1
Serampang Serampang - Skor belum final - He...he...he... KAMIS, Kliwon, 10 Juli 2014/12 Ramadhan 1435 H No: 24635 Tahun Ke-68 Terbit 24 Halaman WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017 Harga Eceran Rp3.000,- Lanjut ke hal A2 kol. 2 Ada-ada Saja waspadamedan.com @Harian_Waspada Waspada Daily Jokowi Dan Prabowo Klaim Menang Al Bayan Wahai Abdurrahman bin Samurah, janganlah kamu menuntut suatu jabatan. Sesungguhnya jika diberi karena ambisimu, maka kamu akan menanggung seluruh bebannya. Tetapi jika ditugaskan tanpa ambisimu, maka kamu akan ditolong mengatasi beban itu. (HR. Bukhari dan Muslim). Jadwal Pemilihan Presiden ke tujuh Republik Indo- nesia terjadi pada bulan suci Ramadhan, saat umat Islam menjalankan ibadah puasa Ramadhan 1435 H. Tujuan puasa adalah untuk mencapai ketakwaan kepada Allah SWT. Mudah-mudahan spiritualitas mereka berada di ambang muttaqin. Orang-orang muttaqin sering mendapat bimbingan Allah SWT dalam menentukan sikapnya. Lanjut ke hal A2 kol. 2 Memilih Presiden Oleh Tgk. H. Ameer Hamzah Lanjut ke hal A2 kol. 6 “Shalat lima waktu, dari Jumat (yang satu) menuju Jumat berikutnya, (dari) Ramadhan hingga Ramadhan (berikutnya) adalah penghapus dosa di antaranya, apabila diting- galkan dosa-dosa besar.” (HR. Muslim) Medan dan sekitarnya Berbuka : 18:43 Imsak : 04:49 Lanjut ke hal A2 kol. 7 “Kita sebagai Muslim mesti belajar agama serta bertumpu pada sains dan matematika. Karena tanpa penguasaan teknologi, kita tidak bisa melawan orang yang menekan Islam” —Mahathir Momamad KONDISI umat Islam saat ini adalah pihak yang ditekan terus menerus. Di berbagai negara, umat Islam mengalami berbagai kondisi yang tak menguntungkan.Yang terbaru adalah apa yang terjadi di Palestina yang dibombardir Israel. Anak- anak yang mengalami ancaman mati dari tentara Israel. Beberapa dari mereka dibunuh dengan keji tanpa umat Islam bisa berbuat apa-apa. “Sekarang di mana-mana semua orang menindas umat Islam. Ini bisa terjadi karena kita lemah sehingga tidak mampu melakukan apa-apa untuk melawan mereka yang menindas,” ujar Mantan Perdana Menteri Malaysia Tun DR Mahathir Mo- hamad dalam pertemuan dengan Wakil Pemimpin Redaksi (Wapemred) Harian Waspada Teruna Jasa Said, baru-baru ini. Tidak cuma menindas umat Islam, karena banyak juga Umat Islam Melupakan Fardhu Kifayah Laporan Dedi Sahputra Dari Kualalumpur orang yang berani menghina Nabi SAW. “Tapi kita tidak boleh berbuat apa-apa. Banyak kesalahan yang kita buat sendiri hingga kita menjadi lemah,” ucap Mahathir. Lantas mengapa umat Islam lemah? Mahathir mengatakan karena ada kecenderungan untuk melupakan fardhu kifayah. “Umat Islam banyak bertumpu hanya pada ibadah yang sifatnya untuk keperluan akhirat saja, tapi cenderung melupakan fardhu kifayah,” ujarnya. Akibatnya penguasaan terhadap teknologi umat Islam tertinggal dengan orang-orang yang bukan Islam. Padahal dengan teknologi yang lebih unggul, mereka kemudian melakukan penindasan terhadap umat Islam di berbagai belahan dunia. “Kita sebagai Muslim mesti belajar agama serta bertumpu pada sains dan matematika. Karena tanpa penguasaan teknologi, kita tidak bisa melawan orang yang menekan Islam,” Mahathir menegaskan. Dia meyakini umat Islam memiliki kemampuan yang sama dengan kemampuan yang ditunjukkan orang-orang Barat dalam bidang penguasaan teknologi. “Saya percaya kita bisa. Otak kita ada, tapi kalau kita tak guna ya tak manfaat,” ujarnya. Lamar Kekasih Saat Terjun Payung Brandon Strohbehn, mem- berikan kejuatan yang unik untuk kekasihnya Nicole. Pa- salnya, Brandon sempat mem- buat Nicole terkejut dengan menjatuhkan cincin pertuna- ngan mereka saat melakukan lamaran dengan terjun payung. Ada hadiah untuk pembaca di halaman A10 dan B1. Legenda....... membawa Samba tiga kali menjuarai Piala Dunia tahun .....,...... dan ......, sehingga Brazil merebut trofi asli....... 7 Lawan 4 Lembaga Survei Yang Ungguli Jokowi Dan Prabowo BIASANYA Miroslav Klose selalu salto untuk me- rayakan golnya bersama Jer- man. Namun pemandangan tidak lazim terjadi, Selasa (Rabu WIB), ketika Klose mencetak gol kedua Der Pan- zer ke gawang Brazil pada semifinal Piala Dunia 2014. Bomber veteran beru- mur 36 tahun itu cenderung lebih kalem, hanya menga- cungkan telunjuknya secara bergantian ke udara dan ke arah rekan setimnya. Padahal, golnya ketika Panser menggilas Selecao 7- 1 tersebut, jelas bermakna rekor. Klose kini menjadi striker tersubur sepanjang sejarah Piala Dunia dengan koleksi 16 gol. Striker Lazio itu melampaui rekor 15 gol legenda Brazil, Luiz Nazario Ronaldo, yang sudah ber- tahan 12 tahun. Sejatinya, gol bersejarah mesti dirayakan dengan cara Tunggu Hasil Resmi KPU JAKARTA (Antara): Komisi Pemilihan Umum menegaskan, hasil hitung cepat ( quick count ), survei dan jajak pendapat sejumlah lembaga bukan hasil penghitungan resmi. Hal itu dikatakan Komisio- ner KPU Ferry Rizkiyansyah Rabu (9/7).Namun, katanya, walau bukan hasil resmi dari KPU, patut diapresiasi sebagai metode ilmiah yang dilakukan lembaga. ‘’ Kami berharap masyara- kat menunggu dan memperca- yai hasil resmi kami (KPU),” kata Rizkiyansyah di Gedung KPU Pusat, Jakarta. Dia mengatakan KPU secara resmi menetapkan dan meng- umumkan pasangan calon Lanjut ke hal A2 kol. 6 Miroslav KLOSE AP Klose Takut Salto Rayakan Rekor Lanjut ke hal A2 kol. 7 JAKARTA (Waspada): Dua kubu pasangan Jo- kowi-Jusuf Kalla dan Pra- bowo-Hatta saling klaim memenangkan pemili- han presiden, Rabu (9/7). Klaim kemenangan tersebut berdasarkan perhitungan cepat (quick count) dari 11 lembaga survei. Tujuh diantaranya memenangkan pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla sedangkan empat lembaga survei meng- unggulkan pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa. Kedua kubu pasangan ter- sebut mengklaim kemenangan dengan menggelar konferensi pers. Pertama kali menggelar konferensi pers adalah kubu Jokowi-JK, disusul membuat orasi diTugu Proklamasi, Jakarta. Jokowi mengatakan kemena- ngan yang diraihnya berda- sarkan beberapa lembaga survei Lanjut ke hal A2 kol. 1 JAKARTA (Antara): Presi- den Susilo BambangYudhoyono (SBY) meminta baik kubu pasa- ngan Calon Presiden (Capres) – Calon Wakil Presiden (Cawa- pres) Prabowo Subianto – Hatta Rajasa maupun Joko Widodo (Jokowi) – Jusuf Kalla untuk me- nahan diri terkait dengan hasil hitung cepat atau quick count yang disampaikan sejumlah survei dalam Pemilu Presiden (Pilpres) hari Rabu (9/7). Presiden mengaku meman- tau quick count yang sebagian MEDAN (Waspada): Tim Pemenangan Prabowo Subianto – Hatta Rajasa Sumut Koalisi Merah Putih mengklaim pasangan Prabowo – Hatta menang telak di Sumut, dengan meraih 62,17 persen. Klaim kemenangan itu disampaikan Ketua Umum Tim Pemenangan Prabowo – Hatta Sumut Koalisi Merah Putih H Gatot Pujo Nugroho, di sekre- tariat tim pemenangan, Rumah Patimura, Rabu (9/7). Hari itu, pengurus Tim Pe- menangan Prabowo – Hatta Sumut Koalisi Merah Putih berkumpul di Rumah Patimura. Selain H Gatot Pujo Nugroho, ada juga Ketua Harian Ajib Shah, Sekretaris Gus Irawan Pasaribu, para ketua dan pengurus Parpol Koalisi Merah Putih, dan ratu- san kader serta relawan Prabo- wo – Hatta. Pengurus Tim Pemena- ngan Prabowo – Hatta Koalisi Merah Putih, hari itu sepakat melakukan nonton bareng hitung cepat ( quick count) hasil Pilpres 2014 di Rumah Patti- mura. Mereka mulai ngum- pul di tempat itu sekira pukul 13:30. Gatot menyebutkan dari quick count , di Sumut pasangan Prabowo – Hatta menang.Yakni 52,17 persen. Diyakini angka ini tidak akan bergerak jauh, baik ke arah bertambah atau berku- rang, karena saat pernyataan disampaikan, data yang masuk sudah di atas 90 persen. TP Prabowo – Hatta Klaim Menang 62 Persen Di Sumut Lanjut ke hal A2 kol. 6 Waspada/Ist TIM Pemenangan Prabowo – Hatta Sumut Koalisi Merah Putih menyaksikan hitung cepat (quick count) Pilpres 2014, di sekretariat tim pemenangan, Rumah Patimura, Medan, Rabu (9/7). BANDA ACEH (Waspada): Hasil perhitungan cepat dari sejumlah lembaga survei, pasangan Prabowo-Hatta (PH) di Aceh unggul sementara dan memperoleh sekitar 60 persen suara.Pasangan Jokowi-JK sekitar 40 persen suara. Wakil Gubernur Aceh Muzakir Manaf menginginkan pemilihan calon presiden dan wakil presiden (Pilpres) tahun 2014 berjalan aman dan demo- kratis. Wagub yakin Prabowo- Hatta menang di tanah rencong. Wakil Gubernur Muzakir Manaf yang akrab disapa Mua- lem ini mengatakan itu usai menggunakan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 1, Desa Lamgeulumpang, Kec. Ulee Kareng, Banda Aceh, Rabu (9/7). “Kita berharap calon pre- siden dan calon wakil presiden nomor urut 1, Prabowo-Hatta unggul 90 persen di Aceh,” ujar Mualem kepada wartawan usai mencoblos. Wagub yakin jika suara yang ditargetkan bagi pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 1 ini mencapai 90 persen di Aceh. “Kita sudah ber- koalisi dengan berbagai elemen. bupati/wali kota se Provinsi Aceh, Komite Peralihan Aceh (KPA) dari Partai Aceh (PA), aktivis-aktivis, dan mahasiswa,” ujar Mualem. Sementara di kawasan Peu- nayong, Kuta Alam, pasangan nomor urut dua Jokowi - JK, menguasai kawasan pecinan itu. Pasangan ini menang telak di lima TPS di kawasan yang mayoritas dihuni warga Tiong- hoa. Di TPS I, Prabowo-Hatta hanya meraih 53 suara, sedang- kan Jokowi-JK 140 pemilih. TPS II= 43-144, TPS III = 34-164, TPS IV=21-220 dan TPS V 28-141. Ketua Tim Pemenangan Jokowi-JK di Aceh berterima kasih kepada aparat TNI dan Polri yang telah bertindak ne- tral dan profesional dalam mengamankan jalannya pe- milu presiden secara lancar aman dan damai di Aceh, Rabu (9/7). Wagub Aceh Yakin PH Menang 90% Lanjut ke hal A2 kol. 3 Presiden Minta Kedua Kubu Capres Tidak Kerahkan Massa Ke Jalan memenangkan pasangan Prabowo – Hatta, sebagian lagi memenangkan Jokowi – JK. “Kita juga mendengar tadi keduanya menyatakan menang dalam Pilpres ini berdasarkan hasil penghitungan cepat, ber- dasarkan quick count, dan bu- kan atau belum hasil perhitu- ngan resmi Komisi Pemilihan Umum (KPU),” kata Presiden SBY dalam konperensi pers di kediaman pribadinya di Puri Cikeas, Bogor, Rabu (9/7). Untuk itu, SBY sebagai Pre- siden yang netral, mengajak semua pihak menahan diri, tidak mengerahkan massa ke jalanan untuk merayakan kemenangan, agar tidak terjadi benturan antar kedua kubu sampai semuanya menjadi terang. Sebagai Kepala Negara yang tidak masuk ke dalam kedua kubu pasangan, SBY menyeru- kan kepada pemimpin dan elite politik, baik pasangan Prabowo dan Hatta Rajasa dengan timnya Lanjut ke hal A2 kol. 3 JAKARTA (Waspada): Sebelas Lembaga Survei yang memantau hasil Pemilu presiden,Rabu(9/7), tujuh di antaranya mencatat Jokowi- JK unggul. Sedangkan empat Lembaga Survei mencatat Prabowo-Hatta unggul. Adapun Lembaga Survei tersebut yakni, Pertama, Lingkaran Survei Indonesia (LSI) menyebutkan, dari 98,05% suara yang masuk, Prabowo-Hatta memperoleh 46,7% dan Jokowi-JK meraih 53,3%. Kedua, Center for Strategic and International Stud- ies (CSIS)-Cyrus Network menyebutkan, dari 99,90% suara yang masuk, Prabowo-Hatta memperoleh 48,1% dan Jokowi- JK meraih 51,9%. Ketiga, Saiful Mujani Research & Consulting (SMRC) menyebutkan, dari 99,3% suara masuk, Prabowo-Hatta memperoleh 47,09% dan Jokowi-JK meraih 52,91%. Keempat, Survei Badan Penelitian dan Pengembangan (Litbang) Kompas menyebutkan, dari 100% suara masuk, Prabowo-Hatta memperoleh 47,66% dan Jokowi-JK meraih 52,34%. Kelima, Indikator Politik menyebutkan, dari 99,5% masuk, Prabowo-Hatta memperoleh 47,06% dan Jokowi- JK meraih 52,94%. Keenam, Survei Radio Republik Indonesia (RRI) menyebutkan, dari 97% suara masuk, Prabowo-Hatta memperoleh 47,40% dan Jokowi-JK meraih 52,60%. Lanjut ke hal A2 kol. 3 Gubsu Tinjau Pilpres Di Langkat LANGKAT (Waspada): Gub- su H. Gatot Pujo Nugroho di- dampingi Pangdam I/BB May- jen Istu Hari Subagio, Kapolda- su Irjen Pol Syarif Gunawan dan Ketua KPU Sumut Mulia Banu- rea meninjau pelaksanaan Pil- pres 2014 di TPS di Kec. Selesai, Kab. Langkat, Rabu (9/7). Kedatangan Gubsu ber- sama rombongan mengguna- kan heli TNI-AD yang menda- rat di lapangan bola Pekan Selesai, disambut Bupati Waspada/ Ibnu Kasir BUPATI Langkat Ngogesa Sitepu ketika menyambut kedatangan Gubsu Gatot Pujo Nugroho bersama Pangdam I/BB Mayjend Istu Hari Subagio dan Kapoldasu Irjen Pol Syarif Gunawan saat meninjau beberapa TPS di Kec. Selesai, Rabu (9/7). Lanjut ke hal A2 kol. 5 JAKARTA (Antara): Perbe- daan hasil hitung cepat (quick count ) sejumlah lembaga survei atas Pemihan presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) 2014 diinvestigasi secara metodologis. “Perlu ada investigasi pada momen ini untuk dilihat secara metodologis dan secara data di setiap lembaga yang menye- lenggarakan quick count, ke- napa data itu bisa muncul se- perti itu (berbeda),” kata Wakil Ketua Perhimpunan Survei Opini Publik Indonesia (Persepi) Muhammad Qodari dalam diskusi di satu stasiun televisi di Jakarta, Rabu (9/7). Perbedaan Hasil Hitung Cepat Perlu Diinvestigasi Hasil hitung cepat sejumlah lembaga survei seperti SMRC, LSI, Indikator, CSIS-Cyrrus, Kompas dan RRI menempatkan pasangan Jokowi-JK unggul dengan rata-rata suara 52 per- sen dari Prabowo-Hatta dengan rata-rata 47 persen. Namun, tiga lembaga survei lain yakni Puskaptis, JSI, dan LSN, justru menyatakan kemenangan berada di kubu Prabowo-Hatta. “Ketika terjadi perbedaan seperti ini mau tidak mau harus dilakukan investigasi, harus dilihat metodologi, sampling, Lanjut ke hal A2 kol. 1 Antara PRESIDEN BERTEMU JOKOWI-JK: Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menerima pasangan capres Joko Widodo dan Jusuf Kalla di kediamana Puri Cikeas, Bogor, Jabar, Rabu (9/7). Presiden bertemu dengan Joko Widodo dalam rangka menyikapi polemik hasil quick count Pilpres 2014. 22 Pasangan Capres Temui Presiden BOGOR(Antara): Dua pasangan calon presiden, Prabowo-Hatta dan Joko Widodo-Jusuf Kalla menemui Presiden Susilo Bambang Yudhoyono di kediamannya Puri Cikeas, Kabupaten Bogor, Jabar, Rabu (9/7) malam. Jokowi-JK tiba sekitar pukul 21:20, disambut Presiden Yudhoyono di teras rumah bersama Menteri Koordinator Antara PRESIDEN BERTEMU PRABOWO SUBIANTO: Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menerima capres Prabowo Subianto dan cawapres Hatta Rajasa di kediaman Puri Cikeas, Jabar, Rabu (9/7) dalam rangka menyikapi polemik hasil quick count Pilpres 2014.

Wasp ind 10 07 2014

Embed Size (px)

DESCRIPTION

 

Citation preview

Page 1: Wasp ind 10 07 2014

SerampangSerampang

- Skorbelumfinal

- He...he...he...

KAMIS, Kliwon, 10 Juli 2014/12 Ramadhan 1435 H No: 24635 Tahun Ke-68Terbit 24 Halaman

WWASPADADemi Kebenaran Dan Keadilan

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)ISSN: 0215-3017

Harga Eceran Rp3.000,-

Lanjut ke hal A2 kol. 2

Ada-ada Saja

waspadamedan.com

@Harian_WaspadaWaspada Daily

Jokowi Dan Prabowo Klaim Menang

Al Bayan

Wahai Abdurrahman bin Samurah, janganlah kamumenuntut suatu jabatan. Sesungguhnya jika diberi karenaambisimu, maka kamu akan menanggung seluruhbebannya. Tetapi jika ditugaskan tanpa ambisimu, makakamu akan ditolong mengatasi beban itu.

(HR. Bukhari dan Muslim).

Jadwal Pemilihan Presiden ke tujuh Republik Indo-nesia terjadi pada bulan suci Ramadhan, saat umat Islammenjalankan ibadah puasa Ramadhan 1435 H. Tujuanpuasa adalah untuk mencapai ketakwaan kepada AllahSWT. Mudah-mudahan spiritualitas mereka berada diambang muttaqin. Orang-orang muttaqin sering mendapatbimbingan Allah SWT dalam menentukan sikapnya.

Lanjut ke hal A2 kol. 2

Memilih PresidenOleh Tgk. H. Ameer Hamzah

Lanjut ke hal A2 kol. 6

“Shalat lima waktu,dari Jumat (yang satu)menuju Jumat berikutnya,(dari) Ramadhan hinggaRamadhan (berikutnya)adalah penghapus dosa diantaranya, apabila diting-galkan dosa-dosa besar.”

(HR. Muslim)

Medan dan sekitarnya

Berbuka : 18:43Imsak : 04:49

Lanjut ke hal A2 kol. 7

“Kita sebagai Muslim mesti belajar agamaserta bertumpu pada sains dan matematika.Karena tanpa penguasaan teknologi, kita tidak

bisa melawan orang yang menekan Islam”—Mahathir Momamad

KONDISI umat Islam saat ini adalah pihak yang ditekanterus menerus. Di berbagai negara, umat Islam mengalamiberbagai kondisi yang tak menguntungkan. Yang terbaru adalahapa yang terjadi di Palestina yang dibombardir Israel. Anak-anak yang mengalami ancaman mati dari tentara Israel.Beberapa dari mereka dibunuh dengan keji tanpa umat Islambisa berbuat apa-apa.

“Sekarang di mana-mana semua orang menindas umatIslam. Ini bisa terjadi karena kita lemah sehingga tidak mampumelakukan apa-apa untuk melawan mereka yang menindas,”ujar Mantan Perdana Menteri Malaysia Tun DR Mahathir Mo-hamad dalam pertemuan dengan Wakil Pemimpin Redaksi(Wapemred) Harian Waspada Teruna Jasa Said, baru-baru ini.

Tidak cuma menindas umat Islam, karena banyak juga

Umat Islam Melupakan Fardhu KifayahLaporan Dedi Sahputra Dari Kualalumpur

orang yang berani menghina Nabi SAW. “Tapi kita tidak bolehberbuat apa-apa. Banyak kesalahan yang kita buat sendirihingga kita menjadi lemah,” ucap Mahathir.

Lantas mengapa umat Islam lemah? Mahathir mengatakankarena ada kecenderungan untuk melupakan fardhu kifayah.“Umat Islam banyak bertumpu hanya pada ibadah yang sifatnyauntuk keperluan akhirat saja, tapi cenderung melupakan fardhukifayah,” ujarnya.

Akibatnya penguasaan terhadap teknologi umat Islamtertinggal dengan orang-orang yang bukan Islam. Padahaldengan teknologi yang lebih unggul, mereka kemudianmelakukan penindasan terhadap umat Islam di berbagaibelahan dunia. “Kita sebagai Muslim mesti belajar agama sertabertumpu pada sains dan matematika. Karena tanpa penguasaanteknologi, kita tidak bisa melawan orang yang menekan Islam,”Mahathir menegaskan.

Dia meyakini umat Islam memiliki kemampuan yang samadengan kemampuan yang ditunjukkan orang-orang Baratdalam bidang penguasaan teknologi. “Saya percaya kita bisa.Otak kita ada, tapi kalau kita tak guna ya tak manfaat,” ujarnya.

Lamar KekasihSaat Terjun Payung

Brandon Strohbehn, mem-berikan kejuatan yang unikuntuk kekasihnya Nicole. Pa-salnya, Brandon sempat mem-buat Nicole terkejut denganmenjatuhkan cincin pertuna-ngan mereka saat melakukanlamaran dengan terjun payung.

Ada hadiah untukpembaca di halaman

A10 dan B1.

Legenda....... membawa Sambatiga kali menjuarai Piala Duniatahun .....,...... dan ......, sehinggaBrazil merebut trofi asli.......

7 Lawan 4Lembaga Survei Yang Ungguli Jokowi Dan Prabowo

BIASANYA MiroslavKlose selalu salto untuk me-rayakan golnya bersama Jer-man. Namun pemandangantidak lazim terjadi, Selasa(Rabu WIB), ketika Klosemencetak gol kedua Der Pan-zer ke gawang Brazil padasemifinal Piala Dunia 2014.

Bomber veteran beru-mur 36 tahun itu cenderunglebih kalem, hanya menga-cungkan telunjuknya secarabergantian ke udara dan kearah rekan setimnya.

Padahal, golnya ketikaPanser menggilas Selecao 7-1 tersebut, jelas bermaknarekor. Klose kini menjadistriker tersubur sepanjangsejarah Piala Dunia dengankoleksi 16 gol. Striker Lazioitu melampaui rekor 15 gollegenda Brazil, Luiz NazarioRonaldo, yang sudah ber-tahan 12 tahun.

Sejatinya, gol bersejarahmesti dirayakan dengan cara

Tunggu HasilResmi KPU

JAKARTA (Antara): KomisiPemilihan Umum menegaskan,hasil hitung cepat (quick count),survei dan jajak pendapatsejumlah lembaga bukan hasilpenghitungan resmi.

Hal itu dikatakan Komisio-ner KPU Ferry RizkiyansyahRabu (9/7).Namun, katanya,walau bukan hasil resmi dariKPU, patut diapresiasi sebagaimetode ilmiah yang dilakukanlembaga.

‘’ Kami berharap masyara-kat menunggu dan memperca-yai hasil resmi kami (KPU),” kataRizkiyansyah di Gedung KPUPusat, Jakarta.

Dia mengatakan KPU secararesmi menetapkan dan meng-umumkan pasangan calon

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Miroslav KLOSEAP

Klose Takut SaltoRayakan Rekor

Lanjut ke hal A2 kol. 7

JAKARTA (Waspada):Dua kubu pasangan Jo-kowi-Jusuf Kalla dan Pra-bowo-Hatta saling klaimmemenangkan pemili-han presiden, Rabu (9/7).

Klaim kemenangan tersebutberdasarkan perhitungan cepat(quick count) dari 11 lembagasurvei. Tujuh diantaranyamemenangkan pasangan JokoWidodo-Jusuf Kalla sedangkanempat lembaga survei meng-unggulkan pasangan PrabowoSubianto-Hatta Rajasa.

Kedua kubu pasangan ter-sebut mengklaim kemenangandengan menggelar konferensipers.

Pertama kali menggelarkonferensi pers adalah kubuJokowi-JK, disusul membuatorasi di Tugu Proklamasi, Jakarta.Jokowi mengatakan kemena-ngan yang diraihnya berda-sarkan beberapa lembaga survei

Lanjut ke hal A2 kol. 1

JAKARTA (Antara): Presi-den Susilo Bambang Yudhoyono(SBY) meminta baik kubu pasa-ngan Calon Presiden (Capres)– Calon Wakil Presiden (Cawa-pres) Prabowo Subianto – HattaRajasa maupun Joko Widodo(Jokowi) – Jusuf Kalla untuk me-nahan diri terkait dengan hasilhitung cepat atau quick countyang disampaikan sejumlahsurvei dalam Pemilu Presiden(Pilpres) hari Rabu (9/7).

Presiden mengaku meman-tau quick count yang sebagian

MEDAN (Waspada): TimPemenangan Prabowo Subianto– Hatta Rajasa Sumut KoalisiMerah Putih mengklaimpasangan Prabowo – Hattamenang telak di Sumut, denganmeraih 62,17 persen.

Klaim kemenangan itudisampaikan Ketua Umum TimPemenangan Prabowo – HattaSumut Koalisi Merah Putih HGatot Pujo Nugroho, di sekre-tariat tim pemenangan, RumahPatimura, Rabu (9/7).

Hari itu, pengurus Tim Pe-

menangan Prabowo – HattaSumut Koalisi Merah Putihberkumpul di Rumah Patimura.Selain H Gatot Pujo Nugroho,ada juga Ketua Harian Ajib Shah,Sekretaris Gus Irawan Pasaribu,para ketua dan pengurus ParpolKoalisi Merah Putih, dan ratu-san kader serta relawan Prabo-wo – Hatta.

Pengurus Tim Pemena-ngan Prabowo – Hatta KoalisiMerah Putih, hari itu sepakatmelakukan nonton barenghitung cepat (quick count) hasil

Pilpres 2014 di Rumah Patti-mura. Mereka mulai ngum-pul di tempat itu sekira pukul13:30.

Gatot menyebutkan dariquick count, di Sumut pasanganPrabowo – Hatta menang. Yakni52,17 persen. Diyakini angka initidak akan bergerak jauh, baikke arah bertambah atau berku-rang, karena saat pernyataandisampaikan, data yang masuksudah di atas 90 persen.

TP Prabowo – Hatta KlaimMenang 62 Persen Di Sumut

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Waspada/Ist

TIM Pemenangan Prabowo – Hatta Sumut Koalisi Merah Putih menyaksikan hitung cepat (quickcount) Pilpres 2014, di sekretariat tim pemenangan, Rumah Patimura, Medan, Rabu (9/7).

BANDA ACEH (Waspada): Hasil perhitungan cepat darisejumlah lembaga survei,pasangan Prabowo-Hatta (PH)di Aceh unggul sementara danmemperoleh sekitar 60 persensuara.Pasangan Jokowi-JKsekitar 40 persen suara.

Wakil Gubernur AcehMuzakir Manaf menginginkanpemilihan calon presiden danwakil presiden (Pilpres) tahun2014 berjalan aman dan demo-kratis. Wagub yakin Prabowo-Hatta menang di tanah rencong.

Wakil Gubernur MuzakirManaf yang akrab disapa Mua-lem ini mengatakan itu usaimenggunakan hak pilihnya diTempat Pemungutan Suara(TPS) 1, Desa Lamgeulumpang,

Kec. Ulee Kareng, Banda Aceh,Rabu (9/7).

“Kita berharap calon pre-siden dan calon wakil presidennomor urut 1, Prabowo-Hattaunggul 90 persen di Aceh,” ujarMualem kepada wartawan usaimencoblos.

Wagub yakin jika suara yangditargetkan bagi pasangan calonpresiden dan wakil presidennomor urut 1 ini mencapai 90persen di Aceh. “Kita sudah ber-koalisi dengan berbagai elemen.bupati/wali kota se ProvinsiAceh, Komite Peralihan Aceh(KPA) dari Partai Aceh (PA),aktivis-aktivis, dan mahasiswa,”ujar Mualem.

Sementara di kawasan Peu-nayong, Kuta Alam, pasangan

nomor urut dua Jokowi - JK,menguasai kawasan pecinanitu. Pasangan ini menang telakdi lima TPS di kawasan yangmayoritas dihuni warga Tiong-hoa. Di TPS I, Prabowo-Hattahanya meraih 53 suara, sedang-kan Jokowi-JK 140 pemilih. TPSII= 43-144, TPS III = 34-164, TPSIV=21-220 dan TPS V 28-141.

Ketua Tim PemenanganJokowi-JK di Aceh berterimakasih kepada aparat TNI danPolri yang telah bertindak ne-tral dan profesional dalammengamankan jalannya pe-milu presiden secara lancaraman dan damai di Aceh,Rabu (9/7).

Wagub Aceh Yakin PH Menang 90%

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Presiden Minta Kedua Kubu CapresTidak Kerahkan Massa Ke Jalan

memenangkan pasanganPrabowo – Hatta, sebagian lagimemenangkan Jokowi – JK.“Kita juga mendengar tadikeduanya menyatakan menangdalam Pilpres ini berdasarkanhasil penghitungan cepat, ber-dasarkan quick count, dan bu-kan atau belum hasil perhitu-ngan resmi Komisi PemilihanUmum (KPU),” kata PresidenSBY dalam konperensi pers dikediaman pribadinya di PuriCikeas, Bogor, Rabu (9/7).

Untuk itu, SBY sebagai Pre-

siden yang netral, mengajaksemua pihak menahan diri, tidakmengerahkan massa ke jalananuntuk merayakan kemenangan,agar tidak terjadi benturan antarkedua kubu sampai semuanyamenjadi terang.

Sebagai Kepala Negara yangtidak masuk ke dalam keduakubu pasangan, SBY menyeru-kan kepada pemimpin dan elitepolitik, baik pasangan Prabowodan Hatta Rajasa dengan timnya

Lanjut ke hal A2 kol. 3

JAKARTA (Waspada): Sebelas Lembaga Survei yangmemantau hasil Pemilu presiden,Rabu(9/7), tujuh diantaranya mencatat Jokowi- JK unggul. Sedangkan empatLembaga Survei mencatat Prabowo-Hatta unggul.

Adapun Lembaga Survei tersebut yakni, Pertama,Lingkaran Survei Indonesia (LSI) menyebutkan, dari 98,05%suara yang masuk, Prabowo-Hatta memperoleh 46,7%dan Jokowi-JK meraih 53,3%.

Kedua, Center for Strategic and International Stud-ies (CSIS)-Cyrus Network menyebutkan, dari 99,90% suarayang masuk, Prabowo-Hatta memperoleh 48,1% dan Jokowi-JK meraih 51,9%.

Ketiga, Saiful Mujani Research & Consulting (SMRC)menyebutkan, dari 99,3% suara masuk, Prabowo-Hattamemperoleh 47,09% dan Jokowi-JK meraih 52,91%.

Keempat, Survei Badan Penelitian dan Pengembangan(Litbang) Kompas menyebutkan, dari 100% suara masuk,Prabowo-Hatta memperoleh 47,66% dan Jokowi-JK meraih52,34%.

Kelima, Indikator Politik menyebutkan, dari 99,5%masuk, Prabowo-Hatta memperoleh 47,06% dan Jokowi-JK meraih 52,94%.

Keenam, Survei Radio Republik Indonesia (RRI)menyebutkan, dari 97% suara masuk, Prabowo-Hattamemperoleh 47,40% dan Jokowi-JK meraih 52,60%.

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Gubsu TinjauPilpresDi Langkat

LANGKAT (Waspada): Gub-su H. Gatot Pujo Nugroho di-dampingi Pangdam I/BB May-jen Istu Hari Subagio, Kapolda-su Irjen Pol Syarif Gunawan danKetua KPU Sumut Mulia Banu-rea meninjau pelaksanaan Pil-pres 2014 di TPS di Kec. Selesai,Kab. Langkat, Rabu (9/7).

Kedatangan Gubsu ber-sama rombongan mengguna-kan heli TNI-AD yang menda-rat di lapangan bola PekanSelesai, disambut Bupati

Waspada/ Ibnu Kasir

BUPATI Langkat Ngogesa Sitepu ketika menyambut kedatangan Gubsu Gatot Pujo Nugrohobersama Pangdam I/BB Mayjend Istu Hari Subagio dan Kapoldasu Irjen Pol Syarif Gunawansaat meninjau beberapa TPS di Kec. Selesai, Rabu (9/7).

Lanjut ke hal A2 kol. 5

JAKARTA (Antara): Perbe-daan hasil hitung cepat (quickcount) sejumlah lembaga surveiatas Pemihan presiden danWakil Presiden (Pilpres) 2014diinvestigasi secara metodologis.

“Perlu ada investigasi padamomen ini untuk dilihat secarametodologis dan secara datadi setiap lembaga yang menye-lenggarakan quick count, ke-napa data itu bisa muncul se-perti itu (berbeda),” kata WakilKetua Perhimpunan SurveiOpini Publik Indonesia (Persepi)Muhammad Qodari dalamdiskusi di satu stasiun televisidi Jakarta, Rabu (9/7).

Perbedaan Hasil HitungCepat Perlu Diinvestigasi

Hasil hitung cepat sejumlahlembaga survei seperti SMRC,LSI, Indikator, CSIS-Cyrrus,Kompas dan RRI menempatkanpasangan Jokowi-JK ungguldengan rata-rata suara 52 per-sen dari Prabowo-Hatta denganrata-rata 47 persen.

Namun, tiga lembaga surveilain yakni Puskaptis, JSI, dan LSN,justru menyatakan kemenanganberada di kubu Prabowo-Hatta.

“Ketika terjadi perbedaanseperti ini mau tidak mau harusdilakukan investigasi, harusdilihat metodologi, sampling,

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Antara

PRESIDEN BERTEMU JOKOWI-JK: Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menerima pasangancapres Joko Widodo dan Jusuf Kalla di kediamana Puri Cikeas, Bogor, Jabar, Rabu (9/7). Presidenbertemu dengan Joko Widodo dalam rangka menyikapi polemik hasil quick count Pilpres 2014.

22

Pasangan CapresTemui Presiden

BOGOR(Antara): Dua pasangan calon presiden,Prabowo-Hatta dan Joko Widodo-Jusuf Kalla menemuiPresiden Susilo Bambang Yudhoyono di kediamannya PuriCikeas, Kabupaten Bogor, Jabar, Rabu (9/7) malam.

Jokowi-JK tiba sekitar pukul 21:20, disambut PresidenYudhoyono di teras rumah bersama Menteri Koordinator

Antara

PRESIDEN BERTEMU PRABOWO SUBIANTO: Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menerimacapres Prabowo Subianto dan cawapres Hatta Rajasa di kediaman Puri Cikeas, Jabar, Rabu(9/7) dalam rangka menyikapi polemik hasil quick count Pilpres 2014.