2
USULAN PROGRAM KERJA KELOMPOK PKMD DI UPT PUSKESMAS MENGWI I I. Latar Belakang Berdasarkan studi lapangan yang dilakukan di UPT PuskesmasMengwi I, diketahui bahwa kasus Diabetes Melitus (DM) merupakan kasus yang pal terjadi di wilayah binaan puskesmas Mengwi I. Oleh karena itu, perlu dilakuka preventif untuk menanggulangi meningkatnya kasus DM. Usaha preventif untuk memberikan informasi secara dini kepada generasi muda, sehingga dapat mencegah meningkatanya kasus DM. Program yang akan dilakukanmeliputi penyuluhan tentangDM dan pencegahannya serta pemeriksaan gula darah sewaktu. Pemeriksaan dan penyuluha dilakukan pada pemuda dan pemudi ST. Banjar Denkayu, Desa Mengwitani Kecamata Mengwi Kabupaten Badung. Banjar ini dipilih karena memiliki data kasus DM ter di Puskesmas Mengwi I. Dipilihnya pemuda pemudi karena keberadaannya yang dek dengan masyarakat dan dapatmenyerap informasi secara efektif. Sehinggadapat memberikan informasi kepada keluarga, kerabat, dan lingkungan sekitar. II. Tujuan 1. Tujuan Umum Untuk mencegah meningkatnya kasus DM di desa binaan UPT Puskesmas Mengwi 2. Tujuan Khusus a. Untuk memberikan informasi tentang DM kepada masyarakat khususnya gener muda. b. Untuk mengetahui kadar gula darah sewaktu pada anggota ST. Banjar Denka

Usulan Program Kerja Mengwi i

Embed Size (px)

Citation preview

USULAN PROGRAM KERJA KELOMPOK PKMD DI UPT PUSKESMAS MENGWI I

I.

Latar Belakang Berdasarkan studi lapangan yang dilakukan di UPT Puskesmas Mengwi I,

diketahui bahwa kasus Diabetes Melitus (DM) merupakan kasus yang paling banyak terjadi di wilayah binaan puskesmas Mengwi I. Oleh karena itu, perlu dilakukan usaha preventif untuk menanggulangi meningkatnya kasus DM. Usaha preventif bertujuan untuk memberikan informasi secara dini kepada generasi muda, sehingga diharapkan dapat mencegah meningkatanya kasus DM. Program yang akan dilakukan meliputi penyuluhan tentang DM dan

pencegahannya serta pemeriksaan gula darah sewaktu. Pemeriksaan dan penyuluhan akan dilakukan pada pemuda dan pemudi ST. Banjar Denkayu, Desa Mengwitani Kecamatan Mengwi Kabupaten Badung. Banjar ini dipilih karena memiliki data kasus DM terbanyak di Puskesmas Mengwi I. Dipilihnya pemuda pemudi karena keberadaannya yang dekat dengan masyarakat dan dapat menyerap informasi secara efektif. Sehingga dapat memberikan informasi kepada keluarga, kerabat, dan lingkungan sekitar.

II.

Tujuan

1. Tujuan Umum Untuk mencegah meningkatnya kasus DM di desa binaan UPT Puskesmas Mengwi I 2. Tujuan Khusus a. Untuk memberikan informasi tentang DM kepada masyarakat khususnya generasi muda. b. Untuk mengetahui kadar gula darah sewaktu pada anggota ST. Banjar Denkayu

III.

Manfaat Manfaat yang diharapkan melalui program ini adalah dapat meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang Diabetes Melitus.

IV.

Rancangan Anggaran Biaya Stik Reagen Glukosa Kapas Alkohol Blood Lancet Total Rp 150.000 Rp 20.000 Rp 40.000 Rp 210.000