3
Laporan Kasus URTIKARIA Oleh : dr. I.A Ida Astri Latamaosandhi, S.Ked Dokter Pendamping : dr. I .A.A. Putri !uliani DALA" RA#KA "$#IKUTI PRORA" DOKT$R I#T$R#SIP UPT K$S"AS II D$#PASAR UTARA D$#PASAR %&'( i

urtikaria

  • Upload
    astri

  • View
    4

  • Download
    1

Embed Size (px)

DESCRIPTION

kulit alergi

Citation preview

Laporan Kasus

URTIKARIA

Oleh :

dr. I.A Ida Astri Latamaosandhi, S.Ked

Dokter Pendamping :

dr. I G.A.A. Putri JulianiDALAM RANGKA MENGIKUTI PROGRAM DOKTER INTERNSIP UPT KESMAS II DENPASAR UTARADENPASAR2015

KATA PENGANTARPuji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmatNya penulis dapat menyelesaikan laporan kasus yang mengambil topik Urtikaria. Laporan ini disusun dalam rangka menjalani Program Internsip Dokter Indonesia (PIDI) periode 2014 s/d 2015 di UPT Kesmas II Denpasar Utara. Tidak lupa penulis ucapkan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu dalam kunjungan serta penyusunan responsi kasus ini, terutama kepada Dr. I G.A.A. Putri Juliani, selaku dokter pendamping yang telah memberikan bimbingan kepada kami dalam penyusunan dan penyempurnaan laporan kasus ini.

Penulis menyadari bahwa laporan kasus ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan. Penulis berharap semoga tulisan ini dapat bermanfaat bagi pembaca.

Denpasar, Februari 2015PenulisDAFTAR ISI

Halaman

KATA PENGANTAR

ii

DAFTAR ISI

iii

BAB I PENDAHULUAN

1

BAB II LAPORAN KASUS

32.1 Identitas Pasien

32.2 Keluhan Utama.................................................................................................... 32.3 Anamnesis

32.4 Pemeriksaan Fisik

42.5 Resume ............................................................................................................... 52.6 Diagnosis

52.7 Penatalaksanaan

62.8 Planning .............................................................................................................. 62.9 Rencana Monitoring ........................................................................................... 62.10 Prognosis .......................................................................................................... 6BORANG LAPORAN KASUS

7RANGKUMAN HASIL PEMBELAJARAN PORTOFOLIO

10

iii