8
Memilih Sahabat Madrasah Tsanawiyah Aliyah Fattah Hasyim Bahrul Ulum Tambakberas Jombang

4 memilih sahabat

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: 4 memilih sahabat

Memilih SahabatMadrasah Tsanawiyah Aliyah Fattah

HasyimBahrul Ulum Tambakberas Jombang

Page 2: 4 memilih sahabat

Dalam memilih sahabat hendaknya memilih orang yang:1. Tekun2.Wara’3. Berwatak lurus4. Tanggap

Hindarilah bersahabat dengan orang yang:1. Pemalas2. Penganggur3. Banyak bicara4. Suka membuat onar5. Suka memfitnah

Page 3: 4 memilih sahabat

Seorang penyair berkata:

قارنه يق #عن المرء ل تسأل وابصر قرينه فان القرين بالم ت

وان كان ذا خير فقرنه تهت #فان كان ذا شر فجنبه س رعة Janganlah tanyakan jati diri seseorang tapi lihatlah siapa

temannya. Karena seseorang akan mengikuti perilaku temannya.

Jika temannya orang yang jahat segeralah menghindarinya. Jika temannya adalah orang yang baik maka bersahabatlah dengannya

niscaya kamu akan mendapat petunjuk

Page 4: 4 memilih sahabat

Sebuah syair lain diungkapkan:

يفس كم صالح بفساد اخر #لتصحب الكسلن في حالته

سريعة الى الجلي و البلي كالجمر ي ضع في الر #ع م ماد في

Janganlah bersahabat dengan pemalas dalam segala tingkah lakunya karena banyak orang baik menjadi

rusak karena kerusakan temannya.Pengaruh orang bodoh kepada orang pintar sangat

cepat. Seperti bara api yang diletakkan di dalam abu, maka ia akan padam.

Page 5: 4 memilih sahabat

Nabi Muhammad SAW. Bersabda:

سلم دانه وي ك ل مول ود ي ول على فطرة ال سانه ال ان ابواه ي هو رانه وي مج نص

Setiap anak yang dilahirkan itu dalam keadaan fitrah (suci),kecuali kedua orang tuanya yang menjadikan ia

yahudi, nashroni atau majusi.

Page 6: 4 memilih sahabat

Sebuah syair berbahasa persi mengungkapkan:

ترب ودا زما رب ب ذات باك هللا الص #يا رب بحق م ارد ترا سو جحيم عيم يا رنك و كرتا يابي ن #يا رب

Teman yang buruk lebih berbahaya daripada ular berbisa. Demi Allah dzat yang maha benar dan

maha suci.Teman yang buruk mengantar menuju neraka jahim. Sedangkan teman yang baik mengantar

menuju surga na’im.

Page 7: 4 memilih sahabat

Diungkapkan pula dalam sebuah syair:

بر عن غائ #ان ك نت تبغى العلم من اهله ب او شاه ا ي احب بالص #فاعتبر الرض باسمائها احب واعتبر الص

Jika kamu ingin belajar ilmu dari ahlinya atau mencari saksi yang akan memberi tahu apa yang

belum kamu ketahui. maka ambillah pelajaran dari bumi serta nama-

namanya. dan perhatikan orang yang akan kamu jadikan sahabat, dengan siapa ia bergaul.

Page 8: 4 memilih sahabat

SEMOGA BERMANFAAT