Download pptx - Hubungan yang sehat

Transcript

HUBUNGAN YANG SEHAT“TENTANG KASIH : BERINVESTASILAH DI DALAMNYA”

PendahuluanEsther, berusia 24 tahun.

Usia 3 tahun Dewasa

Dampak Kesehatan Fisik• Hubungan yang mendukung akan memperkuat sistem kekebalan tubuh dan meningkatkan kemampuan untuk melawan penyakit.

• Sebaliknya, hubungan yang buruk dapat merusak kesehatan.

Siapakah yang melakukan tindakan kekerasan ?

Seringkali mereka yang memiliki ikatan yang paling kuat dengan makhluk manusia itu sendirilah yang melakukannya - Keluarganya Sendiri –

Rumah, yang seharusnya menjadi surga di bumi, tempat berlindung yang aman penuh kehangatan dan cinta, bisa menjadi tempat yang merusak, berbahaya, dan penuh ketakutan di balik pintunya yang tertutup.

Orang dewasa yang telah mengalami pelecehan pada masa kanak-kanak akan memiliki resiko

60 %

Siapa yang akan terfikir bahwa diabetes ada hubungannya dengan jenis hubungan yang kita jalani di rumah tangga kita ?

Efek negatifnya terhadap kesehatan fisik jauh melampaui hanya diabetes dan sistem kekebalan tubuh.

Kematian dini

Dampak Mental Korban kekerasan dalam rumah tangga sering mengalami : Rasa takut Rasa bersalah Rasa terhina Depresi Gangguan bipolar Gangguan stress pascatrauma baik pada laki-laki maupun perempuan

Dampak Kesehatan Masyarakat Penelitian telah menghubungkan pelecehan dan kekerasana dalam segala bentuknya, tidah hanya peningkatan moralitas tetapi juga pengaruh negatifnya bagi segenap masyarakat. Secara global kekerasan dan penganiayaan menjadi masalah besar.

Lebih dari tiga kasus pembunuhan perempuan di seluruh dunia terjadi ditangan mitra intinya, seringkali pasangan atau suami.

Pejabat kesehatan masyarakat AS telah mendaftarkan kekerasan sebagai salah satu diantara delapan prioritas utama yang mempengaruhi kesehatan warganya.

Faktor Pelindung Faktor-faktor penangulangan positif yang dapat membantu mereka mejadi sembuh, diantaranya :

Memperkuat emosi yang sehat Belajar menjadi supel mengembangkan perhatiaan tanpa pamrih untuk kesejahteraan orang lain memiliki dukungan sosial memanfaatkan iman Agama ( kerohanian)

Bahkan Rasa Syukur, dan khususnya pengampunan, dengan penuh kuasa dapat berkontribusi bagi daya tahan psikologis untuk menghadapi trauma dan pelecehan.

Pengampunan atau rasa syukur dapat menjadi obat kesembuhan dan faktor pelindung yang akan memampukan kita mengatasi penyakit yang mungkin timbul akibat hubungan yang kasar.

Seperti Yesus mengampuni mereka yang menyalibkannya, demikian juga kita dapat memaafkan mereka yang telah melukai kita meski kita merasa tidak berhak untuk itu.

GOD

Kita hidup di dunia yang baik dan jahat, suka dan duka, cinta dan benci, sehat dan sakit.

Kepedihan masih tampak jelas mengikuti.

Trauma pun menghantam Air mata menetes Tragedi menguasai kita

Ibrani 13:5 ........ “karna Allah telah berfirman : Aku sekali-kali tidak akan membiarkan engkau dan Aku sekali-kali tidak akan meninggalkan engkau”.

Allah adalah Kasih

1 Yoh 4:8 “Barangsiapa tidak mengasihi, ia tidak akan mengenal Allah, sebab Allah adalah kasih.

Segala sesuatu yang menyakitkan, pengalaman masa kecil yang traumatis itu semua adalah hasil pilihan berbahaya dan merusak yang dibuat oleh orang lain.

• Diejek• Dikhianati• Dipukuli • Dihina• Ditertawakan• Dikutuk• Disalibkan

Yesus telah merasakan semuanya itu.Kepercayaan atas kasih dan perlindungan Bapa-Nya, tidak pernah Yesus hilangkan.

Family Friends

Prisma Hubungan Manusia dengan Allah

Bagaimana jika salah satu dari hubungan tersebut retak karena kesalahan kita sendiri ?

Ayat Alkitab yang membuat hati bersikacita

Mazmur 103:13“Seperti bapa sayang kepada anak-anaknya, demikian TUHAN sayang kepada orang-orang yang takut akan Dia”.

Mazmur 68:6“Bapa bagi anak yatim dan Pelindung bagi para janda, itulah

Allah di kediaman-Nya yang kudus”.

Yesaya 49:15 “Dapatkah seorang perempuan melupakan bayinya, sehingga ia tidak menyayangi anak dari kandungannya? Sekalipun dia melupakannya, Aku tidak akan melupakan engkau”.

Amsal 18:24 “Ada teman yang mendatangkan kecelakaan, tetapi ada juga

sahabat yang lebih karib dari pada seorang saudara”.

Ayat Alkitab yang membuat hati bersikacita (count)

Kesimpulan

Meskipun dibalik pintu yang tertutup hidup kita hancur, namun kita dapat menemukan harapan baru didalam Allah yang akan membangun kembali hidup kita dan menyediakan semua kekurangan yang ada di hati kita. Kasih mengalir dari hati Allah yang tidak terbatas, yaitu kasih yang menyembuhkan. Didalam Dia hidup itu baru. Melalui Dia kita bisa berharap lagi, dan karena Dia, kita bisa menghadapi masa depan dengan sukacita yang baru.


Recommended