25
RAHMATIKA PUJIYATI RIRI FITRIA SARI FEBRI AMNUR DIPRESENTASIKAN OLEH:

Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Dasar-Dasar Manajemen

Citation preview

Page 1: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

RAHMATIKAPUJIYATI

RIRI FITRIA SARIFEBRI AMNUR

DIPRESENTASIKAN

OLEH:

DIPRESENTASIKAN

OLEH:

Page 2: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

PENGERTIAN MANAJEMENPENGERTIAN MANAJEMEN

PENGERTIANMANAJEMENMENURUT

AHLI

OEY LIANG LEE

MARY PARKER FOLLET

JAMES A.F. STONER

GEORGE R. TERRY

HAROLD KOONTZ & CYRIL O’DONNEL

Page 3: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

MANAJEMEN• DARI SEGI SENI

Manajemen adalah seni dalam menyelesaikan pekerjaan melalui orang lain.

• DARI SEGI ILMU PENGETAHUAN

Manajemen adalah bidang pengetahuan yang berusaha secara sistematis untuk memahami mengapa dan bagaimana manusia bekerja sama untuk menghasilkan sesuatu yang bermanfaat bagi kemanusiaan.

• DARI SEGI PROSESManajemen adalah proses perencanaan, pengorganisasian, kepemimpinan, dan pengendalian kegiatan anggota organisasi dan proses penggunaan sumber daya organisasi lainnya untuk mencapai tujuan organisasi yang telah ditetapkan.

Page 4: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

TINGKATANMANAJEMEN

TINGKATANMANAJEMEN

Manajemen Menengah

Manajemen Pelaksana

Manajemen Puncak

Direktur, CEO, CFO

Kepala Bagian, Kepala Mador

Supervisor, Mandor

Page 5: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Perencanaan merupakan proses memutuskan tujuan-tujuan apa yang akan dicapai selama periode waktu mendatang dan apa yang akan dilakukan agar tujuan-tujuan tersebut dapat tercapai.Sifat-sifat Perencanaan yang Baik

• Mempunyai tujuan yang jelas • Adanya kesatuan rencana.• Rencana yang logis atau masuk akal.• Mengandung unsur kelangsungan (kontinuitas ).• Jelas dan sederhana.• Mengandung unsur kelenturan (fleksibilitas).• Ada dalam perimbangan.• Mengandung stabilitas.

FUNGSI MANAJEMEN

FUNGSI MANAJEMEN

1) Perencanaan (Planning)

Page 6: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Manfaat Pembuatan Perencanaan• Semua tindakan akan terkoordinir• Situasi darurat akan dapat terhindar karena sudah dapat

diperkirakan sebelumnya.• Metode kerja yang efektif dan efisien karena manajer punya

waktu untuk memilih metode yang terbaik.• Perencanaan merupakan dasar atau pedoman untuk

pengawasan karena perencanaan menghasilkan standardisasi.• Dengan perencanaan, manajemen memerhatikan tujuan.

Page 7: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Tipe-tipe Perencanaan• Bidang fungsional, mencakup rencana produksi, rencana

pemasaran, rencana keuangan dan rencana personalia. Setiap factor memerlukan tipe rencana yang berbeda.

• Tingkatan organisasional, ini termasuk keseluruhan organisasi atau satuan kerja.

• Karakteristik (sifat rencana), meliputi faktor-faktor kompleksitas,fleksibilitas, keformalan, kerahasiaan,biaya, rasionalitas, kuantitas, dan kualitas.

• Waktu, menyangkut rencana jangka pendek, rencana jangka menengah dan rencana jangka panjang.

• Unsur-unsur rencana, wujud anggaran, program, prosedur, kebijaksanaan peraturan, dan sebagainya

Page 8: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Penyusunan Rencana • Apa ?

Pada dasarnya pertanyaan “apa” meliputi empat hal, yaitu apa yang akan dikerjakan, dari mana sumber dana, apa yang dibutuhkan, dan sarana prasarana apa yang diperlukan.

• Di mana ? Pertanyaan ini memiliki arti di mana kegiatan akan dilaksanakan. Dalam penentuan lokasi, paling sedikit ada empat unsur yang perlu dipertimbangkan, yaitu efisiensi, aksesibilitas, kemudahan dalam menyediakan sarana dan prasarana, serta tersedianya tenaga kerja.

• Kapan atau bilamana ?Penyusun rencana menentukan kapan kegiatan dilaksanakan.

• Bagaimana ?Dalam rencana harus terlihat jelas jawaban bagaimana cara orang-orang dan berbagai satuan kerja menyelenggarakan kegiatan.

• Siapa ?Maksudnya siapa yang akan melaksanakan.

• Mengapa ? Maksudnya adalah mengapa keputusan atas lima

hal di atas diambil.

Page 9: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

  

2) Pengorganisasian (Organizing)

Pengorganisasian merupakan proses penyusunan struktur organisasi yang sesuai dengan tujuan organisasi, sumber daya organisasi, dan lingkungan tempat organisasi berada.

Dapertementalisasi merupakan pengelompokan kegiatan-kegiatan yang sejenis dan saling berhubungan agar dapat berjalan dengan baik.

Pembagian kerja merupakan perincian pekerjaan agar setiap individu dalam organisasi bertanggung jawab untuk melaksanakan sekumpulan kegiatan yang terbatas.

Page 10: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Langkah-langkah pengorganisasian• Merinci seluruh pekerjaan yang harus dilaksanakan.• Membagi beban kerja ke dalam kegiatan yang dapat

dilakukan oleh seseorang atau kelompok orang.• Mengombinasikan pekerjaan anggota secara efisien.• Menetapkan mekanisme kerja dan mengoordinasikan

pekerja menjadi satu kesatuan yang utuh.• Memantau efektivitas organisasi dan mengambil langkah-

langkah penyesuaian untuk meningkatkan efektivitas.

Manfaat pengorganisasian.• Menjalin pola hubungan yang baik antarorganisasi,

anggota, sarana, dan lain-lain.• Setiap anggota/pelaku organisasi mengetahui dengan

jelas tugas, kewajiban, hak, dan tanggung jawab.

Page 11: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Penyusunan personalia merupakan cara pengolahan sumber daya manusia agar para karyawan dapat bekerja secara efektif.

Langkah-langkah penyusunan personalia • Penerimaan pelamar• Seleksi• Pengangkatan

3) Penyusunan Personalia (Staffing)

Page 12: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Kegiatan-kegiatan penyusunan personalia • Perencanaan sumber daya manusia

Perencanaan sumber daya manusia dirancang untuk menjamin kelancaran dan pemenuhan personalia organisasi.

• Penarikan Pengadaan calon-calon personalia sejalan dengan rencana sumber daya manusia.

• SeleksiSeleksi mencakup penilaian dan pemilihan di antara calon-calon personalia.

• Pengenalan dan orientasiPengenalan dan orientasi dirancng untuk membantu individu-individu yang terpilih menyesuaikan dengan efektivitas organisasi.

• Penilaian pelaksanaan kerjaTujuan program ini adalah membandingkan antara pelaksanaan kerja individu dan standar atau tujuan yang dikembangkan bagi posisi individu tersebut.

• Pemberian balas jasa dan penghargaanProgram ini disediakan bagi karyawan sebagai kompensasi pelaksanaan kerja dan sebagai motivasi bagi pelaksanaan pekerjaan di waktu yang akan datang.

• Perencanaan dan pengembangan karier Program ini mencakup transfer ( promosi, demosi) pengawasan

kembali, pemecatan, pemberhentian atau pensiun.

Page 13: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Penggerakan merupakan tindakan yang mengusahakan agar semua kelompok mau dan memulai bekerja dengan senang hati untuk menyelenggarakan tugas pekerjaannya hingga selesai sesuai dengan tujuan yang telah ditetapkan.

Fungsi penggerakan• Mengikuti perintah manajer atau pemimpin sesuai tujuan.• Untuk melakukan sesuatu sesuai dengan kemampuan

seseorang.• Agar orang lain menyukai tugas atau pekerjaannya.• Supaya orang lain dapat memelihara dan meningkatkan

kesetiaannya.• Agar orang lain dapat menanam, memelihara, dan memupuk

rasa tanggung jawab.

4) Penggerakan (Actuating)

Page 14: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Pengawasan adalah penemuan dan penerapan cara dan peralatan untuk menjamin bahwa rencana telah dilaksanakan sesuai yang telah ditetapkan. Pengawasan positif mencoba untuk mengetahui apakah tujuan organisasi dicapai dengan efisien dan efektif. Pengawasan negatif mencoba untuk menjamin bahwa kegiatan yang tidak diinginkan tidak terjadi atau tidak terulang kembali.

5) Pengawasan (Controlling)

Page 15: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Fungsi pengawasan• Penetapan standar pelaksanaan.• Penentuan ukuran-ukuran pelaksanaan• Pengukuran pelaksanaan nyata dan membandingkan dengan

standar.• Pengambilan tindakan koreksi jika pelaksanaan menyimpang dari

standar.

Cara pengawasan• Membandingkan hasil kerja dengan standar hasil;• Mengecek apakah dana yang tersedia digunakan sebagaimana

mestinya atau tidak;• Memanfaatkan data statistic;• Meminta laporan hasil kegiatan baik laporan tertulis maupun lisan;• Melakukan audit atau bidang kepegawaian, logistic, dan financial;

serta• Observasi langsung.

Page 16: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

TEORI MANAJEMEN TEORI MANAJEMEN

Aliran Klasik

Aliran ini mendefinisikan manajemen sesuai dengan fungsi-fungsi manajemennya. Perhatian dan kemampuan manajemen dibutuhkan pada penerapan fungsi-fungsi tersebut.

Page 17: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Aliran Perilaku

Aliran ini memusatkan kajiannya pada aspek manusia dan perlunya manajemen memahami manusia.

Aliran Manajemen

IlmiahAliran ini menggunakan matematika dan ilmu statistika untuk mengembangkan teorinya. Menurut aliran ini, pendekatan kuantitatif merupakan sarana utama dan sangat berguna untuk menjelaskan masalah manajemen.

Page 18: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Aliran Analisis SistemAliran ini memfokuskan pemikiran

pada masalah yang berhubungan dengan bidang lain untuk mengembangkan teorinya.

Aliran Manajemen Berdasarkan

HasilAliran ini memfokuskan pada pemikiran hasil-hasil yang dicapai, bukannya pada interaksi kegiatan karyawan.

Page 19: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Aliran Manajemen

Mutu

Aliran ini memfokuskan pemikiran pada usaha-usaha untuk mencapai kepuasan pelanggan/konsumen.

Page 20: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

BIDANG-BIDANG MANAJEMEN

BIDANG-BIDANG MANAJEMEN

Manajeme

n Produksi Manajeme

n Produksi Manajemen produksi bertugas mengatur agar perusahaan dapat manciptakan dan menambah kegunaan suatu barang dan jasa dengan baik. Manajemen produksi bertanggung jawab terhadap perencanaan (aktivitas) produksi, distribusi, atau manajemen proyek yang di jalankan oleh organisasi. Kegiatan manajemen produksi antara lain perencanaan (desain) produksi; pengendalian (berkaitan dengan persediaan) produksi; serta pengawasan produksi (berkaitan dengan mutu atau quality control).

Page 21: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Manajeme

n

Pemasara

n

Manajeme

n

Pemasara

nManajemen pemasaran adalah suatu rencana kegiatan yang akan dilakukan oleh perusahaan berdasarkan analisis situasi dan tujuan yang telah ditetapkan untuk menetapkan produk yang disukai pasar, harga, promosi, dan penempatan jalur distribusi. Fungsi pemasaran meliputi penjualan, pembelian, pengangkutan, pembelajaan, penanggungan risiko, standardisasi produk, pergudangan, dan informasi pasar. Kegiatan manajemen pemasaran sebagai berikut:

• Riset pasar, yaitu penelitian untuk mengetahui keinginan , sikap, dan tingkah laku konsumen terhadap produk yang akan dijual.

• Segmentasi pasar, yaitu membagi pasar ke dalam kelompok-kelompok konsumen yang akan dilayani oleh perusahaan.

• Promosi terpadu (promotional mix), yaitu usaha memperkenalkan produk secara terpadu melalui periklanan, promosi penjualan, publisitas, penjualan secara personel, dan penjualan secara langsung.

Page 22: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Manajeme

n

KeuanganManajeme

n

KeuanganManajemen keuangan adalah bagian dari manajemen yang fokusnya mengelola dana persahaan dengan efektif dan efisien guna mencapai tujuan yang telah di tetapkan perusahaan. Tugas manajemen keuangan antara lain memanfaatkan peluang dalam memperoleh dana baik intern maupun ekstern; mengalokasikan dana untuk menunjang kegiatan perusahaan; serta menggunakan dana secara efisien dan efektif.

Page 23: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Manajemen personalia adalah bagian dari manajamen yang memfokuskan perhatiannya pada factor produksi tenaga kerja dalam suatu organisasi. Kegiata manajemen personalia antara lain:

• Melakukan pengadaan pegawai (recruitment)• Memilih tenaga kerja;• Menyeleksi pegawai untuk menentukan posisi

jabatan yang yang sesuai;• Mengadakan pelatihan dan pendidikan untuk

pegawai;• Menyediakan fasilitas, kesejahteraan, dan gajiyang

memuaskan;• Melakukan rotasi jabatan;• Memotivasi pegawai dengan memberikan

penghargaan kepada pegawai yang berprestasi; serta

• Melakukan pemberhentian dan pensiun pegawai

Manajeme

n

PersonaliaManajeme

n

Personalia

Page 24: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)

Manajemen administrasi bertugas memberikan informasi layanan dalam bidang administrasi untuk melaksanakan kegiatan secara efektif dan member dampak kelancaran pada bidan lainnya. Kegiatan manajemen administrasi antara lain:

• Melakukan pengadministrasian seluruh kegiatan;

• Mengiventarisasikan peralatan kantor• Menyediakan informasi yang dibutuhkan

untuk kepentingan manajemen; serta• Melakukan pengarsipan data sehingga

mudah untuk di akses oleh pihak yang membutuhkan.

Manajeme

n

Administr

asi

Manajeme

n

Administr

asi

Page 25: Dasar-Dasar Manajemen (Ekonomi SMA Kelas XII)