbuk menjadi 2 bagian dan ditimbang sama kemudian dibagi menjadi 15 bungkus

Kemudian dibungkus semua campuran dan masukan dalam plastik klip dan beri etiket putih

ETIKET

APOTEK“PUTERA INDONESIA MALANG”

Jl. Barito 5 Malang Telp (0341) 491 132 492 052

APOTEKER : Drs. AHMAD SARJONO AptTgl : 06/08/2015 No :Nama : Ilham (13 tahun)

3 X sehari 1 bungkusSebelum/ Sesudah/ Sedang Makan

Page 6: Tugas Preskripsi Ke 4

PROSEDUR KERJA ** ANTIBIOTIK CEFADROXIL

1. Bersihkan meja, siapkan alat dan bahan kemudian setarakan timbangan

2. Ambil cefadroksil 4 kapsul masukan dalam mortir gerus ad homogeny

3. Dibagi serbuk menjadi 2 bagian dan ditimbang sama rata kemudian dibagi menjadi 15 bungkus

4. Kemudian dibungkus semua campuran dan masukan dalam plastik klip dan beri etiket putih

ETIKET

APOTEK“PUTERA INDONESIA MALANG”

Jl. Barito 5 Malang Telp (0341) 491 132 492 052

APOTEKER : Drs. AHMAD SARJONO AptTgl : 06/08/2015 No :Nama : Ilham (13 tahun)

3 X sehari 1 bungkus (dihabiskan)Sebelum/ Sesudah/ Sedang Makan

PROSEDUR KERJA ** ANTIBIOTIK THIAMPENICOL

1. Bersihkan meja, siapkan alat dan bahan kemudian setarakan timbangan

2. Ambil thiampenicol 5 kapsul masukan dalam mortir gerus ad homogen

3. Dibagi serbuk menjadi 2 bagian dan ditimbang sama rata kemudian dibagi menjadi 15 bungkus

4. Kemudian dibungkus semua campuran dan masukan dalam plastik klip dan beri etiket putih

ETIKET

APOTEK“PUTERA INDONESIA MALANG”

Jl. Barito 5 Malang Telp (0341) 491 132 492 052

APOTEKER : Drs. AHMAD SARJONO AptTgl : 06/08/2015 No :

Page 7: Tugas Preskripsi Ke 4

Nama : Ilham (13 tahun)

3 X sehari 1 bungkus (dihabiskan)Sebelum/ Sesudah/ Sedang Makan

COPY RESEP

APOTEK PUTERA INDONESIA MALANGJl. Barito 5 Malang

ApotekerSIASIK

:::

Drs AHMAD SARJONO Apt123/ SIA/ MALANG/ 2015456/ 78/ 2015/ DINKES/ 90A

COPY RESEP

Resep dari dokter

Dibuat tanggal

Untuk pasien

Alamat

:

:

:

:

Dr.Estiningsih

06/08/2015

Ilham

--------

Tgl resep

No

Umur

:

:

:

------

------

13 th

R/Cefadroxil

Grantusif

Dexametason

Thiampenicol

Bromhexin

200 mg

½ tab

½ tab

½ tab

½ tab

Mf la pulv dtd no XS 3 dd I

det

Page 8: Tugas Preskripsi Ke 4

Malang, 06-08-2015p.c.c

(dahlisa)