Ujian Konsep Dasar Keperawatan (SMK Kartini Jur.Keperawatan)

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Ujian Harian

Citation preview

ULANGAN HARIANKONSEP DASAR KEPERAWATAN (KDK)A. PILIHAN GANDA1. Di Negara Manakah Terjadinya Perang Krim (Crimean War) pada Perkembangan Keperawatan didunia?a) Inggris

b) Jerman

c) Turki

d) India

e) Tunisia

2. Faktor-faktor yang mempengaruhi Kesehatan adalah:, Kecuali.

a) Lingkungan

b) Keturunan

c) Sosial

d) Prilaku

e) Pelayanan Kesehatan

B. ESSAY1. Jelaskan Pengertian dari Perawat?Jawaban:Perawat adalah mereka yang memiliki kemampuan dan kewenangan melakukan tindakan keperawatan berdasarkan ilmu yang dimilikinya yang diperoleh melalui pendidikan keperawatan (UU Kesehatan No. 23, 1992).

2. Jelaskan Pengertian dari Falsafah dan Paradigma Keperawatan?

Jawaban: Falsafah Keperawatan: kenyakinan perawat terhadap nilai-nilai keperawatan yang menjadi pedoman dalam memberikan asuhan keperawatan.

Merupakan suatu pandangan global yang dianut oleh perawat yang mengatur hubungan di antara teori guna mengembangkan model konseptual dan teori-teori keperawatan sebagai kerangka kerja keperawatan.

3. Sebutkan Unsur Paradigma Keparawatan?Jawaban:

4. Sebutkan Peran Perawat menurut Konsorsium Ilmu Kesehatan tahun 1989 ? Pemberi Askep

Advokat Pasien

Pendidik/Edukator

Koordinator

Kolabolator

Peneliti

Konsultan

5. Sebutkan Fungsi Perawat ?

Fungsi Dependen

Fungsi independen

Fungasi Interdependen

6. Jelaskan Pengertian dari Stres?

Jawaban:

Stres adalah segala situasi di mana tuntunan non-spesifik mengharuskan seorang individu untuk merespon atau melakukan tindakan ( Selye, 1976 ).

7. Seseorang yang mengalami stres dapat mengalami perubahan-perubahan yang terjadi pada tubuhnya, Sebubutkan ciri-cirinya :Jawaban:

Perubahan warna rambut kusam, ubanan, kerontokan

Wajah tegang, dahi berkerut, mimik nampak serius, tidak santai, bicara berat, sulit tersenyum/tertawa dan kulit muka kedutan (ticfacialis)

Nafas terasa berat dan sesak, timbul asma

Jantung berdebar-debar, pembuluh darah melebar atau menyempit (constriksi) sehingga mukanya nampak merah atau pucat. Pembuluh darah tepi (perifer) terutama ujung-ujung jari juga menyempit sehingga terasa dingin dan kesemutan.

Lambung mual, kembung, pedih, mules, sembelit atau diare.

Sering berkemih.

Otot sakit seperti ditusuk-tusuk, pegal dan tegang pada tulang terasa linu atau kaku bila digerakkan.

Kadar gula meningkat, pada wanita mens tidak teratur dan sakit (dysmenorhea)

Libido menurun atau bisa juga meningkat.

Gangguan makan bisa nafsu makan meningkat atau tidak ada nafsu makan.

Tidak bisa tidur

Sakit mental-histeris

8. Jelakan Definisi Sehat Menurut WHO?Jawaban:

suatu keadaan yang sempurna baik fisik, mental maupun sosial serta tidak hanya bebas dari penyakit atau kelemahan.

9. Sebutkan Faktor yang mempengaruhi diri seseorang tentang Sehat?

Jawaban: Status Perkembangan Pengaruh Sosiokultural

Pengalaman masa lalu

Harapan seseorang terhadap dirinya

10. Sebutkan Foktor-faktor yang mempengaruhi Stres Jawaban: Lingkungan

Organisasi

IndividuNama:

Kelas: .

KARSID, Amd Kep. SMK KARTINI KOTA BANDUNG