9
1. Di bawah ini yang merupakan kelompok usia jenjang pendidikan Sekolah Menengah Atas adalah... a. 15-17 tahun b. 16-18 tahun c. 14-16 tahun d. 17-19 tahun e. 13-15 tahun 2. Berikut yang merupakan ukuran akumulasi investasi pendidikan individu adalah... a. Angka Partisipasi Sekolah b. Angka Partisipasi Kasar c. Angka Partisipasi Murni d. Lamanya Sekolah e. Pendidikan Tertinggi 3. Rasio jumlah siswa, berapapun usianya,yang sedang sekolah di tingkat pendidikan tertentu terhadap jumlah penduduk kelompok usia yang berkaitan dengan jenjang pendidikan tertentu disebut... a. Angka Partisipasi Sekolah b. Angka Partisipasi Kasar c. Angka Partisipasi Murni d. Angka Melek huruf e. Pendidikan Tertinggi 4. Jumlah penduduk di Kabupaten Magelang yang berusia 14 tahun yang sedang sekolah di tingkat pendidikan Sekolah Menengah Pertama sebesar 1380 orang. Sedangkan jumlah seluruh penduduk yang berusia 14 tahun sebesar 1690. Angka Partisipasi Murninya adalah... a. 71 % b. 77 % c. 81 % d. 83 % Analisis Kependudukan|IKM|2013 1 ANALISIS KEPENDUDUKAN -PENDIDIKAN & KETENAGAKERJAAN – Nimas Dwi Ayu R 6411413126 Saraswati Windyastuti 6411413129 Fitria Retno P 64114131

Tugas Soal Demografi

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Pendidikan & ketenagakerjaan

Citation preview

Page 1: Tugas Soal Demografi

1. Di bawah ini yang merupakan kelompok

usia jenjang pendidikan Sekolah

Menengah Atas adalah...

a. 15-17 tahun

b. 16-18 tahun

c. 14-16 tahun

d. 17-19 tahun

e. 13-15 tahun

2. Berikut yang merupakan ukuran

akumulasi investasi pendidikan individu

adalah...

a. Angka Partisipasi Sekolah

b. Angka Partisipasi Kasar

c. Angka Partisipasi Murni

d. Lamanya Sekolah

e. Pendidikan Tertinggi

3. Rasio jumlah siswa, berapapun

usianya,yang sedang sekolah di tingkat

pendidikan tertentu terhadap jumlah

penduduk kelompok usia yang berkaitan

dengan jenjang pendidikan tertentu

disebut...

a. Angka Partisipasi Sekolah

b. Angka Partisipasi Kasar

c. Angka Partisipasi Murni

d. Angka Melek huruf

e. Pendidikan Tertinggi

4. Jumlah penduduk di Kabupaten

Magelang yang berusia 14 tahun yang

sedang sekolah di tingkat pendidikan

Sekolah Menengah Pertama sebesar 1380

orang. Sedangkan jumlah seluruh

penduduk yang berusia 14 tahun sebesar

1690. Angka Partisipasi Murninya

adalah...

a. 71 %

b. 77 %

c. 81 %

d. 83 %

e. 89 %

5. Tingkat partisipasi penduduk secara

umum di suatu tingkat pendidikan

ditunjukan oleh...

a. Angka Partisipasi Kasar

b. Angka Partisipasi Murni

c. Angka Melek Huruf

d. Pendidikan Tertinggi

e. Angka Partisipasi Sekolah

6. Pembagian antara jumlah penduduk

menurut pendidikan terakhir dengan

jumlah penduduk keseluruhan merupakan

definisi dari...

a. Years of schooling

b. Kelompok usia standard

c. Tingkat pendidikan tertinggi

d. Melek huruf

Analisis Kependudukan|IKM|2013 1

ANALISIS KEPENDUDUKAN

-PENDIDIKAN & KETENAGAKERJAAN –

Nimas Dwi Ayu R 6411413126

Saraswati Windyastuti 6411413129

Fitria Retno P 64114131

Page 2: Tugas Soal Demografi

e. Angka partisipasi sekolah

7. Transformasi dari bentuk kategorik TPT

(Tingkat Pendidikan Terakhir) menjadi

bentuk numeric adalah...

a. Angka Melek Huruf

b. Angka Partisipasi Sekolah

c. Pendidikan Tertinggi

d. Years of Schooling

e. Usia standard

8. Pencapaian pembangunan pendidikan

suatu daerah dapat dilihat dari...

a. Tingkat Pendidikan Tertinggi

b. Lamanya bersekolah

c. Angka Partisipasi Kasar

d. Angka Partisipasi Murni

e. Angka Melek Huruf

9. Angka melek Huruf dapat digunakan

untuk dibawah ini, kecuali...

a. Mengukur keberhasilan program-

program pemberantasan buta

huruf

b. Melakukan perencanaan

penawaran tenaga kerja

c. Menunjukkan kemampuan

penduduk di suatu wilayah dalam

menyerap informasi dari berbagai

media.

d. Menunjukkan kemampuan untuk

berkomunikasi secara lisan dan

tertulis

e. Mencerminkan potensi

perkembangan intelektual

sekaligus konstribusi terhadap

pembangunan daerah

10. Kualifikasi pendidikan angkatan kerja di

suatu wilayah dapat dilihat dari...

a. Angka Melek huruf

b. Years of Schooling

c. Angka Partisipasi Kasar

d. Tingkat Pendidikan Tertinggi

e. Angka Partisipasi Murni

11. Indikator paling sederhana untuk

mengukur daya serap penduduk usia

sekolah di masing-masing jenjang

pendidikan adalah...

a. Angka Partisipasi Murni

b. Angka Partisipasi Kasar

c. Angka Melek Huruf

d. Years of Schooling

e. Tingkat Pendidikan Tertinggi

12. Pembagian jumlah siswa atau penduduk

usia sekolah yang sedang bersekolah

dengan jumlah penduduk kelompok usia

yang berkaitan dengan jenjang sekolah

tersebut merupakan rumus untuk

menghitung...

a. Angka Partisipasi Kasar

b. Angka Partisipasi Murni

c. Angka Melek Huruf

d. Tingkat Pendidikan Tertinggi

e. Lamanya Bersekolah

Analisis Kependudukan|IKM|2013 2

Page 3: Tugas Soal Demografi

13. Indikator-indikator di bawah ini

diperlukan untuk menggambarkan

keadaan angkatan kerja dan tenaga kerja,

kecuali...

a. Tenaga kerja

b. Angka Partisipasi Angkatan Kerja

c. Tingkat pengangguran terbuka

d. Tingkat setengah pengangguran

e. Tingkat Pendidikan Tertinggi

14. Usia standar yang dianjurkan pemerintah

untuk jenjang SD berkisar pada kelompok

usia...

a. 4 – 10 tahun

b. 5 – 11 tahun

c. 6 – 12 tahun

d. 7 – 13 tahun

e. 5 – 12 tahun

15. Angka Melek Huruf didapat dengan

pembagian antara...

a. Jumlah penduduk yang dapat

membaca dan menulis dengan

jumlah penduduk seluruhnya.

b. Jumlah penduduk usia 15 tahun ke

atas yang dapat membaca dan

menulis dengan jumlah penduduk

seluruhnya.

c. Jumlah penduduk yang tidak

dapat membaca dan menulis

dengan jumlah penduduk

seluruhnya.

d. Jumlah penduduk 15 tahun ke atas

yang dapat membaca dan menulis

dengan jumlah penduduk usia 15

tahun keatas.

e. Jumlah penduduk 15 tahun ke atas

yang tidak dapat membaca dan

menulis dengan jumlah penduduk

seluruhnya.

16. Di bawah ini yang dijadikan ukuran daya

serap sistem pendidikan terhadap

penduduk usia sekolah adalah...

a. Angka Partisipasi Sekolah

b. Angka Partisipasi Kasar

c. Angka Partisipasi Murni

d. Lamanya Sekolah

e. Pendidikan Tertinggi

17. Menurut ketentuan internasional, tenaga

kerja adalah penduduk yang berusia...

a. 15 tahun atau lebih

b. 16 tahun atau lebih

c. 17 tahun atau lebih

d. 18 tahun atau lebih

e. 19 tahun atau lebih

18. Bagian dari angkatan kerja yang tidak

bekerja atau sedang mencari pekerjaan

(baik bagi mereka yang belum pernah

bekerja sama sekali maupun yang sudah

pernah bekerja), atau sedang

mempersiapkan suatu usaha, mereka yang

tidak mencari pekerjaan karena merasa

tidak mungkin untuk mendapatkan

Analisis Kependudukan|IKM|2013 3

Page 4: Tugas Soal Demografi

pekerjaan dan mereka yang sudah

memiliki pekerjaan tetapi belum mulai

bekerja disebut...

a. Setengah Pengangguran

b. Bukan Angkatan Kerja

c. Setengah Menganggur Kentara

d. Setengah Menganggu Tidak Kentara

e. Pengangguran Terbuka

19. Di Kabupaten Indramayu, jumlah

penduduk yang bekerja sebesar 1400

orang. Sedangkan penduduk yang

mencari pekerjaan sebesar 860 orang.

Jumlah penduduk usia kerja adalah

sebesar 2560 orang. Angka Partisipasi

Angkatan Kerja di Kabupaten Indramayu

sebesar...

a. 78 %

b. 79 %

c. 88 %

d. 89 %

e. 99 %

20. Seseorang dikatakan bekerja penuh jika ia

bekerja selama...

a. 25 jam seminggu

b. 30 jam seminggu

c. 35 jam seminggu

d. 40 jam seminggu

e. 45 jam seminggu

21. Mereka yang bekerja di bawah jam kerja

normal tetapi tidak mencari pekerjaan

atau tidak bersedia menerima pekerjaan

lain disebut

a. Setengah Pengangguran

b. Bukan Angkatan Kerja

c. Setengah Penganggur Terpaksa

d. Setengah Penganggur Sukarela

e. Pengangguran Terbuka

22. Mereka yang bekerja kurang dari 15 jam

seminggu disebut..

a. Pengangguran Friksional

b. Pengangguran Struktural

c. Pengangguran Musiman

d. Setengah Penganggur Kritis

e. Setengah Penganggur

23. Bagian dari penduduk usia kerja, 15

tahun ke atas yang mempunyai pekerjaan

selama seminggu yang lalu,baik yang

bekerja maupun yang sementara tidak

bekerja karena suatu sebab seperti

menunggu panenan atau cuti; di samping

itu mereka yang tidak mempunyai

pekerjaan tetapi sedang mencari

pekerjaan disebut...

a. Tenaga Kerja

b. Angka Partisipasi Angkatan Kerja

c. Pengangguran Terbuka

d. Setengah Pengangguran

e. Man-power

24. Usia tenaga kerja di Indonesia sebelum

tahun 2000 menggunakan patokan usia...

a. 5 tahun ke atas

Analisis Kependudukan|IKM|2013 4

Page 5: Tugas Soal Demografi

b. 10 tahun ke atas

c. 15 tahun ke atas

d. 17 tahun keatas

e. 20 tahun ke atas

25. Penganggur terbuka yaitu...

a. Mereka yang bekerja di bawah

jam kerja normal dan masih

mencari pekerjaan atau masih

bersedia menerima pekerjaan lain

b. Mereka yang bekerja di bawah

jam kerja normal tetapi tidak

mencari pekerjaan atau tidak

bersedia menerima pekerjaan lain

c. Bagian angkatan kerja yang tidak

bekerja atau sedang mencari

pekerjaan, atau sedang

mempersiapkan suatu usaha,

mereka yang tidak mencari

pekerjaan karena merasa tidak

mungkin untuk mendapatkan

pekerjaan dan mereka yang sudah

memiliki pekerjaan tetapi belum

mulai bekerja.

d. Mereka yang bekerja atas risiko

sendiri dan tidak mempekerjakan

pekerja keluarga maupun buruh.

e. Penduduk usia kerja yang

potensial dapat memproduksi

barang dan jasa

26. Menurut Sensus Penduduk 2000, status

pekerjaan terdiri dari di bawah ini,

kecuali...

a. Berusaha atau bekerja sendiri

b. Berusaha dibantu dengan buruh

tidak tetap

c. Buruh/karyawan

d. Pengangguran

e. Pekerja tidak dibayar

27. Untuk menyerap banyak tenaga kerja,

dikembangkan usaha…

a. Padat modal

b. Padat produksi

c. Padat karya

d. Padat teknologi

e. Padat konsumen

28. Golongan angkatan kerja ada yang bukan

angkatan kerja adalah….

a. Golongan yang bekerja

b. Golongan penganggur

c. Golongan pencari kerja

d. Golongan pelajar

e. Golongan yang putus sekolah

29. Pembagian antara jumlah orang yang

mencari pekerjaan dengan jumlah

angkatan kerja merupakan rumus dari...

a. Tingkat Pengangguran

b. Tingkat Setengah Pengangguran

c. Angka Partisipasi Angkatan Kerja

d. Tingkat Ketenagakerjaan

e. Presentase Tenaga Kerja

30. Di bawah ini merupakan golongan bukan

angkatan kerja, kecuali...

Analisis Kependudukan|IKM|2013 5

Page 6: Tugas Soal Demografi

a. Ibu rumah tangga

b. Lansia

c. Pensiunan

d. Buruh

e. Murid/mahasiswa

Kunci :

1. B

2. D

3. B

4. C

5. A

6. C

7. D

8. A

9. B

10. D

11. B

12. B

13. E

14. C

15. D

16. A

17. A

18. E

19. C

20. C

21. D

22. D

23. B

24. B

25. C

26. D

27. C

28. D

29. A

30. B

Analisis Kependudukan|IKM|2013 6